Anda di halaman 1dari 4

PENGARUH FREKUENSI PENYIRAMAN TERHADAP PERTUMBUHAN

BIJI KACANG HIJAU (VIGNA RADIATA)

hh
RUMUSAN MASALAH

1 .Apakah frekuensi penyiraman berpengaruh terhadap pertumbuhan biji kacang hijau


2. Bagaimana frekuensi penyiraman dapat berpengaruh terhadap pertumbuhan biji
kacang hijau

RUMUSAN HIPOTESIS

Pertumbuhan biji kacang hijau lebih …

METODOLOGI PENELITIAN

a. Tujuan
Untuk mengetahui peranan frekuensi penyiraman terhadap pertumbuhan biji kacang
hijau serta mengetahui pertumbuhan biji kacang hijau ditempat yang terang dengan
frekuensi penyiraman yang berbeda

b. Alat dan bahan


1. Biji kacang hijau
2. Tanah
3. Air
4. Pot
5. Benang
6. Penggaris
7. Buku catatan
8. Alat tulis
9. Mangkuk
c. Prosedur
1. Ambil beberapa biji kacang hijau lalu masukkan kedalam mangkuk dan rendam
menggunakan air selama 8 jam.
2. Kemudian masukkan biji kacang hijau masing - masing 3 biji kedalam masing
masing pot yang sudah terisi tanah …
3. Letakkan kedua pot ditempat yang terpapar cahaya matahari langsung.
4. Kemudian lakukan penyiraman pada pot A dengan frekuensi penyiraman 1 hari
sekali… dan pot B dengan frekuensi penyiraman 1 hari dua kali… ,
5. Hitung tinggi kecambah setiap harinya selama 5 hari.

d. Desain Percobaan

e. Variabel
1. Variabel bebas :
Frekuensi penyiraman
2. Variabel terikat
Pertumbuhan biji
3. Variabel control :
Sinar cahaya matahari, media dan jumlah tanah, volume air
a. Tabel Pengamatan

No Perlakuan Tinggi batang hari ke -


1 2 3 4 5
1 Frekuensi
penyiraman
1 hari sekali
2 frekuensi
penyiraman
1 hari dkali

Perlakuan Disiram sehari sekali Disiram sehari dua kali


Biji A1 A2 A3 B1 B2 B3
Tinggi batang hari 1
ke - 2
3
4
5
6
7

Anda mungkin juga menyukai