Anda di halaman 1dari 8

Linggau Pos

koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news

Pertama dan Terbesar di Bumi Silampari


Harga Eceran Rp.4.000,-
SABTU | 3 DESEMBER 2022 Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

SEMENTARA ITU
210 Anak Derita
Stunting
Tanpa Izin, PT SRG Nekat
LUBUKLINGGAU – Permasalahan stunting menjadi
priotitas pemerintah saat ini, baik pemerintah
pusat hingga pemerintah daerah. Bahkan Presiden
RI, Jokowi meminta Target nasional pada tahun
2024, prevalensi stunting turun hingga 14%.
Untuk itu, setiap daerah sangat memprioritaskan
Angkut Batubara PT SRG menjamin tidak ada batubara MURATARA - Gerakan Masyarakat Peduli
masalah penurunan angka stunting.Termasuk di Kesepakatan antara DPRD Muratara dan 3 yang tercecer di jalan. Nibung (GMPN) mempertanyakan izin
Lubuklinggau, Musi Rawas dan Muratara. PT SRG Kamis 1 Desember 2022 :
pengangkutan batu bara yang sering melintasi
Di Lubuklinggau, Wali Kota Lubuklinggau H SN
Prana Putra Sohe beberapa waktu lalu 1 PT SRG akan menyelesaikan 4 PT SRG mengerahkan driver untuk
membersihkan Kembali batubara yang di Jalan Poros Kecamatan Nibung, Kabupaten
Baca 210 Hal 7 masalah perizinan sampai batas akhir tercecer di jalan. Musi Rawas Utara (Muratara). Menurut GMPN
waktu 1 Maret 2023. selama dua tahun terakhir, PT Sinar Rawas Gemilang
Komisi III merekomendasikan PT Kaisar tidak
2 PT SRG akan melakukan pengangkutan 5 diperkenankan lagi melakukan pemeliharaan (SRG) sebagai perusahaan angkutan batu bara
sesuai aturan terkait tonase, iring- jalan karena terbukti gagal dan diganti dengan disana tidak memiliki izin.
iringan, dan jam operasional sesuai dengan perusahaan lain yang lebih kompeten. Mereka hanya mengantongi rekomendasi dari
rekomendasi Dinas Perhubungan Provinsi
Pemerintah akan membentuk tim untuk Dishub Provinsi Sumatera Selatan, untuk mengurus
dari jam 18.00-05.00 WIB. 6 melakukan evaluasi dan pengawasan. izin. Selama ini, surat rekomendasi itulah yang
dipa­kai untuk meyakini masyarakat Nibung selama
ini.
”Selama ini, masyarakat dibodohi. Bilang ke
Kenduri Kabinet masyarakat ada izin. Ternyata dalam rapat dengar
pendapat dengan Komisi III DPRD Muratara, PT
SRG tidak memiliki izin melintasi jalan umum,”
KENDURI Rakyat dulu baru kabinet. Kemarin siang, ungkap Ketua GMPN, Aipi Gustori, di Lubuklinggau
setelah salat Jumat, Anwar Ibrahim menghadiri Kenduri Jumat (2/12/2022).
Rakyat di Tambun, satu bagian kota Ipoh, ibu kota
Baca Tanpa Hal 7
negara bagian Perak. Itu sekitar 250 Km di utara Kuala
Lumpur.
Setelah Kenduri itu Anwar kembali ke Kuala Lumpur.
Rakyat sudah menunggu pengumuman kabinet baru.
Mereka sudah tidak sabar. Sudah terlalu lama Malaysia Guru SMAN 1 Harumkan Lubuklinggau

Rismar Riansih Juara I Lomba PTK Tingkat Sumsel


tidak punya kabinet. Yakni sejak kabinet
Baca Kenduri Hal 7

LUBUKLINGGAU - kan langsung oleh Gubernur


Prestasi membanggakan Sumatera Selatan H Herman
diraih guru SMAN 1 Deru di The Sultan Conven­
Lubuklinggau atas nama tions Centre Palembang,
Rismar Riansih, M.Pd. Guru Jumat (2/12/2022).
mata pelajaran Bahasa ”Saya sangat bersyukur
Inggris itu meraih Juara I dipercaya Kepala SMAN 1
Lomba Penelitian Tindakan Lubuklinggau Bapak
Kelas / Sekolah Tingkat Zulkarnain untuk mengikuti
Provin­si Sumatera Selatan kegiatan yang diadakan
(Sumsel). Dengan capaian Dinas Pendidikan Provinsi
terbaik ini, Rismar menerima Sumsel ini, ” jelas
penghargaan yang diserah­ Baca Rismar Hal 7

FOTO : DOKUMEN PRIBADI

BERSAMA : Juara I Lomba Penelitian Tindakan Kelas Tingkat Sumsel Rismar


Riansih, M.Pd didampingi suami Endrik Prasetyo dan anak bungsu M. Sulthan
Endima TJ foto bersama Kepala Disdik Sumsel Dr Riza Fahlevi, Jumat (2/12/2022).
INZET : Suasana penyerahan penghargaan dari Gubernur Sumsel H Herman Deru
untuk Rismar Riansih peraih Juara I Lomba Penelitian Tindakan Kelas Tingkat
Sumsel di The Sultan Conventions Centre Palembang, Jumat (2/12/2022).

q Cegah Pengangguran

Adakan Bimbingan Penempatan Tenaga Kerja


MURATARA - Setiap persiapan maksimal sebelum
tahun, pencari kerja baru mereka memasuki dunia
bermunculan. Bukan hanya kerja,” terang Saidi.
tamatan SMA , SMK, Dalam kegiatan yang
termasuk juga alumni strata dibuka Bupati Muratara H
1 (S1) . Jika dikalkulasikan Devi Suhartoni diwakili
jumlahnya tembus 1.000-an Asisten 3 Abdurrahman
orang per tahun. Mencegah Wahid itu peserta didik SMK
mereka jadi penambah mendapat ilmu dari Ahmad
deretan pengangguran, Zainal Arifin perwakilan dari
Pemerintah Kabupaten Musi PT Bumi Artha Selaras
Rawas Utara (Muratara) Sentosa, dan Badan Penya­
melalui Dinas Tenaga Kerja luran Tenaga Kerja Indonesia
dan Transmigrasi (Disnaker) (BPTKI) Sumiati.
melakukan berbagai upaya. Saidi mengatakan, saat
Salah satunya, mengadakan ini ada 50-an perusahaan
Kegiatan Penyuluhan dan operasional di Kabupaten
Bimbingan Jabatan terhadap Muratara. Semuanya setiap
peserta didik SMK yang akan tahun sebagian besar mem­
lulus tahun 2023 mendatang. buka rekrutmen tenaga kerja.
Hal ini disampaikan Jika dilihat dari serapan
Kepala Disnakertrans Kabu­ tenaga kerja lokal, kata Saidi,
pa­ten Muratara H Saidi HZ, sudah diatas 50% SDM
saat diwawancara Linggau mereka memakai tenaga
Pos, Jumat (2/12/2022). kerja lokal. Hanya saja, kata
Menurutnya, Kegiatan Saidi, tenaga kerja lokal ini
Penyuluhan dan Bimbingan belum banyak yang
Jabatan diadakan sebagai menduduki jabatan strategis
upaya memberikan edukasi
kepada pelajar SMK,
terutama kelas XII. Ketika
mereka memutuskan belum
akan kuliah, alias langsung
bekerja, mereka harus tahu
potensi pekerjaan yang ada FOTO : DOKUMEN DISNAKERTRANS MURATARA

di Kabupaten Muratara, HADIR : Bupati Muratara diwakili Asisten 3 Abdurrahman Wahid hadir membuka Kegiatan
khususnya. Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan di SMKN Rawas Ulu, 16 November 2022. Tampak hadir pula
”Dalam Kegiatan Penyulu­ Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Muratara H Saidi HZ.
han dan Bimbingan Jabatan,
kami kasih gambaran kepada di perusahaan-perusahaan kan bisa memenuhi kualifika­ ”Karena kita (Murata­
siswa siswi kelas XII SMKN baik yang bergerak dibidang si skill yang dibu­tuhkan ra,red) belum punya BLK,
Rawas Ulu tentang skil-skil perkebunan maupun perusahaan. Hal ini yang maka pencaker kami arahkan
yang dibutuhkan dunia kerja, pertambangan tersebut. mem­buat Disnaker­trans ikut kursus di beberapa BLK
prospek alumni SMK untuk ”Harapan kita, SDM lokal menga­dakan kegiatan bimbi­ luar Muratara, seperti di
mengisi pasar kerja, jabatan- itu minimal 40% sudah bisa ngan jabatan,” tuturnya. Jakarta, Banten, dan Sema­
jabatan yang bisa mereka menduduki jabatan strategis Disamping itu, imbuh rang. Kita juga barusan dapat
isi di perusahaan khususnya di perusahaan-perusahaan Saidi, Disnakertrans untuk informasi dari BLK Semarang
di Muratara, dan hal-hal yang tadi. Makanya, tak hanya meningkatkan skill pencari bahwa ada pelatihan kerja
kaitannya dengan persiapan mengharap perusahaan kerja di Muratara dengan untuk 10 orang yang mau
mereka memasuki dunia FOTO : DOKUMEN DISNAKERTRANS MURATARA melakukan itu. Namun dari me­ngirim pencari kerja me­ mendalami skill membatik
kerja. Kegiatan ini diadakan IKUTI : Peserta didik kelas XII SMKN Rawas Ulu mengikuti Kegiatan Penyuluhan dan Bimbingan sisi kompetensi dan skill ngikuti pelatihan di sejumlah dan administrasi
agar alumni SMK punya Jabatan yang diadakan Disnakertrans Muratara. SDM lokal pun kami upaya­ Balai Latihan Kerja (BLK). Baca Adakan Hal 7
Linggau Pos

SABTU | 3 DESEMBER 2022 HALAMAN 2

Tersangka Percobaan Pembunuhan


Anggota DPRD Muratara Dilimpahkan PEMBUNUHAN :
Tersangka
LUBUKLINGGAU - Penyidik kemarin. 11 Oktober 2022 sekira pukul kasus percobaan
Subdit 3 Jatanras Ditreskrimum “Ya, kami sudah menerima 05.00 WIB. Setelah sebelumnya, pembunuhan
Polda Sumsel melimpahkan pelimpahan kedua tersangka. diduga dua orang ini melakukan Anggota DPRD
tersangka percobaan pembu­ Soal data menunggu persidangan percobaan pembunuhan ter­ Kabupaten Muratara
nuhan Anggota DPRD Muratara ya,” jelas Firdaus Afandi. hadap Anggota DPRD Musi Firsa H Lakoni
Firsa H Lakoni ke Kejaksaan Kedua tersangka setelah Rawas Utara (Muratara) Firsa yakni Medi Arsyah
Negeri (Kejari) Lubuklinggau, diperiksa oleh Jaksa, kemudian H Lakoni, Selasa (20/9/2022). (34) dan Herdi (36)
Jumay (2/12/2022). sekitar pukul 12.00 WIB dibawa Para tersangka empat kali saat diperiksa di
Kedua tersangka yakni Medi ke Lapas Kelas II A Lubuklinggau. melepaskan tembakan, berun­ Kejaksaan Negeri
Arsyah (34) dan Herdi (36). Seperti diketahui, kedua tung pistol tidak meletus. Lubuklinggau,
Pelimpahan kedua tersangka tersangka ditangkap Tim Jatanras Kata Firsa H Lakoni, pe­nem­ Jumat (2/12/2022).
diterima Kasi Pidum Kejari Ditreskrimum Polda Sumsel di bakan terjadi ketika
Lubuklinggau, Firdaus Afandi, Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa Baca Tersangka Hal 4
FOTO : AGUNG PERDANA /
LINGGAU POS

Curi Uang Ratusan Juta di Sukakarya


MUSI RAWAS - Bukannya bikin nyaman dan Desa Sukowarno, Kecamatan Sukakarya.
aman, Riwayanto (36) dan Reki Septiadi (37) Mulanya, Jumat 26 Agustus 2022 Terdakwa
justru menguras barang berharga di rumah Riwayanto, Reki Septiadi, dan Agus bertemu.
tetangga. Akibatnya, dua warga Desa Sugiwaras, Kemudian mereka sepakat untuk membobol rumah
Kecamatan Sukakarya, Kabupaten Musi Rawas Susatmoko.
(Mura) ini menjalani sidang perdana yang digelar Sabtu 27 Agustus 2022 sekira pukul 22.00 WIB
Majelis Hakim Pengadilan Negeri Lubuklinggau, Riwayanto cs ketemu di lapangan Desa Sugiwaras.
Kamis (1/12/2022). Riwayanto lalu mengantar Reki Septiadi dan
Sidang dipimpin Hakim Tyas Listiani dibantu Agus pakai sepeda motor ke rumah Susatmoko
anggota Yulia Marhaena dan Amir Rizki Apriadi yang sedang kosong ditinggal pergi penghuninya.
didampingi Panitera Pengganti (PP) Alkautsar Riwayanto lalu pergi dengan naik motor lagi.
Dewi Adha. Sementara kedua terdakwa mengikuti Agus tugasnya mengawasi keadaan sekitar rumah.
sidang secara virtual di Lapas Kelas IIA Sementara Reki Septiadi masuk ke rumah Susatmoko
Lubuklinggau. dengan memanjat pagar tembok kiri rumah. Reki
Jaksa Penuntut Umum (JPU) Trian Febriansyah, lalu naik ke atap rumah, membuka beberapa genteng,
SH dalam dakwaan menyatakan Terdakwa dan masuk ke dalam flapon rumah menuju lubang
Riwayanto dan Reki Septiadi (dituntut dalam flapon.
berkas perkara terpisah/Splitsing) dan Agus (DPO Reki menuju kamar Susatmoko, lalu merusak
) karena Sabtu 27 Agustus 2022 sekira pukul 22.00 FOTO: APRI YADI / LINGGAU POS pintu kamar korban pakai obeng. Di dalam lemari
WIB membobol rumah Susatmoko di Dusun IV, BOBOL RUMAH : Terdakwa Riwayanto (36) dan Reki Septiadi (37) Kamis (1/12/2022) jalani sidang perdana secara kamar itulah, menurut penuturan korban Reki
zoom dari Lapas KElas IIA Lubuklinggau karena diduga membobol rumah Susatmoko di Dusun IV, Desa Sukowarno, mengambil uang tunai simpanan Susatmoko Rp
KRONOLOGI Kecamatan Sukakarya, Kabupaten Musi Rawas, Sabtu 27 Agustus 2022 sekira pukul 22.00 WIB. 214 juta. Reki juga mengambil perhiasan gelang
KEJADIAN: emas 5 gram di kamar tersebut.
Jumat 26
Reki keluar kamar lalu mengambil satu unit
1 Kemudian mereka Agus tugasnya Reki menuju
Agustus 2022 2 5 7 laptop merek Asus warna merah dan
sepakat untuk membobol mengawasi keadaan kamar
Terdakwa Riwayanto, rumah Susatmoko. sekitar rumah. Sementara Baca Curi Hal 4
Susatmoko, lalu
Reki Septiadi, dan Reki Septiadi masuk ke merusak pintu
Agus bertemu. 3 Sabtu 27 Agustus 2022 rumah Susatmoko dengan
sekira pukul 22.00 WIB kamar korban Susatmoko Rp 214 juta. Reki juga mengambil
memanjat pagar tembok 8
Riwayanto cs ketemu di pakai obeng. Di perhiasan gelang emas 5 gram di kamar tersebut.
lapangan Desa Sugiwaras. kiri rumah. dalam lemari Reki juga mengambil satu unit laptop merek Asus warna
Reki lalu naik ke atap kamar itulah. merah dan satu unit handphone merek Nokia di lemari
4 Riwayanto lalu mengantar 6
rumah, membuka TV ruang keluarga. Lalu ke lapangan Sugihwaras dan
Reki Septiadi dan Agus Reki mengambil
pakai sepera motor ke rumah beberapa genteng, dan uang tunai menyimpan barang-barang yang dimalingnya dari rumah
Susatmoko. Riwayanto lalu masuk ke dalam flapon simpanan Susatmoko di tribun lapangan Sugihwaras.
pergi dengan naik motor lagi. rumah menuju lubang flapon. SUMBER : DAKWAAN JPU

Baru Bebas, Terjerat


LINTAS
Begal Rampas Motor di Taba Jemekeh
LUBUKLINGGAU – Aksi TGI milik Catur dibawa

Narkoba Lagi pembegalan terjadi Kamis


(1/12/2022) sekira jam 22.30
WIB di depan Toko Pakaian
tersangka. Mendegar laporan
pembegalan ini, Tim Macan
mengejar tersangka dan
3 Second, Jl Yos Sudarso, mendapatkan kembali motor
Kelurahan Taba jemekeh, korban.
Kecamatan Lubuklinggau Kata Jemmy Amin Gumayel,
Timur I. kronologi kejadiannya malam
Akibatnya, Catur yang itu Catur menjemput pacarnya
sedang menjemput pacarnya yang pulang kerja di Toko 3
yang merupakan karyawan Second. Sembari duduk di
Toko 3 Second kehilangan atas Sepeda Motor Honda Beat
Sepeda Motor Honda Beat biru putih B 5149 TGI miliknya,
biru putih B 5149 TGI. tiba-tiba Catur dirangkul dan
Kapolres Lubuklinggau dikalungi pisau belati oleh
AKBP Harissandi melalui Kasat orang tak dikenal (OTD)
Reskrim AKP Robi Sugara menggunakan baju hodie
didampingi Kanit Pidum Ipda warna merah. FOTO : DOKUMEN POLRES LUBUKLINGGAU
Jemmy Amin Gumayel Jumat OTD lain yang mengenakan BERSAMA - Korban Catur dan pacarnya foto bersama Tim Macan Polres Lubuklinggau
(2/12/2022) mengatakan jaket levis biru berusaha usai mendapatkan kembali sepeda motornya yang sempat dibegal Kamis (1/12/2022)
Honda Beat biru putih B 5149 Baca Begal Hal 4 sekira jam 22.30 WIB.
FOTO : DOKUMEN POLRES MURATARA

NARKOBA: Tersangka Yogie


Saputra, warga Kampung 3 Desa PEMBEGALAN Sampai di Jl
Sembari duduk di OTD lain yang Malam itu juga
Embacang Baru, Kecamatan DI TABA JEMEKEH 2 atas Sepeda Motor
3
mengenakan jaket levis 4 Catur lapor ke
5
Garuda, simpang
Karang Jaya, Kabupaten Murata­ SMAN 1 Lubuklinggau
ra yang diringkus Polisi gara-gara Kamis (1/12/2022) sekira Honda Beat biru putih B biru berusaha merampas Polres Lubuklinggau.
1 ke arah sawah Polisi
narkoba. INZET : Barang bukti jam 22.30 WIB Catur 5149 TGI miliknya, tiba- sepeda motor milik korban. Tim Macan Sat Reskrim
menjemput pacarnya yang tiba Catur dirangkul dan Melihat kejadian itu, korban Polres Lubuklinggau berhasil menembak
sabu 3,73 gram yang diamankan para pelaku dan
Tim Satnarkoba Polres Muratara merupakan karyawan Toko dikalungi pisau belati sontak menghindar dan lekas bergerak
3 Second Jl Yos Sudarso, oleh orang tak dikenal berhasil selamat. Namun mengejar pelaku yang menyelamatkan
dari rumah tersangka Yogie sepeda motor korban.
Saputra. Kelurahan Taba Jemekeh, (OTD) menggunakan sepeda motor miliknya diduga jumlahnya
Kecamatan Lubuklinggau Timur I. baju hodie warna merah. dibawa kabur para pelaku. empat orang. SUMBER: POLRES LUBUKLINGGAU

MURATARA – Baru dua bulan menghirup udara


bebas, Yogie Saputra (26) dipenjara lagi. Ia ditangkap
Tim Satnarkoba Polres Muratara Rabu (30/11/2022)
Oknum Pelajar Maling Motor di Halaman Masjid
sekitar pukul 22.00 WIB di depan rumahnya.
Residivis yang tinggal di Kampung 3 Desa
Embacang Baru, Kecamatan Karang Jaya, Kabupaten
Terpaksa Kerjakan Soal Ujian di Penjara
Muratara itu diamankan tanpa perlawanan. Saat
digeledah, dalam saku celana Yogie Saputra ditemukan Seorang pelajar kelas XII SMAN inisial KP
barang bukti (BB) dua bungkus plastik klip bening terpaksa mengikuti Penilaian Akhir Semester
berisi sabu 3,73 Gram. (PAS) ganjil dari  balik jeruji besi tahanan
Kapolres Muratara AKBP Ferly Rosa Putra melalui Mapolres Lebong. Hal ini terjadi pasalnya,
Kasat Narkoba, AKP Darmanson mengatakan
penangkapan Tersangka Yogie berawal dari adanya siswa usia 18 tahun itu harus mempertanggung
informasi masyarakat yang disampaikan ke Personil jawabkan perbuatannya karena diduga terlibat
Satres Narkoba sesuai dengan LP/A/ 102 /XI/2022/ kasus pencurian sepeda motor (curanmor).
SPKT.Satresnarkoba/Polres Muratara/Polda Sumsel
30 November 2022 bahwa di Desa Embacang Baru,
Kecamatan Karang Jaya sering terjadi transaksi jual SEJAK 13 November 2022, untuk mengikuti PAS yang
beli narkotika. KP menjadi tahanan diselenggarakan sekolah.
Tim Satres Narkoba Polres Muratara langsung Satreskrim Polres Lebong. KP Hanya saja pelaksanaannya
melakukan penyelidikan terhadap kebenaran dari diamankan setelah diduga tetap dilakukan dengan
informasi tersebut, dan memang benar di Desa kedapatan maling Sepeda pengawasan petugas.
Embacang Baru terdapat kegiatan transaksi jual Motor Honda Beat Nopol BD ”PAS ini hak dari KP sebagai
beli narkotika jenis sabu. 2094 HG pada Jumat 11 tersangka, karenanya kami
Selanjutnya, Polisi menangkap Yogie di sebuah November 2022. memfasilitasinya untuk bisa
FOTO : ISTIMEWA
Kapolres Lebong, AKBP tetap ikut melaksanakan PAS,” SEMESTER : Kapolres Lebong, AKBP Awilzan meninjau tersangka inisial KP yang merupakan
rumah Kampung 5 Desa Embacang Baru, Kecamatan
Awilzan Jumat (2/12/2022) jelas Kapolres, pelajar SMAN ketika mengerjakan soal Penilaian Akhir Semester Gasal/Ganjil Tahun Pelajaran
Karang Jaya. Dan menyita 2 bungkus
mengatakan, KP diperbolehkan Baca Terpaksa Hal 4 2022/2023, Jumat (2/12/2022).
Baca Baru Hal 4
Linggau Pos

METROPOLIS
koran_linggau_pos
SABTU | 3 DESEMBER 2022 Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
Subuh : 04.24 WIB Maghrib : 18.04 WIB
liposstreaming.news
Dzuhur : 11.55 WIB Isya : 19.18 WIB
Ashar : 15.20 WIB

SABTU | 3 DESEMBER 2022 HALAMAN 3

IGTKI Sukses Gelar


Pelatihan Akrilik
LUBUKLINGGAU - Pengurus Lubuklinggau, ibu Siti barokah.
Ikatan Guru Taman Kanak-kanak Kegiatan diikuti 40 orang,”
Indonesia (IGTKI) Kota ungkapnya.
Lubuklinggau, sukses menggelar Elviana mengaku, kegiatan
pelatihan Akrilik, Jumat (2/12/2022). pelatihan ini perdana mereka
Pelatihan ini ditujukan, untuk guru lakukan.
TK se- Kota Lubuklinggau.
Ketua IGTKI Lubuklinggau, Baca IGTKI Hal 4
Elviana Indrawati mengatakan
pelatihan Akrilik ini dilaksanakan
untuk memperingati Hari Guru
Nasional (HGN) ke 77 Tahun 2022.
Pelatihan dilaksanakan di
Sekretariat IGTKI di TK Negeri
Pembina I dari pukul 08.00 WIB
sampai dengan pukul 12.00 WIB.
”Alhamdulilah kegiatannya
terlaksana dengan baik. Tadi FOTO : ISTIMEWA
pelatihannya dibuka langsung oleh BERSAMA : Pengurus IGTKI foto bersama dengan 43 peserta pelatihan Akrilik usai pelatihan, Jumat (2/12/2022).
Kasi PTK Disdikbud Kota INZET : Ketua IGTKI Lubuklinggau, Elviana Indrawati menyerahkan hadiah kepada peserta terbaik, Jumat (2/12/2022).

Jelang Nataru, Pesawat


SEMENTARA ITU
Jumlah
Penerbangan
Menurun
LUBUKLINGGAU - Badan Pusat Statistik (BPS)
Kota Lubuklinggau merilis, sepanjang periode Oktober
2022, ada 17 penerbangan dari Bandara Silampari
Terbang Setiap Hari
dengan tujuan Jakarta. Sementara penerbangan
dari Jakarta ke Bandara Silampari terdapat 17
penerbangan juga.
Sedangkan penerbangan dari dan ke Bandara
Silampari dengan tujuan Palembang masih sama,
tidak ada penerbangan karena belum ada maskapai
yang membuka rute tersebut.
Untuk keberangkatan, penerbangan dari Bandara
Silampari dengan tujuan Jakarta ada sedikit penurunan.
Jika dibulan sebelumnya (periode September) terdapat
18 penerbangan, periode Oktober hanya 17
penerbangan.
Hal ini disampaikan
oleh Kepala BPS Kota
Lubuklinggau Ir Hj
Chairanita Kurniarita,
M.Si dalam press rilisnya,
kemarin.
Untuk penumpang,
FOTO : APRI YADI / LINGGAU POS
Selama Oktober 2022 BATIK AIR : Pesawat Batik Air rute Lubuklinggau-Jakarta saat landing di Bandara Silampari Lubuklinggau. Antisipasi lonjakan penumpang jelang Nataru, Maskapai
jumlah seluruh Batik Air kini menambah jadwal penerbangan, menjadi setiap hari dengan rute Lubuklinggau-Jakarta dan sebaliknya.
Baca Jumlah Hal 4
LUBUKLINGGAU - Per 1 Penambahan jadwal ini pesawat jika jadwal Desember sampai 1 Januari. ”Kita juga untuk melihat
Desember, maskapai pener­ tegas Mada, dilakukan untuk penerbangan kita tambah Penumpang biasanya di animo masyarakat, setelah
bangan Batik Air menam­bah antisipasi lonjakan penum­ menjadi setiap hari lagi,” dominasi tujuan ke Jakarta. ditambah jadwal penerbangan
jadwal pener­bangan. Dari pang saat libur Nataru. ungkap Mada. Ya tapi kita lihat nanti, ini apakah meningkat atau
sebelumnya hanya empat hari Dengan jadwal penerbangan Untuk saat ini tegasnya, trendnya seperti apa pasca sama saja. Kalau tinggi
dalam seminggu, menjadi setiap hari, keberangkatan okupansi penumpang masih pandemi Covid-19 ini,” animonya ya bisa saja dilan­
setiap hari. dari Jakarta pukul 12.20 WIB, stabil, diangka 70 sampai 80 jelasnya. jutkan. Untuk hari pertama
Hal ini disampaikan oleh dan dari Bandara Silampari persen. Untuk sekarang lanjut­ Mada menambahkan, penambahan jadwal, jumlah
Kepala UPBU Silampari Mega Lubuklinggau pukul 14.20 nya, lonjakan penumpang jadwal penerbangan setiap penumpang cukup tinggi
Ir Hj Chairanita Kurniarita Hardiansyah melalui Kasubsi WIB. masih belum terlihat. hari ini tidak menutup diangka 90 persenan. Sheet
Kepala BPS Kota Lubuklinggau TOKPD, Mada saat dibincangi, ”Sambil kita ingin melihat, ”Biasanya sih lonjakan kemungkinan akan terus hampir penuh,” ungkapnya
Jumat (2/12/2022). bagaimana animo penumpang penumpang terjadi sejak 23 berlanjut. lagi. (rfm)

SPORT

Jerman Diejek, Mesut


Oezil Disayang
JERMAN menjadi bahan olok-
olok di Piala Dunia 2022. Situasi
berbeda justru dialami Mesut Oezil,
yang terkesan disayang dalam
perhelatan akbar itu.
Langkah Jerman di Piala Dunia
2022 terhenti di fase grup. Meski
mampu menang 4-2 melawan Kosta
Rika di matchday ketiga Grup
Jerman cuma finis ketiga dengan
empat poin setelah kalah selisih
gol melawan Spanyol.
Beberapa orang ada yang terlihat
marah. Seorang pria juga berusaha
merampas foto Oezil tersebut,
namun dengan cepat kelompok FOTO : DETIK SPORT
yang mengolok menahan agar tak MESUT OZIL: Foto dan gambar Mesut Oezil yang dibawa fans Qatar di Piala
direbut. Dunia 2022.
Foto Oezil sejatinya sudah
dipamerkan oleh sekelompok matchday kedua. Hal ini diyakini diperbolehkan masuk ke stadion.
suporter Qatar saat Jerman bermain bagian dari balasan aksi tutup mulut Meski sampai saat ini belum
imbang melawan Spanyol pada Jerman saat sesi foto di matchday ada pernyataan resmi dari pihak
pertama melawan Jepang. tuan rumah dan FIFA
Timnas Jerman saat itu menutup Oezil sejatinya sempat menonton
mulut sebagai protes atas larangan langsung sebuah pertandingan
kampanye LGBT, One Love, di Piala Piala Dunia di Qatar. Hal itu ketahui
Dunia Qatar 2022. dalam unggahan mantan bintang
Di sisi lain, pemerintah Qatar Real Madrid dan Arsenal tersebut
tidak mengizinkan simbol-simbol di Instagram.
kampanye LGBT ada di negaranya. ”Senang berada di Qatar untuk
Aksi tutup mulut Jerman #Worldcup2022.
dianggap hipokrit, mengingat apa Terima kasih atas keramahan
yang dilakukan Die Nationalman­ yang luar biasa & acara yang
nschaft kepada Oezil. Mesut Oezil, sempurna - selalu menyenangkan
yang punya darah Turki, secara berada di sini. Semua yang terbaik
mengejutkan pensiun dari Timnas untuk Qatar untuk turnamen yang
Jerman pada 2018 dan mengungkap tersisa - insya Allah kita akan segera
adanya rasisme kepada pemain bertemu lagi,” tulis Oezil di media
keturunan Nationalelf. sosial tanpa mencantumkan
Pada prosesnya, simbol LGBT bendera Jerman.(dtk)
Linggau Pos

SAMBUNGAN SABTU, 3 DESEMBER 2022 HALAMAN 4


koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau Pos
linggaupos.co.id

Yayasan Jantung Indonesia Ajak RM Tetap Lanjutkan Karir Politik


Pelajar Jaga Kesehatan Jantung RM TETAP
Sambungan dari hal 8
melarang jual beli jabatan,”
tegas RM.
cerita RM mengulangi
perkataan Sekda.
Jelang lebaran tahun kedua
dirinya menjadi Gubernur
keterangan,” jelas RM.
RM mengaku sempat
Diakui Ridwan Mukti, sejak Jebakan kedua musuh Bengkulu, orang datang ke meminta rekonstruksi alat
YAYASAN Sehat. (S) Seimbang Gizi, (E) disambut tepuk tangan
Sambungan dari Hal 5 dirinya mendeklarasikan anti politik RM dirasakan pada rumah pribadinya membawa bukti yang dijadikan senjata
Enyahkan Rokok, (H) Hadapi dan takbir dari tamu undangan
korupsi, aroma penolakan saat suami Hj Lily Martiani uang Rp 1 miliar. Pada saat menjerat dirinya sebagai
Stress, (A) Awasi tekanan darah, yang hadir.
Dalam sosialisasi di hadapan oleh oknum pejabat yang Maddari itu menikahkan itu dirinya sama sekali tidak tersangka. Namun sayangnya
dan (T) Teratur berolahraga. RM mengungkapkan
734 peserta didik SMPN 4 masih ingin melalukan korupsi anaknya. Saat itu skenarionya mengetahui orang tersebut rekonstruksi tersebut tidak
Kepala SMPN 4 Lubuklinggau dirinya ditetapkan tersangka
Lubuklinggau, dr H Mast Idris mulai terasa. Beberapa kali RM diharapkan meminta memberikan uang kepada dipakai sebagai alat bukti
Dra Hj Erlinda M.Pd berterima KPK terjadi karena jebakan
Usman mengingatkan bahwa jebakan dari musuh politiknya sumbangan kepada pejabat istrinya. Kemudian selang penyidikan.
kasih dengan adanya kegiatan lawan politik. Gerakan anti
jantung harus dijaga sejak dini untuk menyingkirkan RM dari untuk biaya pernikahan 30 menit orang yang memberi “Bagi saya berpolitik itu
ini. Menurutnya, kegiatan yang korupsi sangat didukung
sejak usia muda bahkan sejak Bengkulu mulai dirasakan. anaknya. Namun hal ini tidak uang datang, kediaman RM hanya ada dua. Menang dan
diadakan YJI Kota Lubuklinggau masyarakat Indonesia. Namun
lahir Aroma jebakan musuh dilakukan RM. digerebek KPK. kalah. Saya menjalani
ini sangat bermanfaat, untuk oknum pejabat dan aparat
”Karena semua aktifitas politiknya pertama pada saat Begitupun tamu undangan “Waktu itu saya lagi hukuman bukan berarti saya
mengingatkan siswa siswi SMPN penegak hukum yang masih
motornya adalah jantung. Bila lebaran tahun pertama dirinya yang datang telah diingatkan memimpin rapat. Dikabari salah tapi saya kalah,” tegas
4 Lubuklinggau agar lebih ingin berupaya melakukan
jantung tidak bergerak lagi, semua menjabat Gubernur Bengkulu. tidak memberikan bantuan ibu dibawa KPK. Saya tanya RM disambut takbir tamu
perhatian dengan kondisi korupsi sangat membenci
aktifitas akan berhenti,” ungkap Saat itu sejumlah oknum yang nominalnya melebihi dibawa ke mana katanya di undangan yang hadir.
kesehatan dan rutin berolahraga. gerakan tersebut.  Bahkan
dr Mast Idris. pejabat ingin memberikan dari Rp 1 juta. Polda. Saya langsung ke Polda Puluhan pejabat
Erlinda berharap, kegiatan mereka para oknum pejabat
Oleh karena itu, jantung sejak Tunjangan Hari Raya (THR) “Jebakan kedua waktu saya dan hari itu juga ikut dibawa Pemerintahan dan politikus
semacam ini bisa terus akan melakukan segala cara
dini harus dijaga dengan Panca kepada dirinya. Tapi waktu menikahkan anak saya. Waktu ke Jakarta,” beber RM. hadir dalam syukuran digelar
dilaksanakan. (lik) untuk menghancurkan orang
itu RM minta Sesprinya itu saya koordinasi dengan Selama dua hari di gadung RM, diantaranya Bupati Mura
yang melakukan perang
Pentingnya Membangun terhadap korupsi.
RM menceritakan kisah
bernama Yono agar semua
pejabat yang ingin ketemu
saya diperiksa badannya.
KPK kalau mau menikahkan
anak saya. Ada saksi hidup
pak Aidil Rusman ( sekarang
KPK Jakarta, RM mengaku
sama sekali tidak diperiksa.
Sampai pada akhirnya RM
Hj Ratna Machmud, Wakil
Bupati Hj Suwarti, Wakil Wali
Kota Lubuklinggau H Sulaiman
Konsep Diri Positif pada Remaja dirinya sebelum ditetapkan
KPK sebagai tersangka suap.
Sejak dilantik menjadi
Jangan oknum pejabat itu
sampai membawa uang pada
Pj Sekda Mura). Saya bilang
kepada pak Aidil kalau datang
ditetapkan sebagai tersangka
dan dilakukan penahanan.
Kohar, dan Wakil Bupati
Muratara H Inayatullah. Lalu
PENTINGNYA menyelesaikan permasalahan saat bertemu dengan dirinya. undangan ke nikah anak saya “Dalam berita acara Ketua DPRD Mura Azandri,
Gubernur Bengkulu, RM
Sambungan dari Hal 5 tersebut dengan kepala dingin “Alhamdulillah jebakan jangan besar-besar isinya,” pemeriksaan saya katanya Ketua DPRD Lubuklinggau
langsung mendeklarasikan
atau dengan kata lain tidak pertama kepada saya bisa sambung RM. menerima fee proyek 10%. Rodi Wijaya, Anggota DPRD
Selain itu, urgensi anti korupsi kepada semua
emosional dalam menyelesaikan digagalkan. Waktu itu Sekda Jebakan ketiga diceritakan Ternyata pengakuan dari (saksi Kota Lubuklinggau Taufik
pembentukan konsep diri positif pejabat.
masalah. bilang untung saya tidak RM ditujukan kepada istrinya yang diperiksa penyidik) Siswanto serta sejumlah
pada remaja juga membuat “Bahkan selama saya
Tak hanya itu, konsep diri menerima apa-apa. Kalau Hj Lily Martiani Maddari. meminta maaf kepada saya Anggota DPRD Lubuklinggau,
remaja mampu menyelesaikan menjadi kepala daerah (Bupati
positif juga membuat remaja bapak tadi menerima orang Jebakan ketiga ini membuat karena dirinya diminta Mura dan Muratara. (sin/blc) 
masalah ketika terjadi suatu dan Gubernur) sangat
cenderung kreatif dan memiliki sudah siap menangkap bapak,” RM kalah dalam berpolitik. m e l a ku k a n re k aya s a
masalah. Hal ini disebabkan
Begal Rampas Motor di Taba Jemekeh
harga diri yang tinggi. Harga diri
karena pribadinya tenang dan
yang tinggi maksudnya yaitu
kemampuan mengontrol emosi
seorang remaja akan yakin pada
sehingga ketika dihadirkan
dirinya sendiri dan memiliki BEGAL simpang RCA,” jelas korban persawahan.Tiga kali petugas ”Saat di TKP kami pelaku.“Alhamdulillah upaya
dengan suatu permasalahan
motivasi yang tinggi sehingga Sambungan dari hal 2 Catur kepada petugas. melepaskan penembakan ke menemukan barang-barang pembegalan ini dapat
maka seorang remaja dengan
selalu berpikir positif terhadap Kata Kapolres Lubuklinggau arah udara untuk yang diduga milik pelaku yaitu dihentikan, sepeda motor
konsep diri positif dapat merampas sepeda motor
sesuatu hal.(*) AKBP Harrisandi, para pelaku menghentikan pelaku. Namun jaket levis biru dan sebilah korban bisa diselamatkan,
milik korban. Melihat kejadian

Alumni SMA Bebas Pilih Prodi PTN


terlihat melintasi simpang pelaku tidak berhenti. pisau, yang menurut kemudian Tim Macan Linggau
itu, korban sontak menghindar
RCA menuju arah Watas Kemudian saat akan keterangan korban adalah meminta bantuan kepada
dan berhasil selamat.
Lubuklinggau Barat dihentikan pelaku berusaha benar yang digunakan salah masyarakat apabila
ALUMNI (PTN) tahun 2023 diselenggarakan Namun sepeda motor
menggunakan tiga sepeda melawan petugas. satu pelaku untuk melakukan mengetahui adanya
Sambungan dari Hal 5 oleh tim SNPMB PTN. miliknya dibawa kabur para
motor, termasuk Sepeda Motor AKP Robi Sugara pembegalan, saat ini semua masyarakat yang kemungkinan
Berdasarkan Peraturan Menteri pelaku.
Rektor ITS ini juga Honda Beat milik korban. menambahkan, petugas barang bukti tersebut, terkena luka tembak, agar
Pendidikan, Kebudayaan, Riset, “Menurut keterangan
menyatakan, SNPMB 2023 pun Lalu Tim Macan Linggau memberikan tindakan tegas, termasuk Sepeda Motor segera menghubungi
dan Teknologi Republik Indonesia korban jumlah pelaku empat
menerima sekolah yang masih mengejar para pelaku. Sampai terukur, kearah pelaku. Honda Beat milik korban, kepolisian terdekat atau WA
Nomor 48 Tahun 2022 tentang orang, ada yang menunggu
menerapkan kurikulum 2006 dan di Jalan Garuda depan simpang Pelaku tetap melarikan diri diamankan di Polres Tim Macan Linggau
Penerimaan Mahasiswa Baru di tepi jalan menggunakan
2013. Namun, bagi sekolah yang SMAN 1 Lubuklinggau terduga ke semak belukar, sementara Lubuklinggau, ” jelasnya. 082182006838,” himbau Robi
Program Diploma dan Program Sepeda Motor Honda Sonic
tidak menerapkan kurikulum pelaku yang mengemudikan sepeda motor milik korban Korban dan sejumlah saksi Sugara.
Sarjana pada Perguruan Tinggi dan Honda Vario Merah,
nasional, maka belum bisa sepeda motor korban, masuk ditinggalkan pelaku di TKP sudah dimintai keterangan. (adi)
Negeri, terdapat 3 (tiga) jalur semuanya kabur kearah
mengikuti. Pasalnya, nanti tidak ke dalam lorong gelap daerah penangkapan. Anggota juga terus mengejar
masuk, yaitu Jalur Seleksi Nasional
bisa mendaftar pada PDSS.
Berdasarkan Prestasi (SNBP),

Teknologi  dan  Pembelajaran


”PDSS mengakomodasi
Jalur Seleksi Nasional Berdasarkan
Kurikulum 2006 KTSP dan
Tes (SNBT), dan Jalur Seleksi
Kurikulum 2013. Sekolah yang
Mandiri.
tidak menggunakan kurikulum TEKNOLOGI pendidik untuk memudahkan Oleh sebab itu para guru Te k n o l o g i dalam Teknologi ini juga bisa
SNBP dan SNBT sepenuhnya
nasional tidak diperbolehkan Sambungan dari Hal 5 belajar agar belajar jadi efektif, dituntut harus mampu pembelajaran  melahirkan memberikan dampak yang
dipersiapkan oleh Tim SNPMB.
mendaftar PDSS,” tegas dia. efisien, berarah tujuan. mengembangkan ilmu metode pembelajaran baru. negative, contohnya siswa
Sedangkan jalur Seleksi Mandiri hadir pendidik untuk
Asal tahu saja, sistem seleksi Teknologi   dalam pengetahuannya terutama Dalam pembelajaran  bisa menjadi malas karena
dikelola sepenuhnya oleh PTN mengajar. Sedangkan
masuk perguruan tinggi negeri pembelajaran  bisa membuat berkaitan dg IT agar dapat dilakukan   betatap muka bergantung pada internet,
masing-masing.(kom/rep/lip) Pembelajaran terjemahan
penyampaian materi menjadi menunjang kinerjanya. dalam mengajar, atau melalui bisa menimbulkan terjadinya
dari Instruction, pijakannya
Terpaksa Kerjakan dari aliran psikologi kognitif
berpusat pada peserta didik,
lebih menarik dan interaktif
serta variative dan modern .
Materi yang disampaikan bisa
Te k n o l o g i
memudahkan akses belajar.
Dengan adanya teknologi,
juga online (pada umumnya  ini
digunakan saat terjadinya
C ov i d 19) ,Seperti
kecurangan saat ujian seperti
siswa mencontek diinternet,
bisa menimbulkan perilaku
Soal Ujian di Penjara peserta didik dianggap sebagai
sebagai subjek belajar, belajar
dapat terjadi dimana saja,
berupa video , powerpoint
(PPT) ,Canva ataupun melalu
maka sekarang sudah ada yang
namanya buku digital atau
contohnya  yaitu, google meet
, zoom, google classroom,
menyimpang s eper ti
menghabiskan waktu untuk
TERPAKSA curanmor milik  Yose Rizal (42) exel  yang diolah untuk e-book sudah tersedia di dalam e- learning ataupun melalui bermain sosial media bukan
kapan dan di mana saja,
Sambungan dari hal 2 warga Desa Kota Agung, menjadi media pembelajaran smartphone, sehingga bisa blog pembelajaran . untuk menambah ilmu. Maka
berapa pentingnya faktor
Kecamatan Uram Jaya. KP diduga ,dengan demikian peserta dibaca dimana saja dan kapan Teknologi tidak selalu kita tetap harus mengawasi
sesaat setelah melakukan internal dalam belajar,
melakukan curanmor 11 didik lebih nyaman dan tidak saja tanpa perlu membawa membawa manfaat positif anak anak saat memanfaatkan
peninjauan pelaksanaan PAS mengajar merupakan bagian
November 2022 di terkesan jenuh atau monoton. bawa buku secara fisik. dalam dunia pendidikan. teknologi . (*) 
yang dijalani KP, kemarin. dari pembelajaran, hadirnya
parkiran halaman Masjid Agung

Tersangka Percobaan Pembunuhan Jumlah Penerbangan Menurun


Hanya saja, kata Kapolres,
Sultan Abdullah area perkantoran
PAS untuk anak yang tengah
Pemkab Lebong.
berhadapan dengan hukum atas
Tidak butuh waktu lama bagi
tindakan kriminal yang
dilakukannya, tidak dilakukan
sama dengan anak-anak lain di
tim Opsnal Sat Reskrim Polres
Lebong untuk mengungkap kasus
Anggota DPRD Muratara Dilimpahkan JUMLAH
Sambungan dari Hal 3
penumpang angkutan udara
yang datang melalui Bandara
Silampari. Di bulan
tersebut. Tepatnya Minggu 13 TERSANGKA jembatan tersebut, politisi tanya, siapa yang mau kalian penumpang angkutan
luar sana. Pelaksanaan ujian sebelumnya (September, red)
November 2022 KP diamankan Sambungan dari hal 2 Partai NasDem ini melihat tembak, mereka pun langsung udara komersial yang
tetap harus dilakukan dengan terdapat 2.316 penumpang.
di wilayah Kelurahan  Kampung mobil yang terparkir disisi kabur,” ungkapnya. berangkat melalui Bandara
pengawasan oleh pihaknya. ia meninjau pelaksanaan Selama Oktober 2022
Dalam Kecamatan Lebong Utara. kanan jalan dan kuat dugaan Kasus penembakan ini pun Silampari tercatat sebanyak
Diketahui KP merupakan Pilkades dan sedang dalam terdapat sebanyak 2.280
(*) mobil tersebut merupakan dilaporkan Firsa ke Polres 2.264 orang atau naik 243
terduga pelaku tindak pidana perjalanan di jembatan Desa penumpang angkutan udara
mobil sebelumnya pada waktu Muratara, Rabu 21 September persen dibanding periode
yang datang melalui Bandara
Nusantara Go Tingkatkan
Air Bening, Kecamatan Rawas yang sama tahun 2021, hanya
berbincang dengan pemuda 2022. Laporan itu diterima Silampari atau naik 262 persen
Ilir, Muratara. 661 Orang.
desa. petugas Sentral Pelayanan dibanding periode yang sama
Awalnya dikatakan Firsa, Lalu sepanjang Oktober
Kemampuan Guru
Bermaksud menyapa dan Kepolisian (SPK) Nomor lapor tahun 2021 (630 orang).
ia berbincang dengan para 2022 tidak ada barang yang
membuka jendela mobil, : STPL/B-34/IX/2022/SPK. Sepanjang Oktober 2022
pemuda desa. Lalu terlihat dimuat di Bandara Silampari.
terlihat salah satu orang yang “Saya melaporkan peristiwa terdapat 524 kilogram barang
NUSANTARA menggiatkan program Nusantara sebuah mobil terparkir di Di bulan sebelumnya
duduk di sebelah kiri dalam tersebut. Supaya pelaku bisa yang dibongkar di Bandara
Sambungan dari Hal 5 Go,” paparnya. Kabupaten lain pinggir jalan. Tak lama (September) juga tidak ada
mobil menodongkan senjata segera ditangkap,” katanya. Silampari. Di bulan
yang mengadakan Nusantara kemudian mobil tersebut barang yang dimuat.
Indonesia mengutus SGI, yang dipegang dengan dua “Saya merasa keselamatan sebelumnya (September) tidak
Go, yakni Kabupaten Toli Toli, melaju. Sepanjang Oktober 2022
United Kingdom mengurus tangan serta melakukan saya terancam. Coba ada barang yang dibongkar.
Donggala, Dongku, Lombok Selesai ngobrol ia pun jumlah keseluruhan barang
Lembaga bahasa Inggris tembakan. bayangkan apa yang terjadi Sepanjang Oktober 2022
Tengah, Lombok Utara, Pidi, dan berencana keliling desa. yang dimuat mencapai 0
Internasional. “Alhamdulillah, sebanyak bila senjata itu meletus,” jumlah keseluruhan barang
Brebes. “Saya memantau dan kilogram, turun 100 persen
Indah Sulistiarini menyebut empat kali dia menembak ungkap mantan Ketua DPD yang dibongkar mencapai 524
”Untuk wilayah Sumatera kita melihat kondisi Pilkades di jika dibanding periode yang
mentor diseleksi oleh Lembaga berkat lindungan Allah SWT, Nasdem Muratara ini, Jumat kilogram atau naik 2.811
(Kabupaten Mura) yang dipilih,” wilayah Rawas Ilir,” jelasnya. sama tahun 2021 (15 kilogram).
Bahasa Inggris Internasional. tidak ada yang meletus. Saya 23 September 2022. (*) persen dibanding periode
sebutnya. S etelah mendekati Sementara untuk
”Saya sebagai mentor diseleksi yang sama tahun 2021 (18
kedatangan, Pada Oktober
IGTKI Sukses Gelar Pelatihan Akrilik
Ditambahkannya, SGI kilogram barang yang
oleh lembaga bahasa 2022 terdapat 2.280
m e r u p a ka n o rga n i s a s i dibongkar). (rls/rfm)
internasional,” sebutnya.
pengembangan kepemimpinan

Badan Sehat, Punya


Program Nusantara Go IGTKI terbaik dan tiga peserta ”Kegiatan ini juga kita
guru dibawah naungan Dompet
dilaksanakan di delapan Sambungan dari hal 3 harapan. Untuk peserta terbaik laksanakan, untuk persiapan
Dhuafa Pendidikan yang memiliki
kabupaten se-Indonesia. mendapat tropy dan bingkisan, para guru TK untuk melatih
komitmen untuk memberi
”Kabupaten Mura salah satu dari
delapan kabupaten di Indonesia
yang mendapatkan program
kontribusi aktif dalam perbaikan
pendidikan melalui cara-cara
”Kita pilih pelatihan Akrilik,
untuk melatih kreatifitas guru
dalam menyongsong merdeka
sedangkan peserta harapan
mendapat bingkisan.
anak-anak mereka untuk
mengikuti lomba melukis
Kemampuan Bela Diri
ke-Indonesiaan dengan Untuk peserta terbaik dengan akrilik mnggunakan BADAN Putra Kejurda Karate Sumsel 2017
Nusantara Go. Sementara kalau belajar. Dalam kegiatan ini Sambungan dari Hal 6 ”.
tujuanmelahirkan ketokohan pertama dari TK Baitul A’la, media payung, yang akan
di Sumatera, Kabupaten Musi kita juga bekerja sama dengan Apa saja manfaat mengikuti
guru pemimpin yang memiliki terbaik kedua TK Methodist dilaksanakn oleh IGTKI Se-Sumatera 2022. Juara 2
Rawas satu-satunya yang fiber castel. Untuk itu kami ekskul karate?
kompetensi mengajar, mendidik, dan terbaik ketiga dari TK Provinsi Sumsel. Jadi kedepan Kumite -50kg putri PORPROV
mendapat kes empatan mengucapkan terima kasih “Tubuh kuat, sehat dan bugar,
dan jiwa kepemimpinan. (sin) Thawalib. Sementara peserta kita juga tidak menutup Sumsel 2019, Juara 3 Kumite
kepada fiber castel yang sudah memiliki kemampuan Beladiri,
harapan I dari TK Al- k e mu n g k i na n u nt u k beregu putri PORPROV Sumsel
membantu kegiatan kita ini,” memiliki wawasan serta
Ghinayyah, peserta harapan mengadakan perlombaab 2019, Juara 3 O2SN Putri tingkat
jelasnya. pengetahuan dalam pertahanan
II TK Kelapa Kids dan peserta untuk anak didik juga,” Provinsi Sumsel 2019. Juara 3
Setelah pelatihan tegasnya, diri, meningkatkan kemampuan
harapan III dari TK Al- jelasnya lagi. (rfm) Kumite -61kg putra Kejurwil Se-
panitia memilih tiga peserta fisik. Beberapa latihan dalam
Ghinayyah. Sumatera 2022, Juara 2 Kata
Karate berguna saat akan

Edarkan Narkoba di Embacang


Individu Junior Kejurda Karate
mengikuti tes fisik TNI/Polri dan
Sumsel 2022, Juara 3 Kumite -68kg
Kedinasan”.(melia)
BARU
Sambungan dari hal 2
celana pendek warna abu-
abu.
Saat diinterogasi, Tersangka
pengedar sabu, ternyata baru
dua bulan keluar dari Lapas
Narkotika Kelas IIA Muara
Curi Uang Ratusan Juta di Sukakarya
plastik klip bening berisi Yogie mengakui barang haram beliti dengan kasus yang sama. CURI dari rumah Susatmoko di tribun
sabu 3,73 gram di saku celana Sambungan dari hal 2 lapangan Sugihwaras. Sementara
tersebut miliknya yang didapat Kini Yogie kembali dijerat
Yogie. dari seseorang inisial U yang Pasal 114 ayat (1) dan atau para terdakwa mengaku hanya
satu unit handphone merek
Di rumah itu juga, Polisi saat ini dalam pengejaran Pasal 112 ayat (1) UU RI Nomor mendapat uang cash Rp 90 juta
Nokia di lemari TV ruang
menyita sebuah kotak rokok, petugas. Selanjutnya Yogie 35 Tahun 2009 tentang dibagi tiga.
keluarga. Reki lalu keluar rumah
sebuah timbangan digital, dan barang bukti dibawa ke Narkotika dengan ancaman Akibat perbuatannya itu,
menemui Agus lalu ke lapangan
sebungkus plastik klip bening Polres Muratara guna proses hukuman 15 tahun penjara. Riwayanto dan Reki Septiadi
Sugihwaras dan menyimpan
hukum yang berlaku. Yogie (adi) diancam pidana Pasal 363 Ayat
ukuran kecil dan sehelai barang-barang yang dimalingnya
yang baru dua pekan jadi (2) KUHP. (adi)
SABTU, 3 DESEMBER 2022 HALAMAN 5

Yayasan Jantung Indonesia


Ajak Pelajar Jaga Kesehatan Jantung
JUMAT 2 Desember 2022,
Pengurus Yayasan Jantung
Indonesia ( YJI) Kota
Lubuklinggau menyambangi SMP
Negeri 4 Lubuklinggau, di
Kelurahan Kayu Ara, Kecamatan
Lubuklinggau Barat 1.
Kedatangan Ketua Umum YJI
Kota Lubuklinggau Hj Yetti
Oktarina Prana diwakili Ketua
Harian dr H Mast Idris, Sekretaris
H Jamaluddin dan sejumlah
pengurus untuk melaksanakan BERSAMA : Ketua Umum YJI Kota Lubuklinggau Hj Yetti Oktarina Prana diwakili Ketua Harian dr H
senam dan sosialisasi ’Menjaga Mast Idris dan Sekretaris H Jamaluddin, foto bersama Kepala SMPN 4 Lubuklinggau Hj Erlinda dan
Kesehatan Jantung Sejak Dini’. dewan guru usai Senam dan Sosialisasi Menjaga Kesehatan Jantung Sejak Dini, Jumat (2/12/2022).
”Ya, hari ini kami ke SMPN 4
Lubuklinggau, melaksanakan
senam bersama guru dan pelajar
SMPN 4 Lubuklinggau dipimpin
instruktur senam Elda Veronica
SE MM. Sekaligus memberikan
bantuan tas sekolah kepada peserta
didik kurang mampu dari Ketua
Umum YJI Kota Lubuklinggau Hj
Yetti Rina Prana,” jelas Ketua Harian
YJI Kota Lubuklinggau dr. H Mast
KESEHATAN : Ketua Harian YJI Kota Lubuklinggau dr
Idris Usman didampingi Sekretaris, H Mast Idris memberikan sosialisasi kepada peserta Hj Yetti Oktarina Prana
H Jamaluddin kemarin. didik SMPN 4 Lubuklinggau tentang kiat ’Menjaga TAS : Peserta didik SMPN 4 Lubuklinggau yang mendapat bantuan tas sekolah foto bersama Ketua Ketua Umum YJI Kota Lubuklinggau
Baca Yayasan Hal 4 Kesehatan Jantung Sejak Dini’. Harian dr H Mast Idris, Sekretaris H Jamaluddin, dan Kepala SMPN 4 Lubuklinggau Hj Erlinda.

PENDIDIKAN FOTO : DOKUMEN YJI KOTA LUBUKLINGGAU

Alumni SMA
Bebas Pilih Prodi PTN
UTBK SNBT Tahun 2023
Nusantara Go Tingkatkan
Kemampuan Guru
n Biaya UTBK SNBT 2023 sebesar Rp 200.000.
n Materi ujian UTBK-SNBT 2023, tes potensi skolastik,
penalaran matematik, literasi dalam bahasa
indonesia, dan literasi dalam Bahasa Inggris.
n Pelaksanaan UTBK-SNBT 2023 195 menit.
n Tempat pelaksanaan UTBK-SNBT 2023 di 74 PTN
yang dimiliki Indonesia.
kedua 23 orang teridiri dari
Jadwal Pelaksanaan UTBK-SNBT 2023 guru dari Kabupaten muara,
Muratara, Kota Lubuklinggau
n Sosialisasi UTBK-SNBT: 1 Desember 2022 - 14
April 2023.
dan Kabupaten PALI.
n Pendaftaran UTBK-SNBT: 23 Maret - 14 April 2023. ”Peserta terdiri dari guru
n Pelaksanaan UTBK-SNBT Gelombang 1: 8-14 Mei 2023. SMP dan SMA. Tidak hanya
n Pelaksanaan UTBK-SNBT Gelombang 2: 22-28 Mei 2023. guru Bahasa Inggris tapi juga
n Pengumuman hasil SNBT: 20 Juni 2023. ada guru mata pelajaran
n Masa Unduh Sertifikat UTBK: 26 Juni - 31 Juli 2023. lainnya seperti guru IPA,”
jelasnya saat diwawancara
Linggau Pos, kemarin.
SEMUA siswa dari jurusan IPA, IPA, dan Bahasa telah Menurut Indah Sulistiarini,
diizinkan bebas memilih program studi (Prodi) di perguruan program tersebut akan
tinggi negeri (PTN) yang dipilih. Sebelumnya, pemilihan dilanjutkan lagi tahun 2023.
prodi ditentukan jurusan yang diambil di sekolah menengah. Nusantara Go merupakan
”Jadi calon mahasiswa (siswa IPA, IPS, dan Bahasa) program peningkatan mutu
sudah diizinkan untuk pilih prodi apa saja yang mereka guru Bahasa Inggris bersama
suka di PTN,” jelas Ketua Penanggung Jawab Seleksi penutur asli (native speaker).
Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB), Prof. Program ini sudah berjalan
Mochamad Ashari di Gedung Kemendikbud Ristek, selama 6 bulan dengan
Kamis (1/12/2022). menyelesaikan empat modul
Prof. Ashari mengaku, pembatasan prodi berdasarkan FOTO : ISTIMEWA yang memperkenalkan
jurusan di SMA sudah tidak relevan lagi Hal itu mengingat BERSAMA : Peserta kegiatan Program Nusantara Go Tahun 2022 foto bersama kompetensi inti literasi digital,
di Monaco Kota Lubuklinggau, Jumat (2/12/2022). berpikir kritis, dan keterampilan
kompetensi yang dibutuhkan saat ini sangat beragam
dan lintas ilmu. Tak lupa, Kurikulum Merdeka yang komunikasi yang tercakup dalam
saat ini didorong Kemendikbud Ristek juga sudah tidak INZET : Suasana belajar Program Nusantara Go Kabupaten Musi Rawas Tahun 2022. Konsep Pembelajaran bahasa
memberlakukan jurusan di sekolah menengah. Inggris Abad ke-21. Program
”Perguruan tinggi juga sudah mulai melakukan MUSI RAWAS - Pelaksanaan Penutupan kegiatan dilakukan di Monaco Kota Lubuklinggau, bahwa Program Nusantara- Nusantara Go merupakan
adaptasi, meski calon mahasiswa pada 2023 belum program Nusantara Go di Plt Kepala Dinas Pendidikan Jumat (2/12/2022). Go di Kabupaten Mura kerjasama Indonesia dengan
menggunakan kurikulum baru itu,” jelas dia. Kabupaten Musi Rawas (Mura) (Disdik) Kabupaten Mura Mentor Nusantara Go, dilaksanakan dua sesi. Sesi United Kingdom.
Baca Alumni Hal 4 tahun 2022 berakhir. diwakili Sekretaris Supriyadi Indah Sulistiarini mengatakan pertama diikuti 25 guru, sesi Baca Nusantara Hal 4

ARTIKEL
Pentingnya Membangun Konsep Diri Positif pada Remaja
Oleh : Sri Astuti, S.Psi Guru SMPIT Al Qudwah Musi Rawas
masa kanak-kanak dan masa dewasa Berdasarkan pendapat dari para n Jenis-jenis konsep diri dan antusias menerima pujian, cepat tanggap dengan situasi
yang mencakup perubahan biologi, ahli dapat disimpulkan bahwa Seperti yang telah dijelaskan, hiperkritis terhadap orang lain, sekitar, merasa setara dengan
kognitif, dan sosial emosional. Masa konsep diri adalah cara seseorang ada dua jenis konsep diri yaitu dan cenderung bersikap pesimis. orang lain, menyadari bahwa
remaja awal dimulai 12-15 tahun memandang dirinya baik secara konsep diri negatif dan konsep Sementara konsep diri positif setiap orang memiliki perasaan,
dan diakhiri pada masa remaja fisik maupun psikis yang didapatkan diri positif. Pada dasarnya konsep merupakan bentuk penerimaan keinginan, dan perilaku tersendiri,
akhir diusia 18-21 tahun. Tak hanya melalui pengalaman dan diri negatif memang bukan konsep diri. Seseorang yang memiliki dan mampu memperbaiki diri
mengalami perubahan, pada masa interaksinya dengan orang lain. diri yang layak dimiliki oleh remaja. konsep diri positif dapat mengenali (Winarti, 2007). Dengan demikian,
ini remaja juga melakukan pencarian n Komponen konsep diri Hal ini disebabkan karena individu dan menerima kelebihan dan dapat disimpulkan bahwa terdapat
jati diri. Dalam pencarian jati diri, Dalam pemahaman tentang dengan konsep diri negatif kekurangan yang dimiliki. Dengan urgensi dalam pembentukan
remaja akan mengalami konsep diri, ada beberapa komponen memandang diri dengan negatif penerimaan diri, seseorang dengan konsep diri positif pada remaja.
pembentukan konsep diri. yang perlu dipahami. Hurlock dan membandingkan pencapaian konsep diri positif akan dipenuhi n Pembentukan konsep diri
Menurut Hurlock (dalam (dalam Syahraeni, 2020) menjelaskan diri dengan pencapaian orang rencana ke depannya dan dipenuhi positif pada remaja
Syahraeni, 2020), konsep diri bahwa konsep diri memiliki tiga lain sehingga membentuk dengan pengharapan. Urgensi pembentukan konsep
adalah cara seseorang komponen yaitu perceptual ketidakterimaan terhadap diri. Lalu bagaimana cara diri positif pada remaja yaitu
menunjukkan kepada lingkungan atau  physical self-concept, Lalu bagaimana cara mengetahui apakah seorang membuat remaja menerima diri
SALAH satu tahap perkembangan sekitar ‘siapa dirinya’. Menurut conseptual atau psychological self- mengetahui bahwa remaja remaja memiliki konsep diri positif sendiri, menjadi pribadi yang
manusia dalam proses kehidupannya Darmawan (2009), konsep diri concept, dan attitudinal. memiliki konsep diri negatif? dan konsep diri negatif? tenang dan tidak emosional,
adalah masa remaja. Menurut Jhon adalah persepsi diri sendiri tentang Komponen konsep diri sangat Rakhmat (dalam Syahraeni, Ada beberapa ciri seseorang memiliki rencana dan
W. Santrock  dalam buku Life Span aspek fisik, sosial, dan psikologi penting, karena komponen konsep 2020) mengemukakan bahwa ada memiliki konsep diri positif pengharapan, dapat menerima
Development: Perkembangan Masa yang diperoleh individu melalui diri membuat remaja akan lebih beberapa ciri seseorang memiliki diantaranya yaitu yakin dengan kritik, percaya diri, dan siap untuk
Hidup (2001). Remaja adalah masa pengalaman dan interaksinya memahami bagaimana cara konsep diri negatif yaitu peka kemampuan yang dimiliki, memperbaiki diri.
perkembangan masa transisi antara dengan orang lain. membentuk konsep dirinya. terhadap kritik, sangat responsif bersikap terbuka, lancar berbicara, Baca Pentingnya Hal 4

Teknologi  dan  Pembelajaran


Oleh : Sri Suryati  (Guru MAN 1 Model Lubuklinggau)
adalah seluruh sarana untuk di bidang pendidikan terutama yang rumit yang merupakan diri peserta didik sesuai dengan sumber belajar selain pendidik,
menyediakan barang-barang yang dalam pembelajaran. pengintegrasian secara utuh yang telah ditetapkan. sehingga menggubah peran
dibutuhkan bagi kelangsungan Untuk itu diperlukan pendidik berbagai komponen kemampuan. Pengintegrasian keterampilan pendidik dalam pembelajaran.
dan kenyamanan hidup manusia. yang memiliki kemampuan Komponen kemampuan tersebut yang dimaksud  dilandasi oleh Semula pendidik sebagai satu-
Sedangkan menurut Toynbee akademik dan professional yang berupa pengetahuan, sikap dam seperangkat teori dan diarahkan satunya sumber belajar kemudian
Teknologi ialah ciri dari adanya memadai, mutu kepribadian yang keterampilan. Pembentukan oleh suatu wawasan, sedangkan fasilitator dalam pembelajaran .
sebuah kemuliaan manusia, di mantap serta menghayati keterampilan dasar pembelajaran aplikasinya  terjadi secara unik Peran pendidik lebih ditekankan
mana hal ini membuktikan bahwa profesinya sebagai pendidik. memerlukan pengalaman lapangan karena dipengaruhi semua kepada bagaimana merancang
manusia tidak bisa hidup hanya Profesi kependidikan merupakan yang dilakukan secara bertahap, komponen pembelajaran yaitu berbagai sumber dan fasilitas yang
untuk makan semata, tetapi kegiatan yang membutuhkan sistematis mulai dari pengenalan tujuan yang ingin dicapai, pesan tersedia untuk dimanfaatkan
membutuhkan lebih dari itu. keterampilan, sedangkan medan. latihan keterampilan yang disampaikan, peserta didik, peserta didik dalam belajar. Ada
secara umum, pengertian teknologi keterampilan membutuhkan terbatas sampai dengan pelaksanaan fasilitas, lingkulingkungan beberapa perbedaan mengajar
adalah penerapan pengetahuan pelatihan, baik berupa latihan dan penghayatan tugas-tugas pembelajaran, dan komponen dan pembelajaran. Mengajar
ilmiah untuk tujuan praktis dalam keterampilan   yang tebatas kependidikan secara utuh dan pendidik itu sendiri. Pembelajaran :   terjemahan dari teaching,
kehidupan manusia atau pada maupun ketrampilan yang aktual. Tugas pendidik adalah merupakan terjemahan dari kata pijakannya dari aliran psikologi,
SECARA bahasa teknologi perubahan dan manipulasi terintegrasi  dan mandiri. mendidik, mengajar dan melatih instructional, pembelajaran berpusat pada pendidik.  peserta
berasal dari bahasa Yunani yaitu lingkungan manusia. Pembentukan kemampuan merupakan perbuatan yang berpijak pada psikologi kognitif didik dianggap sebagai objek
tekhnologia yang merupakan Di era perkembangan seperti profesionlisme kependidikan kompleks yaitu penggunaan secara holistic yang selanjutnya  diikuti belajar, belajar mengajar terjadi
gabungan dari “techne” dan saat ini masyarakat banyak yang memerlukan pengintegrasian integratif sejumlah keterampilan pandangan konstruktif, humanistik pada waktu dan tempat tertentu,
“logos”. Tehcne berarti art or skill memanfaatkan teknologi dalam fungsional antara teori, praktik untuk menyampaikan pesan dan seterusnya. Pembelajaran berapa pentingnya faktor  eksternal
sedangkan logos berarti science kegiatannya sehari-hari, dan materi serta metodologi pembelajaran dengan harapan juga dipengaruhi adanya dalam belajar, belajar adalah
of study. Dalam Kamus Besar diberbagai sektor untuk membantu penyampaiannya. Kemampuan pesan pembelajaran dapat diterima perkembangan teknologi, bahwa aktivitas menyampaikan ilmu,
Bahasa Indonesia, teknologi kegiatannya, salah satunya adalah pembelajaran adalah perbuatan sehingga perubahan perilaku pada belajar dapat dipermudah melalui Baca Teknologi Hal 4
Linggau Pos

Jurnalis Sekolah
SABTU, 3 DESEMBERI 2021 HALAMAN 6
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau Pos
linggaupos.co.id

KATA MEREKA Menurut kalian apa saja faktor yang mempengaruhi hasil belajar?

Anira Sella Visi Agustin M Chaillas Farel Islami Elsa Junita


Siswi SMA Negeri 3 Lubuklinggau Siswi SMK Negeri 2 Lubuklinggau Siswa MA Negeri 2 Lubuklinggau Siswi SMA Negeri 5 Lubuklinggau

“Menurut saya, faktor yang “Tentunya minat seorang siswa/ “Menurut saya ada beberapa “Menurut saya beberapa faktor
dapat mempengaruhi hasil siswi, lalu bakat mereka tentang faktor yang mempengaruhi yang berpengaruh terhadap
belajar itu adalah hubungan suatu pelajaran, dan cara hasil belajar antara lain dengn hasil belajar yaitu minat atau
yang baik dengan guru. belajar mereka. Biasanya pengetahuan dari segala motivasi siswa tersebut.
Bagaimana cara guru faktor ini disebut dengan macam media seperti buku, Lalu faktor lingkungan,
tersebut mengajar, serta faktor internal. Faktor internet, televisi, bimbingan faktor keluarga yang bisa
lingkungan pembelajaran yang Eksternal, lingkungan sekolah belajar online dan lain-lain”. mendukung mereka dalam
mendukung seperti fasilitas dan lingkungan keluarganya”. perkembangan belajar atau
sekolah yang memadai”. keluarga”.

Badan Sehat, Punya


ENGLISH NOTES
Triple Filter Test
In ancient Greece, Socrates was reputed to hold

Kemampuan Bela Diri


knowledge in high esteem. One day one fellow met
the great philosopher and said, “Do you know what
I just heard about your friend?”.
“Hold on a minute,” Socrates replied. “Before
telling me anything I’d like you to pass a little test.
It’s called the Triple Filter Test.”. “Triple filter?”. “That’s
right,” Socrates continued. “Before you talk to me
about my friend, it might be a good idea to take a
moment and filter what you’re going to say. That’s EKSTRAKULIKULER karate
why I call it the triple filter test. merupakan salah satu
The first filter is Truth. Have you made absolutely ekstrakurikuler yang cukup
sure that what you are about to tell me is true?” “No,” populer di SMA Negeri 3
the man said, “actually I just heard about it and…”. Lubuklinggau. Ekstrakurikuler
“All right,” said Socrates. “So you don’t know if it’s ini bergerak dibidang bela diri,
true or not. dan menjadi wadah pembinaan
Now let’s try the second filter, the filter of Goodness. bakat dan minat para siswa/siswi
Is what you are about to tell me about my friend di SMA Negeri 3 lubuklinggau.
something good?” . “No, on the contrary…”. “So,” Ekstrakurikuler yang berdiri
Socrates continued, “you want to tell me something sejak tahun 1960-an secara
bad about him, but you’re not certain it’s true. nasional ini beranggotakan lebih
You may still pass the test though, because there’s kurang 30 orang anggota yang
one filter left: the filter of Usefulness. Is what you terdiri dari siswa-siswi kelas X,
want to tell me about my friend going to be useful to XI dan XII di SMA Negeri 3
me?” “No, not really.” Lubuklinggau.
“Well,” concluded Socrates, “if what you want to Ekstrakurikuler binaan M.Nur
tell me is neither true nor good nor even useful, why Imansyah (Tingkat 1 dan 2
tell it to me at all?” Nasional dan sudah meraih
Pinku sertifikasi pelatih serta Wasit
Pinku, a little squirrel was fond of placing bets Karate tingkat Provinsi Sumatera
with her friend Tutu parrot. However she always felt Selatan) ini sudah sangat BERSAMA - Atlet Karate-do Gojukai SMAN 3 Lubuklinggau foto bersama usai mengikuti Training Center (TC) persiapan Kejurda
disappointed, as she always lost the bet. Poor Pinku berkembang dan sudah banyak (Kejuaraan Daerah) Karate Se-Sumbagsel.
was forced to offer five of her favorite nuts in return. meraih prestasi didalam ataupun
All her friends advised her to avoid any further diluar Sekolah. kuncian, bantingan dan “Sistem latihan kami latihan, waktu serta cara Nasional. Baik yang
betting but Pinku used to remain silent with a faint Nah untuk mengenal lebih tangkisan yang terbagi menjadi 3 bagian. latihan yang ideal ataupun diselenggarakan oleh
smile. dekat mari kita efektif.dan karate Pertama, latihan teknik dilarang serta kontrol gizi dan Perguruan ataupun FORKI
Tutu had lost one of his paws in a sharp dense simak penjelasan secara Rutin sudah (latihan Gerakan, Jurus/kata, makanan yang dikonsumsi (Federasi Olahraga Karate-do
bush. Some of his wings had also been damaged, so dari Rexsa Diwa dipertandingkan Kumite/pertarungan dan agar mendapat kesehatan Indonesia)”.
he used to move with great effort and difficulty. Erlangga, salah mulai dari tingkat Taktik pertandingan) kedua tubuh yang prima dan sesuai Apa saja prestasinya?
The entire group of squirrels always made fun of seorang anggota Daerah, sampai latihan Fisik yang ertujuan standar pertandingan”. “Sejak Ekskul Karate berdiri
Pinku as she had not won even a single bet against ekskul karate di Dunia (Terakhir untuk meningkatkan stamina, Apa agenda khususnya? di SMA Negeri 3 Lubuklinggau,
Tutu. SMA Negeri 3 Karate berhasil tembus sampai kecepatan, endurance, power, “Mengikuti ujian kenaikan sudah banyak prestasi yang
There was a lot of activity and buzz around the Lubuklinggau. Olimpiade Tokyo 2020)”. nafas dan daya tahan tubuh. tingkat setiap 6 bulan berhasil diraih anak didik
jungle as winner of annual award for “LOVING AND Apa itu Karate? Apa saja kegiatannya? Dan yang terakhir pelajaran sekali,Mengikuti event yang berasal dari SMA Negeri
KIND HEARTED SOUL” was to be announced. “Karate adalah olahraga “Latihan Rutin, pembinaan wawasan Sport Science dan pertandingan baik yang rutin 3 Lubuklinggau.
Everyone in the forest was quite sure that like Beladiri asal Jepang yang sudah fisik, mengikuti pertandingan, Gizi. Ini hal yang penting harus oleh pemerintah (O2SN, Antara lain Juara 1 Kata
previous two years, the award was expected to go to mendunia dan dipertandingkan pengenalan Sport Science ada dalam setiap cabang POPDA, PORPROV, Kejurda), beregu putra PORPROV
Melody sparrow. Melody was known all around the secara resmi di berbagai negara. dan Gizi”. olahraga. Agar setiap pelatih ataupun yang Open Sumsel 2021,Juara 1 Kata
jungle as kind and noble soul. She was always present Olahraga beladiri Karate berfokus Bagaimana sistem dan peserta latihan tidak Tournament, Mengikuti Individu Putra Kejurwil,
whenever anyone needed her help.(*) pada Pertarungan tangan, kaki, latihannya? sembarangan dalam program Gashuku (pelatihan bersama) Baca Badan Hal 4

SUMSEL

Gubernur Restui Pemasangan Lift


PALEMBANG - Menanggapi ”Jadi tidak merubah
polemik berkepanjangan p e r f o r ma nya. Ha nya
mengenai pembangunan lift dimodernisasi,” tutur Deru.
di tower Jembatan Ampera, ”...Jika untuk wisata apa Kendati demikian, Deru
Gubernur Sumatera Selatan salahnya, selagi itu tidak mengatakan, jika memang
(Sumsel) H Herman Deru ada yang melanggar...” harus diinspeksi lebih lanjut
akhirnya angkat bicara. H Herman Deru maka tak mengapa juga.
”Sekarang yang jadi Mengingat, Jembatan Ampera
pertanyaannya siapa yang mau Gubernur Sumsel sudah berusia lebih dari
naik ke sana?,” tegas Herman setengah abad.(se)
Deru kepada awak media,
Jumat 2 Desember 2022. salahnya, selagi itu tidak ada
Dikatakan Deru, jika yang melanggar,” ujarnya.
memang pemasangan lift Dijelaskan Deru,
tersebut tujuannya untuk pembangunan lift di tower LIFT : Gubernur Sumsel
wisata dan tidak merubah Jembatan Ampera tidak Restui Pemasangan
konstruksi bangunan, maka merubah performanya sebagai Lift di Tower Jembatan
tak mengapa. ikon Kota Palembang. Kendati, Ampera di sisi kanan
Asalkan tegasnya, dalam pemasangan tersebut hanya tower Jembatan Ampera
pemasangan lift tersebut tidak untuk memodernisasi. Terlebih, yang akan dipasang lift.
ada yang dilanggar. tujuannya untuk wisatawan FOTO : SUMEKS.CO
”Jika untuk wisata apa dan perawatan.

BPBD Muba Punya Trailer Tangki Air Multifungsi


Musi Banyuasin kiranya tetap
UMK Diusulkan Naik 7,72 Persen
di penuhi, sekali lagi terima Kepala Disnakertrans Muba H syukur karena dari pengalaman
kasih atas bantuan yang sudah Mursalin SE MM menyampaikan, sebelumnya, penetapan UMK di Muba
kami terima saat ini, satu unit bahwa hasil kesepakatan Dewan berjalan baik dan tidak terjadi
Trailer Tangki Air Multi Fungsi Pengupahan Kabupaten Muba kegaduhan. Hal ini karena peran dewan
yang sangat bermanfaat bagi mengenai Upah Minimum Kota pengupahan yang memahami dan
masyarakat Muba,” ungkapnya. (UMK) Tahun 2023 akan disampaikan mensosialisasikan kepada pihak lain.
Ia berharap, mobil tersebut Pj Bupati Muba kepada Gubernur ”Di dalamnya terdapat unsur
selalu standby sehingga bisa Sumatera Selatan mengenai besaran Apindo akademisi, serikat pekerja
digunakan sewaktu-waktu UMK 2023. dan pemerintah. Oleh karena itu
terjadi bencana. Mursalin menambahkan, dewan patut kita bersyukur penetapan UMK
“Harapan kita dengan adanya pengupahan menyepakati kenaikan tahun ini pun berjalan dengan baik
FOTO : SEG
bantuan ini, BPBD Kabupaten UMK 2023 dengan mempedomani dan mari sama-sama ciptakan
BANTUAN - Kondisi Trailer Tangki Air, bantuan dari BPBD Pusat kepada Muba untuk lebih aktif dalam Peraturan Menteri Ketenagkerjaan suasana kondusif. UMK Muba utk
BPBD Muba. Bantuan tersebut merupakan hasil audiensi Pj Bupati penanganan bencana,” harapnya. Nomor 18 Tahun 2022 tentang tahun 2023 mengalami kenaikan
Muba Drs H Apriyadi MSi dengan Deputi BNPB beberapa waktu yg lalu.
Sementara itu Kepala BPBD Penetapan Upah Minimum Tahun yang cukup signifikan sebesar 7,72
S E K AY U - Ba d a n Muba, Apriyadi bersyukur Muba Pathi Riduan SE ATD MM 2023 dengan besaran kenaikan persen dari tahun ini. Besaran UMK
Penanggulangan Bencana bantuan peralatan pendukung mengatakan truk trailer itu selain sebesar 7,72 persen dibandingkan Kabupaten Muba tahun 2023 kita
Daerah (BPBD) Kabupaten Musi dalam pelaksanaan BPBD telah bisa untuk cadangan air, juga 2022 atau Rp 251.041. Sehingga usulkan ke Gubernur Prov Sumatera
Banyuasin (Muba) menerima disalurkan BNPB Pusat. bisa untuk semprot pemadaman Pj Bupati Muba - H Apriyadi besaran UMK 2023 yang diusulkan Selatan sebesar Rp. 3.502.874,-,”
bantuan satu unit Trailer Tangki ”Mobil ini multifungsi, saat karena ada mesin, selang dan Rp 3.502.873,- jelassnya.
Air dari Badan Nasional kemarau bisa di pakai sebagai nozzle, serta bisa digunakan SEKAYU - Pemkab Musi Banyuasin ”Nantinya mohon arahan Pj Lanjut Apriyadi, UU Cipta Kerja
Penanggulangan Bencana suplai air, dan saat ada untuk tempat wudhu karena (Muba) melalui Dinas Tenaga Kerja dan Bupati Muba untuk membuatkan menjadi patokan langkah penetapan
Republik Indonesia, Jumat kebakaran dapat melakukan memiliki empat kran Transmigrasi (Disnakertrans) sudah rekomendasi kepada Gubernur. UMK. Berharap setelah UMK ini
(2/12/2022).Bantuan tersebut pemadaman. Kami ucapkan air.”Alhamdulillah bantuan melaksanakan rapat pleno Dewan Nantinya gubernur akan menetapkan ditetapkan pengusaha memiliki
merupakan hasil audiensi Pj terimkasih atas bantuan BNPB satu unit trailer tangki air Pengupahan Kabupaten Muba. Rapat UMK 2023,”ucap Mursalin. komitmen kuat melaksanakan hasil
Bupati Muba Drs H Apriyadi dan kami berharap bantuan kapasitas 1.600 liter sudah dilaksanakan di Kantor Disnakertrans Menanggapi hasil rapat pleno kesepakatan dan tidak ada satupun
MSi dengan Deputi BNPB lainnya yang kami usulkan untuk sampe di Kantor BPBD Muba Muba, Rabu (30/11/2022). tersebut, Pj Bupati Muba mengucap perusahaan yang melanggar. (seg)
beberapa waktu yg lalu.Pj Bupati pencegahan karhutbunlah di pagi ini,” ungkapnya. (seg)
SAMBUNGAN
koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news

SABTU | 3 DESEMBER 2022 HALAMAN 7

Terlalu Lama Malaysia Tidak Punya Kabinet


KENDURI Pasar Tanjung Rambutan. Juga ramai-ramai kupas bawang. Sehari dan air batu campur (ABC). Sedang perdana menteri: membahas harga- Sebenarnya Guan Eng tidak salah. Tentu sulit bagi Anwar untuk
SAMBUNGAN dari hal 1 mengunjungi klinik kesehatan Manjoi. sebelumnya potong kambing atau minumnya: air sirapselasih, air harga kebutuhan pokok. Ia mengungkapkan fakta. Tapi ucapan membuat kabinet ramping. Padahal
Setelah salat Jumat di masjid sapi. siraplimau dan minuman panas Tidak mudah mendapatkan itu menyakitkan perasaan. ia ingin seperti di masa awal Malaysia
dibubarkan sebelum Pemilu 19
Muhammad Al Fateh Taman Jati, Kini yang penting sajiannya masih berupa teh atau kopi. menteri seperti itu. Apalagi salah ”Serawak masih punya utang 2,5 merdeka dulu (1957). Waktu itu
November lalu.
Anwar menghadiri Kenduri Rakyat sama: nasi minyak, nasi briani, nasi Daftar menu seperti itu Anda satu anggota koalisinya adalah Barisan miliar Ringgit kepada pemerintah anggota kabinetnya ramping sekali:
Sejak memenangkan Pemilu itu
di situ. putih, dan nasi hujan panas (lihat pun sudah tahu: itu karena makanan Nasional yang punya citra penuh pusat,” ujar Guan Eng. Itu harus hanya 12 orang. Di pemerintahan
Anwar memang sudah ditunggu
Tentu Kenduri Rakyat zaman gambar). Dilengkapi dengan untuk Kenduri Rakyat harus terdiri dengan korupsi. dibayar. Kalau tidak, dana untuk berikutnya pun (1963) masih cukup
rakyat Tambun. Di daerah pemilihan
sekarang sudah berbeda. Saha­ acartimun/buah, keropok dari tiga makanan utama suku Melayu, Yang juga sulit adalah mencari rehabilitasi sekolah-sekolah di ramping: 14 orang. Belakangan (2021)
Tambun inilah Anwar terpilih sebagai
bat Diswaydi Malaysia menyebutkan ikan,dalcakari sayur, sambal ikan Tionghoa dan India. menteri keuangan. Anwar adalah Serawak tidak bisa dicairkan. anggota kabinet itu menjadi 31 orang.
anggota DPR. Sebagai orang Kuala
makanan Kenduri Rakyat masa kini asin, dan ulam-ulaman. Makanan Di Tambun, Anwar mendapat mantan menteri keuangan yang Guan Eng, menteri keuangan di Meski harus mengakomodasikan
Lumpur yang nyaleg di Dapil Tambun,
sudah datang dari katering. Bukan utamanya: kambing bakar golek, suara 32.000. Pesaingnya, dari terkenal. Bisa saja ia merangkap zaman Mahathir II, punya data semua banyak kepentingan rasanya Anwar
ia harus memenuhi sopan-santun
lagi hasil gotong-royong masyarakat. sate sapi/ayam, kuah sambal kacang, Perikatan Nasional, kalah 6.000 suara: menjadi menteri keuangan seperti itu. Bahkan ia masih mengecam tidak akan seperti Rajapaksa di Sri
politik itu. Sekalian menemui Sultan
Dulu Kenduri Rakyat seperti itu dan ketupat/nasi himpit. 26.000. Calon dari Barisan Nasional ketika menjabat wakil perdana kebiasaan boros di Serawak. ”Serawak Lanka. Saking maunya merangkul
Perak: Nazrin Shah.
selalu membuat seluruh warga sibuk. Tentu harus ada penutup: cendol, dapat 16.000. Calon keempat hanya menteri di zaman Mahathir akan bangkrut dalam tiga tahun kalau banyak pihak, kabinet terakhir
Lalu melakukan temu sapa di
Sejak dua hari sebelumnya sudah buah-buahan, bubur kacang hijau dapat 656 suara. Muhammad dulu. Tapi Anwar sudah tetap dikuasai GPS,” ujar Guan Eng. Rajapaksa terdiri dari 82 orang. Itulah
Kenduri Rakyat itu memang ramai, menegaskan: tidak akan merangkap Benar belum tentu bijak. GPS kabinet terbesar di dunia, di zaman

Cegah Pengangguran tapi pasti kalah ramai dengan apa


yang berseliweran di otak Anwar. Ia
harus mengumumkan kabinet setelah
jabatan menkeu.
Mengangkat kembali Lim Guan
Eng? Secara politik tepat: sekalian
kini justru lebih menguasai Serawak.
DAP pun harus bekerjasama dengan
GPS di kabinet baru ini. Maka,
modern sekarang ini.
Itu mengingatkan kita pada masa
akhir pemerintahan Bung Karno.
ADAKAN menurut Saidi, untuk mewujud­ ke Jakarta untuk mengupayakan
SAMBUNGAN dari hal 1
pulang ke Kuala Lumpur sore kemarin. mengakomodasikan partai Tionghoa, mungkin Guan Eng tidak akan Waktu itu Presiden Soekarno
kan cita-cita ini tidak mudah. ini. Termasuk minta bantuan Ia sudah berjanji kabinetnya nanti DAP, yang memperoleh kursi lebih menjabat menkeu. Ia sudah merasa. menyusun kabinet 80 orang lebih
”Tapi lahannya sudah siap, ada gubernur. Namun belum bisa. Tapi ramping sekali. Tidak boleh hidup banyak dari partai Anwar sendiri: ”Saya tidak mengharapkan duduk –sampai disebut sebagai ’’Kabinet
perkantoran. Kami sangat
dua titik yang bisa dipilih. Kompleks kita tetap usaha, semoga bisa mewah. Gajinya dipotong. Lebih PKR. di kabinet. Yang penting bagaimana 100 menteri’’.
konsern untuk segera menyeleksi
Pemda Muratara atau di Sungai terwujud,” tuturnya. kecil dari gaji kabinet yang lalu. Juga Tapi Guan Eng kini ketua umum Malaysia bisa maju. Bisa bicara di Ketika menulis naskah ini saya
pencari kerja yang bisa ikut latihan
Jauh, Kecamatan Rawas Ulu. Selain Menurutnya, dengan ada BLK harus mewakili semua komponen Partai DAP. Apakah masih cukup panggung dunia lagi,” ujar Guan harus sering berhenti: harus melihat
di BLK Semarang ini. Gratis lho.
itu, tenaga pelatih, dan struktur di Muratara bisa membantu koalisi, termasuk harus mengakomo­ waktu. Ia juga baru saja meninggalkan Eng kepada media di sana. ”Yang perkembangan di Malaysia. Terutama
Tidak dipungut biaya. Kalau
organisasi juga sudah siap. Tapi memaksimalkan Disnaker dalam dasikan Serawak dan Sabah. konflik berat di Serawak. Saking penting jangan ada yang mencuri apakah Anwar sudah mengumumkan
sudah pelatihan, bisa buka usaha
pendirian BLK butuh Rp 10 Miliar menyiapkan tenaga kerja mum­ Anwar sendiri sudah menolak marahnya rakyat Serawak sampai Malaysia,” katanya. kabinetnya. Sampai alinea terakhir
maupun bekerja langsung,” tutur­
minimal. Dan saat ini Muratara puni. Harapannya pencari kerja mobil dinas jenis limousine. Bahkan hampir semua kursi DPR dari Serawak Sedang GPS tegas beriskap: harus tadi pun Anwar belum tampil di TV.
nya. Disnakertrans Muratara,
masih harus memprioritaskan yang akan disalurkan, benar-benar ia juga minta tidak digaji. Anwar dirampas habis oleh Gerakan Partai dapat jatah 4 menteri. Itu sama dengan Maka biarlah Bung Mirza yang
kata Saidi, saat ini juga mengu­
banyak kebutuhan yang juga tak punya skill sebagaimana yang harus memikirkan kebutuhan hidup Serawak (GPS). Guan Eng memang jatah GPS saat berkoalisi dengan menuliskannya pagi ini di
payakan pendirian BLK. Memang,
kalah penting. Maka, kami sempat diharapkan pemberi kerja.(lik) rakyat yang harganya naik. Acara sudah minta maaf, tapi luka lama Perikatan Nasional dan Barisan komentarnya: siapa jadi menteri
rapat pertamanya usai dilantik sebagai bisa memerah kembali kapan saja. Nasional sebelum ini. apa. (Dahlan Iskan)
Waspada, Paparan Asap Rokok Picu Stunting PT SRG Diminta Tanggung Jawab
210 (Persagi) Kota Lubuklinggau, kemarin. stunting yang sudah diberikan selama
SAMBUNGAN dari hal 1 Penyebab stunting jelasnya, 90 hari yang di lakukan sejak TANPA Sebenarnya, lanjut Aziz, saat rapat aktivitas pengangkutan batubara ini masih melewati jalan umum.
kekurangan asupan nutrisi jangka September hingga akhir Desember SAMBUNGAN dari hal 1 koordinasi itu pihaknya sudah tersebut telah mendapat izin melewati Pengangkutan batubara itu
menyebutkan, ada 321 anak mendorong agar aktifitas pengang­ jalan umum. melewati jalan sepanjang 58 Km dari
panjang (kronis) sejak masa nol nanti dengan diberikan makan setiap Dia mengatakan selama dua tahun
stunting. Lalu ada 18 ribu anak yang kutan batu bara dihentikan. Namun Mengingat, kata warga, mereka tambang PT Triaryani di Kecamatan
kehamilan ibu sehingga menyebabkan hari, dengan setiap bulan kita ukur terakhir, PT SRG melintasi jalan di
rentan stunting. Untuk itu tegas karena berbagai pertimbangan, ada mendapat informasi bahwa dalam Rawas Ilir ke stockpile atau tempat
bayi pas lahir stunting. Biasanya badannya.30 balita stunting ini 11 desa yang ada di Kecamatan Nibung
Nanan, sapaan akrabnya ini jika solusi yang harus ditaati bersama. aturannya pengangkutan batubara penumpukan di Simpang Nibung,
kondisi ibu mengalami anemia atau semuanya di Kecamatan Lubuklinggau dan beberapa desa di Kecamatan
permasalahan stunting menjadi Pertama jelasnya, PT SRG akan harus melalui jalur khusus, bukan Kecamatan Rawas Ulu.
kekurangan darah dan konsumsi Selatan II,” ungkapnya Rawas Ilir, dan Rawas Ulu.
perhatian khusus pemerintah. Bahkan menyelesaikan masalah perizinan melewati jalan umum yang juga Diakui Reza, masyarakat memang
makanan bergizinya kurang, sehingga Di Kabupaten Musi Rawas, ”Dampaknya sekitar 30 persen
2023, Pemkot siap menggelontorkan sampai batas akhir waktu 1 Maret dilintasi masyarakat. mengeluh jalan berdebu akibat
berpengaruh pada bayi dalam Sekretaris Dinas Pengendalian jalan rusak sampai ke Simpang
anggaran khusus untuk menangani 2023. Kedua PT SRG akan melakukan ”Kalau  katanya perusahaan aktivitas dari angkutan batubara.
kandungan. Untuk pencegahan Penduduk dan Keluarga Berencana Nibung,” tambahnya.
permasalahan stunting. pengangkutan sesuai aturan terkait mempunyai izin melewati jalan Padahal, kata dia, jalan tersebut
stunting, dimulai ibu itu dinyatakan (DPPKB) Kabupaten Musi Rawas Untuk itu pihaknya mendesak
Namun data terakhir cukup tonase, iring-iringan, dan jam umum ini, tunjukkan kepada kami juga ramai dilewati kendaraan lain
hamil harus langsung periksa rutin (Mura), Muhammad Nizar PT SRG, segera bertanggungjawab
menggembirakan. Kepala Dinas operasional sesuai dengan mana izinnya, siapa yang memberi seperti truk buah sawit, kernel,
ke Bidan, posyandu dan dokter mengatakan setelah direkonsiluasi untuk memperbaiki jalan.
Kesehatan (Dinkes) Lubuklinggau, rekomendasi Dinas Perhubungan izin. Kalau tidak bisa menunjukkan termasuk CPO.
kandungan. Lalu mulai perhatikan target pencapaian penurunan stunting ”Kita ingin jalan aspal yang rusak
Erwin Armeidi mengungkapkan data Provinsi dari jam 18.00-05.00 WIB. berarti ilegal, kalau gubernur yang ”Memang betul ada desakan
gizinya dengan menambah kalori di Mura pada tahun 2024 sekitar tolong diaspal kembali. Yang jalan
terbaru kasus stunting di Lubuklinggau Ketiga PT SRG menjamin tidak memberi izin maka kami mau demo (membuat jalan sendiri) dari
ibunya hinggah usia kandungan 9 16.91persen. Semula hanya sebesar rigit beton tolong dirigit beton
menurun. ada batubara yang tercecer di jalan. ke gubernur,” ungkap mereka. masyarakat, tapi kami kan dalam
bulan, konsumsi tablet tambah darah 14 persen sama dengan target kembali. Jangan selalu mengadu
”Per Oktober 2022 cek, dari 321 Keempat PT SRG mengerahkan driver Warga menegaskan akan terus hal ini menggunakan jalan itu
dengan 90 tablet selama kehamilan. nasional. domba masyarakat, jadi pengusaha
turun menjadi 210 anak yang stunting. untuk membersihkan Kembali bersiaga di jalan poros Nibung agar mendapat legalitas, dapat izin,
“Kalau dari Dinkes Lubuklinggau Disampaikan Nizar, dalam harus gentleman,” tegasnya.
Ya bersyukur, ini hasil upaya batubara yang tercecer di jalan. tidak ada truk angkutan batubara legalitas kita dari provinsi,” katanya
untuk lakukan pencegahan stunting publikasi pada pelaksanaan Aksi#7 Sementara itu Abdul Aziz,
intervensi yang gencar kita lakukan Kelima Komisi III yang melintas perkampungan mereka beberapa waktu lalu.
sudah banyak dilakukan yakni Konvergensi Percepatan Penurunan Penasehat Hukum GMPN
ada perkembangannya. Memang merekomendasikan PT Kaisar tidak sebelum menunjukkan izin. Dia menerangkan, dalam
intervensi langsung dengan Stunting di Mura tahun 2022, menjelaskan, memang aktifitas
setiap bulan kasus stunting itu bisa diperkenankan lagi melakukan ”Pokoknya kami akan tetap di peraturan gubernur (Pergub) tentang
memberikan makanan tambahan prevalensi stunting di Musi Rawas angkutan batu bara yang dilakulan
turun, bisa naik. Ya mudah-mudahan pemeliharaan jalan karena terbukti jalan, kami setop paksa, tidak ada Tata Cara Angkutan Batubara Melalui
bagi ibu hamil seperti roti, tablet menurun dari 5,2 persen menjadi PT SRG, selama dua tahun ini banyak
terus turun,” ungkap Erwin. gagal dan diganti dengan perusahaan truk batubara yang boleh lewat, kalau Jalan Umum, ada satu poin yang
tambah darah, dan pengobatan 4,2 persen. Sebelumnya balita stunting menimbulkan gejolak. Bahkan ratusan
Melalui Kasi Kesehatan lain yang lebih kompeten. kendaraan masyarakat umum boleh membuat mereka bisa mendapat
kesemuanya ada di Posyandu sehingga sekitar 1.881 orang, namun pada masyarakat demo menuntut
Masyarakat (Kesmas) H M Ridho Dan keenam pemerintah akan lewat, tidak kami tahan, aksi kami izin.
ibu hamil wajib empat kali ke akhir tahun 2021 menjadi 1.188 pada penghentian aktifitas pengangkutan
Nugroho menjelaskan, stunting membentuk tim untuk melakukan ini khusus untuk truk pengangkut ”Masalah Pergub tentang aturan
Posyandu,” ungkapnya. periode Agustus 2022. batu bara yang melintasi jalan di
adalah dimana kondisi ukuran tubuh evaluasi dan pengawasan. batubara saja,” tegasnya. yang itu kan ada beberapa poin, kami
Dalam mengatasi stunting ”Perubahan ini dikarenakan Kecamatan Nibung.
anak lebih rendah dari ukuran normal. ”Ketika kesepakatan tersebut Saat itu Abdul Aziz mengatakan, masuk poin yang bisa menggunakan
sekarang bukan hanya dilakukan masih dipengaruhi dengan situasi Ujung dari gejolak tersebut
Dengan indikator tinggi badan tidak dijalankan, kami mendesak Gubernur Sumsel didesak mengambil jalan itu sementara mempunyai jalan
pihaknya, namun dibentuk Tim pandemi Covid-19 dan kemampuan kemudian ada pertemuan atau rapat
perumur, sedangkan bayi panjang agar aktifitas pengangkutan batu tindakan untuk menegakkan aturan sendiri,” kata Reza.
Percepatan Penurunan Stunting masing-masing daerah sehingga tim koordinasi bersama Komisi III DPRD
badan perumur seperti bayi lahir bara di jalan Poros Nibung agar tentang pelarangan angkutan Menurut dia, menjelang
(TPPS) yang dikoordinir oleh Bappeda Pakar BKKBN Pusat meninjau ulang Muratara, yang juga dihadari Sekda,
diukur apabila kurang dari 49 cm dihentikan permanen. Kami juga batubara melewati jalan umum. perusahaan memiliki jalan sendiri,
yang didalamnya ada beberapa OPD target untuk masing-masing Kapolres Muratara, Asisten II, Kepala
bisa masuk kategori stunting, meminta gubernur Sumsel agar ”Landasan hukumnya sudah mereka diizinkan untuk sementara
yakni Dinas PP dan KB, Dinas Sosial, kabupaten/kota,” ungkapnya kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan
sedangkan setahun kita ukur tinggi mengevaluasi Dishub Provinsi. Karena jelas, ada Perda Sumsel, turunannya waktu menggunakan jalan itu.
DInas Perkim, PU, Ketahanan Pangan, Linggau Pos kemarin. Ruang (DPUPR), Kepala Dinas
badannya hinggah sampai 2 tahun. jelas ada Perda 5 Tahun 2011 dan Pergub Sumsel, intinya bahwa ”Namun dengan catatan dari
dinas Perikanan dan Dinas Penurunan ini terjadi jelasnya, Perhubungan (Dishub), Kepala Dinas
”Di Lubuklinggau saat ini, wilayah Pergub 74 tahun 2018 yang melarang angkutan batubara wajib memiliki turunan izin tersebut adalah harus
Pendidikan. Jadi sama-sama diintegrasikannya program aksi Lingkungan Hidup dan Pertanahan
penyebaran stunting dan menjadi angkutan batu bara melintas di jalan jalan khusus. Tetapi faktanya di maintenance jalan (pemeliharaan
mencegah stuntingnya. konvergensi baik intervensi sensitif (DLHP).
jadi locus untuk pencegahan stunting umum. Lalu kenapa mengeluarkan lapangan jalan poros Kecamatan jalan),” jelasnya.
“Kalau kita (Dinkes, red) hanya maupun spesifik. Beberapa faktor Pertemuan terkait aktifitas
yakni di kecamatan Lubuklinggau rekomendasi untuk mengurus izin. Nibung ini digunakan oleh pengusaha Reza menegaskan, pihaknya rutin
sektor spesipik saja dengan anggaran yang mempengaruhinya dari aspek angkutan batu bara itu Kepala Bagian
Selatan II atau wilayah Puskesmas Rekomendasi itulah yang dipakai angkutan batubara,” katanya. melakukan pemeliharaan jalan
30 persen untuk pencegahan stunting kesehatan adalah rendahnya Hukum Sekretariat Daerah, Camat
Simpang Periuk. Lebih tepatnya di seolah ada izin,” tegasnya. Sementara Camat Nibung, tersebut karena bila ada titik yang
sedangkan Dinas lainnya yakni sektor pemahaman perilaku hidup sehat, Nibung, Kapolsek Nibung, GMPN,
tiga Kelurahan yakni Kelurahan Eka Sebelumnya, Rabu (30/11/2022) Yusnadi mengatakan semua aspirasi rusak tidak bisa dilewati tentu juga
sensitif dengan anggaran 70 persen. pola asuh, pemahaman gizi keluarga PT SRG, ada perusahaan angkutan
Marga, Karang Ketuan dan Siring sejumlah warga menggelar demo masyarakat yang dituntut dalam akan menggangu aktivitas
Untuk Dinkes anggaran yang dan deteksi dini pertumbuhan batu bara lainya, seperti PT Triaryani,
Agung. Kenapa disana, karena paling menyetop paksa truk angkutan demo tersebut akan disampaikannya pengangkutan batubara.
digelontorkan yakni Rp 500 juta dalam perkembsngan anak melalui PT TDE, PT KAISAR.
tinggi angka kasus balita stunting ,” batubara di jalan poros depan kantor kepada pimpinan yakni Bupati ”Soal jalan rusak, kami perbaiki
pengadaan alat antropometri yang kunjungan ke Posyandu. Aziz mengatakan hasil pertemuan
ungkap H M Ridho Nugroho yang Camat Nibung. Mereka menuntut Muratara. Pihaknya mengaku tidak terus, rutin, karena kalau jalannya
dibagikan ke posyandu dan pemberian Dari aspek faktor eksternal adanya dengan Komisi III DPRD Muratara,
juga ketua Dewan Pimpinan Cabang agar aktivitas pengangkutan batubara memiliki kewenangan untuk tidak bisa dilewati imbasnya pada
pokok makanan bergizi seimbang keterpaparan asap rokok, belum Kamis (1/12/2022) tersebut di sepakati
(DPC) Persatuan Ahli Gizi Indonesia PT Sinar Rawas Gemilang (SRG) menyetop angkutan batubara tersebut aktivitas kami juga,” katanya.
Rp 70 juta. Saat ini ada 30 balita layaknya sanitasi pemukiman seperti PT SRG tidak memiliki izin. Selama
air minum, jamban, sanitasi dan tersebut tidak lagi melewati jalan sebagaimana desakan dari Reza menyebut perusahaan
beraktifitas pengangkutan batu bara
perumahan. Bahkan aspek umum yang juga dilintasi kendaraan masyarakat. yang beraktivitas menggunakan
oleh PT SRG, terjadi kerusakan jalan
kepesertaan bpjs dan penerima masyarakat. ”Menanggapi penyampaian jalan itu tidak hanya batubara,
yang parah sepanjang 28 Km.
bantuan sosial pangan serta BLT. ”Angkutan batubara harus buat aspirasi ini kami punya atasan yang tetapi ada juga angkutan buah
”Sama-sama kita ketahui
Berdasarkan permasalah dalam jalan sendiri, jangan lewat jalan lebih tinggi yaitu pak bupati, aspirasi kelapa sawit, dan lain-lain.
Gubernur Sumsel telah menerbitkan
audit kasus stunting direkomendasikan umum ini. Kami sengsara akibat masyarakat ini akan kami sampaikan ”Yang lewat jalan itu bukan
Peraturan Nomor 74 Tahun 2018
PENERBIT : oleh tim pakar dalam diseminasi adanya aktivitas mereka, setiap hari secara tertulis kepada pak bupati, kami saja, ada perusahaan-
PT. Wahana Semesta Linggau melarang angkutan batu bara
pada tahap pertama dan kedua yang kami makan debu, rumah kami kotor, kalau mau menyetop bukan perusahaan lain juga, bahkan
KOMISARIS UTAMA : melintasi jalan umum. Namun
Dwi Nurmawan diserahkan ke Bupati untuk anak kami pergi sekolah baju putih kewenangan kami,” katanya. mobil bawa buah sawit, bawa
anehnya, Dishub Provinsi Sumsel
KOMISARIS : ditindaklanjuti oleh OPD terksit. pas pulang jadi cokelat,” tegas Sebelumnya, Humas PT SRG, kernel, CPO, itu kadang lebih berat
mengeluarkan rekomendasi untuk
Ary Kurniati Beberapa usulan yang akan pendemo. Reza mengakui perusahaan mereka dari muatan batubara kami, tapi
DIREKTUR : pengusaha angkutan batu bara untuk
disampaikan ke OPD, untuk ke Dinas Warga mendesak perusahaan memang didesak masyarakat untuk cuma kami yang perbaiki terus,”
Solihin, SH mengurus izin,” ungkapnya.
PENANGGUNGJAWAB DEVISI MEDIA DIGITAL : Pekerjaan Umum Cipta Karya Tata untuk menunjukkan bukti apabila membuat jalur sendiri, karena saat ujarnya. (rfm/tri)
Budi Santoso

Rismar Riansih Harumkan Linggau di Kancah Sumsel


Ruang dan Pengairan (DPUCKTRP)
PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB:
Sulis
diantaranya jamban di Desa Taba
REDAKTUR PELAKSANA : Renah 13 unit, Jamban di Manaresmi
Riena Fitriani Maris 10 unit, Bangunjaya 3 unit, Air Beliti RISMAR dari Aisyah Ruby Endima TJ (Semester Rismar mengungkapkan, lomba ”Saya kira ini memang sangat
STAF REDAKSI : SAMBUNGAN DARI HAL 1
Muhammad Yasin, Apri Yadi,
1 unit, Ciptodadi 1 unit. Sumber Air 5 Prodi Anastesi), M. Hisbullah ini diadakan Disdik Sumsel sudah layak diterima oleh para guru,” kata
Dhaka Reza Putra Bersih diusulkan untuk di bangun Endima TJ (Semester 1 Prodi Teknik masuk tahun kedua. Deru.
PRACETAK : Edi Sucipto (Kabag), Firmansyah, Atang Santosa di Desa Megang Sakti 2 sebanyak 4 Rismar Riansih saat diwawancara,
Informatika), dan M. Sulthan Endima ”Alhamdulillah tahun lalu utusan Lanjut Deru, dengan diberikan
KABAG KEUANGAN : Rusmila unit, Desa Tabarenah 16 unit, Terawas kemarin. Meski perdana, Rismar
KASIR : Evi Novianti
TJ (TK) ini, ada 200-an guru SMA guru SMAN 4 Lubuklinggau Bu reward dan apresisasi ini, diharapkan
2 unit, Ciptodadi 3 unit. begitu serius mengikutinya. Istri
KABAG IKLAN : Dian Widyasari se-Sumsel mengikuti Lomba PTK Minarni meraih Juara 2. Tahun ini dapat menambah motivasi guru
Lalu yang diusul ke Disperkim Endrik Prasetyo tersebut mengatakan
STAF IKLAN : Eka Pancawati ini. Namun hanya 40 orang yang kita meraih Juara 1. Semoga tahun dalam mentransfer ilmunya kepada
PEMASARAN : Yezi Fadli (Kabag), tentang RTLH sebanyak 37 unit rumah dalam lomba ini, ia melakukan
masuk dipanggil panitia untuk depan bisa bertahan juara 1. Dan murid di sekolah. Kendati demikian,
Staf : Gunawan, Muslimin, Deka
diantaranya di Desa Megang Sakti penelitian. Penelitian itu lalu dibuat
presentasi di Hotel Swarna Dwipa makin banyak guru Lubuklinggau Deru mengingatkan agar senantiasa
2 sebanyak 1 unit, Desa Air Beliti 1 laporan Penelitian Tindakan Kelas
Harga Langganan: Rp 100.000,-/bulan (luar kota tambah ongkos kirim). Palembang Oktober 2022. ikut berpartisipasi dalam ajang-ajang ikhlas dalam melaksanakan amanah
Harga Eceran: Rp 4.000,-/eks Tarif Iklan : Display/BW Rp 20.000,-/mmk, unit, Desa Tabarenah 22 unit, (PTK).
”Saya deg-degan juga. Presentasi seperti ini. Sebab ini bagian dari yang diberikan.
low kerja Rp 4.000,-/mmk, sosial Rp 8.000,-/mmk, Iklan baris Rp 6.000,-/
Bangunjaya 6 unit, Ciptodadi 5 unit. Rismar mengandalkan proses
baris (Min 3brs Max 10 Brs), Spot color satu warna Rp 10.000,-/mmk. Full yang saya lakukan langsung tatap aktualisasi kita sebagai pendidik ”Guna menambah motivasi. Tapi
Diusul ke Dinkes tentang BPJS penelitian yang telah dilakukannya
color Rp. 36.000,-/mmk, hal 1 FC Rp 56.000,-/mmk, BW Hal 1 Rp. 33.000,-/ muka dengan dua pengawas SMA mengupgrade diri sebagai prestasi,” ingat lakukanlah setiap amanah yang
mmk BW Hal dalam Rp 28.000,-/mmk dan Advetorial FC Rp 19.500,-/mmk Kesehatan sebanyak 96 keluarga saat Pandemi Covid-19 tahun 2020.
Disdik Sumsel, dua dosen dari unsur imbuhnya. diberikan dengan ikhlas dan bukan
diantaranya Desa Megang Sakti 2 ”Sebenarnya kita diberi waktu
PERWAKILAN PALEMBANG
perguruan tinggi, dan Juara I Sementara saat menghadiri semata-mata mengaharap imbalan,”
sebanyak 6 keluarga, Tabarenah 3 bulan melakukan penelitian. Tapi
Gedung Graha Pena Palembang Jl. Kol. H. Burlian No.773 Palembang Pemenang Lomba PTK tahun lalu. kegiatan ini, Gubernur Sumsel H imbuh Deru.
20 KK, STL Ulu Terawas 15 KK, alhamdulillah sebelumnya saya sudah
Saya bersyukur sekali bisa lancar Herman Deru mengimbau kepada Lebih lanjut, Deru mengimbau
PERWAKILAN JAKARTA Ciptodadi 19 KK, Muaralakitan 3 melakukan penelitian saat Pandemi
dalam presentasi di hadapan lima guru untuk membangun karakter kepada guru pendidik untuk
Gedung Graha Pena, Lt. 06 R. 616 Jl. Kebayoran Lama 12
KK, Air Beliti 11 KK, Bangunjaya Covid-19. Dalam penelitian itu, saya
Telp. (021) 53699578, Jakarta Selatan juri ini,” tuturnya. yang berkompeten di bidang membangun karakter yang
13 KK, Manaresmi 8 KK. mengangkat bagaimana belajar
Setelah dinyatakan Juara I Lomba pendidikan, sehingga dapat menjadi berkompeten di bidang pendidikan,
ALAMAT REDAKSI Diusulkan ke Dinsos tentang Bahasa Inggris dengan video Tiktok
PTK Tingkat Sumsel, Rismar sangat contoh bagi murid yang diajarkan sehingga dapat menjadi contoh bagi
Jl. Yos Sudarso No. 04 RT. 01 Kel. Watervang Kec. Lubuklinggau Timur I
BLT 84 KK dan PKH 90 KK. PHK secara online. Karena waktu itu
(Sumsel) Telp (0733) 322354, 322349, Fax. 0733-322350 bahagia. Karena penjuriannya sangat di sekolah. murid yang diajarkan di sekolah.
sebanyak 90 KK diantaranya Desa memang Kegiatan Belajar Mengajar
e_mail: iklan.linggaupos@yahoo.com, redaksilipos@gmail.com obektif, dan dinilai langsung oleh Pemberian apresiasi bagi pendidik Hal ini sambung Deru, guna
No Rek BNI 46 Lubuklinggau 880-98695 / BCA 057-0282255 Megang Sakti 2 sebanyak 8 KK, (KBM) online dan ngga tatap muka.
juri-juri yang berkompeten dan tenaga pendidik yang berprestasi, menunjang kemampuan guru
an. PT. Wahana Semesta Linggau
Tabarenah 13 KK, STL Ulu Terawas Sementara pelajaran harus tetap
dibidangnya berdedikasi, dan inovatif tahun 2022 pendidik dalam mengajar suatu ilmu
19 KK, Manaresmi 3 KK, Bangunjaya berlangsung, dengan konsep menarik
PERCETAKAN PERS ”Terima kasih atas support dalam rangka memperingati Hari kepada murid. Menurutnya, guru
PT. Sumeks Intermedia 13 KK Desa Air beliti 11 KK. dan penyenangkan. Solusi yang saya
keluarga, terutama suami, dan anak- Guru Nasional. yang mengajar harus benar-benar
Jl. Yos Sudarso No. 89 Kel. Batu Urip Taba Kota Lubuklinggau BLT sebanyak 84 KK untuk Desa ambil waktu itu ya belajar dengan
Divisi Percetakan : HM Zadjuli (Direktur), Hj Eni Hartati (Manager Keuangan
anak. Terima kasih juga kepada Deru mengungkapkan, pemberian berkompeten dalam bidangnya
Megang Sakti 2 sebayak 5 KK, Air memanfaatkan aplikasi Tiktok,”
dan Accounting), Octarina (Accounting) Achmad Wahyudi (Financial) Kepala SMAN 1 Lubuklinggau Bapak reward kepada tenaga pendidik ini masing-masing.
Beliti 12 KK, Tabarebah 12 KK, jelasnya.
Halimatusaddyah (Kasir), Purwanto, Diman, Andika Febriansyah, A. Kadir, Zulkarnain dan rekan-rekan guru memang sangat layak diterima. ”Yang mengajar juga harus benar-
Terawas 20 KK, Mana Resmi 4 KK, Hasil penelitian ini, diketik oleh
yang selalu mensupport kegiatan Pasalnya, berkat ilmu yang diberikan benar berkompeten. Tujuannya, agar
Wartawan Linggau Pos selalu dibekali pers card (kartu pers).
Bangunjaya 12 KK, Semangus 1 Rismar, lalu dikirim ke panitia Lomba
Wartawan Linggau Pos tidak boleh menerima/meminta saya bisa mengarumkan nama SMAN kepada murid di sekolah, banyak karakter pendidikan itu terbentuk
KK dan Desa Ciptodadi 14 KK. PTK Dinas Pendidikan Provinsi
imbalan dalam bentuk apapun dari narasumber. 1 Lubuklinggau, ” jelasnya. orang yang berhasil dan sukses. dengan sendirinya,” jelasnya. (lik)
(adi/sin) Sumsel secara online. Menurut ibu
Linggau Pos

MUSI RAWAS SABTU | 3 DESEMBER 2022 HALAMAN 8


koran_linggau_pos
Linggau Pos Channel
Harian Pagi Linggau
liposstreaming.news

RM Tetap
Lanjutkan
Karir Politik
”Adik-adik junior
jangan curiga
saya tidak akan
nyalon Bupati,
Walikota, ataupun
Gubernur. Karena sudah pernah. Tapi
tolong doakan saya naik kelas lagi.
FOTO : MUHAMMAD YASIN / LINGGAU POS Bagi seorang berkarir di politik tentu
LIHAT : Sejumlah pejabat melihat batik yang diproduksi Rumah Batik Lan Serasan di Ruko Agropolitan Centre Muara Beliti, Kabupaten Mura. cita-citanya ingin naik kelas.”

Hasilkan 15 Motif Batik Khas Musi Rawas Dr Ridwan Mukti


Mantan Bupati Musi Rawas

MUSI RAWAS - Rumah Produksi Dekranasda Kabupaten Mura. artinya membutuhkan banyak Serasan dalam satu hari rata-rata
Batik Lan Serasan konsentrasi ”Ada yang kami serahkan ke orang dan harus kompak dengan memproduksi 10 lembar kain MUSI RAWAS - Mantan Bupati 2005-2010 dan 2010-2015 menyebut
membuat kain batik dengan motif Dekranasda Musi Rawas untuk ide yang sama. batik. Musi Rawas (Mura) sekaligus ada jabatan dan tidak ada jabatan
khas Kabupaten Musi Rawas didaftarkan HAKI atas nama ”Sehingga kami harus kompak. ”Kami melayani pesanan sesuai mantan Gubernur Sumatera Selatan bukan masalah baginya.
(Mura). Dekranasda ada juga atas nama Kalau tidak kompak tidak jadi dengan keinginan konsumen. (Sumsel) Dr Ridwan Mukti (RM) “Ada jabatan dan tidak ada
Sejak berdiri tahun 2017 hingga saya sendiri, jika dalam pameran batik. Itu sasaran dari penamaan Bisa custom. Kami juga ready menegaskan ia tetap akan jabatan bukan masalah bagi saya.
kini lebih kurang 15 motif dibutuhkan HKI atas nama saya rumah produksi batik,” jelasnya. stock batik cap maupun tulis,” melanjutkan karier politik. Atas Untuk dapat memberikan manfaat
Kabupaten Mura telah diciptakan. pribadi ada,” jelasnya, kemarin. Saat ini, Rumah Batik Lan paparnya. permasalahan yang pernah dialami, besar kepada bangsa dan negara
Owner Rumah Produksi Batik Ibu yang akrab dipanggil Ida Serasan memiliki sembilan Selain kain batik, Rumah menurut RM itu tidak membuatnya hanya bisa dilakukan melalui jalur
Lan Serasan, Nur Ida Setiowati itu menjelaskan alasan memberi karyawan. Untuk menyelesaikan Produsi Batik Lan Serasan juga berhenti berjuang untuk bangsa politik,” jelasnya.
Jumat (2/12/2022) membenarkan nama Rumah Produksi Batik Lan pembuatan batik dibutuhkan membuat baju. Harganya mulai dan negara Indonesia. RM menyakinkan bahwa dirinya
sejak didirikan tahun 2017 Serasan karena arti dari Lan waktu yang bervariasi tergantung dari Rp 250 ribu. ”Saya tetap melanjutkan karir tidak akan nyalon bupati, walikota,
setidaknya 15 motif batik khas Serasan yaitu bekerja sama Seiya motif batik. ”Ada yang bilang harga kain politik. Atas permasalahan yang maupun gubernur karena sudah
Kabupaten Mura sudah dibuatnya. sekata. ”Untuk batik tulis waktu batik mahal. Semua bahan baku pernah saya alami tidak membuat pernah.
Bahkan sejumlah kain batik sudah ”Dengan nama itu, harapan pengerjaannya bervariasi, ada kita datangkan dari Jawa karena saya berhenti berjuang untuk bangsa ”Adik-adik junior jangan curiga
didaftarkan hak kekayaan saya usaha ini tidak hanya mencari yang tiga hari selesai, namun ada tidak ada di Kabupaten Mura. dan Negara Indonesia,” tutur RM saya tidak akan nyalon Bupati,
intelektual (HAKI) atas nama keuntungan semata tapi saya juga yang sampai dua bulan baru Inilah yang membuat harga kain menyampaikan sambutan pada Walikota, ataupun Gubernur. Karena
dirinya sendiri. sebagai orang seni punya tanggung selesai. Sementara kalau batik batik relatif mahal. Selain itu, acara syukuran di kediaman sudah pernah. Tapi tolong doakan
Ada juga motif batik Kabupaten jawab moral untuk melestarikan cap membuat satu lembar maupun tingkat kerumitan pembuatan keluarganya Kelurahan Jawa Kiri, saya naik kelas lagi. Bagi seorang
Mura yang diserahkan ke kebudayaan bangsa,” jelasnya. 10 lembar saja, hanya butuh waktu batik apalagi batik tulis juga jadi Kecamatan Lubuklinggau Timur berkarir di politik tentu cita-citanya
Dekranasda Kabupaten Mura Kata Ida, untuk memproduksi 2-3 hari,” jelasnya. pertimbangan penentuan harga,” II, Kamis malam (1/12/2022). ingin naik kelas,” jelasnya
untuk didaftarkan HAKI atas nama batik tidak bisa bekerja sendirian, Rumah Produsi Batik Lan jelasnya.(sin) Mantan Bupati Mura dua periode Baca RM Tetap Hal 4

EMPAT LAWANG

Verifikasi Data Pasca Banjir Bandang


EMPAT LAWANG - Badan Pengelolaan Fauzan Khoiri Denin, Camat Paiker Zaili, Mike, Kamis (1/12/2022) mengatakan ada enam areal persawahan di tiga desa. Hasil rapat dan verifikasi, rehabilitasi
Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Perwakilan Badan Nasional Penanganan enam lokasi di tiga desa terkena terjangan Bahkan jembatan penghubung antara dan rekonstruksi pasca bencana ini sebagai
Kabupaten Empat Lawang melakukan Bencana Republik Indonesia (BNPB RI), banjir bandang paling parah pada 30 paling Desa Lawang Agung menuju Bandar Agung dasar penerbitan surat rekomendasi BNPB
verifikasi rehabilitasi dan rekonstruksi Badan Penanganan Bencana Daerah parah 30 Januari 2022. Yaitu Desa Padang Kecamatan Paiker Kabupaten Empat Lawang untuk pengusulan kebutuhan anggaran
pasca bencana daerah di tiga desa (BPBD) Sumatera Selatan dan BPBD Gelai, Muara Rungge, dan Muara Sindang. yang masih dalam pembangunan karena penanganan bencana dimaksud kepada
Kecamatan Pasemah Air Keruh (Paiker). Kabupaten Empat Lawang, Banjir bandang mengakibatkan tanggul putus total akibat banjir April 2021 lalu, Menteri Keuangan agar dapat dialokasikan
Kegiatan ini dihadiri Sekretaris Daerah Kepala BPKAD Empat Lawang Iwan air di Sungai Keruh jebol. Air merendam ikut rusak di terjang derasnya air sungai. pada DIPA Kementerian PUPR TA 2023.(iq)

Festival Jajanan
Warnai HUT KORPRI
EMPAT LAWANG - Rangkaian peringatan Empat Lawang Kompol Hendri, serta
HUT Korps Pegawai Republik Indonesia pejabat teras dilingkup Pemkab Empat
(KORPRI) ke-51 di lingkungan kerja Lawang.
pemerintah Kabupaten Empat Lawang Kepala BKPSDM Empat Lawang Soleha
Sumatera Selatan berlangsung, Jumat Apriani mengucapakan terima kasih atas
(2/12/2022). Kegiatan yang dimulai dengan partisipasi segenap lapisan masyarakat
Jalan Sehat diadakan Badan Kepegawaian maupun OPD dan badan serta semua
dan Pengembangan Sumber Daya Manusia yang terlibat dalam semua rangkaian dalam
(BKPSDM) Kabupaten Empat Lawang. memeriahkan HUT KORPRI ke-51.
Setelah itu, ribuan peserta diajak ” Terima kasih atas support dari Bapak
menyaksikan atraksi marhcing band, Bupati dan Wakil Bupati sehingga rangkaian
menikmati aneka kuliner di festival jajanan HUT KORPRI tahun ini begitu meriah.
dan dimanjakan dengan pembagian Ucapan terima kasih juga saya sampaikan
doorprize. kepada para jajaran BKPSDM yang telah
Hadir dalam momen itu, Bupati Empat bekerja keras agar acara HUT KORPRI
Lawang H Joncik Muhammad, Anggota berlangsung meriah. Insya Allah kemeriahan
DPRD Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) ini akan kita lanjutkan di tahun-tahun FOTO : IRSYAD / LINGGAU POS

Partai PKB M. Oktafiansyah, Wakapolres mendatang,” jelasnya.(iq) KORPRI : Bupati Empat Lawang H Joncik Muhammad ketika menghadiri peringatan HUT KORPRI ke-51, Jumat (2/12/2022).

Kapolsek Muara Pinang Diganti

Segera Adaptasi dan Pererat Kerjasama


Kapolres Empat Lawang AKBP Helda Prayitno Polres OKI.
memimpin upacara serah terima jabatan Sementara Kabag Logistik
(sertijab) dan pisah sambut Kabag Logistik dan Polres Empat Lawang Kompol H.
Novan Dwi Putra diangkat pada
Kapolsek Muara Pinang di halaman Mapolres jabatan baru sebagai Analis
Empat Lawang, Jumat (2/12/2022). Kebijakan Pertama Bidang Bankum
Bidkum Polda Sumsel.
Dalam amanatnya, Kapolres
Laporan Irsyad, Empat Lawang SERTIJAB : AKBP Helda Prayitno mengucapkan
terima kasih atas dedikasi dan
SETIJAB yang diadakan Arlan Hidayat diangkat pada Suasana upacara kerjasama yang dijalin selama
ini sesuai dengan Surat jabatan baru sebagai serah terima bertugas di Polres Empat Lawang.
Telegram Kapolda Sumatera Bhayangkara Operasional jabatan dan pisah Kapolres memberikan ucapan
Selatan Nomor: KEP/449/ Penyelia Bidang Bankum sambut Kabag selamat datang dan selamat
XI/2022 tanggal 25 November Bidkum Polda Sumsel Logistik dan bertugas kepada pejabat baru.
Kapolsek Muara Harapannya, agar dapat segera
2022 tentang ’Pemberhentian Sedangkan Kapolsek Muara
Pinang di halaman adaptasi dan menjalin kerja sama
dan Pengangkatan Dalam Pinang saat ini diamanahkan Mapolres Empat
Jabatan di lingkungan Polda kepada Iptu Muhammad Indra dan sinergis dengan para pejabat
Lawang, Jumat utama serta anggota Polres Empat
Sumsel’. Gunawan, yang sebelumnya (2/12/2022).
Dalam sertijab itu, menjabat sebagai Lawang sehingga tercipta soliditas
Kapolsek Muara Pinang AKP Kaurbinospal Satsamapta FOTO : ISTIMEWA dalam rangka kesuksesan dalam
pelaksanaan tugas.(*)

Anda mungkin juga menyukai