Anda di halaman 1dari 17

KONSEP DASAR ASUHAN PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT I

PILIHAN GANDA
1. Sasaran utama program pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut adalah kelompok
masyarakat yang rentan terhadap penyakit gigi dan mulut yaitu kelompok...
a. lansia
b. masyarakat umum
c. anak pra sekolah
d. ibu-ibu
e. anak sekolah

2. Di bawah ini merupakan Standar Preventif keperawatan gigi, kecuali standar ...
a. sikat gigi massal
b. pemeriksaan gigi dan mulut
c. pembersihan karang gigi
d. pengolesan fluor
e. pengisian pit dan fissure

3. Yang menunjukkan tujuan khusus dari pelayanan kesehatan gigi dan mulut adalah...
a. meningkatnya pengetahuan, sikap dan kemampuan masyarakat untuk berperilaku hidup
sehat di bidang kesehatan gigi dan mulut
b. memandu dan memberikan perlindungan kepada individu/masyarakat sebagai
penerima pelayanan
c. memberikan pelayanan asuhan seorang perawat gigi yang memenuhi standar asuhan
pelayanan
d. memberikan pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut kepada individu, keluarga dan
masyarakat
e. mengidentifikasi masalah paa gigi dan mulut

4. Dalam pelayanan asuhan kesgilut, seorang perawat gigi harus memperhatikan 5 kebutuhan
dasar manusia dari Maslow. Yang merupakan kebutuhan dasar manusia adalah...
a. membantu individu klien/pasien untuk mandiri
b. mengajak individu, kelompok, masyarakat untuk berpartisipasi
c. membantu individu, mengembangkan potensi dalam memelihara kesehatan secara
optimal sehingga diharapkan tidak tergantung pada orang lain
d. memberikan rasa aman dan perlindungan
e. memandu dan memberikan perlindungan
5. Salah satu prinsip dasar dalam pelaksanaan asuhan keperawatan kepada masyarakat adalah
menitikberatkan kegiatan berbasis masyarakat. Siapakah dari kelompok masyarakat di bawah ini
yang menjadi sasaran kegiatan pelayanan asuhan keperawatan gigi masyarakat?
a. Seluruh masyarakat baik sakit maupun sehat
b. Masyarakat yang sedang menderita penyakit gigi dan mulut
c. Masyarakat yang kurang memiliki pengetahuan kesehatan gigi
d. Masyarakat dengan ekonomi di bawah standar
e. Masyarakat yang senang menyikat gigi

6. Salah satu tujuan pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut masyarakat adalah meningkatnya
pengetahuan masyarakat di bidang kesehatan gigi dan mulut. Manakah pernyataan di bawah ini
yang menunjukkan peningkatan pengetahuan di bidang kesehatan gigi?
a. Masyarakat yang mengetahui cara memilih sikat gigi dan odol
b. Masyarakat yang akan diberikan penyuluhan
c. Masyarakat yang mengetahui makanan yang kariogenik
d. Masyarakat yang senang menyikat gigi
e. Masyarakat yang konsultasi

7. Salah satu kegiatan pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut masyarakat adalah
pengumpulan data untuk identifikasi masalah. Yang manakah di bawah ini yang merupakan
kegiatan pengumpulan data?
a. Kumur – kumur dengan larutan fluor
b. Pemeriksaan DMF-T, CPITN
c. Sikat gigi masal
d. Penyuluhan
e. Kajian

8. Masyarakat ataupun individu yang karena fisik, mental, sosial budaya dan ekonomi perlu
mendapat bantuan dan pelayanan kesehatan/pelayanan asuhan kesehatan, adalah kelompok...
a. masyarakat penyandang cacat
b. khusus
c. risiko tinggi
d. masyarakat khusus
e. anak sekolah

9. Untuk menyusun suatu rencana kerja penyuluhan, sebagai perawat gigi tindakan awal apa yang
Anda lakukan untuk pelaksanaan rencana tersebut?
a. mengidentifikasi masalah dari sasaran
b. menetapkan kebutuhan perawatan
c. melaksanakan kerja sama lintas program
d. melakukan penjaringan data awal yang dibutuhkan
e. melakukan perencanaan
10. Dalam suatu pelayanan kesehatan perlu diupayakan agar para bawahan bekerja sebaik mungkin.
Upaya apa yang dapat dilakukan ?
a. Pengendalian
b. Kepemimpinan
c. Perencanaan
d. Memotivas
e. pencatatan
11. Yang termasuk standar yang diakui dari data objektif…. Kecuali
a. Keadaan rongga mulut
b. Kebersihan rongga mulut
c. Sakit kepala
d. Tanda-tanda vital
e. Gigi
12. Yang termasuk data objektif… kecuali
a. Palpasi
b. Free plague score hasil menyikat gigi
c. Inspensi
d. Mukosa
e. Anamnesa
13. Yang dimaksud dengan palpasi dari data objktif adalah…
a. Kelenjar limfa sebelah kanan teraba keras dan sakit
b. Belum mengetahui cara menyikat gigi
c. Menyikat gigi denga keika mandi saja
d. Terlihat lubang pada permukaan occlusa
e. Gigi 46 terlihat lebih merah
14. Sebelum menegakan diagnose kep. Gigi, harus mengidentifikasi hal apa saja…
a. Focus pada kondisi
b. Diagnose ditegakkan berdasarkan data-data
c. Bukti-bukti yang mendukung diagnose kep. Gigi
d. Memerlukan intervensi
e. Diagnosa digunakan dalam perencanaan

15. Dibawah ini yang tidak termasuk pengumpulan data subjektif, yaitu…
a. Keluhan utama tambahan
b. Identitas pasien
c. Pemeriksaan oral
d. Keadaan kesehatan umum
e. Riwayat kesehatan gigi

16. Tujuan pengumpulan data yaitu…


a. Sebagai proses pengambilan keputusan
b. Memperoleh informasi tentang keadaan kesehatan gigi pasien
c. Untuk mengubah data ke dalam bentuk yang lebih berarti
d. Mendokumentasikan riwayat kesehatan gigi
e. Untuk menginterprelasi data keperawatan

17. Di bawah ini merupakan bagian-bagian dari pemeriksaan intra oral kecuali…
a. Pemeriksaan kelenjar lymp
b. Pemeriksaan jaringan keras gigi
c. Pemeriksaan sebelum menyikat gigi
d. Pemeriksaan mukosa mulut
e. Pemeriksaan palatum
18. Menurut Abdella, arti diagnose keperawatan adalah…
a. Keputusan klinik tentang respon individu, keluarga, dan masyarakat
b. Suatu pernyataan tentang kondusi penyelidikan keperawatan
c. Proses diagnose yang menggunakan teori kebutuhan manusia
d. Penentuan sifat dan keluasan masalah keperawatan
e. Memberikan dasar petunjuk untuk memberikan terapi
19. Yang bukan bagian dari cakupan diagnose yaitu…
a. Focus pada kondisi dan kebiasaan pasien
b. Ditegakkan berdasarkan data-data yang didapat selama pemeriksaan
c. Memerlukan intervensi yang mencakup kesehatan gigi
d. Digunaan dalam perencanaan dan implementasi perawatan kesehatan gigi
e. Dapat menginterpretasi data keperawatan
20. Auto anamnesa yaitu anamnesa tanpa banuan orang lain, artinya kita sendiri yang langsung
bertanya kepada pasien adalah auto…
a. Allo anamnesa
b. Identitas pasien
c. Auto anamnesa
d. Riwayat kesehatan gigi
e. Ekstra oral
21. Semua data yang kita dapatkan pada pasien disebut…
a. Identitas pasien
b. Keluhan utama dan tambahan
c. Riwayat kesehatan gigi
d. Keadaan kesehatan umum
e. Format umum
22. Orang yang mengemukakan teori dengan keperawatan gigi adalah…
a. Darby
b. Walsh
c. Kim
d. Durand
e. Darby dan Walsh
23. Pemeriksaan muka dan kelenjar lidah lymph disebut pemeriksan…
a. Lutre oral
b. Mukosa
c. Karies
d. Ekstra oral
e. Kalkulus
24. Mencatat keluhan pasien yang menyebabkan dia datag ke klinik disebut…
a. Identitas pasien
b. Keluhan utama dan tambahan
c. Keadaan kesehatan umum
d. Riwayat kesehatan gigi
e. Format umum
25. Meurut para ahli, kata “kajian” berasal dari kata “kaji” yang bararti…
a. Pelajaran atau penyelidikan
b. Pengumpulan data
c. Analisis data
d. Mengidentifikasi
e. Social dan lingkungan
26. Ada dua macam pemeriksaan subjektif atau anamnesa yang dapat anda lakukan yaitu…
a. Auto anamnesa dan allo anannesa
b. Data subjektif dan data objektif
c. Ektra oral dan intra oral
d. Pengolahan data dan analisa data
e. Promotif dan preventif
27. Pemeriksaan intra oral meliputi…
a. Kepala dan leher
b. Mata
c. Mulut
d. Telinga
e. Mukosa dan gigi
28. Pengertian diagnose adalah…
a. Suatu pernyataan
b. Penentu sifat dan keluasan
c. Keutusan
d. Petunjuk
e. Penegak
29. Sejak tahun berapakah didirikannya ekolah pengatur rawat gigi (SPRG)
a. Tahun 1954
b. Tahun 1053
c. Tahun 1951
d. Tahun 1952
e. Tahun 1955
30. Pada tahun berapakah Darby dan Walsh mengemukakan pendapatnya tentang teori diagnose
Keperawatan Gigi…
a. 2005
b. 1957
c. 1966
d. 2003
e. 2000
31. Diagnose keperawatan memberikan dasar petunjuk untuk memberikan terapi yang pasti di
mana perawat bertanggung jawab di dalamnya merupakan diagnose oleh…
a. Kim et al
b. Carpenito
c. Darby
d. Miller
e. Abdellah
32. Manakah di bawah ini yang tidak termasuk cara pemeriksaan intra oral?
a. Termis
b. Palpasi
c. Infeksi
d. Perkusi
e. Inpeksi
33. Proses apakah yang dilakukan oleh seorang perawat gigi kepada pasien dalam menetukan
kebutuhan asuhan keerawatan gigi…
a. Menganalisis data
b. Focus pada kenbutuan pasien
c. Dengan cara pengkajian
d. Cara yang sistematis
e. Dengan subjektif
34. Hal-hal yang harus diperhatikan dalam menentukan rencana intervensi asuhan keperawatan
adalah…
a. Mengidentifikasi alternative tindakan
b. Melibatkan klien dan keluarganya
c. Bersifat realistic dan rasional
d. Melibatkan anggota team kesehatan lainnya
e. A, B,C,D benar
35. Dalam problem solving, banyak peranan yang dilakukan perawat gigi dalam kegiatan asuhan
keperawatan gigi dan mulut yaitu…kecuali…
a. Healt educator
b. Healt monitor
c. Organisator
d. Analisis data
e. Innovator
36. Di bawah ini terdapat metode pemberian asuhan keperawatan, kecuali…
a. Metode keperawatan primer
b. Metode kasus
c. Metode fungsional
d. Metode regular
e. Metode modular
37. Metode keperawatan primer dikemukakan oleh…
a. Gillies
b. Nursalam
c. Sitorus
d. Arwani dan Supriyatno
e. Douglas
38. Dental hygiene ada sejak awal tahun 1990 ketika pertama kali dikenalkan oleh…
a. Dr. Albert Fones DDS
b. Kim et el
c. Miller
d. Sitorus
e. Semua Salah
39. Kompetensi penunjang dental hygienist adalah…
a. Melakukan fissure sealent
b. Penganalisaan
c. Penyetoran
d. Pengumpulan data
e. Pengkajian
40. Dalam memberikan pelayanan, perawat gigi hendaknya dapat memberikan kualitas pelayanan
terbaik, yang bertumpu pada prinsip-prinsip di bawah ini, yaitu…
a. Kesehatan
b. Profesionalisme
c. Keperawatan
d. Kekeluargaan
e. Kesopanan
41. Seorang perawat gigi selaku pemberi layanan asuhan kesehatan gigi, hendaknya meiliki sikap
dasar…
a. Perfeksionis
b. Cekatan
c. Melayani
d. Memberi
e. Menjaga

42. Falsafah sebagai perawat gigi memandang manusia sebagai…


a. Sebagai makhluk yang memiliki derajat yang sama
b. Raja yang harus diberikan pelayanan maksimal
c. Orang sakit yang membutuhkan perhatian maksimal
d. Sebagai makhluk yang utuh (holistic)
e. Sebagai makhluk social pada umumnya
43. Seorang perawat gigi sedang mempersiapan alat dan bahan yang lengkap pada tray meja untuk
sebuah prosedur perawatandi klinik gig. Tindakan tersebut termasuk dalam kompetensi seorang
dental assistant dalam tahapan…
a. Penataan ruang
b. Perorganisasian
c. Persiapan
d. Pangaturan
e. Pengkajian
44. Di bawah ini adalah hal-hal yang harus diperhatikan dalam menentukan rencana intervensi
keperawatan adalah…
a. Melibatkan pasien dan keluarganya
b. Keadaan status ekonomi pasien
c. Kerja sama dengan dokter gigi
d. Ketersediaan sarana dan prasarana pelayanan kesehatan
e. Pengalaman pasien sebelumnya dalam masalah kesehatan gigi
45. Pengertian prioritas pemilihan adalah…
a. Metode yang digunakan perawat dan pasien untuk secara bersama-sama membuat
peringkat diagnose dalam urutan kepentingan yang didasarkan pada keinginan,
kebutuhan dan keselamatan pasien
b. Menetapkan intervensi keperawatan yang akan diberikan pasien
c. Merumuskan tujuan asuhan keperawatan
d. Menentukan prioritas
e. Bersifat realistis dan rasional
46. Yang termasuk tahap persiapan adalah…
a. Melakukan penyuluhan tentang cara menggosok gigi
b. Melakukan penyuluhan tentang gigi
c. Memahami rencana keperawatan dengan baik
d. Melakukan pendokumentasian data pasien
e. Rapikan peralatan dan lingkungan pasien dan lakukan terminasi
47. Yang termasuk tindakan promotif…
a. Menentukan apakah tujuan dapat dicapai
b. Model/standar yang digunakan untuk membuat keputusan
c. Memuat informasi yang selalu baru
d. Untuk menjelaskan tindakan yang akan dilakukan
e. Agar setiap implementasi asuhan keperawatan dapat dilakukan dengan langkah yang
tepat dan efisien
48. Yang termasuk contoh rencana intervensi adalah…
a. Diagnose
b. Sikap Pasien
c. Keadaan status ekonomi pasien
d. Pengalaman pasien
e. Ketersediaan sarana
49. Dalam menentukan prioritas asuhan keperawatan yang perlu diertimbangkan adalah… kecuali
a. Sikap pasien
b. Keadaan status ekonomi pasien
c. Pengalaman pasien
d. Kerja sama dengan dokter gigi
e. Kompetensi
50. Yang termasuk pedoman dalam menentukan kriteria hasil / indicator keberhasilan adalah…
a. Merupakan model/ standar yang digunakan untuk membuat keputusan
b. Intervensi perawat
c. Diagnose
d. Kompetensi
e. Sikap pasien
51. Yang termasuk PTI adalah…
a. Gigi berlubang
b. Masa pertumbuhan gigi
c. Cara merawat gigi
d. Cara menggosok gigi
e. Cara membersihkan
52. Upayah preventif terdiri dari…
a. 4
b. 3
c. 5
d. 2
e. 1
53. Free palaque score merupakan pemeriksaan
a. Pemeriksaan hasil yang gratis
b. Jaringa keras gigi
c. Pemeriksaan gratis
d. Sebelum menyikat gigi
e. Ekstra oral
54. Dapat menginterpretasi data keperawatan dan kesehatan gigi sehingga memiliki makna dalam
menentukan masalah dan kebutuhan pasien merupakan fungsi dari tahap…
a. Pengolahan data e. akhir
b. Analisis data
c. Pengkajian
d. Pengumpulan data
55. Faktor-faktor yang perlu dipertimbangkan dalam menentukan prioritas asuhan keperawatan
adalah, kecuali…
a. Sikap pasien
b. Keadaan status ekonomi pasien
c. Pengalaman pasien sebelumnya kesehatan gigi
d. Pakaian yang dikenakan pasien saat pemerikasaan
e. Ketersediaan sarana dan prasarana layanan kesehatan
56. Langkah selanjutnya setelah menetapkan prioritas asuhan keperawatan adalah…
a. Menetapkan tujuan
b. Menetapkan intervensi
c. Menentukan konsul selanjutnya
d. Menuliskan dan mendokumentasikan data
e. Meneatpkan kriteria hasil
57. Mengadakan penyuluhan tentang pemeliharaan kesehatan gigi merupakan contoh dari
tindakan…
a. Promotif
b. Preventif
c. Kuratif sederhana
d. Pelayanan
e. Penanganan
58. Apakah tujuan dari tindakan kuratif…
a. Menyembuhkan penyakit gigi dan mulut untuk mencegah rasa sakit yang lebih lanjut
dan kembalinya fungsi kunyah gigi
b. Meningkatkan pengetahuan individu dan masyarakat di bidang kesehatan gigi dan mulut
c. Mencegah timbulnya penyakit
d. Meningkatkan kebersihan gigi dan mulut
e. Untuk menghilangkan rasa sakit gigi dan mulut
59. Apakah tujuan dari asuhan keperawatan…
a. Menjamin rasa aman pasien
b. Dapat diukur dan diobservasi
c. Bersifat realistic dan rasional
d. Mengarah pada tujuan dan kriteria hasil yang akan dicapai
e. Mengetahui latar belakang budaya dan agama pasien
60. Manakah di bawah ini termasuk kriteria dalam merumuskan tujuan asuhan keperawatan…
a. Melakukan konversasi
b. Perawatan pulpu
c. Bersifat realistic dan rasional
d. Ditentukan bersama oleh perawat dan pasien
e. Memperhatikan kebijakan dan peraturan yang berlaku
61. Di bawah ini yang termasuk sifat yang harus dimiliki seorang perawat gigi, kecuali…
a. Disiplin
b. Jujur
c. Pesimis
d. Sabar
e. Cekatan
62. Yang tidak termasuk tindakan preventif yaitu…
a. Pencegahan karies gigi
b. Sikat gigi bersama / massal
c. Pembersihan karang gigi
d. Penyuluhan kesehatan gigi
e. Pemeriksaan plak
63. Dental team terdiri dari…
a. Dokter gigi
b. Dental hygienist
c. Dendal hygiene
d. Dental therapist
e. Semua jawanban benar
64. Yang tidak termasuk metode pemberian asuhan keperawatan yaitu…
a. Metode praktik
b. Metode kasus
c. Metode fungsional
d. Metode tim
e. Metode medular
65. Di bawah ini merupakan anggota tim kedokteran gigi, kecuali…
a. Promosis
b. Dental technician
c. Dental therapist
d. Dental assistant
e. Dental hygienist
66. Dalam membuat rencana keperawatan dan menentukan pendekatan yang digunakan bertujuan
untuk…
a. Mengidentifikasi urutan intervensi keperawatan
b. Pelayanan kesehatan
c. Penetapan prioritas dalam perencanaan
d. Memecahkan masalah pasien
e. Kebutuhan utama
67. Siapakah tim kesehatan gigi dibawah ini, kecuali…
a. Pasien
b. Dokter gigi
c. Dental hygienist
d. Dental assistant
e. Tekniker gigi
68. Yang tidak termasuk dalam tahap kegiatan pengkajian yang sistematis dalam keperawatan
adalah…
a. Pengumpulan data
b. Pengolahan data
c. Analisis data
d. Pengumpulan data
e. Menguraikan data
69. Apa upaya dalam diagnosis keperawatan gigi…
a. Untuk menegakkan diagnose atau mengetahui jenis penyakit dalam rongga mulut
b. Untuk mengkaji data pasien
c. Untuk memenuhi kebutuhan pasien
d. Untuk membatu perawatan gigi
e. Untuk menangani masalah gigi
70. Tahap-tahap dalam fase perencanaan yaitu, kecuali…
a. Menentukan prioritas
b. Merangkai kegiatan
c. Mengidentifikasi intervensi
d. Menetapkan tujuan dan kriteria hasil
e. Mendokumentasikan perencanaan asuhan keperawatan
71. Adapun ukuran pencaian tujuan pada tahap evaluasi meliputi…
a. Jangka pendek
b. Jangka panjang
c. Masalah teratasi
d. Pengkajian ulang
e. Mengukur pencapaian tujuan
72. Manakah yang berkaitan dengan konsep hirarki…
a. Kekuatan
b. Kecerdasan
c. Kenyamanan
d. Kebersihan
e. Keamanan
73. Evaluasi yang dilakukan 6 bulan sekali adalah evaluasi jangka…
a. Jangka menengah
b. Jangka pendek
c. Jangka pertahun
d. Jangka panjang
e. Musiman
74. Langkah terakhir dalam pengasuhan kepeawatan gigi adalah…
a. Membuat kesimpulan
b. Pencatat pencapaian
c. Pendokumentasian
d. Mengevaluasi tenaga kerja
e. Pengkajian
75. Yang tidak termasuk dalam kegunaan dokumentasi bagi perawat dan pasien yaitu…
a. Sebagai bahan kenangan
b. Sebagai alat komunikasi
c. Metode pengumpulan data
d. Sarana evaluasi
e. Sarana pendidikan lanjutan
76. Evaluasi juga sering disebut sebagai…
a. Pengobatan
b. Pencegahan
c. Monitoring
d. Perawatan
e. Pengkajian
77. Evaluasi yang dilakukan diakhir kunjungan pasien dengan melakukan pemeriksaan kembali pada
pasien yang telah dilakukan pelayanan asuhan adalah evaluasi jangka waktu…
a. Jangka pendek
b. Jangka menengah
c. Jangka lanjutan
d. Jangka panjang
e. Jangka awal
78. Dasar hukum pelaksanaan dokumentasi dalam pelayanan kesehatan gigi adalah penjelasan
pasal…
a. Pasal 45 ayat (2) UU No. 29 Tahun 2004
b. Pasal 46 ayat (1) UU No. 39 Tahun 2004
c. Pasal 46 ayat (1) UU No. 29 Tahun 2004
d. Pasal 45 ayat (1) UU No. 39 Tahun 2004
e. Pasal 45 ayat (2) UU No. 39 Tahun 2004
79. Apa upaya dalam diagnosisi keperawatan gigii…
a. Untuk menegakkan diagnose atau mengetahui jenis penyakit dalam rongga mulut
b. Untuk mengkaji data pasien
c. Untuk memenuhi kenutuhan pasien
d. Untuk membantu eerawatan gigi
e. Untuk menangani masalah gigi
80. Tahap-tahap dalam fase perencanaan yaitu, kecuali
a. Menetukan prioritas
b. Merangkai kegiatan
c. Mengidentifikasi intervensi
d. Menetapkan tujuan dan kriteria hasil
e. Mendokumentasikan perencanaan asuhan keperawatan
81. Kemampuan yang harus dimiliki perawat gigi untuk keberhsilan pelaksanaan implementasi
asuhan keperawatan adalah…
a. Berbicara
b. Merawat
c. Mengolah
d. Kognitif
e. Melayani
82. Dental therapis Indonesia diatur dalam peraturan pemerintah nomor…
a. 20 tahun 2016
b. 20 tahun 2017
c. 21 tahun 2015
d. 21 tahun 2016
e. 22 tahun 2015
83. Auto anamnesa disebut…
a. Diri sendiri yang lagsung bertanya pada pasien
b. Pemeriksaan anak-anak
c. Informasi tentang pasien sakit gigi
d. Riwayat kesehatan gigi
e. Pendokumentasian
84. Dalam metode yang digunkan perawat dan pasien untuk secara bersama –sama membuat
peringkat diagnose dalam urutan kepentingan yng didasarkan pada keinginan, kebutuhan, dan
keselamatan pasien disebut merupakan…
a. Prioritas pemilihan
b. Penetapan prioritas
c. Kebutuhan utama
d. Pelayanan kesehatan
e. Perencanaan
85. Tindakan kuratif, kecuali…
a. Pengobatan darurat untuk menghilangkan rasa sakit
b. Penambalan art
c. Pencabutan gigi sulung dengan indiksi oyang fisiologis
d. Semua salah
e. Semua benar
86. Dalam pelaksanaan implementasi anda sebagai perawat gigi harus memperhatikan hal-hal
operasional. Hal apakah yang dimaksud…
a. Tahap tindakan preventif
b. Tahap pencabutan gigi
c. Tahap terminasi
d. Tindakan kuratif
e. Tahap konservasi
87. Teknik ini biasanya dgunakan ketika melakukan transfer untuk alat-alat yang lebih besar eperti
tiang, spit, atojet , yaitu…
a. Teknik transfer pensgrasp
b. Teknik transfer palm and thumb grasp
c. Teknik transfer arallel
d. Teknik transfer palm grasp
e. Teknik transfer one handed
88. Tindakan kuratif yang harus dilakukan dalam penyembuhan penyakit gigi…
a. Melakukan pemolesan flour atau topical aplikasi
b. Pengisian pit dan fissure
c. Pengobatan darurat untuk menghilangkann rasa sakit
d. Pembersihan plak/karang gigi
e. Tinjauan kemajuan pasien
89. Manakah di bawah ini yang termasuk dalam pendekatan promotif…
a. Pemerikaan plak
b. Pebersihan karang gigi
c. Pencegahan karies gigi
d. Pelatihan kader
e. Sikat gigi bersama/massal
90. Holistic berarti layanan yang harus dipenuhi hendaknya mempertimbangkan kebutuhan…
a. Biologi
b. Klien
c. Fisik pasien
d. Komunitasnya
e. Individual
91. Yang termasuk tugas laboratirium adalah…
a. Mencatat dental record pasien dan melaporkan ke dokter gigi
b. Membersihkan dan memoles alat-alat gigi lepasan
c. Menerima pasien
d. Mendokumentasikan rekam medis pasien
e. Menyiapkan rekam medis
92. Apa yang dimaksud dengan health educator dan role model…
a. Sebagai pengelola dan tempat bertanya
b. Sebagai pendidik dan sebagai panutan
c. Sebagai pengamat kesehatan dan pelayan kesehatan
d. Sebagai pembaharu dan sebagai koordinato pelayanan kesehatan
e. Sebagai penyidik kesehatan
93. Evaluasi memiliki pengertian penilaian terhadap ejumlah informasi yang diberikan sesuai
dengan tujuan yang telah ditetapkan. Hal tersebut dikemukakan oleh…
a. Potter & Perry
b. Miller
c. Sitorus
d. Lewis
e. Darby & Walsh
94. Di bawah ini merupakan tahap persiapan hal-hal operasional dalam pelaksanaan implementasi
keperawatan, kecuali…
a. Lakukan pendokumentasian data pasien
b. Memahami rencana keperawatan dengan baik
c. Mengetahui sumber daya yang diperlukan
d. Memahami rasional ilmiah dari tindakan yang akan dilakukan
e. Memahami efek samping yang meyakinkan sebagai perawat
95. Dalam menentukan prioritas asuhan keperawatan, anda perlu mempertimbangkan berbagai
factor, salah satunya yaitu…
a. Kerja sama dengan dokter gigi
b. Membandingkan antara hasil pre test dan post test
c. Pendokumentasian data pasien
d. Mengukur pencapaian tujuan
e. Tanda-tanda gejala yang dapat didefinisikan
96. Suatu catatan yang dapat dibuktikan atau dijadikan bukti darisegala macam tuntuta, yang berisi
data lengkap, nyata dan tercatat, merupakan pengertian dari…
a. Pengkajian
b. Evaluasi
c. Dokumentasi keperawatan
d. Perencanaan
e. Diagnose
97. Integrasi dari beberapa aspek pasien tentang kebutuhan terhadap pelayanan keperawatan
sehingga individu dapat merasakan manfat dari pelayanan keperawatan merupakan tujuan
dari…
a. Sebagai alat komunikasi
b. Metode pengumpulan data
c. Sarana pelayanan keperawatan secara individual
d. Sarana evaluasi
e. Sarana pendidikan lanjutan
98. Bukti data lengkap nyata dan tercatat merupakan tahp dalam proses asuhan keperawatan
yaitu…
a. Pengkajian
b. Diagnose
c. Dokumentasi
d. Emplomentasi
e. Evaluasi
99. Berapa yang termasuk proses asuhan keperawatan…
a. 1
b. 4
c. 6
d. 5
e. 3
100. Adapun ukuran pencapaian tujuan pada tahap evaluasi meliputi…
a. Jangka pendek
b. Jangka panjang
c. Masalah teratasi
d. Pengkajian ulang
e. Mengukur pencapaian tujuan

Anda mungkin juga menyukai