Anda di halaman 1dari 11

Presentasi oleh Rafli Firnanda Pratama

QoS
(Quality of Services)

Absen 24 / Kelas XII SIJA 1


PENGERTIAN
Quality of Service (QoS) atau Kualitas layanan adalah metode
pengukuran yang digunakan untuk menentukan kemampuan
sebuah jaringan seperti; aplikasi jaringan, host atau router
dengan tujuan memberikan network service yang lebih baik
dan terencana sehingga dapat memenuhi kebutuhan suatu
layanan.
MANFAAT QOS
1. Memberikan prioritas untuk aplikasi-aplikasi yang kritis pada
jaringan.
2. Memaksimalkan penggunaan investasi jaringan yang sudah ada.
3. Meningkatkan performansi untuk aplikasi-aplikasi yang sensitif
terhadap delay, seperti Voice dan Video.
4. Merespon terhadap adanya perubahan-perubahan pada aliran trafik
di jaringan.

Hal 7
JENIS JENIS QOS
Intrinsic QoS merupakan kualitas layanan jaringan yang di
dapat melalui: 1. Desain teknis jaringan yang menentukan
Intrinsic QoS karakteristik koneksi yang melalui jaringan. 2. Kondisi
akses jaringan

Perceived QoS merupakan kualitas layanan jaringan yang


Perceived QoS diukur ketika suatu layanan digunakan.

Q
JENIS JENIS QOS
Assessed QoS merujuk kepada seberapa besar keinginan
pengguna untuk terus menikmati suatu layanan tertentu.
Assessed QoS Hal ini berdampak pada keinginan pengguna untuk
membayar jasa atas layanan yang dinikmatinya. Assessed
QoS ini sangat tergantung dari perceived QoS masing-
masing pengguna
PARAMETER QOS

Bandwidth Throughput
Lorem ipsum dolor sit amet,
Bandwidth adalah
consectetur luas atau lebar
adipiscing elit. Throughput adalah kemampuan
cakupan frekuensi yang digunakan sebenarnya suatu jaringan dalam
oleh sinyal dalam medium melakukan pengiriman data.
transmisi. Biasanya throughput selalu
dikaitkan dengan bandwidth dalam
kondisi yang sebenarnya.
PARAMETER QOS

Jitter Packet Loss


Lorem ipsum dolor sit amet,
Jitter adalahadipiscing
consectetur variasi atauelit. Packet loss adalah parameter yang
perubahan latency dari delay atau menggambarkan suatu kondisi
variasi waktu kedatangan paket. yang menunjukkan jumlah total
paket yang hilang.
PARAMETER QOS

Latency

Latency adalah total waktu tunda


suatu paket yang diakibatkan oleh
proses transmisi dari satu titik ke
titik lain yang menjadi tujuannya.
KESIMPULAN

QoS (Quality of Service) adalah teknik dan


mekanisme yang memastikan kualitas layanan
dalam jaringan komunikasi dengan mengelola
bandwidth, latensi, keandalan, dan prioritas lalu
lintas untuk memberikan pengalaman yang
lebih baik kepada pengguna.
DAFTAR PUSTAKA
Gunawan, A. H. 2008. Quality of Service dalam Data Komunikasi.
Online.
Kamarullah, A. Hafiz. 2009. Penerapan Metode Quality Of
Service pada jaringan Traffic yang padat. Palembang: Jurnal
jaringan komputer universitas sriwijaya.
Ningsih, Y. K., T. Susila dan R. F. Ismet. 2004. Analisis Quality Of
Service (QoS) pada Simulasi Jaringan Multiprotocol Label
Switching Virtual Private Network (MPLSVPN). JETri, vol. 3
Wulandari, Rika. 2016. Analisis QOS (Quality of Service) pada
Jaringan Internet (Studi Kasus: UPT Loka Uji Teknik
Penambangan Jampang Kulon – LIPI).
Terima Kasih
Presentasi oleh Rafli Firnanda Pratama

Anda mungkin juga menyukai