Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN SIAK

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MINAS
JL. Kesehatan No. 01 Kel. Minas Jaya Kec. Minas
E-mail : pkmminas.jaya@gmail.com

TINDAK LANJUT DAN EVALUASI


HASIL ANALISIS MASALAH DAN HAMBATAN

TINDAK LANJUT
No MASALAH HAMBATAN SASARAN PELAKSANA EVALUASI CATATAN
(KEGIATAN)
- Masih kurangnya Penyuluhan di Masyarakat Penanggung Pengetahuan Kegiatan akan terus
kesadaran kantor desa, jawab sasaran dilanjutkan guna
1 Kurangnya masyarakat posyandu, kelas ibu pelayanan meningkat dan menjaring seluruh
partisipasi mengenai PHBS hamil promosi kebersediaan lapisan masyarakat
aktif dari kesehatan melaksanakan dan seluruh wilayah
masyarakat PHBS Meningkat kerja
dalam
menegakkan - Ketidaktersediaann Membuat Kader Adanya Peningkatan
PHBS ya kader PHBS kesepakatan untuk kesepakatan pelaksanaan PHBS
memberdayakan dengan lintas belum tampak
kader posyandu sektor terkait maksimal, perlu dikaji
Sebagai kader PHBS penunjukan ulang guna meminta
kader posyandu kader khusus untuk
sebagai kader PHBS
PHBS

2 Tidak adanya - Minat masyarakat - Mensosialisasikan Lintas Penanggung Meningkatkan Penambahan jumlah
kunjungan untuk melakukan kembali jenis sektor Jawab kesadaran kunjungan belum
Klinik konsultasi ke klinik pelayanan yang terkait, Pelayanan masyarakat signifikan, lanjutkan
sanitasi sanitasi masih ada di UPT Masyarakat untuk sosialisasi agar
kurang Puskesmas berkonsultasi ke mencapai seluruh
Pangkalan Baru klinik sanitasi lapisan masyarakat.
- Mensosialisasikan
Kembali fungsi
klinik sanitasi
- Mensosialisasikan Kepala UPT Belum terlaksana
- Kurang aktifnya kepada petugas Petugas
pelayanan Puskesmas
petugas dalam palayanan
kesehatan Pangkalan
menjaring pasien kesehatan untuk
yang memiliki Baru,
lebih aktif dalam
penyakit berbasis menjaring pasien koordinator
lingkungan untuk dengan penyakit UKM,
berkonsultasi ke berbasis penanggung
klinik sanitas lingkungan untuk jawab
dapat pelayanan
berkonsultasi ke
klinik sanitas
3 Kurangnya - Kurangnya - Melakukan Petugas Masyarakat Kegiatan telah Lanjutkan pelaksaan
minat pengetahuan ibu penyuluhan Imunisasi yang memiliki dilakukan, kegitan
Masyarakat mengenai manfaat tentang imunisasi Balita jumlah kenaikan
untuk imunisasi boster boster kunjungan belum
membawa - Kurangnya - Melakukan
anaknya ke maksimal
pengetahuan ibu penyuluhan
posyandu tentang pentingnya tentang manfaat
setelah memantau keposyandu
imunisasi pertumbuhan dan
dasar perkembangan
lengkap balita ke posyandu
4 Kurangnya Masyarakat masih Melakukan edukasi PUS Penanggung Meningkatnya Penyuluhan dan
minat ibu berpendapat bahwa kepada masyarakat jawab pengetahuan edukasi masih terus
untuk jika ia belum haid mengenai KB pasca pelayanan, serta minat berlanjut guna
mendapatka setelah nifas, maka salin masyarakat menggapai seluruh
bidan desa
n pelayanan tidak akan hamil. dalam lapisan masyarakat
KB pasca Sehingga masyarakat mendapatkan
salin baru mencari pelayanan KB
pelayanan KB setelah
haidnya
datang
5 Rendahnya - Ibu hamil telah - Dengan bantuan Ibu Hamil, Penanggung Meningkatnya Peningkatan
minat ibu memeriksakan diri kader menjaring Kader jawab kunjungan kelas kunjungan kelas ibu
hamil dalam ke tempat ibu hamil yang pelayanan, ibu hamil hamil masih belum
mengikuti pelayanan ada di wilayah bidan desa, maksimal
kelas ibu kesehatan lain kerja untuk kader
datang ke kelas
hamil
- Ibu hamil kurang ibu hamil
mengetahui - Meminta ibu
manfaat dari kelas hamil yang datang
ibu hamil kekelas ibu hamil
untuk mengajak
dan
menginformasikan
manfaat kelas ibu
hamil kepada
rekan dan
tetangganya yang
hamil
- Membuat grup
whatsapp ibu
hamil
6 Rendahnya - Mobilitas lansia - Melakukan
kunjungan yang rendah, penyuluhan
lansia banyak lansia - Mengatur
>60tahun terbaring pelaksanaan
dirumah kunjungan rumah
- Tidak adanya
pendamping lansia,
atau pendamping
lansia bekerja pada
jam pelayanan

7 Rendahnya - Kurangnya tenaga - Bekerjasama


capaian Kesehatan untuk dengan lintas
skrining PTM Program
Kesehatan - Tidak adanya kader - Mengajukan
usia posbindu pembentukan
produktif - Jam pelayanan kader PTM
merupakan jam - Mencari alternatif
produktif sasaran lain dengan
dalam bekerja melaksanakan
posbindu di
intansi
8 Rendahnya Kurangnya kesadaran Mengadakan
capaian masyarakt penyuluhan
pelayanan memeriksakan dirinya Kesehatan
Kesehatan jika tidak ada keluhan
pada pasien
hipertensi

Kepala Puskesmas minas Penanggung Jawab UKM

dr. Hidayati drg. Yuliaabsa Ningsih


NIP. 197403282006042007 NIP. 198107052010012005

Anda mungkin juga menyukai