Anda di halaman 1dari 12

Susunan Laporan L/R untuk data - data berikut ini:

a. Persediaan awal bahan baku Rp. 50.000,-


b. Pembelian bahan baku Rp. 75.000,-
c. Persedian Akhir Bahan baku Rp. 12.500,-
d. Upah langsung Produksi Rp. 22.500,-
e. Gaji Sales dan biaya angkut pemasaran Rp. 37.500,-
f. Administrasi umum Rp. 20.000,-
g. Biaya - Biaya untuk pabrik Rp. 7.500,-
h. Produk yang dihasilkan 1.500 unit, dijual 1.150unit
dengan harga jual @Rp. 200,-
1. Mencari Biaya Bahan Baku
Biaya Bahan Baku :
Persediaan Bahan Baku Awal + Pembelian Bersih - Persediaan Bahan Baku Akhir
Rp. 50.000 + Rp. 75.000 - Rp. 11.250 = Rp. 112.500
2. Mencari HP Produksi dengan metode full coasting
Biaya Bahan Baku : Rp 112,500
BTKL Rp 22,500
BOP :
Variabel Rp 7,500
Tetap Rp -
HP. Produksi Rp. 142.500 : 1500U
HP. Produksi Rp. 95,- per unit
3. Mencari Laba / Rugi dengan metode full coasting
Hasil Penjualan 1.150 @200 Rp 230,000
HPP 1.150 @95 Rp 109,250
Laba Kotor Rp 120,750
Biaya Pemasaran & Gaji Sales Rp 37,500
Biaya Adm. Umum Rp 20,000
Total Biaya Rp 57,500
Laba Bersih Rp 63,250
han Baku Akhir
PT. AGSYA adalah perusahaan percetakan yang menghitung harga pokoknya JAWABAN PT. AGSYA
berdasar full costing dan memproduksi sesuai pesanan pelanggan dengan
sistem penjualan secara tunai. Dalam bulan Juni 2012 perusahaa menerima
pesanan undangan sebanyak 1.500 lembar dengan harga jual @ Rp 3.000 dan KET
pesanan Stiker sebanyak 20.000 lembar dengan harga @ Rp 1.000. Untuk BBB
pembebanan BOP kepada produk, perusahaan telah menetapkan tarip 6% dari
BTKL. Berikut data transaksi dan produksi yang terjadi selama bulan Juni:
BTKL
BOP

Pembelian Bahan Baku dan bahan penolong. Bahan Baku; HARGA POKOK
Kertas Jenis BC 90 ream @Rp 10.000
Kertas Jenis L 15 roll @Rp 350.000
Tinta H 5 Kg @Rp 100.000
Tinta M 25 kg @ Rp 25.000
Bahan Penolong;
BP 1 17 kg @ Rp 10.000
BP 2 60 ltr @ Rp 5.000
2. Pemakaian bahan baku
Undangan Stiker
Kertas BC 85 ream Kertas L 10 roll
Tinta H 5 Kg Tinta M 25 kg
3. Pemakaian BP 1 sebanyak 10 Kg dan pemakaian BP 2 sebanyak 40 ltr Pesanan :
Pemesan :
4. Biaya Tenaga kerja yang dikeluarkan selama bulan Juni 2012 Untuk Jenis Produk : UNDANGA
undangan Rp 900.000 dan stiker Rp 5.000.000 Jumlah : 1.500 LEMB
5. Pada akhir bulan Pesanan Undangan telah diserahkan ke pemesan, akan
tetapi pesanan Stiker belum selesai dikerjakan Biaya Bahan Bak
TGL

Total

1.3
Harga Pokok Satuan = ------

Pesanan :
Pemesan :
Jenis Produk : STIKER
Jumlah : 20.000 LEM
Biaya Bahan Bak
TGL
Total

Harga Pokok Satuan = ------


JAWABAN PT. AGSYA

KET UNDANGAN STIKER


KERTAS 85 X Rp 10.000 = Rp 850.000 10 X Rp 350.000 = Rp 3.500.000
TINTA 5 X Rp 100.000 = Rp 500.000 25 X Rp 25.000 = Rp 625.000
Jml = Rp 1.350.000 = Rp 4.125.000
= Rp 900.000 = Rp 5.000.000
6% x Rp 900.000 = Rp 54.000 6% x Rp 5.000.000 = Rp 300.000

HARGA POKOK = Rp 2.304.000 = Rp 9.425.000

PRODUK SELESAI PRODUK DALAM PROSES

PT. AGSYA
Kartu Harga Pokok Pesanan
Pesanan :
Pemesan :
Jenis Produk : UNDANGAN
Jumlah : 1.500 LEMBAR
Biaya Bahan Baku BTKL
KET Jumlah TGL KET Jumlah
Kertas 850,000 900,000
Tinta 500,000

Total 1,350,000 Total 900,000

1.350.000 + 900.000 + 54.000


Harga Pokok Satuan = --------------------------------------------------- = Rp 1.536
1.500 LEMBAR

PT. AGSYA
Kartu Harga Pokok Pesanan
Pesanan :
Pemesan :
Jenis Produk : STIKER
Jumlah : 20.000 LEMBAR
Biaya Bahan Baku BTKL
KET Jumlah TGL KET Jumlah
Kertas L 3,500,000 5,000,000
Tinta M 625,000 0

Total

Harga Pokok Satuan = --------------------------------------------------- = Rp


JUMLAH
= Rp 4.350.000
= Rp 1.125.000
= Rp 5.250.000
= Rp 5.900.000
= Rp 354.000

= Rp 11.729.000

DALAM PROSES

Kartu Harga Pokok Pesanan

BOP
TGL KET Jumlah
54,000

Total 54,000

Kartu Harga Pokok Pesanan

BOP
TGL KET Jumlah
300,000
0
Berikut adalah informasi dan data-data yang diperoleh dari
PT.AUFAA untuk bulan Mei 2016 ;
1 Perusahaan menerima 3 pesanan yaitu pesanan A, B, dan C

2 Untuk menyelesaikan pesanan tersebut dibutuhkan 3 tahap


pengolahan yaitu melalui Departemen X, Y, dan Z
3 Penggunaan Bahan Baku
Pesanan Dept. X Dept. Z
A Rp 350,000 Rp 75,000
B Rp 500,000 Rp -
C Rp 475,000 Rp 25,500
4 Biaya Tenaga Kerja Langsung
Pesanan Dept. X Dept. Y Dept. Z
A Rp 250,000 Rp 125,000 Rp 75,000
B Rp 325,000 Rp 170,000 Rp -
C Rp 227,500 Rp 135,500 Rp 110,000
5 Tarif BOP, Jam Kerja Langsung dan BOPS
Departemen Tarif BOP JKL BOPS
Dept X Rp. 500/JKL 1500 Rp 745,000
Dept Y 75% dari BTKL 750 Rp 350,000
Dept Z 60% dari BTKL 800 Rp 95,000
6 Penggunaan Jam Kerja Langsung Dept X untuk pesanan
A=500 jam, esanan B=700jam, dan pesanan C=300jam.
Pesanan A dan C telah Selesai, untuk pesanan B sudah
7 masuk ke Dept Z akan tetapi dalam bulan ini belum
dikerjakan
Dari informasi diatas hitunglah :
* Harga Pokok Masing - Masing Departemen
* Selisi BOP Masing Masing Departemen
* Harga Pokok tiap Pesanan
PENYELESAIAN LATIHAN PT AUFAA

DEPARTEMEN X
KET PES A PES B PES C JUMLAH
BBB Rp 350,000 Rp 500,000 Rp 475,000 Rp 1,325,000
BTKL Rp 250,000 Rp 325,000 Rp 227,500 Rp 802,500
BOP Rp 250,000 Rp 350,000 Rp 150,000 Rp 750,000
HP DEPT X - Y Rp 850,000 Rp 1,175,000 Rp 852,500 Rp 2,877,500

DEPTARTEMEN Y
KET PES A PES B PES C JUMLAH
HP DEPT X - Y Rp 850,000 Rp 1,175,000 Rp 852,500 Rp 2,877,500
BTKL Rp 125,000 Rp 170,000 Rp 135,500 Rp 430,500
BOP Rp 93,750 Rp 127,500 Rp 101,625 Rp 322,875
HP DEPT Y - Z Rp 1,068,750 Rp 1,472,500 Rp 1,089,625 Rp 3,630,875

DEPARTEMEN Z PES A PES C JUMLAH PES B


HP DEPT Y -Z Rp 1,068,750 Rp 1,089,625 Rp 2,158,375 Rp 1,472,500
BBB Rp 75,000 Rp 25,500 Rp 100,500 -
BTKL Rp 77,500 Rp 110,000 Rp 187,500 -
BOP Rp 46,500 Rp 66,000 Rp 112,500 -
HPP Rp 1,267,750 Rp 1,291,125 Rp 2,558,875 Rp 1,472,500

PRODUK SELESAI PRODUK DALAM PROSES

SELISIH BOP

KETERANGAN BOPB BOPS SELISIH


DEPARTEMEN X Rp 750,000 Rp 745,000 Rp 5,000 (L)
DEPARTEMEN Y Rp 322,875 Rp 350,000 Rp 27,125 (R)
DEPARTEMEN Z Rp 112,500 Rp 95,000 Rp 17,500 (L)

DARI BOP TIAP


DARI SOAL
DEPARTEMEN
BOPb = KS xT
BOPb = 500 jam x Rp 500
BOPb = 250.000

BOPb = 75% x 125.000


BOPb = 93.750

BOPb = 60% x 77.500


BOPb = 46.500

Anda mungkin juga menyukai