Anda di halaman 1dari 4

Pertemuan 2

Pembubaran Persekutuan (1)

1. Pembelian sebagian hak penyertaan dari anggota persekutuan:

Rp 4.500.000
Modal A = x Rp 2.500.000 = Rp 1.125.000
Rp 10.000.000

Rp 5.500.000
Modal B = Rp 2.500.000 Rp 1.375.000
Rp 10.000.000

Komposisi modal anggota persekutuan saat ini:

sebelum Setelah
Tn C Masuk Tn C Masuk
Modal A Rp 4.500.000 Rp 3.375.000
Modal B Rp 5.500.000 Rp 4.125.000
Modal C - Rp 2.500.000
Rp 10.000.000 Rp 10.000.000

2. Jurnal untuk mencatat masuknya Tn D daolam persekutuan


penyertaan dengan memberikan bonus bagi anggota persekutuan yang lama
Kas Rp50.000.000
Rp 2.000.000
Rp 3.500.000
Rp 4.500.000
Rp 40.000.000

Perhitungan:
jumlah modal persekutuan (sebelum Tn D masuk) Rp 150.000.000
Setoran Tn D Rp 50.000.000
Jumlah modal Persekutuan yang baru Rp 200.000.000
Modal Tuan D dinilai 20% dari modal persekutuan yang baru:
= 20% x Rp. 200.000.000 = Rp. 40.000.000
Setoran Modal Tn D Rp 50.000.000
Bagian Modal yang diperhitungkan Rp 40.000.000
Bonus Rp 10.000.000
Pembagian Bonus:
Tuan X = 20% x Rp. 10.000.000 = Rp. 2.000.000
Tuan Y = 35% x Rp. 10.000.000 = Rp. 3.500.000
Tuan Y = 45% x Rp. 10.000.000 = Rp. 4.500.000
Jumlah Rp. 10.000.000

Penyertaan dengan pembentukan goodwill bagi anggota persekutuan yang lama


Pembentukan Goodwill:
Goodwill Rp 50.000.000
Modal X Rp 10.000.000
Modal Y Rp 17.500.000
Modal Z Rp 22.500.000
Perhitungan:
Setoran Modal Tn D sebesar Rp. 50.000.000 dinilai 20% dari modal persekutuan
yang baru, sehingga modal persekutuan yang baru berjumlah:

Modal persekutuan yang baru:


100/20 x Rp. 200.000.000 Rp 150.000.000
Jumlah modal anggota lama Rp 150.000.000
Setoran Tn D Rp 50.000.000
Modal Persekutuan yang real Rp 200.000.000
Jumlah Goodwill Rp 50.000.000

Pembagian Goodwill:
Tuan X = 20% x Rp. 50.000.000 = Rp. 10.000.000
Tuan Y = 35% x Rp. 50.000.000 = Rp. 17.500.000
Tuan Z = 45% x Rp. 50.000.000 = Rp. 22.500.000
Jumlah Rp 50.000.000
a

Anda mungkin juga menyukai