Anda di halaman 1dari 5

_, o-

r-: ;•-:::"..,_
~ -~ ; ...

+
PEMERINTAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK ~
DAN KELUARGA BERENCANA
UPT PUSKESMAS BIAU
Jalan. R. M. Pusadan. Kelurahan Ka!i. Kecamatan Bfau; Kode Pas 94563

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS BIAU
KABUPATEN BUOL
NOMOR : 800/I/SK002/PKM.B/01/2023

TENTANG
KEBIJAKAN JENIS - JENIS PELAYANAN
Dl UPT PUSKESMAS BIAU

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


Kepala UPT Puskesmas Biau.

Menimbang a. bahwa jenis-jenis pelayanan adalah suatu pemberian pelayanan


dasar kepada masyarakat sesuai dengan standar pelayanan minimal (
SPM);
b. bahwa UPT Puskesmas Biau sebagai sarana pelayanan kesehatan
tingkat pertama dalam pemberian pelayanan kesehatan kepada
.
masyarakat perlu merinci jenis-jenis pelayanan dan dike~akan

sesuai dengan SOP;


c. bahwa didalam pelaksanaan kegiatan pelayanan terhadap sasaran
guna mencapai tujuan yang dimaksud diatas, dimungkinkan terjadi
perubahan sesuai dengan perkembangan kebijakan baik dari pusat
maupun daerah;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
pada huruf a, b, dan huruf c, perlu menetapkan jenis-jenis pelayanan
di UPT Pusk13smas -Biau;

Mengingat 1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan


Konsumen (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999
Nomor 22, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
3821);
2. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009
'
tentang Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5038);
3. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2009.Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);
4. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang Tenaga
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1996
Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
3637);
5. Peraturan Presiden Rl Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem
Kesehatan Nasional (tembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2012 Nomor 193);
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun
2016 tentang Manajemen Puskesmas (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 1423);
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 tahun
2019, tentang Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2019 Nomor 68);
.
8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 tahun
2019, tentang Puskesmas ( Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2019 Nomor 1335);
9. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun 2022 Tentang
Akreditasi Pusat Kesehatan Masyarakat, Klinik Laboratorium
Kesehatan, Unit Tranfusi Darah, Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan
Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
-'

10. Peraturan Bupati Buol Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan


Ketiga Alas Peraturan Bupati Nomor-12 Tahun 2018 Tenlang
Pembentukan Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi, Dan Tala Kerja
~ Unit Pelaksana Teknis Pusat Kesehatan Masyarakat;
11. Keputusan Bupati Buol Nomor: 188.04/27.4/DINKES/2022 tenlang
Penetapan Kategon Puskesmas dan Kriteria F~silitas Pelayanan
Kesehatan di Kabupaten Buol;

MEMUTUSKAN

Menelapkan KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS BIAU TENTANG


KEBIJAKAN JENIS.JENIS PELAYANAN Dl UPT PUSKESMAS BIAU.

Kesatu Jenis-jenis pelayanan di UPT Puskesmas Biau sebagaimana tercantum


dalam lampiran, merupakan bagian yang tidak terpisahkan dan sural
keputusan ini.

Kedua Dengan dibertakukannya Keputusan ini maka Keputusan Kepala UPT


Puskesmas Biau dengan Nomor: 800/I/SK.002/PKM.B/09/2020 tentang
Jenis - Jenis Pelayanan di UPT Puskesmas Biau dicabut dan tidak
berlaku lagi.

Ketiga Segala biaya yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya keputusa.n


ini dibebankan pada Dana Operasional UPT Puskesmas Biau yang
disesuaikan.

Keempat Keputusan ini bertaku sejak langgal ditelapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian han terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan I
perubahan sebagaimana mestinya.

Di tetapkan : Buol
Pada tanggal : 14 Januari 2023
PUSKESMAS BIAU
-· . . .

lAMPIRAN KEPUTUSAN KEPAlA UPT


PUSKE.SMAS BIAU
NOMOR 800/IISK.002/PKM.B/01/2023 ,
TENTANG KEBIJAKAN JENIS - JENIS
PElAYANAN Dl UPT
PUSKESMAS B[AU

JENIS- JENIS PElAYANAN Dl UPT PUSKESMAS BIAU

NO JENIS PElAYANAN JADWAL


1 PElAYANAN ADMINISTRASI
1 Pelayanan Rujukan Pasien
Senin s-d Kamis 08.00 - 11.30
Jum'at 08.00- 11.00
Sa btu 08.00- 11.30
2 Pelayanan Sural Keterangan Saki!
Senin s-d Kamis 08.00- 11.30
Jum'at 08.00- 11.00
Sabtu 08.00- 11.30
3 Pelayanan Sural Keterangan
Senin s-d Kamis 08.00 - 11.30
Berbadan Sehat Jasmani
Jum'at 08.00- 11.00
' Sa btu 08.00- 11.30

2 UPAYA KESEHATAN PERORANGAN ( UKP)


1 Pelayanan Pendaftaran/Loket Senin s-d Kamis 08.00 - 11.30
Jum'at 08.00 - 11.00
Sa btu 08.00 - 11.30
2 Pelayanan Rekam Medik Senin s-d Kamis 08.00 - 12.00
Jum'at 08.00- 11.30
Sabtu 08.00- 12.00
3 Pelayanan Pemeriksaan Umum Senin s-d Kamis 08.00- 12.00
Jum'at 08.00-11.30
Sabtu 08.00 - 12.00
4 Pelayanan Pemeriksaan Gigi dan Senin s-d Kamis 08.00- 12.00
Mulut
Jum'at 08.00-11.30
Sa btu 08.00- 12.00
5 Pelayanan Kesehatan Keluarga Yang Senin s-d Kamis 08.00 - 12.00
Bersifat UKP
Jum'at 08.00-11.30
Sabtu 08.00 - 12.00
6 Pelayanan Gawat Darurat Senin s-d Kamis 08.00- 12.00

Jum'at 08.00- 11.30
Sabtu 08.00- 12.00
. ' -
.
-~

7 Pelayanan Gizi Yang Bersifat UKP Senin s-d Kamis 08.00- 12.00
Jum'"at - 08.00 - 11.30
Sa btu 08.00- 12.00
8 Pelayanan Kefarmasian Senin s-d Kamis 08.00- 12.00
Jum'at 08.00- 11.30
Sa btu 08.00 - 12_00
9 Pelayanan Pelayanan Laboratorium Senin s-d Kamis 08.00- 12.00
Jum'at 08.00- 11-30
Sa btu 08.00- 12.00
10 Pelayanan Persalinan Menyesuaikan
11 Pelayanan Puskesmas Keliling Menyesuaikan

NO JENIS PELAYANAN JADWAL


3 UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT ( UKM)
1 UKM Esensial dan Perkesmas
a. Promosi Kesehatan
b. Kesehatan Lingkungan
Pelayanan Kesehatan Keluarga Yang
c. Menyesuaikan Waktu
Bersifat UKM
dan Jadwal
d. Pelayanan Gizi Yang Bersifat UKM
e. Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
f. Perawatan Kesehatan Masyarakat
2 UKM Pengembangan
a. Upaya Kesehatan Gigi Masyarakat
b. Upaya Kesehatan Olahraga
c. Upaya Kesehatan Keselamatan Kelja
Batra ( Pengobatan Tradisional dan Menyesuaikan Waktu
d. dan Jadwal
Komplementer )
Upaya Kesehatan Lainnya ( Lansia, Keswa
e. dan Napza, PKPR, Kesehatan Peserta Didik
) .
4 JARINGAN FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT
1 Puskesmas Pembantu 1 x24Jam
2 Poskesdes I Polindes 1 x24 Jam

Di tetapkan : Buol
Pada tanggal : 14 Januari 2023
K~f!·~~I.JJ:':T.PUSKESIMAS BIAU

Anda mungkin juga menyukai