Anda di halaman 1dari 4

CROSS INSISI

No.Dokmen :SOP/UKP/
097/426.102.23/2
023
No. Revisi :01
Tanggal Terbit :16 Januari 2023
Halaman :1/3

UPT PUSKESMAS
dr.Maulida Rachmani,S.Ked
PAJARAKAN
NIP.19851215 201411 2 001

1. Pengertian Cross insisi adalah suatu tindakan medis dengan meniris


jaringan dengan pola menyilang pada jaringan kulit
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam penerapan langkah-langkah
Cross Insisi
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pajarakan Nomor
400.7/048/SK/426.102.23/2023 tentang Pelayanan Anestesi
Lokal dan Tindakan Pembedahan
4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan RI No HK
02.02/Menkes/514/2015 tentang Panduan Praktik Klinis bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan Tingkat Pertama
5. Prosedur/ a. Petugas mencuci tangan sebelum memeriksa pasien,
Langkah-langkah keringkan.
b. Petugas menjelaskan Prosedur yang akan dilakukan
c. Petugas menyiapkan inform consent
d. Petugas membersihkan luka & sekitarnya seluas mungkin
dengan sabun/saflon di bawah air mengalir.
e. Petugas memasang sarung tangan (handscoen)
f. Petugas melakukan Desinfeksi luka & sekitarnya seluas
mungkin dengan larutan betadin/alkohol.
g. Petugas memasang duk lubang steril di daerah luka.
h. Petugas memberikan anestesi lokal sekitar luka.
i. Petugas melakukan innsis idengan menggunakan
bisturi/scapel dengan arah sayatan silang (Cross insisi)
j. Petugas melakukan aspirasi H2O2 dalam spoit kemudian
semprotkan ke dalam luka.
k. Petugas melakukan aspirasi NaCL dalam spuit kemudian
semprotkan ke dalam luka bisa di ulang 2-3 kali.
l. Petugas melakukan aspirasi betadin ke dalam spuit
kemudian semprotkan ke dalam luka.
m. Petugas menutup luka dengan kasa steril sesuai
kebutuhan.
n. Jika pasien terkena gigitan ular maka. Injeksi tetanus
toksoid anak-anak 1 cc dandewasa 1/2 cc
o. Petugas membersihkan alat & handscoen sebelum dilepas.
p. Petugas mencuci tangan
q. Petugas melakukan pendokumentasian kegiatan
6. Diagram Alir
Petugas mencuci
tangan

Petugas memberitahu tindakan


yang akan dilakukan

Petugas menyiapkan informed consent

Petugas membersihkan luka dan sekitarnya seluas


mungkin dengan saflon dibawah air mengalir

Petugas memasang handscone

Petugas melakukan desinfeksi luka dan


sekitarnya seluas mungkin dengan
larutan bethadine/alkohol

Petugas memasang duk lubang steril di daerah


luka

Petugas memberikan anesthesi lokal di sekitar


luka

Petugas melakukan insisi dengan


menggunakan bisturi/scalpel dengan arah
sayatan silang (cross insisi)

Petugas melakukan aspirasi H2O2 dalam spuit


kemudian disemprotkan kedalam luka

Petugas melakukan aspirasi NaCl dalam spuit


kemudian semprotkan ke dalam luka (bisa
diulang 2-3 kali)

Petugas melakukan aspirasi bethadine dalam spuit


kemudian semprotkan ke dalam luka

Jika pasien terkena gigitan ular, maka injeksi


tetanus toksoid (anak-anak 1 cc dan dewasa ½ cc)

Petugas membersihkan alat dan merapikan


Petugas melakukan
pendokumentasian kegiatan
7. Unit Terkait Unit Gawat Darurat

8. Rekaman Historis Perubahan


No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan
1. Puskesmas Pajarakan UPT Puskesmas Pajarakan 12 Januari 2023
2. Dr. Saiful Bahri dr. Maulida Rachmani, S.Ked 12 Januari 2023

3. Kebijakan Kepala Kebijakan Kepala UPT


Puskesmas Pajarakan Puskesmas Pajarakan nomor 04 Januari 2023
nomor : :
440/33/426.102.24/201 400.7/018/SK/426.102.23/
8 tentang Pelayanan 2023 tentang Pelayanan
Klinis Klinis

Anda mungkin juga menyukai