Anda di halaman 1dari 1

Informatika

I. langkah pra produksi

1. Merumuskan Masalah

2. Ide/gagasan

3. Sinopsis

4. Treatment

5. Naskah atau Script

6. Storyboard/Storyline

7. Rundown

II. Tahapan pembuatan video

1. Pra produksi (pre production): tahapan perencanaan.

2. Produksi (production): tahapan pengambilan gambar.

3. Pasca produksi (post production): tahap penyelesaian video (editing video)

III. jenis video

A. Cerita : Video yang bertujuan untuk memaparkan cerita.

B. Dokumenter: Video yang bertujuan merekam sebuah kejadian atau peristiwa dalam kehidupan
nyata.

C. Berita : Video yang bertujuan memaparkan sebuah berita.

D. Pembelajaran: Video yang bertujuan untuk memberikan materi pembelajaran agar mudah diserap
dan dapat dimainkan ulang.

E. Presentasi: Video yang bertujuan untuk mengomunikasikan ide atau gagasan

F. Animasi : adalah film yang merupakan hasil dari pengolahan gambar tangan sehingga menjadi
gambar yang bergerak

IV. Camera movement

Anda mungkin juga menyukai