Anda di halaman 1dari 8

JURNAL KEGIATAN HARIAN MAHASISWA

Nama Mahasisawa : Mustain


NIM : 20.1.2014
Jurusan : Pendidikan Agama Islam (PAI)
Kegiatan : Praktik pengalaman Lapangan
(PPL)
Lokasi : Madrasah Aliyah Miftaahul Hudaa
Jam
Hari Tanggal Kegiatan Keterangan
NO ke
1 Selasa, 01-8-2023 1 - Piket - Membantu TU dalam
Pengadministrasian
2 - Mengajar Al-Qur’an Hadits - Membahas tentang fase penciptaan
kelas XI manusia QS al-Mukminun (23) ayat 12-
14
- Memahami HR. Muslim no 4781
tentang Penciptaan Manusia dengan
baik
2 Jum’at, 04-8-2023 1 - Piket - Yasinan berjama’ah di aula sekolah
2 - Mengajar sosiologi kelas X - Membahas pengertian sosiologi

3 Sabtu, 05-8-2023 1 - Kegiatan - Pengajian bulanan


rutin
siswa
4 Senin, 07-8-2023 1 - Piket - Administrasi data sekolah
- Pembukaan PPL - Acara pembukaan PPL dengan guru
pamong dan kepala sekolah
5 Selasa, 08-8-2023 - Piket - Membahas QS al-Isra’ (17) ayat 26-27,
- Mengajar Al-Qur’an Hadits 29- 30 tentang kesederhanaan dalam
kelas XII hidup
- Menjelaskan HR Al-Bukhari dari Hakim
bin Hizam tentang keutamaan memberi
dari pada menerima
- Mengajar Al-Qur’an Hadits - Menjelaskan Perngertian dan
kelas X Perbedaan Wahyu, Ilham, serta Ta’lim

6 Jum’at, 11-8-2023 - Kegiatan rutin siswa - Yasinan berjama’ah dengan seluruh


murid
- Mengajar sosiologi kelas X
7 Sabtu, 12-2023 - Kegiatan rutin siswa - Muhadhoroh
8 Selasa, 15-8-2023 - Mengajar Al-Qur’an Hadits - Memahami QS al-Qashash (28) ayat 79-
kelas XII 82 tentang Kisah Qarun, dan HR At-
Tirmidzi, HR Ibnu Majah dan HR Muslim
tentang proporsi dalam tubuh seorang
muslim
- Mengajar Al-Qur’an Hadits
kelas X

9 Rabu, 16-2023 1 - Piket -


- Administrasi data sekolah
10 Jum’at, 18-8-2023 1

11 Sabtu, 19-8-2023 1 Keputrian Membaca surah Al-Kahfi


12 Selasa, 22-8-2023 1 Kegiatan rutin siswa
13 Rabu, 23-8-2023 1

14 Kamis, 24-8-2023 1 Piket Menggantikan guru pamong mengajar

15 Jum’at, 25-8-2023 1
16 Senin, 28-8-2023 1

17 Selasa, 29-8-2023 1
18 Rabu, 30-8-2023 1 - Piket - Mengawas ujian ANBK kelas XI
2 - Piket
3 - Piket
19 Kamis, 31-8-2023 1 - Piket - Mengawas ujian ANBK kelas XI
2 - Piket
3 - Piket

20 Sabtu, 1-9-2023 1 - Acara penutupan - Acara penutupan PPL dan


2 pembagian Cindra mata untuk guru
3

21 Rabu, 23-8-2023 1 Piket - Membantu TU pengadministrasian


2
3
22 Kamis, 24-8-2023 1

23 Jumat, 25-8-2023 1 Keputrian Membaca Al-Quran


24 Sabtu, 26-8-2023 Libur Libur
25 Senin, 28-8-2023 Libur Libur
26 Selasa, 29-8-2023 1 Piket Mengawas siswa anbk

27 Rabu, 30-8-2023 1 Piket Mengawas siswa anbk

28 Kamis, 31-8-2023 1

29 Sabtu, 2-9-2023 Penutupan Penutupan PPL

Mengetahui Depok, 1 september 2023


Dosen Pembimbing Mahasiswa

Chairul Luthfi, S.H.I., S.H.,M.H. Asyifa Nur Aziza


PEDOMAN OBSERVASI SIKAP SPIRITUAL

Petunjuk:
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan
oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut:
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3= sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan
dan kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak
melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama peserta didik :
Kelas :
Tanggal Pengamatan :
Materi Pokok :
skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4

Berdo‟a sebelum dan sesudah melakukan


1
sesuatu

2 Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan

3 Memberi salam sebelum dan sesudah


menyampaikan pendapat/presentasi
Mengungkapkan kekaguman secara lisan
4 maupun tulisan terhadap Tuhan saat melihat
kebesaran Tuhan
5 Merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan
saat mempelajari ilmu pengetahuan

Jumlah Skor
LEMBARAN PENILAIAN DARI SIKAP JUJUR

Nama Peserta Didik :


Kelas :
Materi Pokok :
Tanggal :

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
Berilah tanda cek (v) sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL

Saya tidak menyontek pada saat mengerjakan


1
ulangan
Saya menyalin karya orang lain dengan
2 menyebutkan sumbernya pada saat
mengerjakan tugas
3 Saya melaporkan kepada yang berwenang jika
menemukan barang

4 Saya berani mengakui kesalahan yang saya


lakukan

5 Saya mengerjakan soal ujian tanpa melihat


jawaban teman yang lain

Jumlah Skor

Keterangan:
SL = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
SR = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadanf tidak
melakukan
KD = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak
melakukan
TP = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
LEMBAR PENILAIAN ANTAR PESERTA
DIDIK SIKAP DISIPLIN
(PENILAIAN TEMAN SEJAWAT)

Petunjuk:
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang
ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut:
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang
tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak
melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama peserta Didik Yang Dinilai :
Kelas :
Tanggal Pengamatan :
Materi Pokok :
skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Memakai seragam sesuai tata tertib
4 Mengerjakan tugas yang diberikan
5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Membawa buku teks sesuai mata pelajaran
Jumlah Skor
Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
Skor diperoleh / skor maksimal x 4 = skor akhir
Contoh :
Skor diperoleh 14, skor tertinggi 4 x 6 pernyataan = 24, maka skor akhir:
14 / 24 x 4 = 2.33
Peserta didik memperoleh nilai :
Sangat baik : apabila memperoleh skor : 3.33 < skor < 4.00
Baik : apabila memperoleh skor : 2.33 < skor < 3.33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1.33 < skor < 2.33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor < 1.33

Anda mungkin juga menyukai