Anda di halaman 1dari 10

PENERAPAN BUDIKDAMBER

DALAM MENINGKATKAN
KEMAMPUAN NUMERASI SISWA
LUTVIA TRISTIAN S- SMA NEGERI 1 WIRADESA
KAB. PEKALONGAN

Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023


LATAR BELAKANG

ENTERPRENEUR

KARAKTERISTIK
SOSIAL BUDAYA

ASUMSI SEPUTAR
NUMERASI
PERSPEKTIF BARU

Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023


Ketidakstabilan Potensi Pembalajaran “back
ekonomi kewirausahaan to nature,
Rendahnya siswa menyenangkan,
motivasi belajar Sekolah bermanfaat
adiwiyata

HAMBATAN ASET SOLUSI

Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023


Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023
PENERAPAN
BUDIKDAMBER

TANTANGAN

KONSISTENSI OPTIMALISASI
AQUAPONIK

KEBERLANGSUNGAN
LAHAN
PROGRAM
Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023
Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023

PENERAPAN BUDIKDAMBER

AKSI
1 2 3

PERSIAPAN PELAKSANAAN EVALUASI

OBSERVASI PASAR PERSIAPAN BAHAN ALAT REFLEKSI

PENGHITUNGAN BIAYA PEMELIHARAAN IKAN & AKUAPONIK COACHING

PENYUSUNAN RANCANGAN
PANEN MENTORING
PROGRAM
REFLEKSI
Pelibatan siswa secara komprehensif dan
kolaborasi yang apik lintas mapel dalam
Budikdamber meningkatkan motivasi serta
kemampuan numerasi siswa. Budikdamber
bersifat kontekstual sehingga relate
dengan kondisi sosio kultural masyarakat.

Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023


SIMPULAN
& REKOMENDASI
Melalui Budikdamber, siswa memiliki
kemampuan untuk mengkalkulasi antara,
kemampuan diri, modal, dan aset yang dimiliki
dengan biaya (cost) yang akan dikeluarkan
sehingga tercipta sebuah strategi terbaik versi
mereka.

Program ini tidak hanya cocok diterapkan di


SMA, melainkan juga di berbagai jenjang
pendidikan. Tentunya dengan penyesuaian aset
yang dimiliki sekolah masing-masing.

Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023


Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023

BUDIKDAMBER
GALLERY
Simposium Upgrading Guru Penggerak 2023

TERIMA KASIH.....

ING NGARSO SUNG TULADHA

ING MADYA MANGUN KARSO

TUT WURI HANDAYANI

KI HAJAR DEWANTARA

Anda mungkin juga menyukai