Anda di halaman 1dari 3

BAGAN IDENTIFIKASI KASUS KEGAWATDARURATAN

PADA KEHAMILAN MUDA


KASUS :
1. BAGAN ABORTUS DAN TANDANYA
A. ABORTUS IMINENS

ABORTUS PENGERTIAN :
IMINENS /
Abortus Imminens adalah suatu
KEGUGURAN
keguguran mengancam tetapi masih
MENGANCAM
ada harapan untuk
mempertahankannya

TANDA-TANDA :

- PERDARAHAN PERVAGINAM SEDIKIT


- HASIL KONSEPSI MASIH DALAM UTERUS
- TIDAK ADA PEMBUKAAN OUI
- NYERI MEMILIN
- BESAR UTERUS SESUAI DENGAN USIA
KEHAMILAN

B. ABORTUS INCIPIENS

PENGERTIAN :
ABORTUS INCIPIENS /
KEGUGURAN TIDAK ABORTUS INCIPIENS ADALAH :
DAPAT DICEGAH
Abortus yang tidak dapat dicegah
yang ditandai dengan serviks yang
telah mendatar,
sedangkan hasil konsepsi masih
berada lengkap di dalam rahim.

TANDA-TANDA :

- PERDARAHAN KADANG BERGUMPAL


- HASIL KONSEPSI MASIH DALAM UTERUS
- TERDAPAT PEMBUKAAN SERVIK
- BESAR UTERUS SESUAI DENGAN USIA
KEHAMILAN
- MULES/NYERI SERING DAN KUAT
C. ABORTUS INKOMPLIT

PENGERTIAN :
ABORTUS
INKOMPLIT/ ABORTUS INKOMPLIT
KEGUGURAN TIDAK ADALAH :
LENGKAP
Sebagian hasil konsepsi telah keluar
dari rahim dan masih ada yang

TANDA-TANDA :

- PENGELUARAN SEBAGIAN HASIL KONSEPSI


- TERDAPAT PEMBUKAAN DANTERABA SISA JARINGAN
- PERDARAHAN BANYAK DAN TIDAK BERHENTI JIKA
HASIL KONSEPSI BELUM KELUAR SEMUA
- BISA SAMPAI SYOK BILA PERDARAHAN SANGAT
BANYAK

D. ABORTUS KOMPLIT

PENGERTIAN :
ABORTUS KOMPLIT/
KEGUGURAN ABORTUS KOMPLIT ADALAH :
LENGKAP
Seluruh hasil konsepsi telah keluar
dari rahim pada kehamilan kurang
dari 20 minggu

TANDA-TANDA :

- SEMUA HASIL KONSEPSI SUDAH DIKELUARKAN


- OSTIUM SUDAH TERTUTUP
- PERDARAHAN SEDIKIT
- UTERUS LEBIH KECIL
2. BAGAN KEHAMILAN EKTOPIK TERGANGGU DAN TANDANYA

PENGERTIAN :
KEHAMILAN
EKTOPIK Kehamilan ektopik adalah implantasi
TERGANGGU/ KET dan pertumbuhan hasil konsepsi
diluar endometrium
kavum uteri.

TANDA-TANDA :

- ADANYA AMENOERHOE
- NYERI SEDIKIT DIPERUT BAGIAN BAWAH
- SAKIT PERUT MENDADAK PADA SATU SISI KEMUDIAN
MENJALAR KEBAGIAN TENGAH SEHINGGA MENEKAN
DIAFRAGMA DAN MENIMBULKAN RASA NYERI
- PERDARAHAN DARI UTERUS TIDAK BANYAK DAN
BERWARNA MERAH TUA

3. BAGAN MOLA HIDATIDOSADAN TANDANYA

PENGERTIAN :

MOLA HIDATIDOSA ADALAH :


MOLA HIDATIDOSA
Mola Hidatidosa (Hamil Anggur)
adalah suatu massa atau pertumbuhan
di dalam rahim yang
terjadi pada awal kehamilan. Mola
Hidatidosa adalah kehamilan
abnormal, dimana seluruh
villi korialisnya mengalami

TANDA-TANDA :

- TIDAK ADA TANDA-TANDA ADANYA JANIN


- PERDARAHAN SAMAR SEHINGGA SULIT DIDETEKSI
- PERDARAHAN MENDADAK DISERTAI SHOCK
- UTERUS LEBIH BESAR DARI USIA KEHAMILAN
- SEPERTI HAMIL MUDA
- MUNGKIN TIMBUL PREEKLAMSIA/EKLAMSIA
PADA KEHAMILAN DIATAS 24 MINGGU

Anda mungkin juga menyukai