Anda di halaman 1dari 2

PETUNJUK: Jawablah pertanyaan berikut ini dengan singkat dan jelas

1. Apa yang dimaksud dengan Program Microsoft Access?


2. Apa yang kamu ketahui tentang Field Name? Jelaskan dengan singkat!
3. Deskripsikan dengan sederhana langkah-langkah untuk mengaktifkan file _________
4. Jelaskan secara singkat dan sederhana langkah-langkah untuk membuka database
baru yang masih kosong!
5. Pada pembuatan Blank Database, langkah yang harus dilakukan setelah memilih
blank database adalah dengan mengisi _________
6. Data type yang digunakan untuk menyimpan pointer ke situs web disebut_________
7. Tipe data yang merupakan gabungan dari Alfabetic dan Numeric disebut_________
8. Yang digunakan untuk menerangkan Field Name disebut _________
9. Apa yang kamu ketahui tentang penggunaan Primary Key? Jelaskan!
10. Deskripsikan secara sederhana langkah-langkah menyisipkan Field!
11. Tombol kombinasi shortcut key Ctrl+F4 berfungsi untuk _________
12. Tombol kombinasi shortcut key Alt+F4 berfungsi untuk _________
13. Deskripsikan secara sederhana langkah-langkah memindahkan Field!
14. Perhatikan gambar berikut ini

Kapan kita memilih Yes dan Kapan kita memilih NO? Jelaskan alasannya!

15. STRUKTUR TABEL

Field Name Data Type Field Size


NOFAKTUR Number 5
TGL_FAKTUR Date/Time -
KODE BARANG Text 6
QTY Number Single

DATA RECORD
NOFAKTUR TGL_FAKTUR KODE_BARANG QTY
N0101 2/25/11 J01 1
N0102 2/27/11 J01 2
N0103 2/28/11 J03 4
N0104 2/28/11 J02 1
a. Apa arti angka 5 pada Field Size jika dikaitkan dengan Field Name? Jelaskan
b. Perhatikan tabel dengan seksama!. Temukan 2 (dua) kejanggalan/kesalahan pada
tabel diatas. Jelaskan alasannya
16. STRUKTUR TABEL : Penjualan
Field Name Data Type Field Size Keterangan
NOFAKTUR Text 5 Primary Key
TGLFAKTUR Date/Time -
KDBRG Text 5
NAMA Text 20
ALAMAT Text 50

DATA RECORD
NOFAKTUR TGL_FAKTUR KDBRG NAMA ALAMAT
F0001 7/25/11 HDD 11 NANA CILIDUG
F0002 7/27/11 MOS 11 ILHAM CILIWUNG
F0002 7/28/11 MDS 12 YOPHI CIPUTRA
F0004 7/28/11 MOS 11 RAIZA CICILIA

a. Apa arti keterangan Primary Key pada NOFAKTUR? Jelaskan


b. Temukan beberapa kesalahan pada data diatas! Jelakan alasannya

Anda mungkin juga menyukai