Anda di halaman 1dari 8

Kelas Osteichthyes

Osteichthyes Class
Santri Muliana
santrimuliana.bio20@fkip.unsyiah.ac.id

Abstrak
Osteichthyes atau disebut juga Ikan bertulang sejati yaitu kelas dari bagian binatang
bertulang balik yang yaitu subfilum dari Pisces. Osteichthyes berasal dari bahasa Yunani, yaitu
osteon yang berati tulang dan ichthyes yang berfaedah ikan. Praktikum yang berjudul Kelas
Osteichtyes telah dilaksanakan pada tanggal 12 oktober 2021 di Laboratorium Pendidikan Biologi
FKIP Universitas Syiah Kuala. Praktikum ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengenal
beberapa spesies anggota pisces. Praktikum ini dilakukan dengan menggunakan metode
pengamatan langsung dengan cara mengamati langsung preparat yang digunakan sesuai dengan
petunjuk yang disediakan pada buku penuntun praktikum. Alat dan bahan yang digunakan pada
praktikum ini adalah nampan preparat, ikan mujair dan ikan tongkol. Adapun hasil pengamatan
yang diperoleh adalah terdapat ciri ciri khas pada hewan vertebrata terutama ikan mujair dan ikan
tongkol.
Kata kunci: ctenoid, homocercal

Abstract
Osteichthyes or also called true bony fish is a class of vertebrates which is a subphylum of
Pisces. Osteichthyes comes from the Greek, namely osteon which means bone and ichthyes which
means fish. The practicum entitled Osteichtyes Class was held on October 12, 2021 at the Biology
Education Laboratory of FKIP Syiah Kuala University. This practicum aims to identify and
recognize several species of Pisces members. This practicum was carried out using the direct
observation method by directly observing the preparations used in accordance with the instructions
provided in the practicum guide book. The tools and materials used in this practicum are trays of
preparations, tilapia fish and tuna. The observations obtained are that there are characteristics of
vertebrate animals, especially tilapia and tuna.
Keywords: ctenoid, homocercal

1
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

Pendahuluan organ luar yang mudah terlihat meliputi


Zoologi Vertebrata merupakan mulut, lubang hidung satu pasang, sepasang
matakuliah yang memberikan wawasan mata dan operculum. Secara
keilmuan mengenai hewan tingkat tinggi klasifikasi ikan digolongkan ke dalam
dengan ciri khas mempunyai tulang vertebrae superkelas Pisces. Superkelas Pisces
untuk penyangga tubuhnya. Matakuliah ini dibedakan menjadi 3 kelas yaitu kelas Agnata,
mempelajari tentang perikehidupan dari ikan dari kelas ini belum mempunyai rahang.
semua hewan vertebarata yang terdiri dari
Kelas Chondrichthyes yaitu ikan yang
Pisces, Amphibia, Reptilia, Aves, dan
bertulang rawan. Dan kelas Ostheichthes yaitu
Mamalia. Materi ajar meliputi zoogeografi,
semua ikan yang memiliki tulang keras (Novi,
klasifikasi, keanekaragaman, filogeni, dan
2015, p 58)
hubungannya dengan kepentingan manusia
Osteichthyes kelas dari Pisces, yang
dan hewan vertebrata lainnya. Begitu banyak memiliki tubuh berskeleton tulang keras,
istilah ilmiah dan ciri khas dari setiap terbungkus oleh kulit yang bersisik yang
kelompok hewan dalam matakuliah ini, berbentuk torpedo, Osteichthyes berenang
menyebabkan masalah bagi mahasiswa untuk dengan menggunakan sirip, dan bernafas
mempelajarinya. Upaya mengimbangi dengan insang. Bermacam spesies hidup
tuntutan aspek-aspek pembelajaran dalam dalam perairan tawar, payau, dan dalam
pembelajaran zoologi vertebrata tersebut perairan laut. Ikan sebagai salah satu sumber
(helvita, 2019, p, 142) protein bagi manusia (Nurmuhajirah, 2020, p
Hewan vertbrata adalah hewan dengan 99)
tulang punggung internal atau tulang
belakang. Ada lebih dari 85.000 spesies Metode/Cara Kerja
hewan vertebrata yang hidup dialam ini Waktu dan Tempat
seperti amfibi, burung, ikan, mamalia dan Praktikum dilakukan pada tanggal 12
reptil. Hewan yang paling besar ditemukan oktober 2021 di Laboratorium Pendidikan
adalah vertebrata. (Burhanudin, 2018, p 33) Biologi FKIP Universitas Syiah Kuala.
Ikan adalah anggota vertebrata
Target/Subjek/Populasi/Sampel
poikilotermik (berdarah dingin) yang hidup di
Subjek yang melakukan pengamatan ini
air dan bernapas dengan insang. Ikan
adalah mahasiswa-mahasiswa Program Studi
merupakan kelompok vertebrata yang paling Pendidikan Biologi angkatan tahun 2020.
beraneka ragam dengan jumlah spesies lebih Objek yang diamati adalah ciri ciri khas pada
dari 27,000 di seluruh dunia. Secara hewan vertebrata terutama ikan mujair dan
taksonomi, ikan tergolong kelompok ikan tongkol. Praktikum ini bertujuan untuk
paraphyletic yang hubungan kekerabatannya mengenal ciri ciri pisces yang penting untuk
masih diperdebatkan; biasanya ikan dibagi identifikasi.
menjadi ikan tanpa rahang (kelas Agnatha, 75 Prosedur
spesies termasuk lamprey dan ikan hag), ikan Langkah-langkah kerja pada praktikum
bertulang rawan (kelas Chondrichthyes, 800
ini adalah dengan memperhatikan preparat
spesies termasuk hiu dan pari), dan sisanya dan mendiskripsikan preparat tersebut.
tergolong ikan bertulang keras (kelas
Osteichthyes). (sholehudin, 2018, p 22)
Secara umum tubuh ikan terdiri atas
tiga bagian utama yaitu caput (kepala),
truncus (badan), dan caudal (ekor). Organ-
2
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

Data, Instrumen, dan Teknik Pengumpulan disesuaikan dengan kondisi lingkungannya,


Data misalnya sebagai hewan yang hidup di air,
Data yang diperoleh adalah data baik itu perairan tawar maupun perairan laut
kuantitatif berupa data kualitatif. Teknik menyebabkan ikan harus mengetahui
pengumpulan data dilakukan dengan kekuatan maupun arah arus, karna
melakukan observasi pada preparat. Chondrichtyes (ikan bertulang rawan), dan
kelas Osteichtyes (ikan bertulang keras)
Teknik Analisis Data
(Sri,2016)
Analisis data dilakukan dengan Analisis
Ikan mujair adalah sejenis ikan air
data dengan melakukan observasi pada
tawar, pipih, berwarna abu-abu, coklat atau
preparat yang sudah disediakan.
hitam. Badan mujair bertubuh pipih dan
Hasil dan Pembahasan ramping, bersisik kecil bertipe stenoid, badan
Semua jenis ikan yang termasuk dalam vertikal dan sirip ekor berwarna merah.
kelas Osteichthyes memiliki sebagian tulang Warna ikan ini tergantung pada lingkungan
keras, mulut dan lubang hidungnya ventral, atau habitat tempat tinggalnya (Webb et al.,
celah-celah pharyngeal tertutup (tidak terlihat 2007). Ikan mujair diartikan sebagai
dari luar) dan jantungnya hanya memiliki satu komoditas perikanan air tawar. Ikan mujair
ventrikel. mudah hidup dan berkembang biak dalam
Ikan adalah kelompok parafiletik: Ini berbagai kondisi, seperti kondisi salinitas
berarti setiap kelas yang memuat semua ikan tinggi dan salinitas rendah. Dibandingkan
akan mencakup pula tetrapoda yang bukan dengan jenis ikan air tawar lainnya, ikan
ikan. Atas dasar ini, pengelompokan seperti mujair berkembang biak relatif lebih cepat,
Kelas Pisces seperti pada masa lalu tidak sehingga mendukung pasokan ikan mujair
layak digunakan lagi ( Dian,2016) secara komersial. Pasokan ikan mujair yang
Ikan yang tergolong dalam kelas besar dan nilai gizi yang tinggi mendorong
osteichthyes mempunyai ciri utama masyarakat untuk memilih ikan mujair dan
bahwa struktur tubuhnya tersusun atas tulang mengolahnya menjadi berbagai macam
sejati/tulang keras atau makanan (Bunga, 2021)
mengalami osifikasi. Osteichthyes berasal dari Ikan tongkol merupakan ikan yang
kata osteon yang berarti tulang keras, tulang memiliki nilai ekonomis di perairan Selat
sejati, dan dari kata ichthyos yang berarti Sunda. Ikan tongkol sebagai ikan pelagis
ikan. Di samping itu mempunyai ciri: julukkan bahwa ikan tongkol yang kecil cen-
1. Tubuh berbentuk fusiform agak oval derung bergerombol secara bersama. Gerom-
meruncing dengan berbagai bentuk bolan campuran spesies ini diantaranya yaitu
variasi. yellowfin tuna kecil (Thunnus albacares),
2. Celah insang tunggal di setiap sisi tubuh cakalang (Katsuwonus pelamis), tongkol
dengan penutup insang yang mackarel (Auxis thazard) dan tongkol
disebut operculum. (Megalaspis cordyla). Menurut Ahmed et al.
3. Mempunyai gelembung renang berfungsi (2014) ikan tongkol (Euthynnus affinis)
sebagai paru-paru (Primawati, 2016) cenderung membentuk multispecies schools
Ikan sebagai hewan air memiliki berdasarkan ukuran yang terdiri dari 100
beberapa mekanisme fisiologis yang tidak sampai lebih dari 5.000 individu (Vera, 2016)
dimiliki hewan darat. Perbedaan habitat
menyebabkan pekembangan ogan-organ
3
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

pengetahuan dasar tentang materi yang akan


dipraktikumkan.

Daftar Pustaka
Andini, N. A. (2011). Anatomi Jaringan Daun
dan pertumbuhan Tanaman Celosia
cristata, Catharanthus roseus, dan
Gomphrena globosa pada Lingkungan
Udara Tercemar. Jurnal Bioedu
Tropika, 1:4, 1-10.
Ardelia, V., Vitner, Y., & Boer, M. (2016).
Biologi reproduksi ikan tongkol
Gambar 1. Ikan Mujair Euthynnus affinis di perairan Selat
Sunda. Jurnal Ilmu dan Teknologi
Kelautan Tropis, 8(2), 689-
700.PANTAI JERANJANG. JUPE:
Jurnal Pendidikan Mandala, 1(1), 73-
78.
Burhanuddin, A. I. (2018). Vertebrata Laut.
Deepublish. 33.
Dian Puspawati. (2016). Pasar Ikan Higenis di
Cilacap.
Norra, B. I., Hendrika, T. P., Rohmah, A. A.,
& Nabinya, I. (2021). IDENTIFIKASI
PEMAHAMAN UMUM AYAM
(Gallus gallus) DAN IKAN MUJAIR
(Oreochromis Mossambicus) PADA
Gambar 2. Ikan Tongkol MAHASISWA UIN WALISONGO
Berdasarkan hasil pengamatan yang SEMARANG. Bio-Lectura: Jurnal
diperoleh setiap bagian bagian dari tubuh Pendidikan Biologi, 8(1), 29-36.
Nurmahajirah, Ali Serong, Abdullah. (2020).
preparat memiliki ciri dan fungsi dan ciri ciri
Deskripsi Osteichthyes di Ekosistem
yang khas pada hewan vertebrata terutama Mangrove Kecamatan Teunon
ikan mujair dan ikan tongkol. Kabupaten Aceh Jaya. Jurnal Biologi
Edukasi 25, volume 12 nomor 2.
Simpulan dan Saran
Marliani Novi. (2015). Spesies Ikan
Simpulan Bertulang Keras Hasil Tangkap
Berdasarkan praktikum yang dilakukan Nelayan di Kawasan Pante Raja
dapat disimpulkan bahwa Ikan yang tergolong Kabupaten Pide Jaya. Prosiding
dalam kelas osteichthyes mempunyai ciri Seminar Nasional Biotik : 58).
utama bahwa struktur tubuhnya tersusun atas Primawati, S. N., Efendi, I., & Marnita, M.
tulang sejati/tulang keras atau mengalami (2016). IDENTIFIKASI JENIS IKAN
HASIL TANGKAPAN NELAYAN DI
osifikas.
Roza helvita. (2019). Strategi Perkuliahan
Saran danPratikum Zoologi Vertebrata
Semoga pada saat praktikum antar dengan Menggunakan Multimedia
anggota kelompok dan asisten lab selalu dapat untuk
bekerja sama dengan baik. Terutama untuk Sholehuddin, wahab abdul Artono Roharjo.
Praktikan sebaiknya sudah memiliki (2018). Analisa Perpindahan Panas
Mesin Ekstrasi Sari Ikan Untuk
4
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

Menghasilkan Albumin yang


Berkualitas Dengan Kapastas 1
Kilogram. Meningkatkan Kompetensi
Dasar Calon Guru Ipa Biologi di
UMMY solok. Jurnal Sosial dan Ilmu
Ekonomi

5
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

Bukti 1

Bukti 2

6
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

Bukti 3

Bukti 4

7
Santri Muliana : Kelas Osteichthyes

Bukti 5

Anda mungkin juga menyukai