Anda di halaman 1dari 19

1.

Seorang pasien laki-laki berumur 65 tahun datang dengan wajah kesal ke petugas
resepsionis suatu klinik gigi karena menunggu terlalu lama untuk diberikan perawatan
oleh dokter gigi. Pasien itu ingin segera dilakukan perawatan.

Apa tindakan yang tepat yang harus dilakukan oleh seorang resepsionis agar tidak terjadi
hal tersebut?

A. Memintak maaf pada pasien.


B. Membuat sistem perjanjian pasien.
C. Menyuruh pasien duduk dan sabar.
D. Memberikan majalah untuk pasien.
E. Menyuruh dokter bekerja lebih cepat.

2. Obat dibutuhkan dalam penyembuhan suatu penyakit.

Kejadian yang dialami molekul obat mulai saat masuknya obat ke dalam tubuh tersebut?

A. Exkresi
B. Distribusi
C. Absorbsi
D. Farmakokinetik
E. Farmakodinamik

3. Disebuah klinik dengan peralatan yang canggih, seorang dokter gigi sedang melakukan
tindakan preparasi denhan kondisi pasien yang hyper salivasi.

Apa yang akan saudara lakukan ketika anda menjadi mitra dokter gigi spesialis tersebut?

A. Menyiapkan alat dan tongue holder


B. Memasang tip dan melakukan suction
C. Memasang cotton roll dan tongue holder
D. Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan
E. Menenangkan pasien sambil mempersiapkan alat

4. Anak usia 5 tahun diantar oleh ibunya ke klinik gigi, karena jatuh dari sepeda, setelah di
periksa terdapat luks pada bibirnya, keadaan umum baik, tidak ada luka di bagian lain.

Apa tindakan tepat untuk menangani kasus tersebut?

A. Langsung di rujuk ke dokter gigi


B. Lakukan debridemant, terus rujuk ke dokter gigi
C. Tutup luka dengan tampon, terus rujuk ke dokter gigi
D. Lakukan debridemant, tutup luka dengan tampon dan antiseptic
E. Tutup luka dengan tampon, lakukan debridemant, rujuk ke dokter gigi

5. Bapak ilmu kedokteran karena ajaran-ajaran dan tulisan-tulisannya memberikan dasar


pemikiran dan sistematika ilmiah pada ilmu pengobatan, pengobatan penyakit
memerlukan sistematika ilmiah

Siapakah yang disebut dengan bapak ilmu kedokteran tersebut?

A. Aries Toteles
B. Grolier
C. Hippocrates
D. Aslepius
E. Shortidge

6. Seorang pasien yang datang ke klinik gigi dengan kasus 26 mengalami KMD pada
kunjungan pertama sudah dilakukan preparasi dan penambalan sementara dengan zink
oxid eugenol. Saat ini sudah tidak ada keluhan nyeri lagi.

Apa tindakan yang paling tepat anda lakukan untuk kasus tersebut di atas?

A. Langsung dilakukan tindakan menambalan dengan tumpatan tetap


B. Langsung dilakukan tindakan menambalan dengan cement base dan caviton
C. Langsung dilakukan tindakan menambalan dengan eugenol dan tumpatan tetap
D. Langsung dilakukan tindakan menambalan dengan cement base dan tumpatan tetap

7. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan mulutnya
terasa bau. Hasil pemeriksaan objektif ditemukan adanya karang gigi supra gingival pada
daerah proksimal gigi anterior.

Alat apakah yang paling tepat digunakan untuk kasus di atas?


A. File scaler
B. Hoe scaler
C. Kuret scaler
D. Sickle scaler
E. Chisel scaler

8. Di poskesmas desa X akan diadakan penyuluhan tentang cara menyikat gigi yang baik
dan benar. Ibu-ibu yang berkunjung jumlahnya sekitar 20 orang, masing-masing
membawa anaknya yang masih balita. Waktu yang dialokasikan untuk penyuluhan adalah
30 menit.

Apa media yang paling tepat digunakan pada kondisi tersebut?

A. Model rahang (phantom)


B. Flanel graff
C. Flash card
D. Flip chart
E. Poster

9. Pasien remaja putri umur 15 tahun ingin menambal gigi depan atas kiri dengan keluhan
gigi berlubang, tidak pernah sakit, dan belum pernah ditambal. Hasil pemeriksaan
terdapat libang pada 1/3 gingiva gigi 21. Hasil pemeriksaan terdapat karies mencapai
email, sondasi -, perkusi/tekanan -/-

Bagaimanakah manipulasi yang paling tepat untuk tumpatan tetap pada pasien tersebut?

A. Powder dibagi 4, dicampur sedikit demi sedikit dengan liquid, diaduk sampai
homogen, dengan konsistensi seperti dempul
B. Powder dibagi 4, dicampur sedikit demi sedikit dengan liquid, diaduk sampai
homogen, dengan konsistensi seperti pasta kilat
C. Liquid diratakan dahulu, powder dimasukan ke liquid diaduk melipat hingga
homogen dengan konsistensi seperti pasta kilat
D. Liquid diratakan dahulu, powder dimasukan ke liquid sedikit demi sedikit ditekan
tekan dan diaduk melipat hingga homogen dengan konsistensi seperti pasta kilat
E. Powder dimasukan ke liquid diaduk dengan gerakan memutar dengan diameter
minimal 3 cm, dengan konsistensi seperti dempul.

10. Seorang anak perempuan berumur 10 tahun akan diberikan treatmen ART pada 36.
Kavitas telah siap untuk dilakukan penambalan/restorasi. Bahan tambal pun telah diaduk.

Apa yang paling tepat anda lakukan selanjutnya?

A. Merapikan dan membersihkan sisa tumpatan


B. Menumpat kavita dengan bahan tambal
C. Mengoles tumpatan dengan varnish
D. Menekan tumpatan dengan jari
E. Mengoles jari dengan vaselin
11. Seorang perempuan berusia 35 tahun datang ke Klinik Gigi X dengan keluhan gigi
geraham kiri bawah sakit bila dipakai menguyah. Hasil pemeriksaan intra oral
menunjukkan bahwa gigi 36 KMP dengan periodontitis apikalis.

Apa tanda vital yang paling tepat dari penyakit di atas?

A. Druk positif
B. Druk Negatif
C. Mobility positif
D. Perkusi positif
E. Perkusi negatif

12. Seorang pasien umut 13 tahun datang ke Klinik Gigi. Pasien mengeluh gigi depan bawah
kanan terasa sakit jika dipakai untuk makan. Pada pemeriksaan intra oral terlihat gigi 4.3
parsial erupsi, gigi 4.4 sehat, gigi 1.6 karies dentin, gigi 8.3 persintensi goyang derajat 2.

Tindakan segera yang harus dilakukan adalah ...

A. Penambalan 1.6
B. Ekstraksi 4.3
C. Observasi pada 4.3
D. Ekstraks 8.3
E. Merawat 4.3

13. Anda akan melakukan Pendidikan Kesehatan Gigi kepada masyarakat dengan tujuan
terdapat perubahan perilaku sehat di masyarakat. Untuk itu pada proses perencanaan anda
melakukan pendekatan pemecahan masalah (problem solving).

Manakah langkah pertama yang paling tepat anda lakukan untuk tujuan tersebut?

A. Menentukan tujuan
B. Identifikasi masalah
C. Menentukan sasaran
D. Menetapkan prioritas masalah
E. Menentukan rencana kegiatan

14. Setelah melakukan tindakan scaling pada seorang pasien, anda merasa perlu melakukan
CST kepada pasien dengan harapan pasien mampu memelihara kebersihan gigi dan
mulutnya. Anda kemudian mendemonstrasikan cara menyikat gigi yang baik dan benar.

Apa media atau alat peraga yang paling tepat untuk kegiatan di atas?
A. Poster
B. Leafiet
C. Flip chart
D. Flash card
E. Model rahang

15. Seorang pasien usia 25 tahun datang ke balai pengobatan gigi. Hasil pemeriksaan itra oral
terlihat pada permukaan gigi rahang atas bagian labial terdapat karang gigi menutupi 2/3
mahkota. Untuk membersihkannya maka dilakukan scalling oleh operator.

Apa jenis scaller yang paling tepat digunakan sesuai kasus diatas?
Chisel scaler
A. Moon sickle
B. Wing shape
C. Excavator
D. Curet
E. Hoe

16. Nyonya F usia 32 tahun datang ke Puskesmas di daerah terpencil yang tidak ada
listriknya, dengan keluhan gigi RB kanan berlubang dan sering terasa linu. Hasil
pemeriksaan klinis gigi 16 karies mencapai dentin.

Apakah tindakan yang anda lakukan untuk mengatasi kasus tersebut?

A. Penambalan sementara dengan zinx oxid eugenol


B. Menambal dengan tumpatan tetap
C. Merujuk ke praktek dokter gigi
D. Merujuk ke Rumah Sakit
E. Menambal dengan ART

17. Sebagai seorang tenaga kesehatan gigi, salah satu tugasnya adalah melaksanakan
pelayanan asuhan. Di wilayah kerja anda terdapat beberapa SD, dimana SD tersebut
belum pernah mendapatkan pelayanan kesehatan gigi. Sebagai perawat gigi yang
bertugas di wilayah tersebut, anda bertanggung jawab melaksanakan program pelayanan
asuhan, dalam hal ini UKGS.

Apakah langkah awal yang anda lakukan?

A. Menyusun rencana
B. Melakukan perawatan gigi
C. Melakukan survei/penjaringan kesehatan gigi
D. Melakukan pendekatan dengan Kepala Sekolah
E. Melakukan pendekatan dengan Dinas Kesehatan

18. Perawat gigi melakukan asistensi dokter gigi pada tindakan scalling. Perawat gigi harus
menyiapkan posisi pasien yang tepat sehingga bisa membantu mempercepat perawatan.

Manakah zona asisten yang paling tepat untuk kasus di atas?

A. Zona operator adalah antara jam 9-12


B. Zona assistan adalah jam 1-3
C. Zona transfer adalah jam 12-1
D. Zona instrumen adalah jam 8-10
E. Zona pasien adalah jam 12

19. Obat dibutuhkan dalam proses penyembuhan

Apa nama buku panduan yang memuat persaratan kemurnian sifat fisika, kimia, cara
pemeriksaan, serta beberapa ketentuan lain yang berhubungan dengan obat-obatan?

A. Farmasi
B. Farmasetika
C. Farmakope
D. Farmakognosi
E. Farmaterapy

20. Dalam rangka pemberdayaan masyarakat di desa siaga sebelum program dijalankan
sebaiknya diadakan MMD (Musyawarah Masyarakat Desa). Dalam MMD sebaiknya ada
proses mengusulkan cara penanganan dan penanggulangan masalah.

Apakah peran saudara dalam kegiatan dimaksud

A. Menentukan prioritas masalah


B. Sebagai fasilitator dan mobilisator
C. Penentu keputusan dan kebijakan
D. Mengatur dan menentukan seluruh perencanaan kegiatan
E. Berperan aktif menentukan dan mengambil peran dalam menentukan pengambilan
keputusan
21. Seorang pasien perempuan 8 tahun datang ke Klinik Gigi diantar ibunya dengan keluhan
gigi depan bawah bertumpuk. Dari hasil pemeriksaan intra oral ditemukan adanya gigi 71
dan 31 dalam posisi yang bertumpuk dan terjadi kegoyangan derajat 3 pada gigi 71.
A. Dilakukan rujukan
B. Dilakukan penyuluhan
C. Dilakukan pemberian obat
D. Dilakukan pencabutan pada gigi tetapnya
E. Dilakukan pencabutan pada gigi sulungnya

22. Anda melakukan pemeriksaan gigi terhadap pasien wanita usia 58 tahun. Berdasarkan
hasil anamnesa pasien pernah mengalami sakit gigi satu bulan yang lalu tetapi tidak
berobat, saat ini sudah tidak ada keluhan. Pasien ingin dilakukan penambalan. Dari hasil
pemeriksaan intra oral terdapat kavita yang besar dan dalam pada gigi 27. Anda
melanjutkan pemeriksaan untuk mengetahui vitalitas gigi tersebut.

Apakah jenis pemeriksaan yang paling tepat untuk tujuan tersebut?

A. Sondasi
B. Perkusi
C. Palpasi
D. Mobiliti
E. Termis

23. Pasien wanita berusia 45 tahun datang minat dicabut gigi geraham bawah kanan. Pada
pemeriksaan intra oral ditemukan gigi 4.6 sisa akar, gigi 1.2, 1.1, 2.1, 2.2 dan 2.3 sehat
tapi mengalami kegoyangan. Pasien pernah mengalami stomatitis ringan dengan masa
penyembuhan yang lama.

Dari gejala yang ada kemungkinan pasien menderita penyakit ...

A. TBC
B. Demam thypoid
C. Diabetes mellitus
D. Hepatitis B
E. Stomatitis

24. Seorang pasien laki-laki usia 25 tahun datang ke poli gigi, dengan keluhan gigi 2.6
lubang, jika minum dingin atau manis terasa linu sekali dan lama hilangnya.

Apa yang akan anda lakukan pada pasien tersebut?

A. Memberikan obat oral


B. Melakukan devitalisasi gigi
C. Melakukan perawatan syaraf gigi
D. Melakukan penumpatan dengan pulp caping
E. Melakukan penumpatan tetap dengan bahan sewarna gigi

25. Dalam rangka melaksanakan program UKGS anda melakukan pemeriksaan kesehatan
gigi di sekolah dasar dengan jumlah murid 300. Hasil pemeriksaan didapatkan 60 murid
memerlukan perawatan penambalan gigi.

Apakah tindakan yang paling tepat untuk menyelesaikan kasus tersebut?

A. Memberi penyuluhan tentang karies gigi kepada semua murid


B. Memberi penyuluhan tentang penambalan gigi kepada semua murid
C. Memberi penyuluhan tentang akibat gigi tidak ditambal kepada semua murid
D. Mengirim 60 murid yang memerlukan perawatan penamnalan gigi ke poli gigi
Puskesmas
E. Mengirim secara bertahap, 60 murid yang memerlukan perawatan penambalan ke
poli gigi Puskesmas

26. Seorang perawat gigi akan melakukan penyuluhan kepada masyarakat dengan tujuan
ingin meningkatkan pengetahuan masyarakat, sehingga mampu berperilaku hidup sehat.
Agar penyuluhan saudara lakukan persiapan-persiapan.

Apa saja persiapan-persiapan yang harus dilakukan oleh penyuluh?

A. Persiapan tempat dan waktu


B. Persiapan sarana dan prasarana
C. Persiapan sasaran baik jumlah maupun jarak.
D. Persiapan alat, materi dan metode penyuluhan
E. Persiapan penampilan, alat dan bahan penyuluhan

27. Seorang gadis berusia 15 tahun datang ke Klinik Gigi dengan gusi posterior bawah
bengkak dan sering berdarah pada saat menyikat gigi. Pada pemeriksaan intra oral terlihat
kalkulus supra gingival yang menutupi lebih dari dua pertiga permukaan gigi.

Apakah tindakan yang harus anda lakukan untuk kasus tersebut?

A. Scalling
B. Curettage
C. Root planning
D. Pemberian antiseptic
E. Pemberian obat kumur
28. Pasien perempuan berusia 26 tahun datang ke Klinik Gigi dengan keluhan gigi rahang
atas kanan berlubang dan ingin ditambal, hasil pemeriksaan intra oral diketahui gigi 17
karies mencapai dentin pada permukaan oklusal menjalar pada permukaan bukal.

Manakah klasifikasi kavita yang paling tepat untuk kasus diatas?

A. G. V Black klas 1 compound


B. G. V Black klas 2 compound
C. G. V Black klas 3 compound
D. G. V Black klas 4 compound
E. G. V Black klas 5 compound

29. Gusi terkena arsen karena tidak baiknya tambalan sementara sehingga bocor dan
mengenai jaringan disekitar.

Apa nama jenis stomatitis yang terjadi di rongga mulut yang diakibatkan karena obat-
obatan?

A. Aphtosa
B. Ulcerosa
C. Gangrenosa
D. Cancrum oris
E. Medicamentosa

30. Perawat gigi akan membuar peremcanaan kegiatan salah satu program kesehatan gigi.
salah satu unsur dalam perencanaan dalam penetapan tujuan.

Manakah rumusan yang benar untuk tahapan diatas

A. Meningkatkan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut


B. Meningkatnya pengetahuan ibu-ibu diwilayah desa X tahun 2013
C. Didapatkan peningkatan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut menjadi 80%
D. Meningkatkan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut pada ibu-ibu diwilayah desa X
E. Meningkatnya pengetahuan kesehatan gigi dan mulut pada ibu-ibu diwilayah desa X
31. Seorang wanita menuju loket pendaftaran akan memeriksakan giginya. Proses
pendaftaran sudah dilakukan selanjutnya yang bersangkutan di pesan untuk duduk
menunggu panggilan.

Apa nama fase awal dalam proses perawatan gigi dan mulut adalah ....
A. Pengkajian
B. Diagnosis
C. Perencanaan
D. Implementasi
E. Evaluasi

32. Perawat gigi dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya, memiliki tanggung jawab
hukum baik secara perdata maupun pidana.

Perawat gigi akan dikatakan tidak bertanggung jawab dalam bidang hukum perdata jika

A. Perawat gigi melakukan wanprestasi tidak melakukan kewajibannya, atau tidak


memenuhi prestasi sama sekali
B. Perawat gigi tidak berupaya meningkatkan kesehatan gigi dan mulut masyarakat
dalam bidang promotif, preventif, dan kuratif sederhana
C. Perawat gigi tidak memberikan pelayanan kepada pasien dengan bersikap ramah,
ikhlas sehingga pasien merasa tenang dan aman.
D. Perawat gigi tidak memberikan pertolongan darurat dalam batas-batas kemampuan
sebagai suatu tugas
E. Perawat gigi tidak melakukan pelayanan asuhan kesehatan gigi kepada kelompok
rentan penyakit gigi.

33. Dalam rangka meningkatkan pengetahuan tentang keterampilan menyikat gigi,


puskesmas X mengadakan pelatihan untuk para kader posyandu. Peserta berjumlah 40
orang, usia rata-rata peserta adalah 40 tahun dan pendidikan rata-rata SMP.

Metode pembelajaran apakah yang sesuai dengan kasus diatas?

A. Tanya jawab
B. Demontrasi
C. Ceramah
D. Simulasi
E. Diskusi

34. Anda melakukan penyuluhan tentang cara menyikat gigi yang baik pada anak-anak
PAUD yang berusia dibawah 5.

Tehnik menyikat gigi apakah yang paling tepat anda sampaikan untuk kasus diatas?

A. Fones tehnik
B. Vertical tehnik
C. Stillman tehnik
D. Horizontal tehnik
E. Physiologi tehnik

35. Seorang ibu mengantar anaknya yang berumur 9 tahun, dan berkonsultasi dengan keluhan
gigi 46 ada yang putih. Hasil pemeriksaan oral diagnose ternyata 46 terhadap white spot.
Ibunya menginginkan giginya dirawat.

Apa tindakan yang paling tepat untuk kasus tersebut?

A. Melakukan topikal aplikasi fluor


B. Melakukan pembersihan plak
C. Memeberikan obat kumur
D. Melakukan pemolesan gigi
E. Melakukan pemutihan gigi

36. Pasien datang ke Klinik Gigi dengan keluhan gigi belakang bawah kanan terhadap lubang
yang besar sehingga makanan sering masuk. Setelah dilakukan pemeriksaan intra oral
ditemukan gigi 46 karies mencapai pulpa dengan tes sondase (-), themis (-), dan tekanan
(-), warna gigi berubah agak kehitaman.

Apakah diagnosa gigi pasien tersebut?

A. Iritasi pulpa
B. Gangraen radix
C. Gangraen pulpa
D. Pulpitis akut
E. Pulpitis kronis

37. Pasien laki-laki berusia 18 tahun datang ke Klinik Gigi dengan keluhan gigi geligi rahang
bawah sakit spontan dengan durasi yang panjang, hasil pemeriksaan objektif terhadap
karies pulpa tertutup pada gigi 26, keadaan gigi non vital, pemeriksaan extra oral wajah
asymetris. Untuk mengurangi rasa sakit pada pasien tersebut dapat dilakukan tindakan
pain management.

Tindakan apa yang harus dilakukan untuk mengurangi rasa sakit pada kasus tersebut?

A. Dilakukan pencabutan
B. Dilakukan penambalan
C. Dilakukan pemberian obat
D. Dilakukan pemberian resep
E. Dilakukan open bor kemudian dirujuk.

38. Di puskesmas “X” tiap bulan hari rabu minggu pertama selalu diadakan penyuluhan
kesehatan gigi kepada pengunjung puskesmas, punyuluhan tersebut dilakukan oleh
petugas kesehatan gigi bertempat di ruang tunggu pasien. Adapun sasaran adalah para
penunggu pasien agar memahami tentang kesehatan gigi.

Apa metode yang paling tepat untuk kasus tersebut?


Demo/ceramah/simulasi
A. Curah pendapat
B. Wawancara
C. Demontrasi
D. Ceramah
E. Simulasi

39. Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke Klinik Gigi A dengan keluhan pada semua
permukaan gigi berwarna coklat, pasien ingin giginya bersih. Diketahui pasien adalah
seorang perokok berat dan peminum kopi. Hasil pemeriksaan intra oral pada semua
permukaan gigi terutama bagian lingual berwarna kehitaman karena staining extrinsik.
Kemudian pasien diberi penjelasan tentang akibat merokok dan minum kopi terhadap
kesehatan gigi.

Saran apakah yang paling tepat bagi pasien sesuai kasus diatas?

A. Membersihkan pewarnaan gigi


B. Membiasakan minum air putih
C. Membatasi minum kopi
D. Mengurangi minum teh
E. Melarang merokok

40. Anda sedang melakukan asistensi pembedahan di sebuah ruang bedah RS X. Proses
pembedahan telah selesai dan akan dilakukan penutupan jaringan.

Apakah alat yang paling tepat anda siapkan untuk kegiatan tersebut?

A. Needle, suture needle, gunting jaringan


B. Raspatorium, suture needle, gunting benang
C. Suture needle, needle holder, gunting benang
D. Needle holder, suture needle, gunting jaringan
E. Needle, suture needle, needle holder, gunting benang
41. Seorang anak berusia 10 tahun diantar ayahnya ke Klinik Gigi dengan keluhan gigi
belakang RA berlubang dan ingin ditambal, pada pemeriksaan klinis diketahui gigi 26
karies mencapai email pada permukaan oklusal. Anak tersebut juga diketahui memiliki
trauma terhadap bur.

Apakah bahan tambalan yang paling tepat untuk kasus diatas?

A. Composite resin
B. Glassionomer
C. Amalgam
D. Flethcer
E. Silikat

42. Pasien usia 52 tahun datang ke Klinik Gigi dengan tujuan ingin mencabutkan gigi depan
kiri atas. Hasil pemeriksaan didapatkan gigi 31 sisa akar. Untuk mendukung menentukan
langkah selanjutnya perlu dilakukan pengkajian lain lebih lanjut.

Pengkajian apakah yang tepat dilakukan untuk kasus tersebut?

A. Pengkajian riwayat jaminan kesehatan


B. Pengkajian riwayat kesehatan umum
C. Pengkajian riwayat pendidikan
D. Pengkajian riwayat keluarga
E. Pengkajian riwayat kelahiran.

43. Seorang laki-laki berumur 35 tahun berkunjung ke Klinik Gigi untuk mengkonsultasikan
masalah giginya yang sering merasa linu, terutama saat minum atau makan es.
Pemeriksaan intra oral menunjukkan adanya penurunan/erosi gingiva pada gigi anterion.
Selesai diperiksa pasien dibimbang untuk merubah cara menyikat giginya.
Slabber/celemek telah dipasangkan pada pasien.

Apa yang selanjutnya anda lakukan?

A. Membimbing pasien untuk washtaffel menghadap cermin


B. Memperagakan cara menyikat gigi yang benar
C. Menyiapkan phantom dan sikat giginya
D. Menyiapkan air kumur untuk pasien
E. Memberikan pasta dan sikat gigi
44. Pasien wanita usia 40 tahun datang dengan keluhan kesulitan untuk menguyah. Setelah
dilakukan pemeriksaan intra oral terlihat gigi-gigi anterior bawah goyang derajat 2 lebih
dan tidak ada karies. Gigi 3.4 karies dentin.

Untuk penanganan kasus ini sebelum dilakukan tindakan, sebaiknya pada pasien
dilakukan...

A. Thorax photo
B. Thorax photo
C. Pemeriksaan local
D. Dental rontgen photo
E. Pemeriksaan dengan dental probe

45. Seorang perawat gigi sedang melakukan pelayanan asuhan di UKGS. Pada saat
pemeriksaan di kelas V, salah satu anak asuh mengeluh gigi berlubang, bila kemasukan
makanan terasa sakit, karena kondisi tersebut pasien mempunyai kebiasaan menguyah
satu sisi. Pemeriksaan klinis ditemukan lubang pada gigi 36 KMP, perkusi (+), thermis
(-), serta terdapat kalkulus supra gingiva gigi 34, 35, 36 dan 37 pada bagian lingual dan
interproksimal.

Dimanakah posisi operator yang paling tepat pada waktu melakukan scalling pada kasus
tersebut?

A. Jam 12-11
B. Jam 11-10
C. Jam 10-9
D. Jam 9-8
E. Jam 8-7

46. Sebelum sari makanan masuk kedalam sistem metabolisme tubuh, makanan harus dicerna
terlebih dahulu.

Enzym apa yang berperan memecah protein?

A. Amilase
B. Lipase
C. Peptidase
D. Lactase
E. Tripdase
47. Pada umumnya menyikat gigi merupakan cara yang dianjurkan untuk membersihkan
deposit lunak pada permukaan gigi. tehnik menyikat gigi pada anak usia dibawah 5 tahun
yang dapat dilakukan dengan beberapa macam.

Tehnik menyikat gigi apakah yang tepat digunakan untuk anak?

A. Fones tehnik
B. Vertical tehnik
C. Stillman tehnik
D. Horizontal tehnik
E. Physiologi tehnik

48. Untuk menunjukkan karies gigi pada sebuah poster diperlukan teknik pengambilan
gambar yang tepat, karena karies tersebut sangat kecil dan terletak di rongga mulut.
Atasan anda menugaskan, agar anda mengambil foto karies yang akan digunakan untuk
membuat poster.

Apakah nama jarak yang digunakan untuk mengambil foto karies tersebut?

A. Extrem long shoot


B. Extrem close up
C. Medium shoot
D. Eye angel
E. Close up

49. Seorang pasien perempuan berusia 23 tahun datang ke Klinik Gigi dengan keluhan gigi
rahang atas kiri sakit spontan dengan durasi yang panjang, hasil pemeriksaan objektif
didapatkan gigi 26 terdapat karies mencapai pulpa, non vital. Untuk mengurangi rasa
sakit pada pasien tersebut dapat dilakukan tindakan pain management.
Tindakan apa yang harus dilakukan untuk mengurangi rasa sakit pada pasien tersebut?

A. Dilakukan pencabutan
B. Dilakukan penambalan
C. Dilakukan pemberian obat
D. Dilakukan pemberian antiseptik
E. Dilakukan open bur kemudian dirujuk

50. Pasien X, usia 20 tahun datang ke Klinik Gigi dengan keluhan gigi 3.6 linu, untuk minum
dingin. Rasa linu hilang beberapa saat setelah rangsangan dingin dihilangkan.

Apakah kondisi klinis yang tepat dari kasus diatas?


A. KMD
B. KME linu
C. KMP vital
D. KME dangkal
E. KMP non vital

51. Pada Puskesmas C seorang perawat gigi bertugas sendiri. Datang seorang pasien
perempuan usia 32 tahun dengan keluhan gigi 21 tinggal sisa akar dan ingin dicabut, hasil
pemeriksaan keadaan umum pasien baik, dengan tensi 120/70 mmhg, nadi 80, pernafasan
20x permenit, suhu 36 derajat dan tidak mempunyai riwayat penyakit sistemik.

Apa tindakan yang akan anda lakukan untuk kasus tersebut?

A. Melakukan pencabutan dengan blok anestesi


B. Memberikan resep obat analgetik dan antibiotik
C. Melakukan pencabutan dengan infiltrasi anestesi
D. Melakukan perawatan syaraf karena giginya sudah tidak sakit lagi
E. Melakukan rujukan ke puskesmas terdekat yang ada dokter giginya

52. Seorang ibu membawa anaknya yang berumur 9 tahun untuk memeriksakan gigi dan
mulut anaknya. Setelah diperiksa terdapat fissure yang dalam di permukaan oklusal gigi
molar satu bawah kanan dan kiri.

Tindakan apa yang saudara lakukan?

A. ART
B. GI
C. Fissure sealant
D. Amalgam
E. Composit

53. Sebelum melakukan pembersihan karang gigi pada seorang pasien remaja, anda
memberikan penjelasan seputar karang gigi terlebih dahulu. Selama proses
berkomunikasi tampak pasien agak bingung sehingga anda perlu melakukan “Clarify”,
agar materi yang disampaikan dapat diterima dengan baik oleh pasien.

Manakah yang paling tepat anda lakukan untuk tujuan tersebut?

A. Memintak pasien meninggalkan kebiasaan buruk


B. Membuat materi lebih mudah dipahami
C. Meningkatkan kepercayaan pasien
D. Memberi support kepada pasien
E. Memberi harapan pada pasien

54. Dalam perencanaan penyuluhan, anda ingin menunjukkan lapisan-lapisan gigi melalui
sebuah media tiga dimensi. Tujuan anda agar sasaran memiliki gambaran yang lebih
konkrit tentang lapisan-lapisan gigi.

Apakah jenis media yang anda gunakan?

A. Model
B. Exhibit
C. Mockup
D. Ctaways
E. Specimen

55. Anda sedang bermitra dengan dokter spesialis konservasi, yang didalam kegiatan
pelayanannya tentu sering menggunakan handpiese, sehingga anda perlu melakukan
pemeliharaan handpiece yang terdapat pada dental unit tersebut secara rutin sesuai SOP.

Manakah langkah pertama yang paling tepat anda lakukan pada kegiatan tersebut?

A. Beri oli
B. Dibalut dengan kassa alcohol
C. Bersihkan dengan kapas alcohol
D. Pasangkan kembali hand piece
E. Keluarkan udara dan air yang tersisa
56. Seorang ibu usia 45 tahun datang ke Klinik Gigi akan memeriksakan giginya. Hasil
pemeriksaan terlihat pada rahang bawah sebelah kanan bawah penuh dengan karang gigi
bahkan menutupi hampir seluruh mahkota giginya. Keterangan pasien pada sisi rahang
tersebut tidak pernah digunakan untuk mengunyah karena giginya sakit.

Jenis karang gigi pada pasien tersebut adalah

A. Oclusal calculus
B. Sub gingival/serumal calculus
C. Sub gingival/salivary calculus
D. Supra gingival/salivary calculus
E. Supra gingival/serumal calculus
57. Seorang anak laki-laki berusia 14 tahun datang ke Klinik Gigi diantar oleh ibunya dengan
keluhan sakit gigi pada gigi rahang atas depan, hasil pemeriksaan obyektif oral hygiene
baik, tidak terdapat karies, ada perubahan warna gigi. dari anamnesa diketahui bahwa 2
bulan yang lalu pasien pernah jatuh dan giginya terbentur lantai.

Ada diagnosa yang paling tepat untuk kasus diatas?

A. Pulpitis akut
B. Nekrosis pulpa
C. Karies endogen
D. Gangraen pulpa
E. Hyperemia pulpa

58. Dalam pelaksanaan pelayanan di Klinik Gigi, seorang perawat gigi wajib menggunakan
APD (Alat Pelindungan Diri).

Apa yang dimaksut dengan APD?

A. Alat yang dipergunakan untuk mencegah terjadinya kecelakaan


B. Alat yang dipergunakan untuk menunjukkan identitas tenaga kesehatan
C. Alat yang dipergunakan untuk membantu mempermudah pekerjaan
D. Alat yang dipergunakan untuk mencegah terjadinya resiko infeksi silang
E. Alat yang dipergunakan untuk mencegah kerusakan pada alat.

59. Seorang ibu usia 47 tahun datang ke Klinik Gigi akan memeriksakan giginya. Hasil
pemeriksaan terlihat pada rahang bawah sebelah kanan bawah penuh dengan karang gigi
bahkan menutupi hampir seluruh mahkota giginya. Keterangan pasien, pada sisi rahang
tersebut tidak pernah digunakan untuk mengunyah karena giginya sakit.

Apa jenis karang gigi pada pasien tersebut?

A. Oclusal calculus
B. Sub gingival/serumal calculus
C. Sub gingival/salivary calculus
D. Supra gingival/salivary calculus
E. Supra gingival/serumal calculus

60. Disebuah Puskesmas X yang berada di wilayah Jakarta Pusat, ingin memberikan
informasi kepada masyarakat yang berkunjung ke Puskesmas tentang bahaya merokok
bagi kesehatan, dengan menggunakan media cetak yang di pampang.
Jenis media cetak apakah yang paling tepat digunakan untuk menyampaikan informasi
tentang bahaya merokok?

A. Fliptchar
B. Flashcard
C. Banner
D. Leaflet
E. Poster

Anda mungkin juga menyukai