Anda di halaman 1dari 2

Tn.

Danang memiliki usaha di bidang jasa yaitu reparasi Air Condicener (AC) di
Semarang dengan nama Usaha Danang. Berikut adalah saldo akun per 1 December
2022 pada Usaha Danang (dalam ribuan rupiah):
Acc.
Num Account Name Saldo
1101 Cash in Bank 94.500
1102 Prepaid Insurance 0
1103 Prepaid Rent 10.800
1104 Supplies 25.400
1105 Account Receivable 10.000
1201 Land 760.000
1202 Building 1.800.000
1203 Accumulated Depreciation of Building 270.000
1204 Vehicle 0
1205 Accumulated Depreciation of Vehicle 0
1206 Equipment 120.000
1207 Accumulated Depreciation of Equipment 45.000
2101 Account Payable 1.500
2102 Interest Payable 0
2103 Employee Income Tax Payable 600
2104 Notes Payable 0
2201 Bank Loan 0
3101 Danang Equity 2.150.000
3102 Danang Withdrawal 0
3201 Income Summary 0
4101 Service Revenue 574.500
5101 Advertising Expense 1.300
5102 Rent Expense 0
5103 Insurance Expense 3.600
5104 Supplies Expense 0
5105 Depreciation Expense 0
5106 Utilities Expense 15.000
5107 Salaries Expense 198.000
5108 Magazine Expense 5.000
6101 Interest Income 3.500
7101 Interest Expense 1.500
7102 Bank Administration Expense 0
8101 Gain/Loss on Sales of Fixed Assets 0

Transaksi yang terjadi selama bulan December 2022 sebagai berikut (dalam ribuan
rupiah):
Date Transaction Description
Dec 1 Menerima pelunasan piutang usaha dari UNISBANK Semarang sebesar Rp
5.000,00. Bukti: BKM-149.
Dec 2 Menerima kas atas pencairan pinjaman dari Bank Sejati dengan tingkat bunga
12% untuk tambahan modal sebesar Rp 200.000,00 dipotong beban
administrasi bank sebesar 1%. Bukti: BKM-150.
Dec 3 Memperoleh pendapatan service AC dari Hotel Citra sebesar Rp 10.000,00
yang pembayarannya akan dilakukan sepuluh hari kemudian. Bukti: FJ-87
Dec 4 Membayar utang usaha kepada Toko Diamond sebesar Rp 1.500,00. Bukti:
BKK-192
Dec 5 Membeli kendaraan secara tunai dari NASMOCO dengan harga beli Rp
230.000,00; biaya balik nama kendaraan, pajak, administrasi dan lain-lain
sebesar Rp 10.000,00. Bukti: BKK-193
Dec 8 Disetor ke kas negara sebagai pembayaran utang PPh Karyawan sebesar
Rp 600,00. Bukti: BKK-194
Dec 10 Memperoleh pendapatan service AC secara tunai sebesar Rp 1.650,00. Bukti:
BKM-151.
Dec 13 Menerima pelunasan piutang usaha dari Hotel Citra atas transaksi tanggal 3
Desember. Bukti: BKM-152.
Dec 15 Dibayar beban iklan kepada harian ” Semangat Pagi” sebesar Rp 300,00.
Bukti: BKK-195
Dec 17 Membeli perlengkapan secara tunai dari Toko Seroja sebesar Rp 800,00.
Bukti: BKK-196.
Dec 18 Membayar listrik, air dan telepon sebesar Rp 700,00. Bukti: BKK-197.
Dec 20 Memperoleh pendapatan service AC Toserba Mumer sebesar Rp 15.000,00.
Diterima secara tunai sebesar Rp 5.000,00 dan sisanya dibayar 2 minggu
kemudian. Bukti: FJ- 88.
Dec 22 Membeli perlengkapan secara kredit dari Toko Diamon sebesar Rp 2.500,00.
Bukti: VC-171.
Dec 23 Membayar beban gaji karyawan sebesar Rp 20.000,00 dipotong PPh
karyawan sebesar Rp 650,00. Bukti: BKK-198.
Dec 24 Membayar tagihan berlangganan surat kabar dan majalah kepada Digital
Magazine sebesar Rp 600,00. Bukti: BKK-199.
Dec 26 Menjual peralatan kepada Tn. Seno seharga Rp 9.000,00. Biaya perolehan
peralatan yang dijual sebesar Rp 20.000,00 dengan akumulasi penyusutan
sebesar Rp 12.500,00. Bukti: BKM-153
Dec 27 Danang menarik dana dari perusahaan untuk kepentingan pribadi sebesar Rp
10.000,00. Bukti: BKK-200.
Dec 28 Memperoleh pendapatan service AC secara tunai dari RS Bergas sebesar Rp
4.500,00. Bukti: BKM-154
Dec 30 Membayar utang usaha kepada Toko Diamon sebesar Rp 1.000,00. Bukti:
BKK-201.
Dec 31 Membeli peralatan dari Toko Aneka dengan menggunakan wesel berjangka
waktu 3 bulan dan berbunga 10% senilai biaya perolehannya. Harga beli
peralatan Rp 27.500,00 (sudah termasuk PPN); biaya angkut Rp 1.000,00.
Biaya pemasangan sebesar Rp 1.500,00. Bukti: INVC-134.

Tugas:
1. Buatlah jurnal transaksi bulan Desember
2. Posting ke General Ledger (Buku Besar)
3. Menyusun Trial Balance (Neraca Saldo)

Anda mungkin juga menyukai