Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN DAN EVALUASI

No.

No. Revisi :-
Tanggal Terbit :
SOP
Halaman : 1/1
UPTD
Lidia Atakawi, A.Md.Kep
PUSKESMAS
NIP. 19792302 200112 2 002
MANANGA
1. Pengertian Pemantauan dan Evaluasi adalah suatu kegiatan yang dilakukan
untuk mengetahui apakah kegiatan yang dilakukan sudah
sesuai dengan rencana, yaitu tepat waktu, tepat sasaran dan
tempat.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam melakukan
pemantauan dan evaluasi
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Mananga Nomor
PKM.MNG/A.28/SK/I/2023 tentang Pengawasan, Pengendalian
dan Penilaian Kinerja
4. Referensi 1. Undang-Undang Nomor 36 Thn 2009 Tentang Kesehatan,
pasal 5, tentang Pelayanan, Monitoring dan Evaluasi
Pelayanan Kesehatan di Puskesmas.
2. Permenkes Nomor 44 Tahun 2016 Tentang Manajemen
Puskesmas.
3. Permenkes Nomor 43 th 2019 tentang Puskesmas.
5. Prosedur/ 1. Penanggung jawab Jaringan Pelayanan Puskesmas dan
Langkah- Jaringan Pelayanan Kesehatan bersama Kepala Puskesmas
langkah melakukan kunjungan kepada petugas pustu dan polindes
2. Penanggung jawab Jaringan Pelayanan Puskesmas dan
Jaringan Pelayanan Kesehatan bersama TIM juga melakukan
kajian mandiri terhadap Pelayanan petugas Pustu dan
polindes dengan menggunakan daftar tilik yang ada.
3. Penanggung jawab Jaringan Pelayanan Puskesmas dan
Jaringan Pelayanan Kesehatan kemudian melakukan
rekapitulasi hasil Monitoring dan Evaluasi
4. Membuat laporan Hasil Monitoring dan Evaluasi
5. Diagram alir
6. Unit Terkait 1. Pustu
2. Polindes
3. Poskesdes

Anda mungkin juga menyukai