Anda di halaman 1dari 10

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI INDONESIA

UNIVERSITAS NUSA CENDANA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDKAN
KELOMPOK STUDI FISIKA
Sekretariat : Kampus FKIP Undana, jln. Adisucipto penfui-Kupang / Tlp: 081338057396

SURAT KEPUTUSAN
NOMOR : 13/SK/KSF-FKIP-UNC/KPG/K/INT/IX/2021
TENTANG

Pengesahan laporan pertanggungjawaban (LPJ) Kelompok Studi Fisika (KSF) Periode


2020/2021
Dengan rahmat Tuhan yang Maha Esa, kelompok studi fisika (KSF) FKIP Undana tahun
2020/2021
Menimbang :
1. Bahwa dipandang perlu adanya Laporan Peranggungjawaban Badan Pengurus KSF PERIDE 2020-
2021 di hadapan forum KSF Tahun 2021.
2. Bahwa untuk maksud tersebut maka perlu di buat sebuah surat keputusan

Mengingat : -
Memperhatikan :
1. Usul dan saran Anggota KSF 2021
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
1. Dengan berakhirnya masa kepengurusan dengan dipertanggujawabkan di depan forum dan
telah diterima dengan banyak masukan dan saran perbaikan LPJ
2. Ketetapan Rapat KSF Tahun 2021 tentang Laporan Pertanggungjawaban Badan Pengurus KSF Tahun
2021.
3. Menerima Laporan Pertanggungjawaban Badan Pengurus KSF Tahun sebagaimana terlampir.
4. Apabila dikemudian hari ada kekeliruan dalam keputusan ini, maka keputusan dapat ditinjau
kembali
5. Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan.
Ditetapkan di : kupang
hari/ tanggal : kamis 30 September 2021
pukul : 21:17 Wita
Mengetahui
Badan pengurus kelompok studi fisika (KSF) FKIP undana periode 2020/2021

Ketua KSF Sekretaris

Delinto Liunesi Elfiana H. Juita


Lampiran I
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN
BADAN PENGURUS KELOMPOK STUDI FISIKA
(LPJ BP KSF) PERIODE 2020-2021

A. PENDAHULUAN
Kelompok Studi Fisika (KSF) dalam eksistensinya di kehidupan kampus sangat erat
kaitannya dengan Program Studi Pendidikan Fisika dimana serangkaian kegiatan KSF
menjadikan Program Studi Pendidikan Fisika sebagai sandaran kuat dan juga untuk
kebaikan Prodi yaitu akreditasi Prodi. Keberanian untuk mengembangkan seluruh potensi
KSF di sekitar kampus kini telah sampai ke semua Kabupaten di NTT, walaupun tidak
semua pelosok NTT kita jangkau. Hal ini tentunya merupakan perjuangan tiap tahun yang
secara perlahan mulai berkembang dan menjadi sebuah harapan besar apabila selepas
kepengurusan ini, KSF terus berkembang pesat dengan menjangkau semua pelosok NTT
dalam menjalankan rangkaian kegiatan tahunan.
Pengabdian selama satu periode kepengurusan telah usai dan hampir lebih dari satu
tahun Badan Pengurus KSF menjalani tugas-tugas panggilan social,intelektual, dan
spritualnya, hingga tiba saatnya dengan jiwa yang besar dan keterbukaan yang positif
mengajak kita untuk melihat apa yang telah di kerjakan selama satu periode kepengurusan.
Maka dari itu perkenankanlah kami untuk menyampaikan laporan pertanggungjawaban
(LPJ) sebagai suatu bentuk implementasi akan tuntutan selama satu masa kepengurusan.
Kiranya LPJ ini dapat ditelaah dan dikritisi secara objektif, rasional demi penyempurnaan
KSF di waktu yang akan datang.

B. PROFIL BP KSF PERIODE 2020-2021

Ketua Umum: Delinto Liunesi


Sekretaris Umum: Elfiana Hardianti Juita
Bendahara Umum: Sulistyawati Ndabu Nendir
I. Bidang pendidikan
Ketua : Yonrit Gabriel Tanesib
Sekretaris : Ana Carenina Manek Temu
Anggota :
1. Dorothea Palmira Un Asa
2. Sabinus Tukan
3. Selvuana Ina Kii
4. Yesinta A. Kurnia
5. Marsalina B. Aran
6. Fransiska Ferlita Ina
7. Shandra Dangu
II. Bidang Penalaran Dan Keilmuan
Ketua : Yakobus Brino
Sekretaris : Kresensia Kurniawati Malapasa
Anggota :
1. Yosua Wiliam Manafe
2. Theresia Erika Resi
3. Seprianus F. Osman
4. Indah Zakiayah M. Amin
5. Rindani E. Djara Lay
6. Amelia Ade Putri Ambot
7. Alfin Gedje Dima
III. Bidang Minat Dan Bakat
Ketua : Hidayat D. Mau
Sekretaris : Claudia Puspita Mea
Anggota :
1. Djodi P. P. Uas
2. Inosensius Y. Un
3. Ignasius Doni Lelangona
4. Helena Susanti Tael
5. Herman Aprianus Djami Rene
6. Ruth Babo Higa
7. Agnes Y. C. Rabu

III. Bidang Kesejahteraan Mahasiswa


Ketua : Fransiska G. Dano
Sekretaris : Bentruida Lobo
Anggota :
1. Kris Hadjo
2. Norbet Dethan
3. Regina Numa
4. Alexandra Bere Lewamuda
5. Agustinus Are Weran
6. Priska Lesmiwati Henuk
7. Urbanus Fanu Mona

IV. Bidang Hubungan Kemasyarakatan


Ketua : Alberto Dimu Hau
Sekretaris : Dewi R. E. Manu
Anggota :
1. Yuni S. Bengu
2. Rinardius Baptistaa Ati
3. Imer Soinbala
4. Polokarpus Lose
5. Bruno P. Nitit
6. Iffah Munifah Arifin
7. Gisela Yani Lazeran

C. ROGRAM KERJA
Berdasarkan hasil rapat perdana Badan Pengurus Kelompok Studi Fisika (KSF) periode
2020/2021 tanggal 05 Desember 2020, yang tertuang dalam Keputusan Badan Pengurus
nomor : 02/BP. KSF/FKIP-Undana/KPG/INT/K/XII/2020 tentang program kerja Badan
Pengurus KSF 2020-2021
1. Bidang Hubungan Masyarakat
a) Baksos sebagai kegiatan tahunan/primer KSF
b) Kerja bakti bersama dilokasi tertentu di wilayah kota kupang, titik sasaran seperti
pantai Oesapa, wilayah bundaran penghijauan, dll
c) Dies natalis dan pelepasan alumni prodi fisika
2. Bidang Penalaran Dan Keilmuan
a) Webinar pembelajaran online
b) Fisika mengajar, dengan mengingat kondisi pendidikan NTT di tengah tengah
wabah covid-19 sangat memprihatinkan maka prodi fisika bisa menjadi relawan
untuk mengajar IPA/Fisika.
c) Kuliah umum yang berkaitan tentang bimbingan tugas akhir (proposal penelitian
dan skripsi)
d) Cerdas Cermat Fisika (CCF)
3. Bidang Kesejahteraan Mahasiswa
Membantu pelayanan administrasi yang berkaitan dengan ujian proposal dan skripsi
4. Bidang Minat Dan Bakat
a) Kegiatan KSF Cup
b) Turnamen Free Fire online
c) Lomba seni budaya NTT se-MIPA (fashion show, menyanyi, menari)
d) Mading KSF
5. Bidang Pendidikan
a) MTA2B
b) Seminar pendidikan

D. PELAKSANAAN PROGRAM KERJA


Dari rangkaian program yang direncanakan diatas, program yang berhasil direalisasikan
oleh masing- masing bidang adalah sebagai berikut.

N Bidang Program Waktu pelaksnaan


o
1 Pendidikan Masa temu akrab anggota 20 April 2021-12 Juni 2021
baru (MTA2B).

2 Kesejateraan mahasiswa Persiapan seminar Desember 2020-September


proposal dan seminar 2020
skripsi dengan kontibusi
sebesar Rp 200.000
(online) dan Rp 200.000
(online)

3 Penalaran dan keilmuan Webinar Desain Penelitian 18 Januari 2021


kualitatif dan kuantitatif
bagi mahasiswa FKIP

4 Minat dan Bakat Turnament Free Fire 7-9 Maret 2021

E. KENDALA-KENDALA DALAM PROGRAM KERJA


Merujuk dari hasil rapat perdana Badan Pengurus Kelompok Studi Fisika (KSF) periode
2020-2021 terdapat 13 program yang tersebar di 5 bidang. Dari rencan tersebut terdapat 4
program yang terealisasi (pencapaian kinerja BP KSF 2020-2021 kurang lebih 30%).
Pencapaian ini tentu sangat rendah, hal ini dikarenakan kendala yang dihadapi yakni:
1. Kendala akademik, berupa kesibukan akademik yang melibatkan badan pengurus
beserta jajarannya dan juga terhadap anggota.
2. Kurangnya komunikasi dan kerja sama antara sesama badan pengurus dan juga terhadap
anggotannya di karenakan pertemuan tatap muka telah dibatasi.
3. Penyakit yang mengguncang dunia (pandemi covid-19), yang berhasil membatalkan ± 8
kegiatan yang kita rencanakan, antara lain:
a) Pengabdian Dosen dan Mahasiswa kepada Masyarakat
b) Kerja bakti bersama dilokasi tertentu di wilayah kota kupang, titik sasaran
seperti pantai Oesapa, wilayah bundaran penghijauan
c) Dies natalis dan pelepasan alumni prodi fisika
d) Fisika mengajar; dengan mengingat kondisi pendidikan NTT di tengah tengah
wabah covid-19 sangat memprihatinkan maka prodi fisika bisa menjadi relawan
untuk mengajar IPA/Fisika
e) Kuliah umum yang berkaitan tentang bimbingan tugas akhir (proposal penelitian
dan skripsi)
f) Cerdas Cermat Fisika (CCF)
g) Lomba seni budaya NTT se-MIPA (fashion show, menyanyi, menari)
h) Mading KSF

F. KEUANGAN
Keuangan Kelompok Studi Fisika KSF Periode 2020-2021 dapat dirincikan sebagai
berikut:
a) Transaksi melalui ATM
 Pemasukkan

No Sumber Pemasukkan Besar Pemasukkan


1 Sumbangan dari BP Periode 2019/2020 Rp.13.186.455
2 Ujian Proposal + Skripsi (online) @ 68+54 Rp.24.400.000
Jumlah Rp.37.586.455

 Pengeluaran

No Jenis Pengeluaran Besar Pengeluaran


1 Sumbangan untuk kegiatan KSF Rp. 3.490.000
2 Pengadaan piala bergilir CCF Rp. 10.000.000
3 Uang yg digunakan oleh kepro 2017/2021 Rp. 3.000.000
4 Uang makan Dosen saat ujian Rp. 10.318.000
5 Ganti uang adik-adik yang ikut lomba Rp. 300.000
Jumlah Rp. 27.108.000
Total pemasukan – Total pengeluaran Rp. 37.586.455-27.108.000=
10.478.455

Saldo di ATM = Rp. 10.478.455

 Rincian pengeluaran piala bergilir CCF


No Jenis Barang Satuan Harga Total
(Rp) (Rp)
1 Tatakan piala
1 250.000 250.000
2 Papan tingkat kayu
3 120.000 360.000
3 Tiang piala besi
5 75.000 375.000
4 Mahkota piala
20 35.000 700.000
5 Reser peningkat
20 30.000 600.000
Bodi piala besar
6 13 120.000 1.560.000
Bodi piala kecil
7 14 75.000 1.050.000
Ongkir
8 990.000
Plakat Piala
9 1 100.000 100.000
Kotak kaca piala
10 1 2.000.000 2.000.000
Tatakan Kaca
11 1 200.000 200.000
Transportasi
12 1 200.000 200.000

Total Biaya 8.430.000

Sisa uang = 1.570.000 ( di kembalikan ke bendahara umum)

b) Transaksi Langsung
 Pemasukan

NO SUMBER PEMASUKAN BESAR PEMASUKAN


1. Sumbangan dari BP periode 2019/2020 Rp. 3.437.400
2. Uang sisa makan pelantikan BP KSF Rp. 115.000
3. Sisa Uang belanja baju KSF Rp. 1.600.000
4. Turnament Free Fire Rp. 165.000
Jumlah Rp. 5.317.400

 Pengeluaran

NO JENIS PENGELUARAN BESAR PENGELUARAN


1. Sumbangan untuk pelantikan BP KSF 2020/2021 Rp. 845.000,00
2. Sumbangan untuk Pan-Lak MTA2B Rp. 266.500,00
Jumlah Rp. 1.111.500

Pemasukan –pengeluaran = 5.317.400-1.111.500=4.205.000


Saldo : Rp. 4.205.900 + 1.570.000 = 5.775.000

G. INVENTARIS

NO. Barang Jumlah Keterangan


1. Stempel badan pengurus 1 Buah Baik
2. Stempel panitia pelaksana 1 Buah Baik
3. Bantal stempel 1 Buah Baik
4. Ember 25 Buah Baik
5. Gayung 30 Buah Baik
6. Bola Lampu 35 Buah Baik
7. Kabel listrik 3 Gulungan Baik
8. Mok 8 Lusin Baik
9. Dinamo air 1 Buah Baik
10. Pengeras Suara 1 Paket Baik

H. KESEKERTARIATAN
1) Surat masuk 4
2) Surat keluar 2
3) Surat keputusan 12.

I. PENUTUP .
Sebagaimana adanya kehidupan ini, segala sesuatu berubah dari waktu ke waktu dan
harapan kecil itu digantung sebagai mimpi yang terbesar dalam menjalani partisi kecil selang
waktu yang mungkin punya ujung dan mungkin pula tak berujung. Kelompok Studi Fisika (KSF)
merupakan sebuah wadah pendewasaan diri yang kita miliki ,mempunyai selaksa mimpi yang
diharapkan dapat tercapai. Untai panjang waktu selalu jadi penilai, Kerja keras dan perjuangan
kita jadi patokan untuk nilai yang KSF Peroleh. Sejauh jalan yang kami tapaki, sebanyak langkah
yang kami ayunkan dalam sepenggal waktu yang kami lalui, BP KSF Periode 2020-2021
berusaha sekuat tenaga mencoba memanggil kenyataan dari mimpi mimpi besar KSF. Yang
tertulis dalam bathin setiap orang yang mencintai KSF. Kenyataaan kenyataan itu tergambar dari
sejumlah program kerja yang berhasil kami laksanakan selama kepengurusan kami. Dan semua
itu kami persembahkan sebagai bentuk kecintaan kami sebagai bagian dari orang orang yang
mencintai KSF. Banyak pencapaian yang kami raih dan semua itu tidak terlepas dari dukungan
semua orang yang mencintai KSF. Oleh karena itu melalui LPJ ini Kami BP KSF Periode 2020-
2021 mengucapkan limpah terima kasih kepada:
1. Program Studi Pendidikan Fisika diwakili oleh Bapak Hartoyo Yudhawardana, S.Si.,
M.Si. selaku Ketua Program Studi Pedidikan Fisika masa jabatan 2017-2021 beserta
para Dosen Pandidikan Fisika yang dengan setia selalu memberikan dukungan dan
motivasi kepada BP KSF selama Kepengurusan Periode 2020-2021.
2. BP KSF Periode 2019-2020 yang telah dengan sebuah keyakinan mempercayakan
tongkat estafet kepada kami BP KSF untuk masa kepengurusan 2020-2021.
3. Alumni Program Studi Pendidikan Fisika yang selalu memberikan masukan masukan
demi kemajuan KSF selama kepengurusan kami.
4. Anggota KSF yang selalu dan senantiasa memberikan dukungan dan partisipasi bersama
kami dalam menyukseskan semua program yang kami rencanakan.
5. Semua pihak yang turut memberikan dukungan baik materi maupun moril demi
kemajuan KSF selama kepengurusan kami.
Selain pencapaian pencapaian yang kami raih, banyak juga kegagalan-kegagalan yang kami
alami. Hal ini tidak terlepas dari keterbatasan kami sebagai manusia yang berproses diatas
kesempatan yang disediakan waktu. Oleh karena itu harapan kami BP Periode 2020-2021 pada
penerus estafet untuk periode berikutnya kiranya apa yang menjadi kesusksesan kami hari ini
menjadi kesuksesan kita bersama untuk ditingkatkan kedepannya dan apa yang menjadi
kekurangan kami hari ini itu adalah mimpi kami yang tertunda dan kiranya menjadi mimpi kita
bersama untuk digapai nanti.
Dari Keadaan terkini KSF, kita semua patut berbangga, atas semua keberhasilan yang kita
raih selama ini, dan kita juga patut merenungi masih banyak mimpi yang tertunda yang belum
kita raih. Kapan pun itu semua mimpi KSF harus kita gapai. Sebagai Wujud Syukur dan
Tanggung Jawab kita sebagai orang - orang yang Dipercayakan Sang TUHAN untuk memiliki
KSF.
Seperti seorang pendaki, yang semakin tinggi ia mendaki untuk dapat melihat lebih jauh,
demikain juga kita sebagai orang yang mencintai KSF harus mampu membawa KSF melihat
lebih jauh keluar, agar KSF dapat terlihat jauh dari luar, dan semakin banyak cinta yang akan
tumbuh dari semua hati yang melihat KSF dari jauh. lalu mimpi harapan dan doa akan tersimpan
dalam jiwa kita dan semua orang yang melihat KSF kemudian akan ada banyak orang yang
berusaha dan memberi dukungan untuk mewujudkan mimpi KSF dan akhirnya akan bermuara
pada sebuah kemasyuran karna banyak mimpi cita cita dan harapan KSF yang jadi kenyataan.
Inilah kami dengan semua yang kami punya, kiranya TUHAN MAHA CINTA dapat
melengkapi kita semua untuk dapat bergerak terus mendekati kesempurnaan . teriring salam dan
doa tulus kami.

‘ I Love Physic I Love Peace’


Hormat kami
Badan Pengurus Kelompok Studi Fisika (KSF) Periode 2020-2021

Delinto Liunesi Elfin Hardianti Juita


Ketua Sekretaris

Anda mungkin juga menyukai