Anda di halaman 1dari 5

UAS Gasal Matematika Kelas 1

A. Jawablah 5 soal berikut dengan penjelasan yang jelas!


1. Siapakah ilmuwan muslim penemu aljabar? sebutkan nama kitab beliau yang
membahas aljabar!
2. Jika penjumlahan dan pengurangan pecahan memiliki penyebut yang berbeda, terlebih
dahulu disamakan penyebutnya. bagaimana cara menyamakan penyebut?
3. Jelaskan pengetian dari irisan himpunan A dan B!
4. Bentuk-bentuk aljabar terdiri dari variabel atau gabungan bilangan dan variabel terkait
operasi hitung. Sebutkan contoh masing-masing satu dari bentuk aljabar suku tunggal,
suku dua, dan suku tiga?
5. Tentukan banyak suku pada aljabar berikut!
a. 3 a+15 − 6 a
b. 3 x 2 −5 x 3 −4 x 4 +10 x +1
B. Kerjakan soal berikut dengan rapi, runtut dan sistematis!
1. Diketahui: S={1 ,2 , 3 , 4 ,5 , 6 , 7 , 8 , 9 ,10 , 11, 12 ,13 }
K={2 ,3 ,5 , 7 , 11}
L={bilangan ganjil antara 2 dan8 }
Buatlah diagram venn dan arsirlah daerah yang menyatakan K ∩ L!
2. Diketahui: S={1 ,2 , 3 , 4 ,5 , 6 , 7 , 8 , 9 ,10 }
P={1 ,2 , 3 , 4 , 5 }
Q={2 , 4 , 6 , 7 }
Nyatakan himpunan (P ∩Q)'dengan mendaftar anggotanya!
3. sederhanakan bentuk penjumlahan dan pengurangan aljabar berikut!
a. 2 p +12 p
b. − 4 m+7 m− 2 m
c. 4 (3 x +3)− 6 x+2
4. Tentukan hasil perkalian dan pembagian aljabar berikut!
a. (3 x +4)( x −2)
b. (2 x − 3)(x +1)
c. 24 x 4 y :6 x 3 y
5. Faktorkanlah bentuk aljabar x 2 − 64!
6. Faktorkanlah bentuk aljabar x 2+ 4 x +3!
7. Faktorkanlah bentuk aljabar 2 y 2 − 7 y+ 3!
x −1 x +3
8. Sederhanakanlah penjumlahan pecahan aljabar + dengan terlebih dahulu
4 8
menyamakan penyebutnya!
2
16 a − 16
9. Tentukan hasil perkalian pecahan aljabar × !
a+ 4 4
2
x + x −12 x −3
10. Tentukan hasil pembagian pecahan aljabar ÷ !
8x 4x
Jawaban
A. Jawablah 5 soal berikut dengan penjelasan yang jelas!
1. Siapakah ilmuwan muslim penemu aljabar? sebutkan nama kitab beliau yang
membahas aljabar!
Muhammad ibn Musa Al-Khawarizmi, kitab al-jabr wal-muqabalah
2. Jiks penjumlahan dan pengurangan pecahan memiliki penyebut yang berbeda, terlebih
dahulu disamakan penyebutnya. bagaimana cara menyamakan penyebut?
dicari KPK dari penyebut-penyebutnya
3. Jelaskan pengetian dari irisan himpunan A dan B!
suatu himpunan yang anggota-anggotanya merupakan anggota himpunan A yang
sekaligus menjadi aggota himpunan B
4. Bentuk-bentuk aljabar terdiri dari variabel atau gabungan bilangan dan variabel terkait
operasi hitung. Sebutkan contoh masing-masing satu dari bentuk aljabar suku tunggal,
suku dua, dan suku tiga?
suku tunggal = 3 x 2 , −3 a 3 b 2
suku dua = 2 x 2 −10 x
suku tiga = −50 p2 +23 p −13
5. Tentukan banyak suku pada aljabar berikut!
c. 3 a+15 − 6 a
suku tiga
d. 3 x 2 −5 x 3 −4 x 4 +10 x +1
suku banyak (polinom)
B. Kerjakan soal berikut dengan runtut dan sistematis!
1. Diketahui: S={1 ,2 , 3 , 4 ,5 , 6 , 7 , 8 , 9 ,10 , 11, 12 ,13 }
K={2 ,3 ,5 , 7 , 11}
L={bilangan ganjil antara 2 dan8 }
Buatlah diagram venn dan arsirlah daerah yang menyatakan K ∩ L

2. Diketahui: S={1 ,2 , 3 , 4 ,5 , 6 , 7 , 8 , 9 ,10 }


P={1 ,2 , 3 , 4 , 5 }
Q={2 , 4 , 6 , 7 }
'
Nyatakan himpunan ( P ∩Q) dengan mendaftar anggotanya!
(P ∩Q)={2 , 4 }
Anggota ( P ∩Q)' adalah semua anngota S yang bukan 2 dan 4
jadi, ( P ∩Q)'={1 ,3 , 5 , 6 , 7 , 8 , 9 ,10 }
3. sederhanakan bentuk penjumlahan dan pengurangan aljabar berikut!
d. 2 p +12 p
2 p +12 p=14 p
e. − 4 m+7 m− 2 m
− 4 m+7 m− 2 m=m
f. 4 (3 x +3)− 6 x+2
4 (3 x +3)− 6 x+2=12 x +12 −6 x +2=6 x +14
4. Tentukan hasil perkalian dan pembagian aljabar berikut!
d. (3 x +4)( x −2)
2
⟺ 3 x −6 x + 4 x − 8
2
⟺ 3 x −2 x − 8
e. (2 x − 3)(x +1)
2
⟺ 2 x +2 x − 3 x −3
2
⟺ 2 x − x −3
f. 24 x 4 y :6 x 3 y
4
24 x y
⟺ 3
6x y
⟺4 x
5. Faktorkanlah bentuk aljabar x 2 − 64!
2 2
⟺ x − 8 =(x+ 8)( x −8)
6. Faktorkanlah bentuk aljabar x 2+ 4 x +3!
3 ×1=3
3+1=4
⟺(x +3)(x +1)
7. Faktorkanlah bentuk aljabar 2 y 2 − 7 y+ 3!
−6 × −1=6
−6 +(− 1)=−7
2
⟺ 2 y − 6 y − y+ 3
⟺ 2 y ( y −3)− 1( y − 3)
⟺(2 y −1)( y −3)
x −1 x +3
8. Sederhanakanlah penjumlahan pecahan aljabar + dengan terlebih dahulu
4 8
menyamakan penyebutnya!
2(x − 1)+(x+3)

8
2 x −2+ x +3

8
3 x +1

8
2
16 a − 16
9. Tentukan hasil perkalian pecahan aljabar × !
a+ 4 4
16(a+ 4)(a −4 )

(a+ 4)4
4 (a − 4)
⟺ =4 a −16
1
2
x + x −12 x −3
10. Tentukan hasil pembagian pecahan aljabar ÷ !
8x 4x
2
x + x −12 4 x
⟺ ×
8x x−3
(x +4 )(x −3) 4 x
⟺ ×
8x x −3
x+ 4

2

Pedoman Penilaian

N SKOR TOTAL KET


O
A.
1 4 4 Mudah
2 4 4 Mudah
3 4 4 Mudah
4 4,4,4 12 Mudah
5 4,4 8 Mudah
B.
1 5 5 Sedang
2 7 7 Sulit
3 5,5,5 15 Sedang
4 5,5,5 15 Sedang
5 5 5 Sedang
6 5 5 Sedang
7 5 5 Sedang
8 7 7 Sulit
9 5 5 Sedang
10 7 7 Sulit
Total 108
Skor Total

Jumlaℎ skor yang diperoleℎ


Skor total = ×100
jumlaℎ skor maksimal

Jumlah soal mudah : 5

Jumlah soal sedang : 7


Jumlah soal sulit : 3

RENTANGAN NILAI
1–8 4
9 – 16 4.5
17 – 24 5
25 – 32 5.5
33 – 40 6
41 – 48 6.5
49 – 56 7
57 – 64 7.5
65 – 72 8
73 – 80 8.5
81 – 88 9
89 – 99 9.5
100 10

Anda mungkin juga menyukai