Anda di halaman 1dari 1

PENYUSUNANAN RENCANA LAYANAN MEDIS

Nomor dokumen : SOP/C/VII/002/07/2016


Nomor Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 01/07/2016
Halaman : 1-1
DINAS KESEHATAN PUSKESMAS
KABUPATEN DEPAPRE
JAYAPURA
Tanda Tangan Nama : dr.Andrew.Wicaksono
Puskesmas Depapre NIP :

Kepuasan adalah suatu persepsi dari seseorang terhadap bentuk

1. Pengertian layanan yang diterima. Pelanggan adalah pihak yang menerima


pelayanan
Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk kepuasan
2. Tujuan
pelanggan puskesmas oransbari
Pedoman ini diterapkan di wilayah kerja puskesmas Depapre
3. Kebijakan
sebagai instrumen penilaian dan evaluasi kinerja pelayanan publik
Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
Nomor: KEP/25/M.PAN/2/2004 tentang pedoman umum
4. Referensi
penyusunan indeks kepuasan masyarakat unit pelayanan instansi
pemerintah
1. Menetapkan metode evaluasi kepuasan pelanggan melalui
survei dengan membagikan kuisioner untuk diisi oleh
pelanggan
2. Menyiapkan instrumen untuk melakukan evaluasi kepuasan
pelanggan
3. Menunjuk pegawai puskesmas untuk melakukan evaluasi
kepuasan pelanggan
4. Menunjuk pegawai puskesmas yang menyebarkan instrumen

5. Prosedur/ Langkah - langkah kepada pihak pelanggan puskesmas Depapre untuk diisi
5. Instrumen yang telah diisi dikembalikan oleh pelanggan
kepada pegawai puskesmas yang telah ditunjuk
6. Melakukan tabulasi dan analisis terhadap data yang sudah
masuk
7. Membuat laporan tentang hasil evaluasi kepuasan pelanggan
8. Menyampaikan laporan kepada kepala puskesmas Depapre
9. Berdasarkan laporan evaluasi kepuasan pelanggan, kepala
puskesmas Depapre melakukan tindak lanjut yang diperlukan

6. Unit – unit terkait Semua unit pelayanan puskesmas

7. Hal – hal yang perlu


diperhatikan

Anda mungkin juga menyukai