Anda di halaman 1dari 2

Ade Irma Ansar

03302011057

IIIB / Ganjil

Ilmu Pengetahun Sosial

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


( RPP )
Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar

KELAS / Semester : 1 ( Satu )

Tema : Rekreasi

Subtema : Tempat Rekreasi

Sub-sub Tema : Pegunungan

Alokasi waktu : 45 Menit

Hari / Tanggal : Sabtu 18 Desember 2021

Pendekatan Saintifik

A. Tujuan Pembelajaran
1. Anak dapat mensyukuri ciptaan Tuhan
2. Anak dapat bercerita tentang pengalaman
3. Anak dapat mengetahui tempat-tempat rekreasi
4. Anak dapat menjaga kelestarian lingkungan

Alat Dan Bahan : Gambar tempat rekreasi ( Pegunungan ), Pensil, Krayon.


B. Kegiatan Pembelajaran
1. Pembuka

-Penerapan Standar Operasional Prosedur ( SOP ) Pembukaan

-Menyanyi Lagu “ Naik-naik Ke Puncak Gunung “.

-Berdiskusi tentang tempat rekreasi

- Mengenalkan kegiatan dan aturan yang digunakan untuk bermain.

2. Kegiatan inti

a. Bercerita tentang pengalaman anak

b. Melengkapi kata dan menarik garis suku kata awal yang sama.

c. Mewarnai rekreasi gambar gunung.

C. Recalling / Rangkaian Pembangunan Sikap


a. Merapikan alat yang digunakan
b. Menceritakan kegiatan hari ini dan menampilkan hasil karya.
c. Memberikan penguatan atas pengetahuan anak

3. Penutup
a. Menanyakan perasaan anak selama melakukan kegiatan bermain
b. informasi legiatan besok hari ( mengenal warna )
c. Berdoa dan pulang

Anda mungkin juga menyukai