Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TENGAH SEMESTER 1

SMP KHOIRU UMMAH JEMBER


TAHUN AJARAN 2023/2024

Nama : _____________________ Mata Pelajaran : Geografi & PKN

Kelas : 8 (Delapan) Guru Pengampu :

UJIAN TULIS

A. SOAL PENGETAHUAN
1. Wilayah Asia Timur Jauh terdiri dari 3 pembagian wilayah yaitu....
2. Wilayah Asia Timur terdiri dari....
3. Wilayah ASEAN terdiri dari 11 negara, sebutkan 5 diantaranya !
4. Negara di wilayah ASEAN yang memiliki penduduk Muslim terbanyak adalah....
5. Negara di wilayah ASEAN yang penduduknya mayoritas beragama Nasrani adalah...
6. Sebutkan sumber daya alam yang dihasilkan oleh wilayah ASEAN (sebutkan 3 negara beserta hasil SDA
nya) !
7. Wilayah Korea terbagi menjadi 2 yaitu ....
8. Negara di Asia Timur yang berbatasan langsung dengan Rusia adalah ....
9. Negara di Asia Timur yang jumlah penduduknya terbanyak adalah ....
10. Negara di Asia Timur yang dulunya menjadi bagian dari China lalu terpisah menjadi negara sendiri adalah
negara....

B. SOAL PEMAHAMAN
1. Jelaskan pentingnya wilayah Asia Timur Jauh bagi dunia!

2. Mengapa Singapura menjadi negara yang maju secara ekonomi meskipun luas wilayahnya kecil?

3. Mengapa Indonesia mengalami masalah kemiskinan padahal kekayaan alamnya melimpah?

4. Apa perbedaan antara Korea Utara dan Korea Selatan? Jelaskan!

5. Jelaskan apa saja masalah yang dihadapi oleh negara Jepang!


Perhatikan peta untuk menjawab pertanyaan no.6-8

6. Batas Utara negara Malaysia adalah negara


7. Kaum muslimin di wilayah Pattani-Thailand mengalami berbagai penyiksaan oleh pemerintah Thailand
namun Malaysia tidak bisa berbuat banyak. Mengapa demikian? Coba jelaskan!
8. Mengapa bentuk wajah masyarakat Thailand selatan dan Malaysia hampir mirip? Coba jelaskan!

Perhatian gambar untuk soal no 9 dan 10

9. Mengapa wajah pak Jokowi dan anak-anak Papua berbeda? Jelaskan!


10. Apa yang harus kita lakukan agar kekayaan alam terutama emas yang melimpah di Papua bisa
menyejahterakan rakyatnya? Jelaskan!

Anda mungkin juga menyukai