Anda di halaman 1dari 5

TATA TERTIB DAN KETENTUAN PENILAIAN UJIAN LISAN TAHFIZH SEMESTER GANJIL

TAHUN AKADEMIK 2023-2024


PONDOK PESANTREN TAHFIDZUL QUR’AN MUHAMMADIYAH PUTRI

Tata Tertib Ujian

1. Mengikuti ujian sesuai dengan waktu dan ketentuan dari bagian akademik, yaitu 1-4 hari (Rabu, 15
November 2023 – Sabtu, 18 November 2023),
2. Berpakaian resmi, rapih, dan sopan saat ujian
3. Menghidupkan suasana tenang, khusyu’, dan kondusif untuk setiap saat ketika ujian
4. Berada di tempat ujian maksimal 10 menit sebelum jadwal urutan maju
5. Ujian diawali dengan basmalah, bukan muqaddimah
6. Santriwati yang diuji harus disertai dengan peserta ujian urutan maju setelahnya, untuk antisipasi
disklualifikasi juz
7. Dilarang membiarkan meja penguji kosong tanpa peseta ujian
8. Peserta ujian menyiapkan (mengondisikan kenyamanan dan kebersihan) tempat ujian dan mengantarkan snack
kepada penguji. Adapun pelaksananya adalah anggota setiap kelompok ujian
9. Materi ujian
- Kelas VIII
4 juz yang telah dihafalkan,
 Juz yang diujikan dihitung dari juz yang terakhir dihafalkan, jika juz terakhir yang dihafalkan masih
mendapatkan setengah juz, maka setengah juz selanjutnya diambilkan dari juz urutan yang akhir.
 Maksimal maju 2 kali duduk untuk santriwati yang telah memiliki hafalan lebih dari 3 juz
 Jika hafalan masih 3 juz atau kurang maka wajib menyetorkannya 1x duduk
- Kelas VII
Semua hafalan yang dimiliki dalam 1 semester
 Maksimal maju 2 kali duduk bagi yang memiliki hafalan lebih dari 3 juz
 Jika hafalan masih 3 juz atau kurang dari itu, wajib menyetorkannya 1x duduk
10. Urutan juz yang diujikan.
 Ujian harus urut dengan juz dan surat yang telah dihafalkan
 Tidak diperkenankan mengganti juz yang telah tertulis pada hari “H” ujian, adapun bila pergantian pada
hari sebelumnya, atau malam hari sebelum ujian tiba (dengan syarat jumlah juz yang diujikan hari
selanjutnya tidak berubah) maka diperbolehkan.
11. Rukhshah ujian
a. Sakit/tidak siap ujian : gugur
b. Izin (pulang/ dsb) : ujian online
12. Apabila peserta ujian mengundurkan diri sebelum mencapai target maksimal kesalahan, maka nilai dianggap
roshib

_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ


13. Tidak ada kesempatan remidi atau ujian diluar jadwal yang sudah ditentukan.
14. Waktu maksimal ujian :
Pagi : Pukul 11.00 WIB
Siang : Istirahat (meminta izin penguji jika ingin menyetorkan di siang hari)
Sore : Pukul 16.30 WIB
15. Tempat ujian diserahkan kepada musyrifah masing-masing sesuai kesepakatan yang telah ditetapkan bersama
kelompok halaqah.
16. Tidak dibuka pengeluaran penjengukan selama ujian Tahfizh berlangsung.

_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ


KELOMPOK UJIAN TAHFIZH SEMESTER GANJIL
PONDOK PESANTREN TAHFIDZUL QUR’AN MUHAMMADIYAH PUTRI

Kelas 8

Ustadzah Hana Usth. Atha Usth. Andi Usth. A’yun Usth. Rifka Usth. Lu’lu
Kayyisah Fatimah Farida Hanna Althofunnisa Khoulah
Atha Hanun Hernita Iffah Shofiyah Sumayyah
Azda Rofilah Aisyi Nurina Queensa Kirani
Syifa Yasmin Nafisah Hasna Nisrina Aisyah
Alma

Kelas 7

Ustadzah Nisa Usth. Najwa Usth. Miftah


Afro’ Hanun Haffa
Yumna Adzkiya Mazaya Zizi
Faradiba Khansa Khayyla
Nazla Cinta Hasna Humairo’
Asma’ Bilkis Khonsa Rahma
Adzkia Himma Fatiya Kayla Cinta
Nusaibah Nada Nafiah Sally

Hanifah Al Hadi

_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ


Kriteria Penilaian Ujian Tahfizh
 TAHFIDZ
Jumlah Juz Kesalahan Nilai
0 10
1 9
2 8
1 3 7
4 6
5 5

 5 4 + (diskualifikasi)
0 10
1 9
2 8
½ 3 7
4 6
5 5

 6 4 + (diskualifikasi)

 ITQAN
Jumlah Juz Waktu (Bacaan Tadwir) Nilai
30-35 menit 10
36-40 menit 9
41-45 menit 8
1 46-50 menit 7
51-55menit 6
56-60 menit 5

 60 menit 4 + (diskualifikasi)
15-17 menit 10
18-20 menit 9
21-23 menit 8
½ 24-26 menit 7
27-28 menit 6
29-30 menit 5

 30 menit 4 + (diskualifikasi)

 Ketentuan di atas berlaku untuk 1 juz dan setengah juz saja. Jika kurang dari itu, maka dilihat
kembali kesalahannya. Jika tidak ada salah, maka diberikan nilai standar, yaitu 6, jika banyak
salah nilai menurut hati Nurani masing-masing penguji.
Kesalahan diberlakukan apabila dalam 3x peringatan santriwati belum berhasil menjawab
_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ
Kategori nilai
a. Tahsin/tajwid : hukum-hukum tajwid (makhroj/sifat huruf, pembacaan hukum nun sukun dan tanwin/
mim sukun, mad) pembahasan waqaf - ibtida’
 Kesalahan tajwid tidak akan diberikan peringatan
b. Itqon / durasi waktu penyetoran
 bila melabihi batas maksimal, maka akan didiskualifikasi, nilai langsung diberikan minimal.
 ketentuan tingkat bacaan tadwir, apabila kurang dari waktu minimal, maka nilai akan
dikurangi.
o ½ juz : minimal : 15 menit, maksimal : 30 menit
o 1 juz : minimal : 30 menit maksimal 60 menit.
o Dibawah itu (kurang dari 15 menit, jika setengah juz /30 menit, jika 1 juz), jika
bacaannya baik maka bisa diberi nilai 10, jika bacaan masih banyak kesalahan
maka beri nilai 9.
c. Hifzh mencakup : kelancaran dan kesalahan kata/ dzhomir/ huruf/ harokat
 Memberikan klu arti dapat mengurangi nilai.

_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ_Bagian Akademik PPTQ

Anda mungkin juga menyukai