Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BELITUNG TIMUR

DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA

KEPUTUSAN
KEPALA UPT
NOMOR :
445/007/PKM-/I/2023

TENTANG
PELAKSANAAN PELAYANAN ANESTESI LOKAL

KEPALA UPT PUSKESMAS,

Menimbang : a. bahwa dalam pelayanan rawat jalan di Puskesmas


terutama pelayanan gawat darurat, pelayanan gigi, dan
keluarga berencana kadang-kadang memerlukan
tindakan bedah minor yang membutuhkan lokal
anestesi;

b. bahwa sehubungan dengan dengan hal pelaksanaan


pelayanan di UPT Puskesmas maka diperlukan adanya
kebijakan yang menyatakan bahwa pelayanan anestesi
lokal dan sedasi tersebut harus dilakukan oleh tenaga
kesehatan yang kompeten;

c. sesuai dengan sebagaimana yang dimaksud pada huruf


a sampai dengan b, ditetapkan melalui Keputusan
Kepala UPT Puskesmas;
Mengingat :
1. Undang Undang No. 11 Tahun 2020 Tentang Psikotropika;
2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik
Kedokteran (Lembaga Negara Tahun 2004 Nomor 116,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 4431);
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun
2023 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144.);
4. Peraturan Pemerintah No.1691/MENKES/PER/VIII/2011
Tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit;

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS DENDANG
TENTANG PELAKSANAAN PELAYANAN ANESTESI LOKAL
UPT PUSKESMAS;

KESATU : Menetapkan jenis anestesi yang dapat dilakukan di UPT


Puskesmas adalah anestesi lokal dengan macam lidokain dan
anestesi topikal chloretyl spray.

KEDUA 1.: Menetapkan tenaga kesehatan yang mempunyai kewenangan


melakukan anestesi adalah dokter dan dokter gigi.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan bila di


kemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya,
maka akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

2.

Ditetapkan di :
Pada Tanggal : 02 Januari 2023

KEPALA UPT PUSKESMAS

Anda mungkin juga menyukai