Anda di halaman 1dari 1

Kimia

3. Apa tujuan dari pembangunan berkelanjutan dalam konteks kimia hijau…


a. Meningkatkan penggunaan bahan kimia beracun dalam industri
b. Mengurangi ketergantungan pada sumber daya alam yang terbatas
c. Meningkatkan konsumsi energi fosil untuk mengurangi harga energi
d. Meningkatkan emisi gas rumah kaca untuk mendorong pertumbuhan ekonomi
e. Menggunakan bahan bakar minyak dengan maksimal dan efisien
Pembahasan:
Pada 2015, Perserikatan Bangsa-Bangsa mengeluarkan tujuan 17 aspirasional yang bersifat
universal atau dikenal dengan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development
Goals/SDGs). Kerangka tersebut merupakan acuan guna mengakhiri kemiskinan,
melindungi bumi, dan memastikan kesejahteraan bagi semua orang. Dalam pembangunan
berkelanjutan, kimia hijau memainkan peran penting untuk membantu mewujudkan
program tersebut.

20. Pernyataan yang benar untuk unsur Kalium (nomor atom 19), dan Bromin (nomor atom 35)
adalah…
a. Jari-jari atom K < Br
b. Jari-jari ion Br < K
c. Energi ionisasi K > Br
d. Elektronegativitas Br > K
e. Afinitas elektron K > Br
Pembahasan:
Konfigurasi elektron:
35 Br = 2 8 18 7, periode = 4, Golongan = VIIA
19 K = 2 8 8 1, periode = 4, Golongan = IA
Dalam 1 periode dari kiri ke kanan:
Afinitas elektron, Keelektronegatifan, Energi ionisasi akan semakin besar
Periode 4 Golongan IA Golongan VIIA → K Br
Maka, Keelektronegatifan Br > K

Anda mungkin juga menyukai