Anda di halaman 1dari 1

JARINGAN

FIBER OPTIC
Apa Itu Jaringan
Fiber Optic?
Ayo, kenali Fiber
optic
Keuntungan Fiber Optic
Apa itu Fiber To The Home? 1. Memiliki Kecepatan Tinggi
Merupakan suatu format 2. Jarak Transmisi Yang Jauh
penghantaran isyarat optic dari 3. Efisiensi Penggunaaan Ruang
pusat penyedia (provider) ke 4. Lebih Aman
kawasan pengguna dengan 5. Bebas Dari Gangguan Sinyal
menggunakan serat optic sebagai
media penghantaran.
Ada dua jalur dasar untuk
menggunakan jaringan FTTH Kekurangan Kabel Fiber Optik
kecepatan tinggi : 1. Harganya relatif lebih mahal
1. Aktif Optical Network (AON) ketimbang kabel pada umumnya.
2. Passife Optical Network (PON) 2. Butuh alat khusus dalam
menyambungkan kabel fiber optik.
3. Proses pemasangan kabel fiber
optik terbilang rumit, sehingga butuh
kesabaran dan ketelitian. Jaringan Fiber Optic adalah salah satu
jenis kabel yang terbuat dari kaca
sangat halus berukuran 120 mikrometer,
digunakan sebagai media transmisi
kecepatan optimal dengan
menggunakan pembiasan cahaya.

Anda mungkin juga menyukai