Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BANGGAI

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BUNTA
Alamat :Jln.Setia Budi, Kec.Bunta Kode Pos 94753
Email : puskesmasbunta2@gmail.com

PROFIL RISIKO UPTD PUSKESMAS BUNTA

NO KATEGORI PERNYATAAN AKAR MASALAH DAMPA PROBABIL CONTROL SCORING RANGKING


RISIKO RISIKO K (1-5) ITAS ABILITY
(1-5) (1-5)
1 2 3 4 5 6 7 8 (5x6x7) 9
1. Risiko Karena tidak adanya Menggunakan fish bone 3 3 4 36 II
operasional ruangan khusus diagram :
penyimpanan rekam
medis, mungkin saja Tata ruangan yg salah
rekam medis pasien karena Tidak adanya
akan hilang/ tercecer ruangan tertutup untuk
seingga akan menyimpan berkas
memperlambat rekam medis sehingga
pelayanan dan petugas rekam medis bebas
tidak dapat melihat untuk diambil/
riwayat pengobatan dikeluarkan dari rak
pasien penyimpanan oleh siapa
saja baik petugas
ataupun bukan petugas
2. Risiko Karena tidak ada Menggunakan fish bone 4 3 4 48 I
operasional pegangan di toilet, :
mungkin saja pengguna
toilet (pasien dan Anggaran turun
petugas) berisiko jatuh terlambat
saat kondisi lantai basah
dan licin sehingga akan
membahayakan dan
berisiko mencederai
pengguna toilet
3. Risiko Karena tidak adanya MenggunakAn fish 3 4 2 24 III
kepatuhan tanda dan lokasi parkir bone :
yang jelas, mungkin
saja pengunjung baik Tidak ada rambu parkir
pasien atau petugas
memarkir kendaraan
sembarangan dan
menghalangi jalur
transportasi menuju
UGD sehingga
ambulance dan mobil
pengantar pasien
terhalangi

Kepala UPTD Puskesmas Bunta Ketua Tim Mutu

MARTEN LUTHER M drg. RIDHA DWI ADI NOVITASARI


NIP. 197202051992031013 NIP.

Anda mungkin juga menyukai