Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PUSKESMAS

KABUPATEN WONOGIRI BATUWARNO

Standard Operasional Prosedure (SOP)


PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS

Nomor : E/V/SOP-PPI/07/I/2021

No.Revisi : 001

Tgl.Terbit : 2 Januari 2021

Ditetapkan

Kepala UPTD Puskesmas Batuwarno

PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BATUWARNO
Jl. Raya Batuwarno-Karangtengah KM.0,1, Garom, Tegiri,
Kec. Batuwarno, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah 57674
Email : puskesmasbatuwarno@gmail.com
PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS

SOP Nomor : E/V/SOP-PPI/07/I/2021


No.Revisi : 00
Tgl.Terbit : 02/01/2021
Halaman : 1/3
UPTD Puskesmas ……………….
Batuwarno NIP.

1.Pengertian a. Limbah medis adalah limbah yang terdiri dari limbah infeksius, limbah
patologi, limbah benda tajam, limbah farmasi, limbah citotoksik, limbah
kimiawi, limbah radioaktif, limbah container bertekanan dan limbah
dengan kandungan logam berat yang tinggi.
b. Limbah medis di puskesmas berasal dari kegiatan pengobatan dan
perawatan di pukesmas. limbah yang dihasilkan antara lain limbah
infeksius, limbah farmasi, limbah yang berasal dari laboratorium dan
limbah benda tajam
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penanganan limbah medis
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Batuwarno No tahun 2019 tentang
Kebijakan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 27 tahun 2017
tentang Pedoman dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan
5 Langkah- 1. Persiaan Alat
langkah
a. APD lengkap
b. Tempat sampah infeksius
c. Safety box
d. Kantong plastic warna kuning
e. Tali rafia
2. Petugas yang melaksanakan:
a. Sanitarian
b. Petugas kebersihan
3. Langkah-langkah:
a.Petugas menyediakan tempat sampah khusus untuk limbah medis (
yang kuat, tahan bocor dan bertutup ) di dekat sumber sampah.
b.Petugas menyediakan safety box / tempat sampah khusus benda
tajam ( spuit, jarum, ampul ).
c.Petugas melapisi tempat sampah medis dengan kantong plastik
( warna kuning dengan logo biohazard – jika ada ).
d.Petugas memasukkan sampah medis hasil kegiatan di Pelayanan
BP Umum, Pelayanan BP Gigi, UGD,Ruang perawatan, Kesehatan
1/
Ibu, Anak dan KB, Laboratorium dan Kamar obat / farmasi ke dalam
tempat sampah medis dan tutup kembali.
e.Petugas memasukkan ke tempat penampungan sampah medis
sementara yang lebih besar ( kuat, tahan air / tahan bocor tertutup ),
atau disimpan didalam tempat penyimpanan limbah medis.
f. PT Arah mengambil limbah medis yang telah dikumpulkan di TPS
Limbah medis.
6. Bagan Alir
Petugas menyediakan safety
bok / tempat sampah khusus
Petugas menyediakan tempat
benda tajam ( spuit, jarum,
sampah khusus untuk limbah
ampul ).
medis ( yang kuat, tahan
bocor dan bertutup ) di dekat
sumber sampah.

Petugas memasukkan sampah medis Petugas melapisi tempat


hasil kegiatan di Pelayanan BP Umum, sampah medis dengan kantong
Pelayanan BP Gigi, UGD,Ruang
plastic ( warna kuning dengan
perawatan, Kesehatan Ibu, Anak dan
KB, laboratorium dan Kamar obat / logo biohazard – jika ada ).
farmasi ke dalam tempat sampah
medis dan tutup kembali

Petugas memasukkan ke tempat


penampungan sampah medis PT Arah mengambil
sementara yang lebih besar ( kuat, limbah medis yang telah
tahan air / tahan bocor tertutup ), atau
dikumpulkan di TPS
Limbah medis
disimpan didalam tempat penyimpanan
limbah medis.

7. Unit Terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum


2. Ruang Pemeriksaan Gigi
3. UGD,Ruang perawatan
4. Ruang Pemeriksaan KIA
5. Laboratorium
6. Kamar obat
8 .Dokumen
Terkait

2/
9. Rekaman Historis:

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

3/
PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS
Nomor : E/V/SOP-PPI/07/I/2021
Daftar No. Revisi : 001
Tgl Terbit : 02/01/2021
Tilik Halaman : 1/1
UPTD …………………….
Puskesmas NIP.
Batuwarno

Unit :…………………………………………………………………...
Nama Petugas :……………………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan : …………………………………………………………………….
Daftar tilik
No Kegiatan Penting Yang Tertulis Dalam Dilaksanakan Tidak
Posedur / Langkah – Langkah Ya Tidak Berlaku
1. Apakah petugas menyediakan tempat sampah khusus
untuk limbah medis ( yang kuat, tahan bocor dan
bertutup ) di dekat sumber sampah?
2. Apakah petugas menyediakan safety box / tempat
sampah khusus benda tajam ( spuit, jarum, ampul )?
3 Apakah petugas melapisi tempat sampah medis dengan
kantong plastik ( warna kuning dengan logo biohazard –
jika ada )?
4 Apakah petugas memasukkan sampah medis hasil
kegiatan di Pelayanan BP Umum, Pelayanan BP Gigi,
UGD,Ruang perawatan, Kesehatan Ibu, Anak dan KB,
laboratorium dan Kamar obat / farmasi ke dalam tempat
sampah medis dan tutup kembali?
5 Apakah petugas / pengunjung menggosok kedua telapak
tangan dan sela jari (searah)?
6 Apakah PT Arah mengambil limbah medis yang telah
dikumpulkan di TPS Limbah medis?.
Jumlah Seluruh Jawaban
Tingkat Kepatuhan

Jumlah Ya
CR = ------------------------ x 100 %
Jumlah Ya + Tidak

CR dikatakan BAIK jika hasilnya > 80 %

1/

Anda mungkin juga menyukai