Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Mata Pelajaran/Kelas : Matematika/IX


Materi/Waktu : Transformasi Geometri (Refleksi)/30 menit
Anggota Kelompok : 1.
2.

Tujuan:
Peserta didik dapat:
 Menentukan tiitk bayangan hasil refleksi terhadap titik (a,b), garis x = a dan garis y = b
dengan disiplin dan tanggung jawab.
 Menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari tentang pencerminan
Petunjuk
 Selesaikan permasalahan berikut dengan baik dan benar
 Berdo’alah sebelum mengerjakan

1. Kerjakan soal dengan bantuan Geogebra dan gambar pada bidang berikut!
a. Gambarkan titik A (2,3) dan refleksikan terhadap titik M(1,1) !
b. Gambarkan titik A (2,3) dan refleksikan terhadap garis x = 1 !

b. Gambarkan titik A (2,3) dan refleksikan terhadap garis y = -1 !


2. Kerjakan soal dengan mengisi titik-titik dibawah ini!
a. Tentukan bayangan titik A(3,4) jika dicerminkan terhadap titik B(2,3).
Jawab :
𝑥 ′ = 2(… ) − (… ) = ⋯
𝑦′ = 2(… ) − (… ) = ⋯
Jadi, bayangannya adalah A’(…,…)

b. Tentukan bayangan titik A (2,4) jika :


1) Dicerminkan terhadap garis x = 1
2) Dicerminkan terhadap garis y = -2
Jawab:
1) Titik A (2,4) dicerminkan terhadap garis x = 1 maka :
𝑥 ′ = 2(… ) − (… ) = ⋯
𝑦′ = ⋯
Jadi, bayangannya adalah A’(…,…)
2) Titik A (2,4) dicerminkan terhadap garis y = -2 maka :
x’ = …
𝑦′ = 2(… ) − (… ) = ⋯
Jadi, bayangannya adalah A’(…,…)

Anda mungkin juga menyukai