Anda di halaman 1dari 2

PENCABUTAN AKDR

No.Dokumen : SOP/405/103.31/2018
No.Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 15 Januari 2018
Halaman : 1/2
Tanda tangan Kepala Puskesmas
Kabupaten dr.Rio Ardona
NIP.19850623 201410 1001
Tulungagung

1. Pengertian Pencabutan AKDR adalah proses pencabutan Alat Kontrasepsi yang


berada Dalam Rahim yang dikerjakan sesuai standar
2. Tujuan Sebagai pedoman petugas dalam pencabutan AKDR secara tepat dan
benar
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas sendang Nomor : 188.4/16/SK/103.31 /
2017 tentang Jenis dan jadwal Pelayanan
4. Referensi Buku Panduan Praktis Pelayanan Kontrasepsi, Depkes , 2015
5. Prosedur/ 1. Memanggil pasien
Langkah- 2. Memasukkan kedalam regester
langkah 3. Melakukan anamesa
4. Melakukan konseling tentang pencabutan AKDR
5. Mengisi inform consent
6. Melakukan pencabutan IUD sesuai prosedur
7. Mendokumentasikan tindakan

6. Diagram Alir
Memanggil pasien Melakukan
Memasukkan ke anamnesa &
dalam regester konseling

Mendokumentasikan tindakan
Melakukan Mengisi inform
pencabutan IUD consent
sesuai prosedur.

7. Unit terkait 1. Unit KIA


2. Posyandu
3. Polindes
4. Ponkesdes
5. Pustu
6. BPS
8. Dokumen 1. Kohort KB
Terkait 2. Les KB
3. Kartu KB

9. Rekaman Tanggal mulai di


No Yang diubah Isi Perubahan
histori Berlakukan

perubahan

Anda mungkin juga menyukai