Anda di halaman 1dari 8

Linggau Pos

koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news
linggaupos.bacakoran.co

RABU | 13 SEPTEMBER 2023


Pertama dan Terbesar di Bumi Silampari
Harga Eceran Rp.4.000,- |
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

Nan-Suko Sukses Membangun Kepemimpinan Nan-Suko,


Komunikasi yang Baik Pembangunan Berkembang Pesat
LUBUKLINGGAU–Ketua rah eksektif dan legislatif ar­ LUBUKLINGGAU–Se­kre­ Namun pembangunan mental
FOTO : DOKUMEN LINGGAU POS

FOTO : DOKUMEN LINGGAU POS


DPRD Kota Lubuklinggau H ti­­nya secara secara bersama- taris Dewan (Sekwan) Kota spiritual di Kota Lubuklinggau
Rodi Wijaya mengatakan bah­ sa­ma dalam menentukan arah Lubuklinggau, H Imam Senen juga berkembang pesat,” jelas
wa selama 10 tahun Nan-Suko kebijakan. Arah kebijakan yang menilai Kota Lubuklinggau H Imam Senen.
menjabat Walikota dan Wakil diajukan eksekutif di­ba­has di berkembang pesat dibawah Ia berharap dengan ber­akhir­
Walikota Lubuklinggau hu­ DPRD disanalah ter­jadi dina­ kepemimpinan Nan-Suko (H nya masa jabatan Nan-Suko
bu­ngan eksekutif dan legislatif mika karena ma­sing-masing SN Prana Putra Sohe dan H pada 18 September 2023 men­
berjalan sangat baik. ada pendangan ter­hadap arah Sulaiman Kohar) selaku datang, pembangunan di Kota
Diakuinya memang ada ter­ kebijakan yang di­usulkan Walikota dan Wakil Walikota Lubuklinggau terus ber­kem­
ja­di dinamika namun hal itu namun pada akhir­nya setelah (Wawako). bang. “Kami berharap pem­­
wajar saja karena yang na­ma­ mendapatkan pen­­jelasan yang “Pembangunan di Kota ba­ngu­nan Kota Lubuklinggau
nya dunia politik ada dinamika. detil maka bi­­sa disepakati,” Lubuklinggau berkembang terus berkem­bang, jangan
l H Rodi Wijaya “Berdasarkan Undang-un­ kata pria yang menjabat pesat di segala bidang, bukan l H Imam Senen sampai berhenti atau stagnan
KETUA DPRD KOTA LUBUKLINGGAU dang bahwa pemerintah dae­ Baca Nan-Suko Hal. 7 hanya pembangunan fisik saja. SEKWAN KOTA LUBUKLINGGAU Baca Kepemimpinan Hal. 7

Rumah Pedagang Seblak Digerebek


TKP : LUBUKLINGGAU–Hingga Selasa 12 September
2023, Tim Macan Satreskrim Polres Lubuklinggau
TKP penemuan jenazah Frengki terus memburu Dede Nurkholik alias NK, terduga
Saputra (24), mahasiswa Prodi pelaku pembunuhan Frengki Saputra (24). Hal ini
Pendidikan Agama Islam dijelaskan Kapolres Lubuklinggau AKBP Indra Arya
STAI Bumi Silampari Yudha melalui Kasat Reskrim AKP Robi Sugara saat
Lubuklinggau di Jl Sejahtera diwawancarai Wartawan Harian Pagi Linggau Pos.
RT. 02 Kelurahan Taba AKP Robi Sugara mengatakan pengejaran terhadap
Jemekeh, Kota Lubuklinggau, NK sudah luar pulau Sumatera yakni tempat tinggal
Jumat 8 September 2023. pelaku sampai Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawab
Barat. Untuk mengejar pelaku ini pihaknya sudah
koor­dinasi dengan Polisi di Polres Cianjur untuk
FOTO : APRI YADI/ LINGGAU POS me­ngungkap pelaku.
“Begitu juga dengan keluarga pelaku kita sudah
koordinasi dan meminta kepada keluarga pelaku
untuk menyerahkan pelaku kepada petugas,” papar
Robi Sugara.
“Kami juga sudah menggerebak rumah keluarga
pelaku, namun NK terus berlari, dan kami
Baca Rumah Hal. 7

LINTAS
Tiga Prodi UNPARI Dapat Reward
Pasca penyerahan reward untuk
tiga program studi yang mencapai
LUBUKLINGGAU–Setelah Pe­
nge­nalan Kehidupan Kampus bagi
tahun akademik 2023/2024 ada 861
orang. Jumlah ini meningkat sekitar
Pagi Linggau Pos, Selasa 12
September 2023.
Polisi Masih Siaga
target jumlah mahasiswa baru,
Rektor UNPARI Dr H Rudi Erwandi
foto bersama dengan para wakil
rektor, dekan, dan ketua prodi.
Mahasiswa Baru (PKKMB) sukses
dilaksanakan, kini mahasiswa baru
Universitas PGRI Silampari (UNPARI)
mulai mengikuti perkuliahan. Jumlah
8 % dari tahun akademik 2022/2023.
Kabar ini diungkapkan Rektor
UNPARI Dr. H. Rudi Erwandi, M.Pd
saat diwawancara wartawan Harian
Menurut Rudi Erwandi, pe­ning­
katan jumlah mahasiswa baru ini
tak terlepas dari semangat
Baca Tiga Hal. 7
di Belani
Foto didokumentasikan di Aula
mahasiswa baru yang masuk UNPARI KORBAN :
Handayani Kampus UNPARI,
Almarhum
Selasa 12 September 2023.
Muhammad Abadi
adik kandung
Bupati Muratara
yang jadi korban
penganiayaan
di Desa Belani,
Kecamatan Rawas
Ilir, Kabupaten
Muratara.
FOTO : DOKUMEN LINGGAU POS

MURATARA–Pasca kasus terbunuhnya adik kandung


Bupati Musi Rawas Utara (Muratara) H Devi Suhartoni
Selasa malam 5 September 2023, masyarakat Desa
Belani Kecamatan Rawas Ilir diinformasikan akan
melaksanakan kegiatan tepung tawar.
Kegiatan ini merupakan adat daerah setempat
yang diyakini bisa mengusir hal-hal yang tidak
FOTO : DOKUMEN UNPARI

di­ingin­kan. Rencana ini pun dibenarkan oleh Camat


Rawas Ilir, Husin saat diwawancara wartawati Harian
Pagi Linggau Pos, Selasa 12 September 2023.
Namun Husin mengaku, pihaknya belum bisa
Baca Polisi Hal. 7

l Mulai Besok 35.000 Warga Dapat Beras Gratis l

Tiap KPM Dapat 10 Kg Beras,


ini Jadwal Penyalurannya FOTO : DISKOMINFO MUBA

Penyaluran bantuan sosial (bansos) beras dari Pemerintah


melalui Dinas Sosial Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) mulai
Rabu 13 September 2023 kepada Keluarga Penerima Manfaat
(KPM) di Bumi Serasan Sekate.

PENYALURAN beras gratis ini Pemprov Sumsel.


juga dipercepat untuk menekan Ia mengungkapkan, ada sebanyak
harga komoditas tersebut. Hal ini 35.865 KPM yang akan mendapatkan
diungkapkan Pj Bupati Apriyadi bansos beras tersebut.
Mahmud, Selasa (12/9/2023). “Masing-masing KPM dapat 10
“Ya, jadi mulai Rabu besok pe­ kilogram akan diberikan selama 3
nya­luran bansos beras mulai disa­ bu­lan sehingga totalnya jadi 30 ki­
lur­kan secara bertahap di tiap Keca­ lo­gram per KPM,” urainya.
matan yang ada di Muba,” ungkap “Dengan bantuan itu, Pj Bupati Muba H Apriyadi Mahmud menyalurkan beras untuk Keluarga
Apriyadi yang juga Mantan Kadinsos Baca Tiap Hal. 7 Penerima Manfaat (KPM) di Muba, Selasa 12 September 2023.
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 2
linggaupos.bacakoran.co

Oknum ASN Samsat Musi Rawas Ditangkap


MUSI RAWAS-Bukan­ kuk anggota Polsek Muara Bermula saat korban luhan korban wajib pajak
nya memberikan pelaya­ Beliti ketika men­gen­darai ingin membayar pajak menjadi korban peni­
nan yang prima kepada motor dan me­lin­tas di kendaraan mobil miliknya puan­nya,” papar Kapolsek.
masyarakat khususnya Kertapati, Kota Palembang, serta memutasikan surat Lebih lanjut, Kapolsek
wajib pajak, namun didu­ Minggu (10/9/2023) sekitar kendaraannya, korban menjelaskan, berdasarkan
ga malah melakukan du­ pukul 18.10 WIB. langsung menemui laporan polisi nomor :
gaan penipuan/penggela­ Kapolres Mura, AKBP tersangka dan meminta LP / B-19 / IX / 2023 /
pan uang wajib pajak. Danu Agus Purnomo SIK, kepada tersangka untuk SPKT / POLSEK MUARA
Ironisnya dugaan peni­ MH melalui Kapolsek mengurusnya, sambil BE­LITI / POLRES MUSI
puan tersebut bukan Mua­ra Beliti, AKP Elan memberikan surat STNK RAWAS / POLDA SUMA­
han­ya satu kali, melainkan Maruli Sitompul SH Selasa dan BPKB asli beserta TERA SELATAN, tanggal
sudah puluhan kali dila­ (12/9/2023) saat dikonfir­ uang senilai Rp 7 juta. 8 September 2023, ang­
ku­kannya kepada wajib masi Wartawan Harian Tersangka berjanji gota Unit Reskrim lang­
pajak baik kendaraan roda Pagi Linggau Pos membe­ kepada korban akan men­ sung melakukan penyel­
dua (motor) maupun roda nar­ k an bahwa Unit gurusnya dalam jangka idikan terhadap tersangka.
empat (mobil). Reskrim Polsek Muara waktu satu bulan. Dan hasil penyelidikan
Hal ini dilakukan ter­ Beliti, berhasil meringkus Namun hingga saat ini bahwa telah dipastikan
sangka inisial AK (42) AK di Kota Palembang. tersangka tidak mempro­ tersangka yang melakukan
ok­num Pegawai Negeri Kata AKP Elan Maruli, ses kendaraan milik kor­ban penggelapan.
Sipil (PNS) di Unit Pelak­ tersangka sempat kabur tersebut. Dan se­lanjut­nya Selanjutnya, anggota
sana Teknis Daerah melarikan diri dan ber­ korban lang­sung melapor­ melakukan pemburuan
(UPTD) Kantor Samsat sembunyi sejak melaku­ kan kejadian tersebut ke terhadap tersangka, dan
Musi Rawas, terhadap kan penipuan terhadap Polsek Muara Beliti, guna diketahui tersangka di
wajib pajak (korbannya) wajib pajak. diproses lebih lanjut sesuai Ker­tapati, Kota Palem­
berinisial JD (44). Kapolsek menjelaskan, hukum yang berlaku. bang, Provinsi Sumsel,
Akhirnya AK yang me­ ke­jadian penipuan/pen­ ”Namun berdasarkan kemudian memerin­
rupakan warga Perumnas ge­lapan terhadap JD dari penyelidikan bahwa tahkan Kanit Reskrim
Griya Air Temam, Blok J terjadi Rabu (28/9/2022), tersangka ini, bukan han­ Polsek Muara Beliti, Kanit
1 No. 01, Kelurahan Air sekitar pukul 10.00 WIB, FOTO: DOKUMEN POLSEK MUARA BELITI ya satu kali melakukan Reskrim, Bripka
Te­­­mam, Kecamatan Lu­ di Kantor UPTD Kantor AMANKAN : Tersangka inisial AK (42), oknum ASN di Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Kantor penipuan, tetapi sudah Kurniawan
buk­­­linggau Selatan I, dibe­ Samsat Mura. Samsat Musi Rawas diamankan Anggota Polsek Muara Beliti, Minggu (10/9/2023). be­rulang kali hampir pu­ Baca Oknum Hal 4

Pemilik Toko Emas Ditendang


SUMSEL - Seorang pemi­
lik toko emas di Palembang
menjadi korban pengeroyo­
kan hanya karena masalah
sepele.
Korban pengeroyokan itu
yakni, Hasmil Masidin (42)
warga Jalan Sungai Itam,
Kecamatan Ilir Barat (IB) II
Palembang.
Aksi pengeroyokan terjadi
di Jalan Selamet Riyadi,
Kecamatan Ilir Timur (IT)
III tepatnya depan toko emas
Sinar Terang Pasar Kuto
Palembang miliknya, Senin
11 September 2023 sekitar
FOTO : BETV
pukul 17.35 WIB.
KORUPSI : Ketua DPRD Seluma periode 2004-2009 Kepada polisi, korban
Rosnaini Abidin dalam kasus korupsi dana hibah Hasmil Masidin menceritakan
Provinsi Bengkulu untuk pengadaan lahan makam kronologis pengeroyokan.
fiktif 2017. Bermula terlapor Afen
dan Sigit memarkirkan mobil

Oknum Ketua DPRD


di depan tokonya.
”Saya langsung meminta
terlapor menggeserkan mobil FOTO : SUMEKS
miliknya agar orang lain bisa LAPOR : Hasmil Masidin (42) juragan emas saat melaporkan kejadian yang dialaminya ke Polisi.

Korupsi
lewat,” kata Hasmil Masidin
di SPKT Polrestabes Palem­ Namun dirinya tidak dang kaki kanan dan ”Saya langsung ditahan melaporkan ke SPKT Polres­
bang, Selasa 12 September menghiraukan dan terlapor memukul mata kiri saya,” oleh warga setempat,” ungkap tabes Palembang.
2023 malam. pun terus menerus mengoceh ujar Hasmil Masidin. Hasmil Masidin. Korban Hasmil berharap

Lahan Makam
Namun diduga terlapor dan menyindirnya di TKP. Korban mengaku dirinya Akibat kejadian ini, dengan laporannya pelaku
merasa tidak senang dan ”Tanpa sebab, setelah sempat ingin membalas korban mengalami luka-luka bisa mempertanggung
mengeluarkan kata-kata saya menutup toko, kedua terlapor, namun sempat memar di mata kiri, memar jawabkan perbuatannya.
kotor kepada korban. terlapor langsung menen­ ditahan warga. di mata kaki kiri dan (sumeks)
KEJAKSAAN Negeri (Kejari) Seluma melakukan
eksekusi terhadap mantan Ketua DPRD Seluma

Bikin Rugi Calon Wakil


periode 2004-2009 Rosnaini Abidin dalam kasus
korupsi dana hibah Provinsi Bengkulu untuk
pengadaan lahan makam fiktif 2017 di Kelurahan
Babatan Kabupaten Seluma, Provinsi Bengkulu.
Rosnaini Abidin atau kerap dipanggi Upik Bidin
ini di eksekusi ke Lapas Perempuan Bentiring Kota
Bengkulu dengan pidana selama 1 tahun 9 bulan Walikota Lubuklinggau,
Dituntut 3 Tahun Penjara
denda Rp50 juta, subsider 3 bulan kurungan penjara
pada Senin 11 September 2023 kemarin.
”Kita lakukan eksekusi langsung dari lapas
perempuan. Saat ini kita baru sudah melakukan
eksekusi dan berita acara telah selesai,” kata Kajari LUBUKLINGGAU- Karena pernah mencalonkan diri
Seluma Wuriadi Paramitha melalui Kasi Pidsus cukup bukti Jaksa Penuntut sebagai Wakil Walikota
Ahmad Gufroni Selasa 12 September 2023. Umum Jaksa Penuntut (JPU) Lubuklinggau mengalami
Diketahui Rosnaini Abidin dinyatakan bersalah Rianto Ade Saputra, SH kerugian Rp 258 juta.
karena kasus pengadaan lahan makam fiktif tahun menuntut tiga tahun penjara Sidang yang diketuai
2017 lalu, sementara itu saat ini dirinya juga sedang kepada terdakwa Evender Hakim Agung Nugroho, SH
menjalani perkara lain. Fajri alias Evender (33). Surat dibantu Hakim Anggota
”Saat ini terpidana juga sedang menjalani hukuman tuntutan dibacakan JPU Verdian Martin, SH dan
perkara lain, akan tetapi putusan hukuman pengadilan dalam sidang di Pengadilan Muhammad Deny Firdaus,
negeri tinggi Bengkulu perkara pengadaan lahan Negeri (PN) Lubuklinggau, SH didampingi panitera
fiktif tetap berjalan,” sambung Kasi Pidsus. Selasa (12/9/2023) pengganti (PP) Alexander
Sebelumnya, saat menjabat Ketua DPRD Seluma Mantan karyawan SPBU Pratama Hutahulu, SH.
Rosnaini Abdiin pernah dinyatakan bersalah dan Durian Rampak yang tinggal Dalam tuntutan JPU
di vonis 1 tahun 2 bulan oleh hakim Pengadilan di Jalan Bermono RT 09 Rianto Ade Saputra, SH
Tipikor Bengkulu. Kelurahan Karya Bakti menyatakan perbuatan
Dirinya kemudian mengajukan banding ke Kecamatan Lubuklinggau terdakwa Evender Fajri
Pengadilan Tinggi Bengkulu dan dijatuhkan vonis Timur II ini dituntut penjara terbukti secara sah dan
1 tahun 8 bulan. karena bersama rekannya bersalah melanggar Pasal
Merasa kurang puas dengan putusan tersebut terbukti ikut menggelapkan 378 KUHP jo Pasal 55 Ayat
dirinya kembali melakukan kasasi ke Mahkamah FOTO: APRI YADI/LINGGAU POS uang SPBU Durian Rampak, (1) ke-1 KUHP jo Pasal 64
Agung lalu di jatuhkan vonis 1 tahun 9 bulan denda SIDANG : Terdakwa Evender Fajri alias Evender (33) jalani sidang tuntutan JPU Rianto Ade akibatnya korban Akmaludin, Ayat (1) KUHP.
Rp50 juta susider 1 bulan penjara. (Betv) Saputra, SH, Selasa (12/9/2023). selaku direktur yang juga Baca Bikin Hal 4

l Resedivis Curi MotorJambrong l

Minta Keringanan, Kasihan Anak Istri


Rio Oktari (35) dituntut Jaksa Penuntut Honda Supra Fit warna hitam Dalam tuntutannya JPU meringankan, terdakwa
nomor polisi B 3217 U milik Yesi Imelda, SH menyatakan mengakui perbuatannya dan
Umum (JPU) Yesi Imelda, SH dengan korban Harmawan di Desa bahwa terdakwa Rio terbukti sudah ada perdamaian antara
hukuman dua tahun dan enam bulan SIDANG : Warga Mandi Angin Kecamatan secara sah dan bersalah korban dan terdakwa.
penjara. Surat tuntutan dibacakan JPU di Desa Beringin Rawas Ilir Kabupaten melanggar Pasal 363 Ayat Majelis Hakim Muham­
Pengadilan Negeri (PN) Lubuklinggau, Makmur, Muratara. (1) Ke-3, 4 KUHP. mad Deny Firdaus, SH lalu
Kecamatan Rawas Sidang yang diketuai Pertimbangan JPU, hal bertanya kepada terdakwa
Selasa (12/9/2023). Ilir, Kabupaten Hakim Muhammad Deny yang memberatkan per­ dan JPU atas tuntutan
Muratara Rio Oktari Firdaus, SH dibantu anggota buatan terdakwa meresahkan tersebut.
Laporan Apri Yadi, Rawas Ilir (35) jalani sidang Marselinus Ambarita , SH masyarakat, membuat Terdakwa nyatakan
tuntutan JPU Yesi dan Lina Safitri Tazili , SH korban mengalami kerugian mohon keringanan karena
WARGA Desa Beringin jalani sidang tuntutan JPU Imelda, SH, Selasa
didampingiPanitera dan terdakwa sudah pernah kasian dengan anak dan
(12/9/2023).
Makmur, Kecamatan Rawas karena terbukti mencuri Pengganti (PP) , Alexander menjalani hukuman kasus istrinya.
Ilir, Kabupaten Muratara ini motor bebek Jambrong merk FOTO: APRI YADI/LINGGAU POS Pratama Hutahulu, SH. pencurian. Sedangkan yang Baca Minta Hal 4
METROPOLIS
koran_linggau_pos
LUBUKLINGGAU Linggau Pos Channel
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 Harian Pagi Linggau
Subuh : 04:54 WIB Ashar : 15:32 WIB liposstreaming.news
Terbit : 06:09 WIB Maghrib : 18:15 WIB
Dzuhur : 12:14 WIB Isya : 19:24 WIB linggaupos.bacakoran.co
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 3

Jaga Kesehatan, Gunakan Masker !


LUBUKLINGGAU–Kepala Dinas aman. Namun untuk pencegahan tetap Gunawan juga mengakui jika kualitas a­krabnya ini, pihaknya belum mela­ kategori tidak sehat. Insya allah kita
Kesehatan (Dinkes) Kota Lubuklinggau wajib kita laksanakan. Kita sudah udara di Lubuklinggau saat ini masih ku­kan pengukuran kualitas udara secara masih dalam keadaan aman,” jelasnya.
memastikan, hingga saat ini belum keluarkan edaran wajib masker diluar dalam kategori aman. khusus. Mengingat, hal itu perlu biaya Ia pun meminta, agar masyarakat
ada peningkatan kasus ISPA. Hal ini ruangan, terapkan Prilaku Hidup Bersih “Insya Allah masih dalam kondisi yang besar sehingga biasanya rutin te­tap jaga kesehatan dan patuhi im­
ha­sil monitoring mereka ke seluruh dan Sehat (PHBS) dan konsumsi ma­ aman dan stabil. Ya meskipun udara di­laksanakan satu tahun sekali. bauan yang sudah dikeluarkan oleh
Fa­ s ilitas Pelayanan Kesehatan ka­nan yang sehat,” ungkap Kepala Dinkes saat ini berbeda dari biasanya karena “Tahun 2022, kualitas udara kita pe­merintah melalui Dinas Kesehatan.
(Fasyankes) yang ada. Kota Lubuklinggau, Erwin Armeidi. selama ini ada hujan, sekarang tidak da­lam kategori sedang. Dimana indeks “Itu yang terpenting saat ini,” tegasnya.
“Insya Allah, itu artinya kualitas udara Senada, Kepala Dinas Lingkungan ada. Debu sudah pasti,” ungkapnya. 0-50 untuk kategori sehat, 50-100 ka­
kita masih dalam kategori sehat dan Hidup (DLH) Kota Lubuklinggau Hendra Meskipun saat ini diakui Aan sapaan te­gori sedang dan 100 sampai 200 (rfm)

n SEMENTARA ITU..

15 Perempuan
Marginal
Terima Bantuan
LUBUKLINGGAU–Lagi, Pemerintah Kota
(Pemkot) Lubuklinggau salurkan bantuan ke
masyarakat. Kali ini ada 15 perempuan marginal
terima bantuan peralatan dari Pemerintah
Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel),
Selasa (12/9/2023).
Asisten III Bidang Administrasi Umum Setda
Kota Lubuklinggau, Herdawan didampingi
Sekretaris DPPPAPM, A Dedi Novembri me­
ny­erahkan bantuan barang peralatan dan
keterampilan melalui Dana Insentif Daerah
(DID) tahun 2023 dari Gubernur Sumsel ini.
Dalam sambutannya, perwakilan Dinas
PPA Provinsi Sumsel, Titin Sumarni mengatakan
bantuan ini merupakan program Gubernur
Sumsel sejak 2022, yang bertujuan sebagai
salah satu bentuk perhatian pemerintah
terhadap para perempuan kepala keluarga
yang ada di Provinsi Sumsel khususnya di FOTO : DISKOMINFOTIKSAN KOTA LUBUKLINGGAU

Kota Lubuklinggau. BANTUAN - Suasana penyerahan bantuan berupa peralatan dan keterampilan untuk 15 perempuan marginal oleh Pemprov Sumsel, Selasa (12/9/2023).
Menurutnya, ada tiga jenis usaha yang
diberikan bantuan yakni usaha keripik, konveksi
dan usaha jajanan pasar. “Masing-masing
mendapatkan bantuan barang dan keterampilan
untuk mendukung usahanya. Semoga dapat n Harga Beras Bulog Tetap Stabil n
bermanfaat dan tepat sasaran,” harapnya.

Jadi Angin Segar


Dalam sambutannya, Asisten III, Herdawan
mengungkapkan Pemkot Lubuklinggau me­
nyam­paikan apresiasi kepada Pemprov Sumsel
melalui Dinas PPA Provinsi Sumsel yang telah
memberikan bantuan barang dan keterampilan
kepada para perempuan kepala keluarga pada

Ditengah Naiknya Harga Beras


hari ini. Kepada para penerima bantuan,
Asisten berpesar agar dapat memanfaatkan
barang dan keterampilan yang diterima tersebut
dengan sebaik-baiknya.
Dia berharap kedepan Pemprov Sumsel
terus bekerjasama dengan Pemkot Lubuklinggau
dan kembali melaksanakan kegiatan bermanfaat
bagi masyarakat seperti saat ini.
LUBUKLINGGAU–Ditengah stabil. Bahkan Rp 10.900 per­ BERAS - Stok
FOTO : RINA MARIS/LINGGAU POS

“Inilah salah satu bentuk perhatian peme­


ri­n­tah kepada masyarakat. Semoga dapat
naiknya harga beras dipasaran, ki­lo­gram ini sudah harga untuk beras yang
di­man­faatkan dengan sebaik-baiknya,” ucapnya.
harga beras Bulog masih ber­ di konsumen terakhir atau tersedia
Kemudian acara dilanjutkan dengan pe­
ta­han di harga Rp 10.900 per­ masyarakat. di gudang
nye­rahan secara langsung barang-barang
ki­logram. Hal ini menjadi angin “Harga beras kita tetap me­ Bulog KCP
segar bagi masyarakat yang ngi­kuti HET yang ditetapkan Lubuklinggau.
ban­tuan kepada para penerima manfaat.
me­rasa kesulitan pasca naiknya dari pemerintah, Rp 10.900 Kepala
Acaranya berlangsung di Op Room Dayang
har­ga beras dampak dari ke­ per­ki­logram. Meskipun untuk Bulog KCP
Torek Perkantoran Pemkot Lubuklinggau,
ma­rau atau fenomena El Nino serapan beras dari petani sen­ Lubuklinggau,
di­hadiri oleh lebih kurang 15 orang penerima
saat ini. diri kita akui mulai berdampak, Aprila Wiguna
ban­tuan dari Kota Lubuklinggau dan pejabat
Kepala Bulog KCP meskipun tak signifikan,” ung­ pun memastikan
ter­kait yang sempat hadir.(rls/rfm)
Lubuklinggau, Aprila Wiguna kap Aprila, kemarin. stok tersebut
pun memastikan, sampai saat Bahkan Bulog yang juga akan cukup

OLAHRAGA
ini Harga Eceran Tertinggi me­nyalurkan beras cadangan hingga awal
(HET) untuk beras Bulog masih Baca Jadi Hal. 4 tahun depan.

Antonio Silva Gabung MU? n Kans Marc Marquez ke Ducati


SETAN Merah (julukan

Luca Marini: Rela Emang


Manchester United) telah
mempersiapkan diri untuk
bursa transfer tahun 2024.
dilaporkan akan fokus untuk
mengejar Antonio Silva di

Lepas Gaji Rp200 Miliar?


tahun depan. Fokus Ten Hag
di tahun 2024 nanti adalah
mem­perkuat lini perta­ha­
nan mereka.
Semenjak sang
allenatore Erik Ten Hag
datang, MU
FOTO : NET Baca Antonio Hal. 4
Antonio Silva. MARC MARQUEZ, di skuad tersebut. Ini sebesar €13 juta (Rp214
pem­balap Repsol Honda berbeda dari Pramac, di miliar) per musim, bukan
dika­bar­kan ingin memutus mana ia bisa mendapatkan keputusan bijak. ”Marc
kon­trak­nya setahun lebih Desmosedici GP24 spek jelas masih punya banyak
awal dari kesepakatan. pabrikan terbaru. hal yang bisa dikerahkan.
Apalagi Honda tim yang Anggap Honda Apakah ia hanya main-
diperkuat Marquez sedang Berprogres Baik main dengan Honda? Saya
dalam terpuruk. Marini merasa tidak tahu,” tuturnya.
Setidaknya, ada tiga tim mengakhiri kolaborasi ”Namun, secara pribadi,
yang dikaitkan dengan ikonik dengan Honda, saya tak mau merelakan
namanya: Red Bull KTM apalagi merelakan gaji Baca Luca Hal. 4
Factory Racing, dan dua
tim satelit Ducati, yakni
Prima Pramac Racing dan
Gresini Racing.
Luca Marini, sang
pembalap Mooney VR46
Racing Team yang juga
adik Valentino Rossi,
mengaku senang jika Marc
Marquez bergabung ke
Ducati lewat salah satu tim
satelitnya di MotoGP 2024.
Luca juga ragu ini akan
terjadi karena hubungan
Marquez dan Repsol
Honda sangat erat.
Namun, gosip yang
paling mencolok adalah
Marquez lebih mengincar
kursi di Gresini, dan
berpotensi bertandem
dengan Alex Marquez.
Luca Marini Tetapi, ia hanya akan
dapat Desmosedici GP23
FOTO : NET
SAMBUNGAN
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 4
linggaupos.bacakoran.co

Antonio Silva Gabung MU? Jadi Angin Segar Ditengah Naiknya Harga Beras
Sambungan dari hal 3 menembus tim utama Benfica. Sambungan dari hal 3 menaikan HET dalam waktu dekat ? “Di Lubuklinggau sendiri, Insya Allah akan Untuk stok beras sendiri, ia akui aman hingga
Dua tahun terakhir ia menunjukkan “Untuk itu kita tidak tahu karena bukan dilaksanakan pada 18 September mendatang, awal tahun depan.
terus berbenah dan merombak performa yang konsisten di jantung melalui program SPHP, HET nya masih kewenangan kita. Namun untuk informasi bekerja sama dengan Dinas Ketahanan Pangan. “Kita kebetulan stoknya dalam kemasan 5
skuat mereka agar kian kompetitif di pertahanan As Aguias. diharga Rp 9.940 perkilogram. “Jadi nanti RPK tersebut sepertinya belum ada saat ini,” tegasnya. Tentunya dengan harga sesuai HET yang sudah kg, dan Insya Allah aman sampai awal tahun
Liga Inggris. Ten Hag menilai sang bek bakal kita menjual beras dengan harga HET Rp 10.000 Selain harga beras bulog tetap stabil, sebagai ditetapkan oleh pemerintah. Ini juga untuk depan. Ini juga karena kita tahu gudang kita
Di musim panas ini, MU belanja sempurna bagi MU. Jadi ia menetapkan ke konsumen,” ungkapnya lagi. upaya membantu masyarakat pihaknya juga menbantu masyarakat ditengah naiknya harga belum memadai untuk menampung stok beras
cukup banyak pemain. Mereka total bek timnas Portugal itu jadi incaran Lalu apakah ada rencana pemerintah terus melaksanakan Operasi Pasar. beras,” jelasnya. lebih banyak,” tambahnya. (rfm)
mendatangkan lima pemain baru untuk utama MU di tahun 2024 nanti.
memperkuat tim mereka. Dilansir
Fichajes, Nama Antonio Silva dikabarkan
jadi incaran Erik Ten Hag berikutnya.
Sang manajer butuh bek tengah
baru karena tahun depan kemungkinan
Harry Maguire akan cabut dari MU.
Setiap Pagi, Anak PAUD HI Tiara Bunda Mengaji
Menurut laporan tersebut, Selain itu Raphael Varane rentan
perburuan bek tengah baru MU itu mengalami cedera sehingga Ten Hag Sambungan dari hal 5 bosan. Untuk mendukung kegiatan belajar mengajar, “Harapan kedepannya PAUD HI Tiara Bunda
masih berusia 19 tahun namun sudah Emma mengungkapkan, baru-baru beberapa ada beberapa ruangan yang tersedia di PAUD ini dapat berkembang pesat lagi seperti,
butuh bek tengah baru di timnya.(BN)
para guru juga mengajak anak didik untuk prestasi diraih anak didik PAUD HI Tiara Bunda. ini. Seperti ruang belajar, ruang guru, ruang bertambahnya jumlah anak didik, serta sarana
belajar di luar ruangan kelas seperti, pergi ke

Luca Marini: Rela Emang


Seperti Juara Senam Massal dan Juara Lomba dapur dan kamar mandi. Serta halaman terbuka dan prasarana yang lengkap sehingga dapat
kebun untuk mengajarkan anak-anak dengan Mewarnai yang dilaksanakan di Taman Olahraga untuk taman bermain anak-anak seperti ayunan, menunjang kegiatan belajar mengajar. Mendidik
cara mengamati tumbuh-tumbuhan yang ada Megang (TOM). Anak-anak PAUD HI Tiara perosotan, dan jungkat-jungkit. Di PAUD ini anak-anak supaya memiliki akhlak mulia,
di sekitar. Kegiatan ini juga bertujuan untuk Bunda juga ikut serta dalam karnaval juga tersedia Alat Permainan Edukatif (APE) sehingga nantinya para alumni dari Paud ini

Lepas Gaji Rp200 Miliar? melatih otak anak serta memperkenalkan nama-
nama tumbuhan yang ada, sehingga dalam
proses belajar tidak membuat anak merasa
memperingati HUT Kemerdekaan RI yang ke-
78 dari Masjid Agung As-Salam menuju Mapolres
Lubuklinggau.
seperti, boneka, masak-masakan dan balok-
balok untuk menunjang kegiatan proses belajar
mengajar.
dapat menerapkan ajaran-ajaran yang telah
didapatkan selama menempuh pendidikan di
lingkungannya,” tuturnya. (sun)
Sambungan dari hal 3 VR46. Marini pun meyakini bahwa

12 juta euro yang ia dapat per


musim begitu saja, apalagi motornya
kedatangan Marquez bakal bermanfaat
bagi para rider Ducati lainnya, terutama
karena mereka bisa mempelajari gaya
Mudahkan Konsumen Miliki Mobil Honda
tak lagi seperti yang ia pakai awal balap dan taktik berkendara Marquez. Sambungan dari hal 5 8 tahun, akan semakin mempermudah konsumen pembelian melalui aplikasi ini pelanggan akan Lubuklinggau, dan juga melalui laman Web
musim ini. Honda telah melakukan “ Mungkin dia akan datang! Itu memiliki kendaraan impiannya. mendapatkan diskon tambahan. Site www.hondaunionmotor.co.id.
progres besar. Saya bakal tetap kaget bakal fantastis. Memiliki rider dengan Honda BRV, Honda, HRV, Honda Civic RS, “Adapun promo yang sedang berlangsung saat Kabar gembira untuk semua pelanggan Honda Union Motor semakin meningkatkan
kalau dia pergi sekarang,” pungkas level seperti dia dengan motor yang Honda Accord dan Honda Civic Type R. Honda ini, Paket Hemat Free Service 2 part selama 4 yang ada di Kota Lubuklinggau maupun di pelayanan kepada konsumen dengan membuka
rider berusia 26 tahun ini. sama dengan saya bakal menyenang­ Union menjawab kebutuhan masyarakat akan tahun/50.000 Km, Program Leasing sampai dengan daerah lainnya jangan takut untuk tidak cabang baru dengan fasilitas lebih lengkap.
Usai menjalani tes MotoGP Misano, kan, karena kami bisa membandingkan kenyamanan dalam berkendara roda empat. Rp.6.000.000,-, Free Insurance sampai dengan mendapatkan produk yang diinginkan karena “ Tidak lama lagi akan membuka cabang
Italia, Senin (11/9/2023), Marquez dan mengukur diri lewat data dalam Produk mobil Honda yang banyak diminati Rp.10.000.000,-, Free BBM plus Vocher Belanja di Honda Union menyediakan berbagai perusahaan dealer Honda resmi di tempat yang
blak-blakan mengaku tak puas atas kondisi yang sama,” ungkap Marini pelanggan yaitu Honda Brio, Honda BRV, Honda sampai dengan Rp.8.000.000,- dan Lucky Dip sampai type Mobil Honda yang anda inginkan. baru persisnya di dekat Hotel Dafam dengan
prototipe motor RC213V 2024. Ia kepada GPOne, Selasa (12/9/2023). WRV dan Honda HRV. Dengan pelayanan terbaik dengan Rp.5.000.000,-. Promo ini berakhir pada Konsumen semakin mendapatkan kemudahan fasilitas lengkap seperti, showroom, service, body
menyatakan memiliki tiga opsi untuk Meski kakaknya bermusuhan terhadap konsumen dan keunggulan produk akhir September 2023,” ucap Suwandi. untuk mendapatkan informasi lengkap paint dan sparepart. Guna untuk memberikan
musim 2024, yang akan ia ambil pada dengan Marquez, Marini menyatakan yang dimiliki, tidak diragukan lagi Honda Union Selain melakukan penjulan langsung di tentang produk yang dijual honda union pelayanan yang terbaik kepada masyarakat Kota
periode antara MotoGP India dan bahwa sang delapan kali juara dunia merupakan pilihan tepat untuk anda membeli dealer, canvassing dan pameran, Honda Union motor, dapat mengunjungi laman media Lubuklinggau, Musi Rawas, Muratara dan daerah-
Jepang dalam tiga pekan ke depan. masih punya potensi untuk kembali mobil. Melayani pembelian mobil secara cash Motor juga melayani pembelian secara online, sosial seperti Facebook, YouTobe dan daerah yang lainnya, tentunya untuk yang sudah
Bisa Membandingkan Diri dengan tampil di papan atas untuk merebut dan credit dengan jangka waktu kredit hingga pembelian produk via aplikasi Tokopedia, setiap Instagram melalui laman Honda Union menggunakan kendaraan Honda,” jelasnya. (sun)
Marc Marquez gelar dunia. Kans itu jelas bakal
Jika membela Gresini, maka
Marquez akan mengendarai motor
yang sama persis dengan Marini di
melebar jika bergabung ke Ducati,
tapi Marquez diyakini Marini takkan
meninggalkan Honda.(BN)
RA Azzuhdi Didik Anak Yatim Gratis
Sambungan dari hal 5 dengan 2 orang guru yang mengajar setiap mampu. diselenggarakan oleh PT. Indomarco Prismatama,

Kapolres Tegaskan Musik pada Sabtu anak di bebaskan untuk mengasah


bakatnya dengan didukung oleh kegiatan
kelas. Jumlah keseluruhan tenaga pengajar
adalah 1 guru penitipan anak, dan 6 guru yang
mengajar di kelas. Dan tahun ini adalah angkatan
“Jadi orang tua asuh itu punya anak asuh,
orang-orang yang dikasih Allah rezeki lebih
merekalah yang menyekolahkannya di RA
juga ikut berpartisipasi dengan mengirimkan
anak didiknya Tari Kreasi dalam memeriahkan
program tahunan dari IGRA (Ikatan Guru

Remix Bukan Budaya Kita ekstrakurikuler MC (Master of Ceremony, red),


ceramah atau pidato, menyanyi, drama, dan
rabbana.
Pembelajaran di RA Azzuhdi, dimulai 07.00-
ke 9 yang sudah meluluskan ratusan anak didik.
“Untuk penitipan anak kami menampung
maksimal 10 anak, dan menerima anak didik
tahun ajaran baru maksimal 70 anak dikarenakan
Azzuhdi,” kata Umi Nur.
Tidak hanya mengajarkan pendidikan kepada
anak didik saja, RA Azzuhdi juga mengadakan
program Majelis Taklim tiap Jumat dengan tujuan
Raudhatul Athfal), dan mengikuti senam tingkat
RA se-Kota Lubuklinggau di Taman Olahraga
Megang (TOM).
“Semoga kami bisa memberi manfaat lebih
Sambungan dari hal 8 pesta malam, dan selain itu berharap 10.00 WIB setiap Senin sampai Kamis, dan pada ruang kelas yang jumlahnya terbatas, bahkan memperkuat silaturahmi bersama orang tua luas, keberkahan dari Allah, kemudian anak
semoga peresmian KTBN, bukan Jumat serta Sabtu dimulai 07.30-09.30 WIB. sekarang sudah ada orang tua yang mendaftarkan anak didik. didik yang menimba ilmu di sini mampu kami
dan Kapolsek Muara Lakitan, Iptu hanya Desa Semangus Lama namun RA Azzuhdi ini banyak diminati oleh orang anaknya agar tidak kehabisan kuota pendaftaran Hebatnya lagi, yayasan milik Nurbaiti ini sediakan pendidikan dengan baik dengan kualitas
M Karim, terima kasih menyempatkan desa-desa lainnya,” ucap Topan. tua. Kini memiliki tiga ruang kelas yang tiap nantinya,” jelas Umi Nur. mendapat julukan “Pelopor Menghapal Surat yang paripurna yaitu kualitasnya mewah dan
diri hadir ke Desa Semangus Lama. Ketua GANN Mura, Salman Alfa­ kelas diberi nama-nama surga antara lain, kelas RA Azzuhdi juga menerapkan program orang Pendek dan Hadist dengan Gerakan” . dengan biaya juga terjangkau untuk seluruh
”Jujur, kami bangga, karena rinsi, mendukung penuh adanya KTBN Surga Darussalam, Surga Firdaus, dan Surga tua asuh. Orang tua asuh yang menyekolahkan Baru-baru ini anak didik RA Azzuhdi berhasil kalangan,” harap Umi Nur.
mempunyai niat sama-sama untuk di Desa Semangus Lama, dan semoga Ma’wa. Satu kelas terdiri dari 24 anak didik anak yatim dan anak didik dari kalangan tidak meraih Juara 2 Lomba Mewarnai yang (hikmah)
memerangi narkoba dengan dilaksanakan diresmikannya KTBN
melaksanakan Peresmian Kampung
Tangguh Bebas Narkoba. Kami
perwakilan desa dan warga Desa
Semangus Lama, siap mendukung
di Desa Semangus Lama ini, bisa
mencegah penyalahgunaan narkotika.
”Pastinya, kami siap mendukung
apabila mengenai penyalagunaan
Senangnya Belajar di PAUD HI Sakura
pemberantasan narkoba,” kata Kades. narkoba, karena tugas kita bersama, Sambungan dari hal 1 kelas, PAUD ini juga melakukan kegiatan hanya dilihat-lihat saja tetapi kegiatan tersebut masakan dan balok-balok untuk menunjang
Sementara itu, Sekretaris Camat untuk memberantas narkotika di luar kelas, seperti pertama yaitu outbound, dapat melatih otak anak dan menarik perhatian kegiatan proses belajar mengajar.
Muara Lakitan, Topan mengatakan khususnya di Kabupaten Mura,” kata Dengan dua kelompok usia tersebut, kegiatan dimana kegiatan ini untuk melatih kekuatan anak didik dengan cara mengunjungi Dinas Perlu diketahui di PAUD HI Sakura ini
kami sangat mendukung progam Salman sapaanya. pembelajaran disesuaikan dengan usia anak. fisik dan pergerakan semua otot yang dapat Perpustakan dan Kearsipan (Dispurasip),” merupakan satu-satunya PAUD HI di Kecamatan
Polres Mura, karena sangat bermanfaat, Dalam kesempatan itu, Kapolres Kegiatan rutin yang dilaksanakan di PAUD ini membantu tumbuh kembang anak, kedua jelas Romlah. Lubuklinggau Timur II yang satu atap dengan
serta totalitas membangun dan Mura, AKBP Danu Agus Purnomo sebelum masuk ke kelas anak-anak diarahkan outing class seperti merawat tanaman di Baru-baru ini PAUD HI Sakura mengikuti Posyandu, kegiatan posyandu ini dilakukan
mengurangi narkoba. SIK, MH didampingi Kasat Narkoba, dan dibimbing untuk baris berbaris. halaman sekolah dan mengamati benda- lomba-lomba dalam rangka HUT RI ke-78 tahun satu bulan sekali jadi dengan adanya kegiatan
”Dan, selain itu, kegiatan penangu­ AKP Herman Junaidi SH dan Kapolsek PAUD ini juga mengajarkan kepada anak- benda yang ada disekitar sekolah, dan ketiga 2023, seperti Lomba Karnaval, Senam Masal, tersebut dapat dimanfaatkan untuk mengecek
langan narkoba, kami juga berupaya Muara Lakitan, Iptu M Karim, anak nilai kognitif untuk pengenalan angka Family Gathering, kegiatan ini bertujuan Lomba-Lomba Permainan Tradisional kesehatan anak didik seperti, tinggi badan anak,
dengan Kapolsek Muara Lakitan, terus memberikan bantuan bola voli kepada yang berbentuk geometris seperti segitiga, untuk mempererat hubungan anak didik (meningkatkan kemandirian anak atau berat badan anak, lingkar kepala anak dan
melakukan sosialisasi pemberhentian karang taruna. (sin/rls) kerucut, lingkaran, segi empat, silinder, segi beserta orang tuanya dan kunjungan- mengenalkan kemandirian anak sejak dini) lingkar lengan anak. Kegiatan tersebut dilakukan
lima, belah ketupat dan lain sebagainya, seni kunjungan ke instansi yang diadakan PAUD se-Kota Lubuklinggau. rutin setiap bulan bertujuan untuk mengecek

Wamenag Bela Ganjar Soal


motorik halus yang berupa hasil karya seperti “PAUD ini juga menerapkan kegiatan Untuk mendukung kegiatan belajar mengajar, pertumbuhan dan perkembangan anak didik.
menulis, menggambar, memotong kertas, dalam satu tahun, empat kali kunjungan PAUD ini memiliki ruang kelas, ruang kantor “Harapan kedepanya PAUD ini semoga
menyusun puzzle dan memasukkan balok sesuai edukasi, seperti kunjungan ke Kereta Api dan dua ruang kelas, serta halaman taman dapat terus berkembang, pindah lokasi dengan

Masuk Tayangan Azan


dengan bentuknya. Seni motorik kasar seperti Indonesia (KAI), Pemadam Kebakaran (Damkar) bermain anak-anak yang difasilitasi dengan suasana, kondisi yang lebih luas dan baik lagi
berlari, berjalan dan melakukan lompatan. dan Bandar Udara Silampari (Bandara). Selain macam-macam permainan seperti ayunan, baik itu dari segi sarana dan prasarananya,
Kegiatan ini dilakukan untuk melatih kegiatan tersebut, PAUD ini juga wajib perosotan, terowongan dan lain sebagainya. sehingga dapat menunjang kegiatan proses
perkembangan kecerdasan anak. mengedukasikan anak-anak untuk gemar serta ada juga alat permainan edukatif (APE) belajar mengajar yang lebih efesien,” harapnya.
Sambungan dari hal 6 Ganjar muncul menyambut jemaah Selain kegiatan belajar mengajar di dalam membaca dan memegang buku meskipun untuk di dalam ruangan seperti, boneka, masak- (sun)
yang akan salat. Ganjar tampak
”Karena pengalaman kita kemarin
beberapa kejadian itu kan cukup lah
menjadi pelajaran yang besar buat
kita karena dampak dari politik
mengenakan baju koko berwarna putih,
peci hitam dan sarung batik. Dia
menyalami dan mempersilakan jemaah
yang datang untuk masuk ke masjid.
Ekspresikan Diri Melalui Seni
identitas ini kita rasakan,” kata dia. Ganjar juga muncul saat sedang me­ Sambungan dari hal 8 Hepy Safriani mengungkapkan tetapi juga dengan teman-teman dari sekolah Kabupaten Empat Lawang membuktikan bahwa
PPP, PDIP, Perindo dan Partai Hanura lakukan wudu sebelum salat. Dia pun kebahagiaannya karena melihat antusiasme lain,” katanya. mereka peduli terhadap perkembangan anak-
telah berada di koalisi pendu­kung duduk di saf depan sebagai makmum. dan pendidik di tingkat dasar akan masyarakat dan anak-anak dalam mengikuti Bunda PAUD berharap agar kegiatan ini anaknya, dan mereka berinvestasi dalam
Ganjar sebagai bakal capres 2024. Badan Pengawas Pemilihan Umum memanfaatkan momen ini untuk menginspirasi kegiatan ini. berjalan lancar sesuai dengan harapan bersama, membentuk generasi muda yang kreatif, berani,
Kemunculan Ganjar dalam tayangan (Bawaslu) akan melakukan anak-anak. Lomba mewarnai dan menari ini bukan tanpa ada halangan yang tidak diinginkan. dan sosial.
azan televisi swasta mengundang banyak penelusuran lantaran televisi tersebut “Lomba ini merupakan kesempatan bagi hanya tentang kompetisi, tetapi juga tentang Lomba ini merupakan wujud nyata dari “Semoga lomba mewarnai dan menari ini
reaksi dari banyak pihak. Adapun menggunakan frekuensi publik dan anak-anak untuk tampil dan memperlihatkan pembelajaran bagi anak-anak. komitmen untuk memberi anak-anak usia dini menjadi salah satu momen berharga dalam
tayangan azan dibuka dengan peman­ waktu untuk kampanye capres atau siapa diri mereka sejatinya,” katanya. “Tujuan dari lomba ini adalah mengajarkan di Kabupaten Empat Lawang kesempatan yang perjalanan perkembangan anak-anak di
dangan alam Indonesia. Kemudian, cawapres belum dibolehkan. (cnn) Bunda PAUD Kabupaten Empat Lawang, anak-anak untuk berani bersaing secara sehat, baik untuk berkembang dan mengekspresikan Kabupaten Empat Lawang, dan semoga semua
Hj Hepy Safriani, juga memberikan sambutan bermain dengan sportivitas, dan belajar diri melalui seni. peserta bisa tampil maksimal dan meraih prestasi

Kondisi Korban Dianiaya


yang penuh semangat. bersosialisasi tidak hanya di lingkungan sekolah, Dengan menggelar acara seperti ini, yang membanggakan,” harapnya. (IQ)

Mulai Membaik Bawaslu Tak Boleh ”Takluk” dari Partai Politik


Sambungan dari hal 6 itu juga mengatakan akan melanjutkan upaya atau pihak lain yang ditunjuk oleh peserta pemilu partai politik hanya diperbolehkan memasang
Sambungan dari hal 8 tiga bulan lalu dimana kondisi korban pemberantasan korupsi. Ganjar juga sempat untuk meyakinkan pemilih dengan menawarkan bendera secara internal, juga menggelar
sangat memprihatinkan, sekarang Sementara itu bakal cawapres sekaligus menyebut mempunyai impian menaikkan gaji visi, misi, program dan/atau citra diri peserta pertemuan terbatas secara internal dengan
”Kita bersama Lades Semeteh sudah mulai membaik,” akunya. Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) guru. pemilu”. terlebih dulu memberi tahu KPU dan Bawaslu.
ikut mendampingi korban bersama Wawan panggilan akrabnya ibu Muhaimin Iskandar (Cak Imin) menjanjikan Dia memperkirakan gaji yang layak untuk Kemudian, di dalam Pasal 69 Peraturan Sementara itu, Pasal 492 Undang-Undang
ibunya melapor ke Polsek Sanga Desa. korban mengaku pada saat akan akan meningkatkan dana desa menjadi Rp 5 seorang guru adalah Rp 30 juta, sementara KPU Nomor 15 Tahun 2023 tentang Kampanye, Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu menyebutkan
Namun kasusnya sekarang diambil mengambil anaknya sempat diacam miliar, jika dia menang dalam Pilpres 2024. untuk guru yang baru mulai mengajar adalah partai politik peserta pemilu dilarang melakukan bahwa “Setiap orang yang dengan sengaja
alih Polres Mura. Namu. Kita belum oleh keluarga mantan suaminya kalau Selain itu, PKB juga menjanjikan bakal Rp 10 juta. Dalam dalam sesi wawancara bersama kampanye sebelum masa kampanye dimulai melakukan kampanye pemilu di luar jadwal
tahu apakah pelaku sudah ditangkap ingin mengambil anaknya jangan menjamin bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi pakar manajemen Prof. Rheinald Kasali, Ganjar pada 28 November 2023. KPU menjelaskan, yang telah ditetapkan oleh KPU, KPU Provinsi,
atau belum, kita belum mendapatkan dilaporkan ke Polisi. “Ini korban ini murah bagi rakyat, tunjangan bagi ibu hamil, mengaku miris dengan kondisi ekonomi para dalam Pasal 79, sebelum masa kampanye, partai dan KPU Kabupaten/Kota untuk setiap peserta
informasi, namun yang jelas sudah karena ingin mengambil anaknya serta sekolah gratis dan subsidi pupuk. Sedangkan guru yang pas-pasan. politik peserta pemilu hanya diperbolehkan pemilu sebagaimana dimaksud dalam Pasal
dilaporkan,” paparnya. setuju dengan permintan keluarga Ganjar berjanji akan melanjutkan pembangunan Di dalam Undang-undang Nomor 7 Tahun melakukan sosialisasi dan pendidikan politik. 276 ayat (2), dipidana dengan pidana kurungan
Terpisah, Plt Kepala UPT DPPPA suaminya. Namun setelah anaknya Ibu Kota Nusantara. 2017 tentang Pemilu, kampanye pemilu Namun, sosialisasi itu hanya bersifat internal. paling lama 1 tahun dan denda paling banyak
Kabupatebn Mura, Muhammad Setiawan diambil foto anaknya di-upload di Selain itu, mantan Gubernur Jawa Tengah didefinisikan sebagai ”kegiatan peserta pemilu Dalam sosialisasi secara internal tersebut, Rp 12 juta”. (kom)
mengatakan bahwa kondisi psikologis medsos sehingga viral. Sehingga kasus
korban sudah mulai membaik. “Korban
sudah lancar menceritakan kejadian
yang menimpah. Namun perlu
ini menjadi atensi Kapolda Sumsel,”
ungkapnya.
DPPA siap memberikan pendam­
Bikin Rugi Calon Wakil Walikota Lubuklinggau, Dituntut 3 Tahun Penjara
perndampingan psikologis untuk pin­gan terkadap korban. “Jika membu­ Sambungan dari hal 2 selanjutnnya dengan sepengetahuan terdakwa Suprayogi dalam pembuatan laporan tersebut, Suprayogi, endah mengirimkan foto print out
pemilihan rasa trauma. Luka lebam tuhkan visum makan kita akan men­ Evender dan Suprayogi, Endah mengirimkan foto yang dalam laporan tersebut tertera bahwa BBM laporan tersebut kepada korban selaku pemilik
sudah mualai membaik, tinggal dam­pingi untuk merekomendasi­kan Pertimbangan JPU, hal-hal yang memberatkan print out laporan tersebut kepada korban Akmaludin jenis Pertalite yang dibeli pada tanggal 11 April SPBU Durian Rampak melalui pesan WhatsApp.
pemulihan saja,” katanya. visum di rumah sakit. Dan kita juga perbuatan terdakwa meresahkan masyarakat dan selaku pemilik SPBU Durian Rampak melalui pesan 2023 adalah sebanyak 16 KL/Ton, padahal BBM Terdakwa Evender bersama Suprayogi dan
Dari hasil pertemuan Tim DPPA mem­berikan pendampingan untuk membuat korban Akmaludin mengalami kerugian. WhatsApp. jenis PERTALITE yang sebenarnya dibeli pada Endah membuat laporan tersebut untuk mengelabui
Kabupaten Mura, diketahui bahwa pemulihan rasa trauma korban dengan Sedangkan hal yang meringankan, terdakwa mengakui Selanjutnya Pada Senin 10 April 2023, Terdakwa tanggal 11 April 2023 tersebut. saksi Akmaludin supaya seolah-olah kondisi
foto yang beredar kondisi korban diberikan konseling oleh spiater dari dan jujur dalam persidangan. Evender bersama sama dengan Suprayogi dan Endah Sebagaimana dapat dilihat dari bukti berupa penjualan BBM di SPBU Durian Rampak berjalan
sangat parah pada saat kejadian tiga UPT DPPPA Kabupaten Mura,” Majelis Hakim Agung Nugroho, SH lalu bertanya membuat Laporan Pemasukan BBM dan Laporan satu lembar surat pengantar pengiriman dari normal dan lancar padahal ada sejumlah uang
bulan lalu. “Jadi foto itu pada saat tegasnya. (sin) kepada terdakwa atas tuntutan tersebut. Keuangan SPBU Durian Rampak, dengan peran Pertamina dengan No Polisi : BG8726HL, Shipment modal SPBU Durian Rampak yang telah dipergunakan
Terdakwa menyatakan mohon keringanan masing-masing yaitu Suprayogi selaku Manager yang No : 29956286 Ref : 91107 adalah sebanyak 8 KL, oleh terdakwa Evender dan Suprayogi untuk

Oknum ASN Samsat


dengan menyesali perbuatanya. Sedangkan JPU membubuhkan paraf pada print out laporan yang sehingga total pembelian/ pengiriman Pertalite kepentingan pribadinya tanpa seizin dan
tetap pada tuntutan. menandakan mengetahui dan membenarkan laporan pada tanggal 11 April 2023 adalah sebanyak 8 KL/ sepengetahuan korban.
Terdakwa Evender Fajri masuk bui bersama tersebut, sedangkan Endah merupakan orang mengetik Ton, tidak seperti yang tertera pada laporan yaitu Sehingga saksi Akmaludin yang melihat laporan
Suprayogi dan Endah Lestari (dilakukan penuntutan dan melakukan print out laporan tersebut. sejumlah 16 KL/Ton. tersebut menganggap seolah-olah tidak terjadi

Musi Rawas Ditangkap secara terpisah/splitsing) setelah Sabtu 8 April


2023, Senin 10 April 2023, Selasa 11 April 2023
dan Kamis 13 April 2023 melakukan penggelapan
Lalu terdakwa Evender mendampingi Endah
dan Suprayogi dalam pembuatan laporan tersebut,
yang dalam laporan tersebut tertera bahwa BBM
Sehingga ada selisih pembelian Pertalite antara
yang dilaporkan dan yang sebenarnya, yaitu sejumlah
8 KL/Ton dengan harga lebih kurang Rp77 juta.
apa apa dan terus memberikan gaji rutin bulanan
kepada Terdakwa Evender, Suprayogi dan Endah.
Terdakwa Evender mengakui menggunakan uang
dana DPBU Durian Rampak. jenis Bio Solar B35 yang dibeli pada tanggal 10 April Selanj­utnya dengan sepengetahuan terdakwa Even­ SPBU Durian Rampak untuk keperluan pribadinya
Sambungan dari hal 2 ”Saat dilakukan intrograsi sekaligus
Awalnya, Sabtu 8 April 2023, sekira pukul 21.00 2023 adalah sebanyak 16 KL/Ton, padahal BBM jenis der dan Suprayogi, Endah mengirimkan foto print berupa membayar pinjaman Bank, berjudi togel
pendalaman perkara tersangka
WIB sampai dengan pukul 21.30 WIB, di Kantor Biosolar B35 yang sebenarnya dibeli pada tanggal 10 out laporan tersebut kepada korban selaku pemilik berjudi bola, membayar pinjaman koperasi dan
dan Briptu Harno Pangestu, untuk mengakui perbuatannya dan sudah April 2023 tersebut, sebagaimana dapat dilihat dari SPBU Durian Rampak melalui pesan WhatsApp. kebutuhan sehari-hari, dengan total yang diakui
SPBU Durian Rampak, terdakwa Evender dengan
melakukan penangkapan terhadap hampir sekitar 39 surat kendaraan Suprayogi (Manager) membuat laporan pemalsuan bukti berupa satu lembar Surat Peng­antar pengiriman Selanjutnya pada Kamis 13 April 2023, Terdakwa oleh evender senilai Rp350 juta. Sedangkan Suprayogi
tersangka. diantaranya 24 surat kendaraan mobil BBM dan laporan Keuangan SPBU Durian Rampak. dari Pertamina dengan No Polisi : BG8726HL, Shipment Evender bersama sama dengan Suprayogi dan Endah mengakui mengambil dan menggunakan uang
Kemudian, anggota langsung dan 15 surat kendaraan sepeda motor. Suprayogi yang membubuhkan paraf pada No : 29956286 Ref : 91107 adalah sebanyak 8 KL. membuat laporan pemasukan BBM dan Laporan SPBU Durian Rampak senilai Rp11.571.000 tanpa
berangkat pergi menuju ke Kota Pa­ Selain tersangka anggota juga menyita print out laporan yang menandakan mengetahui Sehingga total pembelian/ pengiriman Biosolar Keuangan SPBU Durian Rampak, dengan peran seizin dan sepengatuan korban.
lem­bang, untuk melakukan penangka­ BB satu lembar Surat Tanda Terima dan membenarkan laporan tersebut. B35 pada tanggal 10 April 2023 adalah sebanyak 8 masing-masing yaitu Suprayogi selaku Manager yang Bahwa pada Sabtu 15 April 2023 bertempat di SPBU
pan terhadap tersangka. Setiba di Kota SPPKB (Surat Penerimaan Pajak Sedangkan Endah yang mengetik dan melakukan KL/Ton, tidak seperti yang tertera pada laporan yaitu membubuhkan paraf pada print out laporan yang Durian Rampak, korban yang merupakan pemilik SPBU
Palembang, tepatnya di Jalan Keretapati Kendaraan Bermotor), milik MO print out laporan tersebut. sejumlah 16 KL/Ton. Sehingga ada selisih pembelian menandakan mengetahui dan membenarkan laporan Durian Rampak melihat langsung kwitansi pembelian
melihat tersangka sedang melintas tertanggal 28 September 2022 dan Sementara terdakwa Evender mendampingi BBM Biosolar B35 antara yang dilaporkan dan yang tersebut, sedangkan Endah merupakan orang mengetik BBM yang dilakukan oleh Manager dan bagian admin
mengendarai sepeda motor miliknya. satu lembar BPKB kendaran mobil Endah dan Suprayogi dalam pembuatan laporan sebenarnya, yaitu sejumlah 8 KL/Ton dengan harga dan melakukan print out laporan tersebut. ke Pertamina ternyata tidak sesuai dengan laporan
Tanpa pikir panjang anggota MO,” tambahnya. tersebut, yang dalam laporan tersebut tertera bahwa lebih kurang Rp52 juta, selanjutnnya dengan Yang dalam laporan tersebut tertera bahwa BBM harian belanja BBM sebagaimana laporan yang diterima
langsung meringkus tersangka tanpa Atas Perbuatan tersangka dikena­ BBM jenis Pertalite yang dibeli pada 8 April 2023 sepengetahuan Terdakwa Evender dan Suprayogi, jenis Biosolar B35 yang dibeli pada 13 April 2023 oleh korban, diantaranya adalah laporan belanja tanggal
melakukan perlawanan, hingga kan sebagaimana diatur dan diancam adalah sebanyak 24 KL/Ton, padahal BBM jenis Endah mengirimkan foto print out laporan tersebut adalah sebanyak 16 KL/Ton, padahal BBM jenis 8 April 2023, 10 April 2023, 11 April 2023 dan 13 April
dilakukan pendalaman perkara pertalite yang sebenarnya dibeli pada tanggal 8 kepada korban Akmaludin selaku pemilik SPBU Biosolar B35 yang sebenarnya dibeli pada 13 April 2023.
pidana dalam Pasal 372 KUHP atau
April 2023 tersebut, sebagaimana dapat dilihat dari Durian Rampak melalui pesan WhatsApp. 2023 tersebut, sebagaimana dapat dilihat dari bukti Dengan total uang yang tidak dibelanjakan
sementara di Polsek SU I Kota 374 KUHP dengan ancaman hukuman
bukti berupa dua lembar Surat Pengantar pengiriman Selanjutnya Selasa 11 April 2023, terdakwa berupa satu lembar Surat Pengantar pengiriman dari berdasarkan laporan harian yang tidak benar/
Palembang. diatas lima tahun penjara. (Adi) Evender bersama sama dengan Suprayogi dan Pertamina dengan No Polisi : B9206SFU, Ship­ment dibuat buat tersebut adalah sejumlah Rp258 juta
dari Pertamina dengan No POLISI : B9235SFU,
Shipment No : 29937067 Ref : 91054 dan Shipment Endah membuat laporan pemasukan BBM dan No : 29996540 Ref : 91238 adalah sebanyak 8 KL. Pada laporan yang tersebut, uang modal SPBU

KEHILANGAN KEHILANGAN
No : 29934125 Ref : 91043, masing masing adalah laporan keuangan SPBU Durian Rampak, dengan Sehingga total pembellian pengiriman Biosolar Durian Rampak tidak pernah berkurang, akan
sebanyak 8 KL, sehingga total pembelian/ pengiriman peran masing-masing yaitu Suprayogi selaku Manager B35 pada tanggal 13 April 2023 adalah sebanyak tetapi setelah korban melakukan pengecekan di
Pertalite pada tanggal 8 April 2023 adalah sebanyak yang membubuhkan paraf pada print out laporan 8 KL/Ton, tidak seperti yang tertera pada laporan rekening Bank Mandiri, ternyata uang modal SPBU
16 KL/Ton, tidak seperti yang tertera pada laporan yang menandakan mengetahui dan membenarkan yaitu sejumlah 16 KL/Ton. Sehingga ada selisih Durian Rampak sudah berkurang.
1 (Satu) buku BPKB 1 (Satu) Berkas surat yaitu sejumlah 24 KL/Ton. laporan tersebut. pembelian Biosolar B35 antara yang dilaporkan Bahwa dari serangkaian perbuatan Terdakwa
asli R-4 jenis RYSG sertifikat tanah Hak Sehingga ada selisih pembelian BBM antara Sedangkan Endah merupakan orang mengetik dan yang sebenarnya, yaitu sejumlah 8 KL/Ton sebagaimana tersebut diatas telah mengakibatkan
1,5 s M/T (F800RE- Milik No : 00365 yang dilaporkan dan yang sebenarnya, yaitu sejumlah dan melakukan print out laporan tersebut, lalu
terdakwa Evender mendampingi Endah dan
dengan harga lebih kurang Rp52 juta. Selanjutnnya
dengan sepengetahuan Terdakwa Evender dan
korban selaku pemilik SPBU Durian Rampak
mengalami kerugian sebesar Rp258 juta. (Adi)
8 KL/Ton dengan harga lebih kurang Rp77 juta
GMGFJ), Nopol
an. MARYANI
BG 1548 HH,
No.Ka :
MHKE8FA3JMK049350,
binti Kosim Minta Keringanan, Kasihan Anak Istri
Surat tersebut di Sambungan dari hal 2 Bermula Sabtu 21 Mei 2023 sekitar jam nah ada lokak motor di bawah rumah korban. Ikbal mengendarainya ke rumah Dodi di Desa
No. Sin : 2NRG611153, keluarkan berdasarkan 22.00 WIB Ikbal datang ke rumah terdakwa di Lalu Ikbal mengajak terdakwa mengambil Beringin Makmur II. Terdakwa yang menyetir
No. BPKB : Q0118410 pengantar dari lurah Sedangkan JPU nyatakan tetap pada tuntutan. Desa Mandi Angin menceritakan kalau mau sepeda motor tersebut, dan terdakwa dan Ikbal dibonceng.
Perkara membuat terdakwa Rio Oktari menebus kompor dan blender miliknya, namun menyetujuinya. Mereka lalu menuju bawah Setelah sampai dirumah Dodi, terdakwa
an. MASHINTA Air temam No : 593/287/ masuk bui karena bersama Ikbal (DPO), Ikbal tidak punya uang. rumah korban, dan mengambil motor korban dan ikbal menggadaikan motor curian tadi
Hilang/ tercecer AT.LLS.I/IX/2023 pada Minggu 21 Mei 2023, sekira pukul 03.00 Kemudian Minggu 21 Mei 2023 dini hari, lalu didorong sampai belakang dusun. kepada Dodi. Bahwa akibat dari perbuatan
diseputaran Kota tanggal 11 September WIB melakukan pencurian di bawah rumah sekira pukul 03.00 Ikbal mengajak terdakwa Setelah di belakang dusun, sepeda motor terdakwa dan Ikbal, mengakibatkan korban
korban Harmawan, Desa Mandi Angin Kecamatan berjalan kaki keliling dusun, setelah sampai di terdakwa hidupkan dengan cara diengkol. Harmawan mengalami kerugian sebesar Rp5
Lubuklinggau. 2023 Rawas Ilir Kabupaten Muratara. dekat rumah korban ikbal mengatakan itu Setelah sepeda motor hidup, terdakwa dan juta.(*)
PENDIDIKAN
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 5
linggaupos.bacakoran.co

RA Azzuhdi Didik Anak Yatim Gratis LUBUKLINGGAU–Yayasan Azzuhdi merasa cukup, juga disepakati dari hasil
yang bernaung dibawah Kementerian musyawarah yayasan mengenai apa
Agama (Kemenag) Kota Lubuklinggau tujuan didirikannya, dan visi misi bersama.
tahun 2014 berada di Jalan Raden “Tujuan didirikan yayasan ini bukan
Wijaya, Kelurahan Majapahit. Yayasan hanya semata sebatas profesi untuk
yang menaungi RA Azzuhdi itu didirikan mencari uang saja, tetapi kami juga
Nurbaiti, S.Pd. ingin banyak membantu orang lain,
“Baru pada tahun 2016 pindah lokasi seperti yang berasal dari keluarga tidak
dan status kepemilikan bangunan resmi mampu, maka anaknya bisa sekolah
milik sendiri di Jalan Majapahit Lr. gratis di tempat kami termasuk untuk
Kamandanu RT 05, Kelurahan anak yatim,” jelas Nurbaiti.
Majapahit, Kecamatan Lubuklinggau Adapun kurikulum pembelajaran
Timur I,” terang Nurbaiti, S.Pd (Umi yang diterapkan RA ini yaitu, kurikulum
Nur) yang juga Kepala RA Azzuhdi gabungan antara Kurikulum Merdeka
Lubuklinggau saat dibincangi wartawati dan juga Kurikulum Pesantren, dimana
Harian Pagi Linggau Pos, Selasa 12 anak tidak hanya belajar pengetahuan
September 2023. umum saja tetapi juga difokuskan
Sejarahnya, kata dia, kata Azzuhdi belajar ilmu keagamaan.
diambil dari kata Zuhud yang artinya Kegiatan belajar dan mengajar pada
anak di Senin sampai Kamis antara
lain, pembiasaan shalat duha, meng­
AJARKAN : Para guru RA Azzuhdi ha­pal surat pendek dan hadits dengan
mengajari anak didik praktik Shalat gerakan, pembentukan karakter, dan
Dhuha. Kegiatan ini terpusat di RA belajar bahasa. Sedangkan Jumat anak-
Azzuhdi, Jalan Majapahit, Lr.Kamandanu, anak belajar tentang huruf-huruf
RT 05, Kelurahan Majapahit, Kecamatan hijaiyah dan senam bersama,
Lubuklinggau Timur I. Baca RA Azzuhdi Hal. 4
FOTO : HIKMAH / LINGGAU POS

Senangnya Belajar Setiap Pagi, Anak PAUD HI Tiara Bunda Mengaji


di PAUD HI Sakura
LUBUKLINGGAU–Kali ini “Kegiatan pembelajaran
kita akan berkenalan dengan efektif di PAUD yang berdiri
Pendidikan Anak Usia Dini sejak tahun 2009 ini setiap
(PAUD) Holistik Integratif Se­nin sampai dengan Jumat
(HI) Sakura. Letaknya di Jalan mulai pukul 08.30 - 10.30
Bukit Sulap, Lorong Sidodadi, WIB,” jelasnya.
Nomor 37, RT 01, Kelurahan Anak Didik PAUD HI Sakura
Wira Karya, Kecamatan yang belajar saat ini me­ru­
Lubuklinggau Timur II Kota pa­kan angkatan yang ke-14.
Lubuklinggau. PAUD ini Mereka terbagi menjadi dua
memiliki 22 anak didik dan ke­lompok yaitu, kelompok
lima guru. usia mulai dari 1,5 sampai
Hal ini disampaikan Kepala dengan 4 tahun. Kelompok
PAUD HI Sakura Romlah, kedua anak-anak berusia
S.Pd, Aud ketika diwawancara mulai dari 5 sampai dengan
wartawati Harian Pagi Linggau 6 tahun.
Pos, Selasa (12/9/2023). Baca Senangnya Hal. 4

FOTO : SUNDARI / LINGGAU POS

Kegiatan anak didik PAUD HI Tiara Bunda, di Jalan Pembangunan, RT 04, Kelurahan Pelita Jaya, Kecamatan Lubuklinggau Barat I.

LUBUKLINGGAU–Pendidikan “Anak didik PAUD HI Tiara Bunda belajar mengenal huruf. Sedangkan di PAUD ini, yaitu setiap pagi se­
Anak Usia Dini (PAUD) Holistik saat ini merupakan angkatan yang pada semester kedua, jam belajar be­lum melakukan kegiatan pem­
In­te­gratif (HI) Tiara Bunda Kota ke-10 terhitung sejak mulai ber­di­ di­mulai pukul 08.00 WIB sampai be­la­jaran anak didik diarahkan
Lubuklinggau, merupakan salah ri­nya pada tahun 2013. Alumni dengan 11.00 WIB, karena ada pe­ dan dibimbing untuk mengaji ter­
satu PAUD swasta yang memiliki ang­­­katan pertama PAUD sudah nambahan jam belajar yaitu satu le­bih dahulu, kemudian setelah
33 anak, dan dididik tiga orang guru. me­nem­puh pendidikan SMA sede­ jam kegiatan untuk mengikuti les sele­sai mengaji anak didik diarahkan
Kepala PAUD HI Tiara Bunda Hj ra­jat. Anak-anak yang dididik di baca tulis yang menyenangkan. untuk baris-berbaris, lalu melan­
Trisniyati melalui Sekretaris PAUD sini usianya 4 -6 tahun,” jelas Emma Adapun kurikulum yang dite­rap­ jut­kan kegiatan didalam kelas seperti
HI Tiara Bunda Emma Kartini, A. saat diwawancara Wartawati Harian kan di PAUD ini adalah Kurikulum bernyanyi, belajar mengenalkan
Md menjelaskan, kegiatan belajar Pagi Linggau Pos, Senin (11/9/2023). Merdeka, dimana ter­da­pat empat angka, mengenalkan huruf dengan
di PAUD yang terletak di Jalan Ia menjelaskan, jam belajar di tema untuk diterapkan dalam ke­ cara memutar video yang berisi
FOTO : SUNDARI / LINGGAU POS
Pembangunan, RT 04, Kelurahan PAUD ini dibagi menjadi dua. Pem­ gia­tan pembelajaran seperti, Aku suara, gambar dan lainnya,”ungkap
Pelita Jaya, Kecamatan Lubuklinggau be­lajaran di semester pertama anak Sayang Bumi, Aku Cinta Indonesia, Emma Kartini.
Serunya belajar bersama guru di PAUD HI Sakura, yang terletak di Barat I ini berlangsung setiap Senin didik masuk mulai pukul 08.00 WIB Kita Semua Bersaudara, serta tema Selain melakukan kegiatan pem­
Jalan Bukit Sulap, Lorong Sidodadi, Nomor 37, RT 01, Kelurahan sampai dengan Jumat mulai pukul sampai dengan pukul 10.00 WIB, Imajinasi dan Kreativitasku. be­lajaran di dalam ruangan kelas,
Wira Karya, Kecamatan Lubuklinggau Timur II. 08.00 WIB sampai dengan 10.00 WIB. serta anak-anak difokuskan untuk “Kegiatan rutin yang dilaksanakan Baca Setiap Hal. 4

l EKONOMI & PELUANG BISNIS l


Ganti Oli di Bengkel Bintang
Cuma Rp 5 Ribu
LUBUKLINGGAU–Untuk red) injector motor, cat body mau­pun jenis produk yang
menunjang maksimalnya motor, service (perbaikan, dibutuhkan konsumen ada
pelayanan pada pelanggan, red) body motor, semua tipe disini, kecuali cover body
Bengkel Bintang Motor me­ jenis motor bisa dimo­di­fi­ (pe­nutup rangka sepeda mo­
miliki tiga orang karyawan. ka­sikan dan diperbaiki. tor, red). Jadi anda tidak perlu
Bengkel di Jalan Nangka “Jasa untuk mengganti oli khawatir jika ingin mengganti
Lintas, RT 04, Kelurahan hanya Rp 5.000,” ucapnya. oli, sparepart dan perbaikan
Megang, Kecamatan Bengkel ini menyediakan motor lainnya.
Lubuklinggau Utara II yang berbagai merek oli sepeda Segera kun­ju­ngi Bengkel
buka setiap Senin sampai motor, dan juga menyediakan Bintang Motor ini semua
Sabtu pukul 08.00 - 17.00 WIB produk sparepart sesuai yang ma­salah yang ada dimotor
ini dikenal serba bisa. Oleh dibutuhkan oleh konsumen. akan segera teratasi.
sebab itu, berdiri sejak tahun Bengkel ini juga mem­per­ “Harapan kedepannya,
2006, hingga kini Bengkel ha­tikan penggunaan sparepart se­mo­ga bengkel ini dapat
Bintang masih eksis bertahan. sesuai dengan jenis mo­tor ber­kembang lebih maju lagi,
Fadli Sukanto selaku pe­ konsumen, misalnya je­nis serta nantinya dapat mem­
milik bengkel saat diwa­wan­ motor Yamaha maka a­kan be­ri­kan pelayanan yang lebih
FOTO : SUNDARI / LINGGAU POS
cara wartawati Linggau Pos, ditujukan untuk meng­gu­nakan baik kepada konsumen se­
Senin (11/9/2023) menga­ sparepart asli dari Yamaha. hing­ga para konsumen dapat SIAP : Karyawati Dealer Honda Union Motor Cabang Lubuklinggau siap melayani anda yang ingin tahu lebih banyak info tentang
ta­kan, jasa layanan yang di­ Perlu diketahui juga, merasa puas baik itu dari segi produk Mobil Honda di Jalan Yos Sudarso, Nomor 25 RT 04 Kelurahan Taba Jemekeh, Kecamatan Lubuklinggau Timur I.
la­kukan bengkel ini seperti Bengkel Bintang Motor me­ pelayanan maupun kualitas

Mudahkan Konsumen
service (perbaikan, red) mesin ru­pakan bengkel yang lengkap produk yang diberikan,” harap
motor, service (perbaikan, di­mana semua peralatan Fadli Sukanto.(sun)

AHLINYA :
Mau service motor
terpercaya dan
ditangani ahlinya,
ya di Bengkel
Miliki Mobil Honda
LUBUKLINGGAU–Dealer Honda yang menyediakan berbagai pelayanan 11 September 2023.
Bintang di Jalan Union Motor Cabang Lubuklinggau dan perlengkapan terbaik khusus Perusahaan yang berpusat di Kota
di Jalan Yos Sudarso, Nomor 25 RT untuk produk Mobil Honda dan lain­ Palembang ini memiliki beberapa
Nangka Lintas,
04 Kelurahan Taba Jemekeh, Ke­ca­ nya di Sumatera Selatan, Palembang, ca­bang di kota/kabupaten di wilayah
RT 04, Kelurahan
matan Lubuklinggau Timur I me­ru­ sehingga Dealer Honda Union menjadi Sumatera Selatan diantaranya Ka­bu­
Megang, Kecamatan
pakan cabang dari Palembang yang icon dealer mobil Honda yang terbaik pa­ten Lahat dan Kota Lubuklinggau.
Lubuklinggau
berdiri sejak 2011. di Kota Palembang,” jelas Suwandi Dengan produk-produk unggulan
Utara II. “Honda Union merupakan salah selaku Sales Manager Honda Union seperti Honda Brio, Honda WRV, Honda
sa­tu dealer resmi Mobil Honda yang Cabang Lubuklinggau, saat wawancara Mobilio, Honda City Hastchbac RS,
FOTO : SUNDARI / LINGGAU POS pertama kali berdiri di Kota Palembang bersama Wartawati Linggau Pos, Senin Baca Mudahkan Hal. 4
linggaupos.bacakoran.co liposstreaming.news Linggau Pos Channel koran_linggau_pos
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 6

Minta Doa dan Petunjuk ke Kiai di Jatim


BAKAL Calon Presiden doanya, minta pentunjuknya. kiai-kiai di Jawa Timur, Anies ke pengasuh pesantren NU di
(Capres) Koalisi Perubahan Itu yang paling utama,” ujar hanya menjawab singkat. Jombang.
untuk Persatuan (KPP) Anies Anies saat ditemui awak media ”Amin,” kata Anies. Salah satunya adalah Ketua
Baswedan mengaku meminta usai mengikuti peringatan HUT Sebelumnya, pasangan Pengurus Besar Nahdlatul
doa dan petunjuk saat bertemu Kompas TV ke-12 di Hotel. capres-cawapres Anies-Cak Imin Ulama (PBNU) KH Hasib Wahab
dengan sejumlah kiai di Jawa Meski demikian, Anies (Amin) mmberziarahbke Ma­ Hasbullah di Tambakberas,
Timur beberapa hari lalu. enggan membocorkan petun­ kam Sunan Ampel, tokoh pen­ Jombang. Putra pendiri NU
Untuk diketahui, Anies dan juk-petunjuk apa yang disam­ yebar Islam di tanah Jawa seka­ Abdul Wahab Hasbulloh ini
bakal calon wakil presidennya paikan para kiai di Jawa Timur. ligus senior para Wali Songo di pun mendoakan Cak Imin
(cawapres), Ketua Umum Partai Menurut dia, untuk Surabaya pada Sabtu (9/9/2023). sukses menjadi wakil presiden
Kebangkitan Bangsa (PKB) menjelaskan petunjuk para Setelah Sunan Ampel, Anies, terpilih pada Pemilu 2024.
Muhaimin Iskandar melakukan kiai dibutuhkan sesuai khusus dan Cak Imin melanjutkan ”Muhaimin adalah orang
ziarah ke makam pendiri yang cukup panjang. ziarah ke makam Ketua PBNU Tambakberas, sekarang maju
Pengurus Bensar Nahdlatul ”Macam macam. Nanti dah FOTO : KOM
pertama, KH Hasan Gipo yang cawapres. Mudah-mudahan,
Ulama (PBNU) hingga malam ada sesi sendiri yang panjang,” KOALISI : Bakal Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) Anies menjabat pada periode 1926- kami doakan ya, kami doakan
Sunan Ampel di Surabaya, Jawa tutur Anies. Baswedan saat ditemui awak media usai peringatan HUT Kompas TV di Jakarta 1934 silam. Selain acara ziarah supaya sukses dan bisa berhasil
timur bersama kiai-kiai NU. Ketika ditanya lebih lanjut mengaku meminta doa dan petunjuk ketika bertemu dengan sejumlah kiai di ke makam wali dan tokoh NU, menjadi Wapres Indonesia
”Ya silaturahmi saja. Minta apakah dukungan dari dari Jawa Timur beberapa hari lalu dalam acara ziarah, Senin (11/9/2023). Cak Imin juga sowan-sowan 2024. Amin,” ujar Hasib. (kom)

Bawaslu Tak Boleh ”Takluk”


dari Partai Politik
Tebar Janji
Sebelum
Kampanye
BADAN Pengawas Pemilihan
Umum (Bawaslu) diminta tidak
FOTO : CNN
pasif dengan menggunakan kewe­
BELA : Wamenag RI, Saiful Rahmat Dasuki membela Ganjar Pranowo nangannya, buat menindak per­
soal tayangan azan jelang Pilpres 2024.
buatan yang tergolong pelanggaran
Pemilu, seperti menebar janji

Wamenag Bela Ganjar sebelum masa kampanye.


Mereka juga diharapkan bersi­

Soal Masuk
kap tegas supaya tidak dianggap
remeh oleh partai politik peserta
Pemilu dan bakal capres-cawapres.
Tayangan Azan ”Bawaslu punya kewenangan,
tidak ada alasan untuk mangkir
apalagi berdiam diri. Jangan malah
WAKIL Menteri Agama Ia mengatakan penayangan menjadi tidak berdaya di hadapan
(Wamenag) Saiful Rahmat Ganjar di tayangan azan tak parpol,” kata Direktur Democracy
Dasuki menganggap Ganjar termasuk menjadi bagian and Electoral Empowerment
Pranowo belum berstatus resmi politik identitas. Partnership (DEEP) Indonesia,
sebagai calon presiden (capres) ”Kalau menurut saya enggak Neni Nur Hayati, Selasa FOTO : KOM

yang akan maju di Pilpres 2024. [politik identitas]. Azan itu kan (12/9/2023). Gedung Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat.
Hal ini ia sampaikan ketika apa ya, bagian dari syiar aja. Menurut Neni, Bawaslu yang
merespons kemunculan sosok kecuali kalau memang identitas bertindak sebagai wasit dalam celah yang dimanfaatkan oleh menemukan dugaan pelanggaran Bakal capres dari Koalisi
Ganjar Pranowo di tayangan nya itu membedakan aku A pelaksanaan Pemilu bersikap aktif parpol dan bakal capres-cawapres atau hal lain yang tidak sesuai Indonesia Maju (KIM), Prabowo
azan di salah satu stasiun anda B, itu enggak boleh, dan mencari cara buat menghent­ buat memberikan janji-janji poli­ dengan aturan perundang- Subianto, sempat menjanjikan
televisi swasta. atribut, itu kan hanya bagian ikan aksi-aksi parpol dan para tik, maka Bawaslu diminta mencari undangan di tengah masyarakat. jika menang akan melakukan
”Belum, belum capres,” kata dari apa ya, ritual yang wajar, bakal capres-cawapres menebar cara buat menghentikan hal itu. ”Sejauh ini Bawaslu dinilai swasembada pangan, membuka
Saiful di Kantor Kemenko PMK, seperti peringatan hari-hari janji-janji politik sebelum masa ”Bawaslu mestinya bisa lamban dan kurang responsif. lahan pertanian baru di lahan
Jakarta, Selasa (12/9). besar,” ujar politikus PPP ini. kampanye dimulai. menciptakan kreatifitasnya di Hadirkan kreatifitas, inovasi, dan rawa-rawa atau gambut, menggen­
Saiful menilai tayangan itu Di sisi lain, Saiful berkein­ginan ”Semestinya Bawaslu mel­ tengah gempuran kandidat yang progresifitas dalam kompetisi jot produksi minyak kelapa sawit
tak merusak makna dari azan supaya politik identitas tak terjadi akukan penanganan pelanggaran marak terjadi mempengaruhi yang adil dan setara,” ucap Neni. sebagai sumber energi alternatif
itu sendiri. Baginya, azan di Pemilu 2024. Baginya, sudah secara serius, bukan hanya sekadar pemilih dengan menghalalkan Menurut pemberitaan pengganti bahan bakar fosil, serta
merupakan bagian dari syiar cukup politik identitas terjadi imbauan karena tidak akan diin­ segala cara yang tidak etis,” ujar sebelumnya, sejumlah figur yang memberikan makan siang dan
agama. pada pengala­man di pemilu dahkan oleh kandidat,” ucap Neni. Neni. digadang-gadang bakal menjadi susu gratis bagi seluruh pelajar
sebelumnya. Karena dampak aturan baru Neni mendorong Bawaslu bisa peserta Pilpres mulai menebar Indonesia.
Baca Wamenag Hal 4 terkait kampanye dinilai menjadi bersikap tegas dan cepat ketika janji-janji politik. Baca Bawaslu Hal 4

SUMSEL
Kualitas Udara Masih Buruk

Wako Pertimbangkan Liburkan Anak Sekolah


PALEMBANG - Menindaklanjuti anak sekolah di Palembang kita jika tidak terlalu penting. tidak,” kata Ansori melalui telpon Masih dikatakan Ansori, hingga ”Polusi udara seperti ini saya
kualitas udara yang tidak sehat, kaji lebih lanjut dulu dengan ”Tentunya memakai masker selulernya, Rabu 6 September sekarang siswa di tingkat SD dan mengkhawatirkan kesehatan
Pemerintah Kota (Pemkot) berbagai pihak apakah diliburkan bagi masyarakar. Terutama anak- 2023. SMP Kota Palembang masih aman. anak-anak. Terlebih saat sekolah
Palembang sedang mengkaji untuk atau tidak. Kita tidak tahu anak sekolah,” katanya. Terkait siswa yang mau ”Intinya, saya pastikan tidak di pagi hari. Saya takut terkena
meliburkan kegiatan belajar kedepannya kalau turun hujan Diberitakan sebelumnya, diliburkan atau tidak lanjut Ansori ada yang terkena penyakit apapun ISPA,” katanya.
mengajar di sekolah. terus siapa tahu asapnya hilang,” Kepala Dinas Pendidikan Kota mengaku, belum mendapatkan terkait dampak kebakaran hutan Hal yang sama juga dikatalan
Wali Kota Palembang H kata Harnojoyo, di Kantor DPRD Palembang Ansori menyebut informasi resmi. serta lahan,” tuturnya. salah satu siswa SMP di Palembang,
Harnojoyo mengatakan, saat ini Palembang pada Selasa, 12 belum membuat surat edaran ”Kami belum mendapatkan Sementara salah satu wali Nafil menuturkan sebaiknya
pihaknya masih mengkaji menge­ September 2023. terkait memakai masker atau tidak. informasi yang resmi terkait libur murid warga Sukarami, Ainun sekolah diliburkan selagi kualitas
nai wacana meliburkan sekolah Harnojoyo mengatakan, untuk ”Saya mempersilahkan saja atau tidak soal dampak kebakaran berpendapat keberadaan polusi udara buruk.
yang ada di Kota Palembang. sementara Pemkot Palembang siswa tingkat Sekolah Dasar (SD) hutan serta lahan yang terjadi di udara saat ini dapat mengganggu ”Kalau tiap pagi kualitas udara
”Ya untuk kondisi udara saat mengimbau masyarakat agar dan Sekolah Tingkat Menengah Kabupaten Ogan Ilir dan Ogan kesehatan, terlebih kesehatan buruk ada asap sebaiknya sekilah
ini memang buruk. Kalau untuk mengurangi aktivitas di luar rumah (SMP) yang pakai masker atau Komering Ilir Sumsel,” ujar Ansori. anak-anaknya yang masih sekolah. diliburkan dulu,” tutupnya.(se)

Pedagang UMKM
Ketiban Rejeki
SEKAYU- Ribuan warga Peserta jalan sehat HAORNAS penting, tidak meski di luar
masyarakat Kabupaten Muba, ke-40 di Muba juga disajikan ruangan tetapi juga di dalam
Selasa (12/9/2024) pagi memadati sarapan gratis yang telah disiapkan ruangan kalau ada kesempatan
halaman Kantor Pemerintah yang telah memborong puluhan lakukan olahraga,” ucapnya.
Kabupaten Musi Banyuasin pedagang kuliner UMKM. Kepala Dispopar Muba,
(Muba). ”Semoga lewat jalan sehat Muhammad Fariz SSTP MM
Suasana tersebut rupanya bersama ini kita selalu diberikan mengatakan peserta jalan sehat
antusias warga mengikuti Jalan kebugaran,” ungkapnya. peringatan HAORNAS ke-40 di
Sehat dan senam bersama Pj Lanjutnya, saat ini cuaca dan Muba diikuti pelajar, pegawai,
Bupati Apriyadi Mahmud Dalam kualitas udara kurang baik, terlebih dan warga Muba.
Rangka Peringatan Hari Olahraga Kabupaten Muba yang juga ”Alhamdulillah antusias, juga
Nasional (HAORNAS) ke-40 Tahun dihadapkan pada ancaman asap disiapkan pak Bupati Apriyadi
2023 di Kabupaten Musi Banyuasin dampak dari kebakaran hutan sarapan gratis untuk peserta jalan
dengan Tema “Gelanggang kebun dan lahan (karhutbunlah). sehat yang juga mendukung FOTO : SEG
Semangat Pemenang”. ”Oleh sebab itu olahraga sangat UMKM di Muba,” tegasnya. (seg) JALAN SEHAT : Semarak peringatan jalan sehat di Sekayu dalam rangka peringatan hari olahraga nasional.
SAMBUNGAN
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 7 liposstreaming.news
linggaupos.bacakoran.co

Jemput Bola Vaksinasi Suku Anak Dalam MUBA–Pemkab Musi Banyuasin kegiatan ini, ada dari Palang Merah pe­nyakit menular yang menye­ ber­batasan dengan hutan, Ma­
terus meningkatkan kualitas pe­ Indonesia (PMI), Babinsa Polisi, bab­kan demam, batuk kering dan sya­rakat Suku Anak Dalam (SAD),
la­ya­nannya kepada masyarakat. TNI, Forum Disabilitas, Pemerintah kesulitan bernapas.Dampak pan­ ke­lompok disabilitas, ataupun
Kali ini, melalui Dinas Kesehatan Desa dan Pusat Unggulan Komoditi de­mi COVID-19 begitu luas dan kelompok lanjut usia. Upaya yang
(Dinkes) Muba dan Dinas Sosial Lestari (PUKL) Musi Banyuasin, merusak hampir semua aspek terus dilakukan untuk mening­
Kabupaten Muba menggelar vak­ Lingkar Temu Kabupaten Lestari kehidupan,”terangnya. kat­kan vaksinasi menjadi faktor
si­nasi untuk masyarakat Suku Anak (LTKL) dan Filantropi dan Sentra Kabupaten Musi Banyuasin pen­ting dalam penanggulangan
Dalam (SAD), Disabilitas, Lansia Budi Perkasa,”terangnya. sendiri, lanjutnya dengan luas pandemi COVID-19.Melalui skema
dan kelompok rentan, sekaligus Selain itu, dr Azmi menjelaskan wilayah 14.265,96 km2 atau sekitar gotong royong dan kolaborasi
me­nyerahkan bantuan sembako, bahwa kegiatan ini bertujuan untuk 15 persen dari luas provinsi multipihak bersama agar tercapai­
Selasa (12/9/2023). meningkatkan vaksinasi untuk Sumatera Selatan. nya target yang diharapkan.
Menurut keterangan Kepala Dinas masyarakat suku anak dalam (SAD), Terdapat 15 Kecamatan dan 229 “Dalam proses pelaksanaan
kesehatan dr Azmi Dariusmansyah Disabilitas, Lansia dan kelompok Desa dan 16 Kelurahan, dengan vaksinasi ini, Dinsos Muba juga
MARS., kegiatan ini digelar selama rentan di Kabupaten Musi Banyuasin, jumlah 28 Puskesmas yang ada me­nyerahkan bantuan sembako
dua hari, mulai dari tanggal 12 khususnya untuk di Desa Lubuk Musi Banyuasin dalam hal ini kepada warga setempat. Semoga
September hingga 13 September Bintialo Kec. Batanghari Leko. menjadi salah satu pengaruh ter­ melalui skema gotong royong ini
2023 di Desa Lubuk Bintialo yang “Berdasarkan data tahun 2020 ha­dap capaian vaksinasi, namun sangat membantu masyarakat
berada di daerah perbatasan ujung - 2022, COVID - 19 dinyatakan me­miliki berbagai tantangan dan yang terkendala dengan akses jarak
kecamatan Batanghari Leko dan sebagai pandemi yang menyebar ken­dala, apalagi jika dikaitkan tempuh yang jauh menuju lokasi
Kecamatan Sanga Desa. hampir di seluruh dunia, termasuk de­ngan kelompok rentan seperti dan semoga dapat mengurangi,”
“Mitra yang turut terlibat dalam di Indonesia. COVID-19 adalah ma­syarakat yang tinggal di daerah pungkasnya.(Mub)

FOTO : ISTIMEWA
Pompa Banyak yang Rusak, Pendistribusian Air Bersih Terganggu
VAKSINASI : Dinas Kesehatan (Dinkes) Muba dan Dinas Sosial Kabupaten BANYUASIN–Sekretaris Daerah 12 September 2023. Kemudian persoalan instalasi pembiayaan perbaikan dengan
Muba menggelar vaksinasi untuk masyarakat Suku Anak Dalam (SAD), Banyuasin Erwin Ibrahim beberapa Keluhan dan pengaduan pe­ yang sudah tua, pompa banyak berbagai metode di antara lain
Disabilitas, Lansia dan kelompok rentan, sekaligus menyerahkan bantuan waktu yang lalu memimpin Rapat lang­gan itu berupa suplai air bersih yang rusak, intake, booster, air baku kerjasama, investasi, permo­dalan,
sembako, Selasa (12/9/2023). Koordinasi (Rakor) pembahasan yang mengalir hanya seminggu dan lain sebagainya. ”Per­soa­lannya bantuan dari pemerintah pusat.
per­masalahan instalasi pendis­ sekali. Apalagi di saat ini sudah sama tiap cabang,” tuturnya. ”Itu kita akan lakukan,” ucapnya.
tri­busian air bersih ke pelanggan. masuk musim kemarau panjang, Tentunya langkah yang akan Sementara itu Donny warga
Rakor itu sendiri diikuti langsung dan masyarakat sangat membu­ diambil pemerintah yaitu membuat Talang Kelapa mengatakan suplai
Nan-Suko Sukses Membangun direktur PDAM Tirta Betuah
Banyuasin serta 18 pimpinan kantor
tuh­kan suplai air bersih untuk
ke­butuhan sehari-hari.
skala prioritas dalam hal revitalisasi
di titik yang banyak pelanggan,
air bersih dari PDAM Tirta Betuah
hanya seminggu satu kali.

Komunikasi yang Baik


cabang PDAM Tirta Betuah, di Sehingga hal itu menjadi fokus yaitu pangkalan balai, betung, talang ”Kemudian jadwal mengalir
ruang rapat Sekda Banyuasin. pemerintah kabupaten Banyuasin, kelapa dan kenten. ”Titik lainnya juga kurang jelas, kadang pagi
”Rakor itu sendiri menyikapi dan dapat ditemukan solusi terkait juga kita perhatikan,” imbuhnya. siang bahkan malam. Bahkan
Sambungan dari hal 1 yang lebih maju lagi,” ucapnya. banyaknya keluhan dan pengaduan hal tersebut. ”Kita bertekad untuk Nantinya tim gabungan akan hanya beberapa jam saja, tentunya
Melihat keberhasilan pem­ba­ masyarakat (pelanggan) PDAM segera mencari jalan perbaikan mengidentifikasi kondisi instalasi tidak cukup airnya buat sehari
Ketua DPRD Lubuklinggau dua ngu­nan yang dilakukan Walikota Tirta Betuah,” ungkap Sekda instalasi PDAM kita yang sudah dan perangkat pendukung. Se­lan­ hari,” keluhnya.
periode ini. Nanan, masyarakat mesti men­ Banyuasin, Erwin Ibrahim, Selasa tua,” ungkapnya. jutnya tim juga akan men­cari langkah (se)
Menurut Rodi Wijaya, dedikasi du­kung cita-cita beliau yang ingin
Nanan panggilan akrap H SN Prana
Putra Sohe membangun Kota
Lubuklinggau luar biasa. Betapa
tetap membangun Kota
Lubuklinggau melalui jalur lain.
“Mungkin menuju senayan atau
Rumah Pedagang Seblak Digerebek
tidak dengan anggaran yang sangat menjadi kepala daerah yang lebih Sambungan dari hal 1 02 RW. 09 Kampung Karang Nia terakhir berkomunikasi de­ merupakan mahasiswa STAI Bumi
terbatas namun bisa membangun tinggi lagi. Masyarakat pasti men­ Kelurahan Ciaharahas Kabupaten ngan korban pada Rabu 6 Sep­tem­ Silampari Lubuklinggau diduga
maksimal dibandingkan daerah dukung untuk kemajuan Kota masih terus mengejar pelaku,” Cianjur Jawa Barat. ber 2023 sekira pukul 00.28 wib juga meninggalkan jejak di lokasi
lain yang memiliki APBD yang Lubuklinggau lebih baik lagi, lebih jelas AKP Robi Sugara. Selama ini Nia memiliki usaha de­ngan menggunakan aplikasi eksekusi dengan tulisan ‘Maaf ya
sama. “Saya lihat luar biasa pem­ maju lagi dari sekarang,” harapnya. Namun ia memastikan, NK masih dagangan makanan seblak di Whatapps dan membicarakan peri­ teh’ dari darah.
ba­ngu­nan di Kota Lubuklinggau Sebagai mitra kerja H Rodi Wijaya di Cianjur. Lebih lanjut, kesulitan Silampari Food Court, dan korban hal usaha dagangan seblak miliknya. Sementara Indah Nontina selaku
dibandingkan daerah lain yang mengagumi sosok Nanan dan H kita, kata AKP Robi Sugara, pelaku Frengki serta Dede merupakan Nia terakhir berkomunikasi tetangga sebelah tempat kejadian,
nilai APBD-nya sama tidak sepesat Sulaiman Kohar karena keduanya ini selalu berpindah-pindah dan karyawan di usaha tersebut. dengan Dede Kamis 7 September menjelaskan Nia baru lebih kurang
di Kota Lubuklinggau,” ungkapnya. mampu membangun komunikasi ti­dak menetap dan selalu berlari. Korban Frengki biasanya tinggal 2023 pukul 11.38 wib dengan meng­ satu bulan mengontrak di sebelah
Rodi Wijaya berharap pem­ba­ yang baik bukan hanya kepada “Kalau memang NK tidak me­ di kontrakan Bimo Mandala bela­ gunakan aplikasi Whatapps. Saat rumah saksi bersama dua orang
ngunan Kota Lubuklinggau legislatif, yudikatif dan juga lem­ nye­rah­kan diri dan apabila nanti kang Hotel Hakmaz Taba namun itu Dede hendak meminjam uang laki-laki. Mulanya, Nia berjualan
kedepan tetap berkesinambungan. ba­ga vertikal lainnya. saat penangkapan melakukan per­ se­ring menginap di kontrakan milik Nia Rp. 1.000.000,- (Satu Juta seblak di depan kontrakannya dan
“Program yang belum maksimal “Apalagi dengan masyarakat la­wanan maka akan diberi tinda­ milik Nia bersama Dede. Rupiah) untuk memperbaiki HP sudah beberapa hari Nia tidak
mesti dilanjutkan kedepan sehingga luar biasa tidak ada jarak karena kan tegas (tembak) dan ini kita Nia memang baru sekali ber­ milik korban dan Dede. berjualan. Indah Nontina sempat
Kota Lubuklinggau menjadi kota be­gitu dekatnya,” akunya.(sin) juga himbau kepada pihak keluarga jua­lan di Silampari Food Court Sejak terakhir berkomunikasi menanyakan mengapa tidak
pelaku di Cianjur,” jelasnya. yaitu pada hari Senin 4 September pa­da Kamis 7 September 2023 berjualan dan dijawab oleh Nia

Tiap KPM Dapat 10 Kg Beras,


Sepupu yang juga pemilik warung 2023, sementara Selasa 5 September pukul 11.38 WIB, Dede tidak dapat bahwa kini Nia sudah pindah jualan
seblak tempat Dede dan Frengki 2023 yang berjualan hanya korban dihubungi kembali dan hingga ke Angkringan Silampari.
(korban) Nia menerangkan, ia dengan Dede. Selasa 5 September saat kejadian tidak diketahui Pada Selasa 5 September 2023

ini Jadwal Penyalurannya me­ng­ontrak di Jl Sejahtera RT. 02


Kelu­ra­han Taba Jemekeh, Kota
Lubuklinggau bersama Dede
2023, Nia ber­a­ngkat ke Cianjur
dengan meng­gu­nakan pesawat
Batik Air LLG –JKT dalam rangka
keberadaannya.
Kapolsek Lubuklinggau Timur
AKP Sugito sebelumnya men­je­
sekira pukul 03.30 WIB, saksi Indah
Nontina mendengar ada suara
laki-laki meminta tolong serta
Sambungan dari hal 1 (14/9/2023) di Kecamatan Jirak Jaya Nurkholik alias NK sejak satu bulan untuk menjem­put ibu kandungnya las­kan NK yang merupakan terduga mendengar suara orang menyeret
1119 KPM dan Sungai Keruh 1.503 terakhir. Dede aslinya warga RT. yakni Imas Sholeha. pelaku pembunuhan Frengki yang besi.(adi)
masyarakat diharapkan tetap bisa KPM, hari Jumat (15/9/2023) Keca­
memenuhi kebutuhannya akan ma­tan Sekayu 6.333 KPM, Lawang
beras di tengah harga beras yang
mahal,” tambah Apriyadi.
Wetan 1794 KPM,” imbuhnya.
“Kemudian, Sabtu (16/9/2024) Kepemimpinan Nan-Suko, Pembangunan Berkembang Pesat
Sementara itu, Kadinsos Muba Babat Toman 2.635 KPM dan Plakat Sambungan dari hal 1 dapat disepakati oleh legislatif. ha­rapkan Pak Wali. Namun beliau ini merasa nyaman. Kalau kepala
Ardiansyah SE MM merinci adapun Tinggi 1.368 KPM, Senin (18/9/2023 “Sinergi eksekutif dan legislatif tidak gampang marah. daerah dan wakilnya ada gesekan
35.865 KPM tersebut tersebar di di Sanga Desa 2.531 KPM dan sampai di sini. Walaupun Nan- ber­jalan sangat baik sehingga pro­ “Selaku bawahan kalau ada ke­ tentu akan berpengaruh terutama
seluruh Kecamatan di Muba dengan Keluang 1.784 KPM, Lais 4.621 Suko tidak menjabat lagi sumbang gram yang dibuat eksekutif disetujui ku­ra­ngan wajar saja kalau ditegur, kami bawahan menjadi serba salah.
rincian Kecamatan Babat Supat KPM, Selasa (19/9/2023) di Tungkal sarannya sangat dibutuhkan, saya bersama,” ungkapnya. kami merasakan nyaman,” ucapnya. Tapi sosok Pak Nanan dan Pak
1.544 KPM, Sungai Lilin 2.665 KPM Jaya 1.825 KPM, Bayung 2.751 KPM, akan meminta sunbang saran be­ Selaku Aparatur Sipil Negara (ASN) Yang membuat Imam Senen ka­ Sulaiman ini akur dan saling men­
dua Kecamatan ini akan disalurkan Rabu (20/9/2023) Batanghari Leko liau nantinya,” harapnya. Imam Senen mengaku bangga kagum gum dengan sosok Nan-Suko tidak du­kung. Ini menjadi contoh bagi
Rabu (13/9/2023) besok. 997 KPM dan Lalan 2.395 KPM,” Selaku Sekwan Kota Lubukinggau dengan sosok Nan-Suko. Walikota pernah tejadi gesekan. “Yang mem­ kami. Pak Nanan orang supel Pak
“Lalu, penyaluran hari Kamis jelasnya.(*) me­rupakan penghubung eksekutif banyak melahirkan ide-ide terkadang buat saya kagum selama 10 tahun Sulaiman suka mengayoni dan
dan legislatif Imam Senen mera­ Pak Wali ingin cepat selesai dikerja­ memimpin Pak Nanan dan Pak mem­beri nasihat, sehingga kami
sa­kan apa yang diharapkan ekse­ kan terkadang kami selaku bawahan Sulaiman tidak per­nah terjadi gese­ mera­sa nyaman. Intinya selalu men­
kutif terkait program pembangunan belum bisa cepat seperti yang di­ kan sehingga kami selaku bawahan ja­ga kekompakan,” ungkapnya.(sin)

Tiga Prodi UNPARI Dapat Reward


Sambungan dari hal 1 Sistem Informasi Fakultas Sains Ekonomi dan Bisnis Dr Viktor Disela penyerahan reward tadi,
dan Teknologi dan Prodi Sosial Pandra, M.Pd. juga disepakati target baru PMB
para dosen dan staf dalam dalam Ekonomi Pertanian pada Fakultas Ia mengucapkan selamat kepada Tahun akadeim 2024/2025.
mensukseskan program Pene­ri­ Ekonomi dan Bisnis,” jelas Rudi tiga prodi yang sudah mencapai “Semoga nantinya dengan pem­
maan Mahasiswa Baru (PMB) Erwandi. target, dan diharapkan reward ini berian reward ini, bisa jadi pe­
tahun ini. Reward berbentuk uang tunai bisa jadi penyemangat untuk PMB nye­mangat teman-teman mendapat
“Maka, sebagaimana yang saya itu diterima secara langsung oleh tahun akademik 2024/2025. mahasiswa baru. Target kita jumlah
sampaikan sebelum PMB, bahwa Ketua Prodi PGSD Andri valen, “Ya, pemberian reward ini akan mahasiswa baru itu naik.
akan ada reward bagi program M.Pd didampingi Dekan Fakultas kami lakukan setiap tahun untuk Alhamdulillah tercapai. Targetnya
studi (prodi) yang mencapai target Sosial Humaniora Dr Hamdan, me­motivasi kawan-kawan merang­ naik 20%, yang tercapai baru 8%,
jumlah mahasiswa baru tahun reward juga diterima Ketua Prodi kul mahasiswa baru. Perolehan tapi tetap kami syukuri,” jelas Rudi.
ini. Alhamdulillah hari ini (Selasa, Sistem Informasi Rio,M.Kom ma­ha­siswa baru bukan hanya dilihat Kenaikan jumlah mahasiswa
red) kami tepati janji pemberian didampingi Dekan Fakultas Sains dari saat registrasi saja, namun dilihat baru PMB tahun ini akan terus
reward itu. Ada tiga prodi yang dan Teknologi Drajat Friansyah, kepastiannya sampai tuntas PKKMB, di­sertai dengan peningkatan laya­
mencapai target PMB. Yakni Prodi M.Pd, dan Ketua Prodi Sosial artinya mahasiswa­nya secara fisik nan perkuliahan, sehingga alumni
Pendidikan Guru Sekolah Dasar Ekonomi Pertanian Syabawaihi. ada nyata. Bukan sekadar registrasi,” yang dihasilkan UNPARI benar-
Fakultas Sosial Humaniora, Prodi M.Si didampingi Dekan Fakultas ungkap Rudi Erwandi. benar berkualitas.(lik)

Polisi Masih Siaga di Belani


Sambungan dari hal 1 menerima. Kita juga menyampaikan Ya wajar dan biasa saja. Intinya Ditengah rapat, tiba-tiba Arwan
niat ini harus hati-hati betul, jangan kemarin kita monitoring lagi, semua datang dan masuk ke Rumah
memastikan kapan rencana baik sampai ada hati yang tersinggung. kondusif dan aman,” tegasnya. Pandiet. Kemudian Arwan ditegur
ini akan mereka laksanakan. Bah­ Belum lagi mempertimbangkan Disinggung mengenai kronologis oleh Abadi dengan mengatakan
kan ia mengakui, untuk melak­sa­ dari sisi keamanannya. Semua sebenarnya saat kejadian, me­ngi­ bahwa ini pertemuan internal saja.
nakan kegiatan ini pihaknya butuh ha­rus kita fikirkan,” tegasnya. ngat ia ada di TKP saat kejadian, ia Arwan yang ditegur demikian
waktu yang cukup dan tidak gam­ Husin akui, rencana ini akan belum berkenan untuk berkomentar. oleh Abadi diduga tersinggung dan
pang. Saat ini diakui Husin, pihak­ terus ia musyawarahkan ke masya­ “Itu biarkan menjadi ranah dari pulang ke rumah. Lalu Arwan dite­
nya masih berusaha melakukan ra­kat dan kedua belah pihak. pihak kepolisian,” tegasnya singkat. mani sang kakak Ariansyah kembali
berbagai pendekatan. Baik ke pihak Pihaknya juga meminta bantuan Sebagaimana diberitakan sebe­ ke lokasi rapat dengan membawa
keluarga korban, ke pihak keluarga sesepuh atau orang yang dipercaya lum­nya, pengeroyokan terhadap parang dan membacok Abadi juga
tersangka dan masyarakat sekitar. disana untuk menyampaikan niat Alm. Muhammad Abadi terjadi Deki. Lalu Abadi dan Deki dibawa
“Kita masih pendekatan, Doakan ini. Dengan harapan niat baik ini di rumah Pandiet, Desa Belani, ke Puskesmas Bingin Teluk.
semoga bisa segera dilaksanakan. bisa segera dilaksanakan. Ke­camatan Rawas Ilir. Pasca kejadian, pelaku Arwan
Saat ini sudah beberapa kali kita “Doakan, segera terlaksana Mulanya berlangsung rapat dan Ariansyah melarikan diri.
ke kesana untuk melakukan pen­ dengan lancar. Insya Allah kita diduga membahas titik pengeboran Abadi yang sempat dibawa ke
de­katan secara persuasif ke semua juga akan mengundang pak Bupati minyak dihadiri Camat Rawas Puskesmas Bingin Teluk karena
pihak,” ungkapnya. untuk hadir langsung,” tambahnya. Ilir Husin, Pjs Kades Belani Faisol, luka bacok parang dinyatakan
Husin mengakui, untuk melak­ Lalu bagaimana dengan kondisi adik kandung Bupati Muratara me­ning­gal dunia sekira pukul 21.20
sa­nakan rencana ini pihaknya di Desa Belani saat ini. Abadi, Deki, Pandiet dan dua orang WIB.Kini Arwan dan Ariansyah
ha­rus menyatukan kedua belah “Alhamdulillah sudah kondusif. investor yang datang ke Desa yang merupakan kakak beradik
pihak. “Dan ini saya akui tidak Masyarakat bekerja dan beraktivitas Belani. Rapat berlangsung pada su­dah ditahan di Mapolda Sumsel.
gampang. Rasanya tidak mudah seperti biasa. Walaupun masih ada Selasa 5 September 2023 sekitar
menyatukan keduanya agar mau penjagaan dari pihak kepo­li­sian. pukul 19.00 WIB. (rfm)
MUSI RAWAS
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news
RABU | 13 SEPTEMBER 2023 HALAMAN 8
linggaupos.bacakoran.co

Kapolres Tegaskan Musik Remix


Bukan Budaya Kita
MUSI RAWAS -Kampung
Tangguh Bebas Narkoba (KTBN) Polri, TNI dan Pemda, membatasi
pertama di Kabupaten Musi Rawas atau menghilangkan hiburan atau
(Mura) diresmikan Kapolres Mura, adat istiadat serta budaya, kalau
AKBP Danu Agus Purnomo SIK, musik dangdut, wayang kulit itu
MH. KTBN perdana itu di Desa memang tradisi/istiadat kita
Semangus Lama, Kecamatan Mua­ namun kalau music remix/dj
ra Lakitan. Acara peresmian ber­ bukan adat istiadat kita,” sebutnya.
langsung di Kantor Desa Semangus ”Salah satu upaya, dengan
Lama, Selasa (12/9/2023) sekitar adanya lembaran maklumat pem­
pukul 09.00 WIB. batasan pesta malam, walaupun
Saat meresmikan KTBN perdana daerah lain sudah ada Perbub,
Kapolres didampingi Kasat Nar­ karena jujur saja pesta malam,
koba, AKP Herman Junaidi SH bukan banyak manfaat dan malah
dan Kapolsek Muara Lakitan, Iptu mudhoratnya,” paparnya.
M Karim. tampak hadir juga Kapolres berharap, semoga
mendampingi kapolres, Kasi se­cara bersama-sama untuk men­
Propam, Iptu Susilo, Ketua GANN ce­gah narkotika mulai dari anak,
Mura, Salman Alfarinsi, perwakilan remaja hingga dewasa, karena
Koramil Muara Lakitan, Kades apabila sudah terjerumus narkoba
Semangus Lama, Deris, Sekretaris sulit untuk lepas dari narkoba,
Camat Muara Lakitan, Topan serta kadang kalah barang dirumah
unsur pemerintahan desa dan dijual, hingga nantinya mengarah
karang taruna dan warga. ketindakan kriminalitas khususnya
Kapolres Mura, AKBP Danu Agus 3C (Curat, Curas dan Curanmor).
Purnomo SIK, MH menga­takan ”Kembali lagi, kami tidak bisa
bahwa sengaja datang bersama bekerja sendirian, harus bekerjasa­
dengan PJU Polres dan Kapolsek FOTO : ISTIMEWA
ma baik Polri, TNI, BNN, GANN,
Muara Lakitan, meres­mikan KTBN RESMIKAN : Kapolres Mura, AKBP Danu Agus Purnomo SIK, MH remikan Kampung Tangguh Bebas Narkoba (KTBN) di Desa Semangus Lama, Kecamatan bersama pemerintah daerah baik
di Desa Semangus Lama, semoga Muara Lakitan, Kabupaten Mura, Selasa (12/9/2023) sekitar pukul 09.00 WIB. kecamatan, desa dan warga. Kita
dengan diresmikan desa ini menjadi buktikan semoga Desa Semangus
titik awal semoga desa dan Kabu­ dari Kabupaten Mura. kotika Muara Beliti, kapasitas Mura terus berupaya mengejar alat hisap baik bong maupun alat Lama, lebih baik dalam artian
paten Mura, bebas dari narkoba. Apalagi letak, Kabupaten Mura, untuk warga binaan hanya 300, para pengedar, Polres Mura juga suntik lainnya,” ungkapnya. bebas dari narkoba,” paparnya.
Kenapa inisiasi KTBN dilaksa­ ini berada di wilayah perbatasan namun nyatanya saat ini hampir mendatangi pihak perkebunan, Selain itu, penyalagunaan Dalam kesempatan itu, Kades
nakan, yakni tidak lain untuk baik Muba, Empat Lawang, 700 warga binaan, artinya banyak karena ada laporan ada lokasi narkoba juga dipicu lantaran pesta Semangus Lama, Deris menguca­
pemberantasan narkoba, apalagi Muratara dan lain-lain, tentunya yang terlibat dengan penyala­ digunakan mengkonsumsi malam. Maka dari itu, “Kami terus pkan terima kasih kepada Kapolres
saat ini tidak bisa dipungkiri rentan terjadinya penyalagunaan gunaan narkoba baik penyala­ narkoba, apalagi saat ini sudah mendatangi dan menghimbau Mura, AKBP Danu Agus Purnomo
Sumsel berada diurutan kedua hingga pengedaran narkoba. gunan, pengedar hingga bandar ada paket hemat, “Oleh sebab pembatasan pesta malam serta SIK, MH, Kasat Narkoba, AKP
mengenai penyalagunaan narkoba, ”Ditambah lagi, saat sekalipun,” kata Kapolres itu kami langsung ke lokasi, dan dilarang memutar music remix/ Herman Junaidi
salah satunya juga berpengaruh menghadiri acara di Lapas Nar­ Kapolres menjelaskan, Polres hasilnya memang benar ditemukan dj. Hal ini dilakukan bukan kami, Baca Kapolres Hal 4

Kondisi Korban Dianiaya


Mulai Membaik
MUARA LAKITAN - Informasi Semeteh, tim dari PPPA dan dari Sukakarya anak tersebut tercas
terkini bocah usuai 4 tahun korban Dinas Sosial mendatangi kediaman karena bisa menceritakan dengan
dianiaya diduga dilakukan ayahnya orang tua korban di Desa baik atas kejadian yang menimp­
kondisinya mulai membaik. Semester,” katanya kepada Linggau ahnya. ”Pada saat pertama kita
Korban sudah bisa menceritakan Pos, kemarin. ke­temu anak itu masih trauma
apa yang dialaminya. Menurut mantan Ketua PGRI belum bisa menceritakan dengan
Camat Muara Lakitan, Kabupaten Mura kondisi bocah jelas. Namu saat kita datang ke
Hermansyah mengatakan bahwa berusia 4 tahun tersebut sudah rumah­nya pada Sein 11 September
anak korban kekerasan yang lebih baik dibandingkan pada 2023 anak tersebut tampak sudah
diduga dilakukan oleh ayahnya, saat pertema di jemput dari Sanga lebih baik, sudah bisa mencerit­
sudah mendapatkan perlindungan. Desa Kabupaten Musi Banyu Asin akan apa yang dialami,” ungkapnya.
Tim dari Unit Pelaksana Tehnis (Muba). Menurut Hermansyah kondisi
(UPT) Pemberdayaan Perempuan ”Pada saat pertama saya lihat fisik anak sudah mambaik. Namun
dan Perindungan Anak (PPPA) begitu banyak lebab di wajah dan sekarang ini pemulihan psiko­
Kabupaten Mura sudah memberi­ tubuh korban. Sekarang lembab­ logisnya. UPT PPPA telah menyia­
kan pendampingan dan melihat nya mulai hilang sudah mendekati pkan pendampingan untuk pemu­
langsung korban di rumah ibunya normal , tinggal sedikit lagi lebab­ lihan psikologisnya oleh psiater.
di Desa Semeteh Kecamatan Muara nya. Namu luka bekas disulut api Hermansyah mengaku ibu
Lakitan. ”Kami dari Pemerintah rokok masih membekas,” ucapnya. korban sudah melaporkan kasus
Keca­matan Muara Lakitan, Kades Menurut mantan Camat tersebut ke Polsek Sanga Desa. FOTO : ISTIMEWA
Namun kasus tersebut diambil KUNJUNGI : Tim UPT DPPA Kabupaten Mura dipimpin Plt Kepala UPT DPPA Kabupaten Mura, Muhammad Setiawan
alih Polres Muba. bersama Camat Muara Lakitan Hermansyah berkunjung ke rumah bocah usia 4 tahun korban aniaya yang diduga

EMPAT LAWANG Baca Kondisi Hal 4 dilakukan ayahnya di Desa Semeteh Kecamatan Mura Lakitan. Foto dibadikan Senin 11 September 2023

Bupati Berharap
Tingkatkan Hasil Produksi dan 3 unit bank pakan unggas be­
serta alsintan. ”Dan 6 unit ban­gunan
bank pakan silase beserta alsintan,”
ujarnya. Bantuan ini dijelaskan
FOTO : IRSYAD/LINGGAU POS
Hendra Lezi, sesuai dengan visi
FOTO : Sekda Kabupaten Empat Lawang, Fauzan Khoiri Denin Bunda
PAUD Kabupaten Empat Lawang, Hj Hepy Safriani, Kepala Disdikbud dan misi Bupati dan Wakil Bupati
Jhon Heri foto bersama pemenang lomba mewarnai dan menari di Empat Lawang, yaitu mewujudkan
Pendopoan Rumah Dinas Bupati Empat Lawang, Selasa (12/09/2023). Empat Lawang yang Madani.
”Nah untuk menuju Empat
Lawang madani, artinya kita

Ekspresikan Diri
bangun pertanian. Membangun
pertanian itu kita memperhatikan
apa yang dibutuhkan oleh para
petani,” jelasnya.

Melalui Seni
Terutama ditambahkannya,
alsintannya, saprodinya. Maknya
hari ini pemerintah memberikan
bantuan berupa alsintan, saprodi,
EMPAT LAWANG-Dinas pendidikan dan kebudayaan benih, pupuk, termasuk alat untuk
Pendidikan dan Kebudayaan di Kabupaten Empat Lawang pengelolahan lahan pasca panan.
(Disdikbud) Kabupaten Empat seperti hadirnya ketua Darma Dia juga menambahkan, bantu­
Lawang melalui Bidang Pen­ wanita ketua Ikatri serta serta FOTO : IRSYAD/LINGGAU POS an ini seluruh kecamatan menda­
didikan Anak Usia Dini (PAUD) adanya Kepala Disdikbud BANTUAN : Bupati Empat Lawang, H Joncik Muhammad menyerahkan bantuan alat pertanian kepada petani patkannya, tapi tergantung dengan
mengadakan lomba mewarnai Kabupaten Empat Lawang, secara simbolis Senin (11/9/2023). jenis dan bentuk bantuannya.
dan menari. Kegiatan tersebut Jhon Heri. Sementara itu Bupati Empat
berlangsung di Pendopoan Sekda Kabupaten Empat EMPAT LAWANG-Sejumlah Nelayan Empat Lawang, di Lapangan bantuan benih padi inbrida seluas Lawang H Joncik Muhammad,
Rumah Dinas Bupati Empat La­wang, Fauzan Khoiri De­ kelompok tani di Kabupaten Empat Talang Jawa Tebing Tinggi. 2.000 hektar serta bantuan berharap dengan adanya bantuan
Lawang, Selasa (12/09/2023). nin mewakili Bupati, menyam­ Lawang, mendapatkan alat mesin Kepala Dinas Pertanian Kabupaten biofortifikasi benih padi Ir ini dapat meningkatkan hasil
Kegiatan ini bertujuan untuk paikan keyakinannya bahwa pertanian, bantuan benih jagung Empat Lawang, Hendra Lezi, Nutrizinc seluas 1.100 hektar yang pro­duksi sehingga dapat mense­
merangsang kreativitas anak- semua peserta yang hadir hari dan padi. Dan banguan-bangunan mengatakan, bantuan tersebut berupa semuanya merupakan bantuan jahterahkan masyarakat Kabu­
anak serta memberi mereka itu adalah pemenang, dan bank pakan ternak. 8 unit alsintan power thresher, 8 unit dari Pemkab Empat Lawang. Dan paten Empat Lawang.
kesempatan untuk mengeks­ mereka semua akan menda­ Bantuan tersebut diserahkan cron sheller, 1 unit alsintan cron bantuan pupuk hayati cair 2000 “Dan saya juga minta kepada
presikan diri melalui seni. patkan hadiah yang pantas. langsung secara simbolis oleh Bupati sheller mobil, 4 unit tractor roda 2, hektar dari Pemerintah Kabupaten kelompok tani agar bantuan alat-
Acara tersebut berlangsung Hadiah dan piala yang dibe­ Empat Lawang, H Joncik dan 3 unit alsintan pompa air. Empat Lawang,” kata Hendra Lezi, alat pertanian ini dirawat dengan
meriah dengan diikuti perwaki­ rikan dalam lomba ini diang­gap Muhammad, usai pengukuhan “Selain itu, juga diberikan Senin (11/9/2023). sebaik-baik mungkin. Kita
lan PAUD se Kabulaten Empat sebagai kebanggaan, dan diha­ kepen­gurusan KTNA seluruh Kec­ bantuan benih jagung 144 hektar Selain itu lanjut Hendra Lezi, berharap kedepan terjadi pening­
Lawang serta turut hadirnya rapkan para guru amatan di Kabupaten Empat Lawang yang merupakan bantuan dari ada juga bantuan 16 unit bank katan produksi secara maksimal,”
berbagai pihak penting dalam Baca Ekspersikan Hal 4 dan pelantikan Pemuda Tani dan Pemkab Empat Lawang, dan pakan ruminansia beserta alsintan harapnya. (IQ)

Anda mungkin juga menyukai