Anda di halaman 1dari 12

SOAL PTS

SOSIOLOGI KELAS X
1. Gambar tersebut merupakan Masjid Menara Kudus. Masjid tersebut merupakan salah
satu masjid tertua di Pulau Jawa yang menjadi saksi bertemunya beberapa
kebudayaan. Kebudayaan-kebudayaan
ter- sebut antara lain budaya Jawa,
Hindu, dan Islam. Masjid tersebut
memiliki keunikan seperti pintu gapura
yang berbentuk menyerupai gapura
candi-candi di Bali atau dikenal sebagai
kori agung. Seperti halnya masjid-
masjid kuno di Jawa, masjid ini
menerapkan metode saka guru dan saka
rawa. Saka guru merupakan empat tiang
penyangga bangunan dan saka rawa merupakan empat tiang pendamping.
Masjid Menara Kudus merupakan bentuk interaksi dari ….
a. Akulturasi
b. Asimilasi
c. Akomodasi
d. Kerja sama
e. Empati

2. Desa Pagarayu akan mengadakan pemilihan kepala desa di akhir tahun ini.
Berdasarkan seleksi yang dilakukan komisi pemilihan, diputuskan terdapat 2 calon
kepala desa yang memenuhi syarat. Kedua calon kepala desa tersebut akan bersaing
untuk mendapatkan suara dari masyarakat. Kedua calon tersebut membentuk tim
sukses untuk menarik minat warga. Tim sukses telah menyatukan tekad untuk
mendukung calon yang didukung agar menang dalam pemilihan. Tim sukses dari
kedua calon melakukan negosiasi agar kampanye dapat berjalan dengan aman.
Berdasarkan uraian tersebut, persaingan dalam pemilihan kepala desa dapat
mengakibatkan ….
a. Kebudayaan berupa kesenian dan olahraga
b. Timbulnya perubahan sikap pada tim sukses
c. Timbulnya rasa solidaritas dan kesetiakawanan
d. Terjadinya benturan fisik antara kedua tim sukses
e. Terjadinya kerusakan harta benda pihak yang bersaing

3. Para guru saat ini sadar bahwa memiliki skill di bidang teknologi informasi dan
multimedia telah memungkinkan diwujud- kannya pembelajaran yang efektif dan me-
nyenangkan. Karena itu guru-guru saat ini banyak yang menguasai teknologi
informasi dan multimedia untuk mencari bahan ajar. Penyampaian materi pun tidak
hanya dengan metode ceramah tetapi juga dengan menampilkan slide dan video yang
menarik. Dari penjelasan tersebut tindakan para guru untuk bisa menguasai teknologi
informasi dan multimedia tersebut termasuk dalam....
a. Rasional instrumental
b. Rasional berorientasi nilai
c. Tradisional
d. Afektif
e. Emosional

4. Akulturasi terjadi jika kedua budaya saling menerima unsur-unsur budaya. Akan
tetapi, dak semus unsur budaya dapat diterima dengan mudah. Berikut merupakan
unsur budaya yang mudah erjadinya kerusakan harta benda pihak yang bersaing
diterima dalam akulturasi yaitu….
a. Terjadi negosiasi pihak yang bersaing
b. Kebudayaan berupa kesenian dan olahraga
c. Unsur-unsur keagamaan dalam kebudayaan
d. Norma sopan santun yang berlaku di masyarakat
e. Pola kehidupan yang mencakup mata pencaharian

5. Kontravensi yang terjadi secara terus-menerus akan menimbulkan pertikaian. Kondisi


tersebut terjadi karena adanya….
a. Rasa kekecewaan salah satu pihak pada pihak lainnya
b. Unsur mengejutkan dari salah satu pihak yang berselisih
c. Perbedaan yang semakin tajam dari pihak yang berselisih
d. Penyebaran rahasia atau aib pihak lain kepada masyarakat
e. Perbuatan yang dianggap mengacaukan rencana pihak lain

6.

Berdasarkan gambar tersebut, dampak negatif yang dapat timbul terhadap hubungan
sosial adalah....
a. Semakin renggangnya hubungan sosial di antara anggota masyarakat
karena masing-masing individu sibuk dengan alat komunikasi yang
canggih
b. Kehidupan masyarakat akan semakin dinamis karena hubungan sosial di
antara anggota masyarakat semakin akrab dengan fasilitas oleh alat
komunikasi yang canggih
c. Semakin eratnya hubungan sosial diantara sesama anggota masyarakat karena
menggunakan alat komunikasi handle yang canggih
d. Setiap individu akan terlibat lebih aktif dalam kegiatan kemasyarakatan karena
dibantu alat komunikasi yang modern dan canggih
e. Komunikasi di antara sesama anggota masyarakat akan semakin lancar karena
ditunjang oleh alat komunikasi yang canggih

7.

Berdasarkan infografik tersebut, orang beribadah merupakan tindakan dengan dasar…

a. Meluapkan emoi jiwa


b. Memperoleh tujuan hidup
c. Mendapatkan manfaat yang negative
d. Melakukan kebiasan orng dahulu
e. Mendpatkan penilaian orang lain
8. Perhatikn contoh kasus berikut!

Dalam upaya menyelesaikan tawuran antarpelajar di Jakarta beberapa waktu yang lalu,
pihak pimpinan kedua lembaga pendidikan mempertemukan pihak-pihak yang bertikai.
Keduanya mengesampingkan perbedaan persepsi sehingga tercapai kesepakatan bagi
penyelesaian tawuran

Kasus tersebut merupakan interaksi social dalam bentuk….


a. Stalemate
b. Kompromi
c. Koersif
d. Konsiliasi
e. Ajudikasi
9. Setiap hari Tika menyapu lantai rumahnya agar keluarganya nyaman. Tindakan yang
dilakukan Tika merupakan bentuk tindakan sosial instrumental. Tujuan dari tindakan
Tika adalah....

a. Membentuk sikap disiplin


b. Menjaga tubuh agar tetap sehat
c. Menjaga rumah selalu bersih
d. Menumbuhkann rasa semangat
e. Menumbuhkan rasa kedisiplinan

10. Perbuatan menyangkal pernyataan orang lain di muka umum, memaki-maki melalui
surat selebaran, mencerca, memfitnah, dan melemparkan beban pembuktian kepada
pihak lain merupakan contoh dari suatu proses sosial, yaitu ….

a. Kontravensi umum
b. Kontravensi sederhana
c. Kontravensi intensif
d. Kontravensi rahasia
e. Kontravensi statis

11. Masyarakat yang tertib dapat diartikan juga sebagai masyarakat yang berintegrasi. Di
dalam integrasi masyarakat terdapat kerja sama dari semua lapisan masyarakat, mulai
dari keluarga, individu, lembaga, dan juga masyarakat itu sendiri, sehingga hal
tersebut bisa menghasilkan kesepakatan tentang nilai, yang kemudian dijunjung tinggi
bersama- sama. Integritas sosial tidak hanya bisa diukur dari kriteria tersebut, yaitu
dengan bersatu- nya semua anggota masyarakat dalam artian fisik, tetapi hal tersebut
juga memuat logitentang pengembangan sikap solidaritas dan 90 juga perasaan yang
manusiawi. Hal tersebut au adalah dasar dari sebuah keselarasan suatu masyarakat,
sehingga nantinya akan meng- hasilkan pola kehidupan yang nyaman untuk
masyarakat. Berikut tanda-tanda kehidupan suatu masyarakat yang tertib, kecuali….

a. Individua tau kelompok bertindak sesuai norma dan nlai yang berlaku
b. Adanya pranata-pranata social yang saling mendkung
c. Adanya kerjasama yang harmonis
d. Adaya kerjasama yang menyenangkn
e. Adanya ikatan kontraktual

12. Ciri yang merujuk pada identitas sosial se- seorang atau kelompok berdasarkan fungsi
dan perannya di masyarakat disebut dengan….

a. Ciri fisik
b. Ciri social
c. Ciri budya
d. Ikatan social
e. Kondisi wilayah
13. Perbedaan sosial bisa muncul dengan sendirinya ataupun dibentuk melalui proses
sosial. Berikut wujud perbedaan yang muncul dengan sendirinya atau dapat kita sebut
alamiah, kecuali….

a. Warna kulit
b. Sifat
c. Bentuk wajah
d. Warna rambut
e. Alamiah

14. Perhatikan infografik berikut!

Jika orang merasa harus menjatuhkan orang lain untuk menjadikan dirinya hebat
berarti orang tersebut sudah berada pada tingkat self-enchancement berupa….
a. Efek menaikan nilai diri
b. Proses yang berkelanjutan
c. Ciri kepribada
d. Emosional
e. Motif yang mendasari

15. Musik dan penyanyi merupakan dua hal yang sangat akrab dengan kehidupan kita.
Adanya dua hal tersebut membuat nuansa permusikan semakin beragam, misalnya
perpaduan musik tradisional dengan musik Barat, yakni musik Jawa dengan musik rap
atau hip-hop yang melahirkan sebuah grup musik Jogja Hiphop Foundation.
Munculnya grup musik ini merupakan bentuk dari interaksi ….

a. Akulturasi
b. Asimilasi
c. Akomodasi
d. Kerjasama
e. Empati
16. Berikut ini akibat negative dari munculnya konflik, kecuali ….
a. Munculnya prasangka
b. Kerukunan hubugan antar anggota kelompok
c. Perubahan kepribdian pada individu
d. Kerusakan harta benda
e. Hilangnya nyawa manusia
17. Perhatikan wacana berikut!
Desa Pagarayu akan mengadakan pemilihan kepala desa di akhir tahun ini.
Berdasarkan selekel yang dilakukan komisi pemilihan, diputuskan terdapat 2 calon
kepala desa yang memenuhi syarat. Kedua calon kepala desa tersebut akan bersaing
untuk mendapatkan suara dari masyarakat. Kedua calon tersebut membentuk tim
sukses untuk menarik minat warga. Tim sukses telah menyatukan tekad untuk
mendukung calon yang didukung agar menang dalam pemilihan. Tim sukses dari
kedua calon melakukan negosiasi agar kampanye dapat berjalan dengan aman.
Berdasarkan uraian tersebut, persaingan dalam pemilihan kepala desa dapat
mengakibatkan ….
a. Terjadi negosiasi pihak yang bersaing
b. Timbulnya perubahan sikap pada tim sukses
c. Terjadinya benturan fisik antara kedua tim sukses
d. Terjadinya keruakan harta benda pihak yang bersaing
e. Munculnya prasangka
18. Akulturasi terjadi jika kedua budaya saling menerima unsur-unsur budaya. Akan
tetapi, tidak semua unsur budaya dapat diterima dengan mudah. Berikut merupakan
unsur budaya yang mudah diterima dalam akulturasi yaitu ….
a. Unsur- unsur keagamaan daam kebudayaan
b. Kebudayaan berupa barang-barang yang nyata
c. Norma sopan santun yang berlaku di masyarakat
d. Pola kehidupan yang mencakup mata pencarian
e. Kebudayaan berupa adat istiadat
19. Kontravensi yang tejadi secara terus-menerus akan menimbulkan pertikaian. Kondisi
tersebut terjadi karena ….
a. Rasa kekecewaa salah satu pihak pada pihak lain
b. Unsur mengejutkan dari salah satu pihak yang berselisih
c. Perbedaan yang semakin tajam
d. Penyebaran rahasia atau aib pihak lain kepada masyarakat
e. Perbuatan yang dianggap mengacaukan rencana pihak lain
20. Konflik sosial adalah proses untuk men- dapatkan kekuasaan dalam masyarakat.
Konflik sosial terjadi ketika ada individual atau kelompok yang saling bertentangan
dalam interaksi. Melihat keadaan sosial di Indonesia, terdapat perbedaan budaya
beragam yang dapat mendorong terjadinya konflik. Faktor berikut yang kurang
berpotensi terhadap terjadinya konflik di Indonesia dibandingkan faktor lainnya
adalah perbedaan ….
a. Individu yang meliputi perbedaan pendirian dan perasan
b. Latar belakang kebudyaan
c. Latar belakang keluarga
d. Niai social yang cepat
e. Jenis kelamin antara laki-laki dan perempua
21. Sikap yang menghambat terjadinya asimilasii adalah ….
a. Sikap menghargai orang asing dengan segala kebudayaan yang dimiliki orang
asing tersebut
b. Sikap terbuka dari golongan yang berkuasa
c. Perkawinan campur antara beberapa kelompok (amalgamasi)
d. Kehidupan suatu golongan masyarakat tertntu yang terisolasi dari
masyarakat umum
e. Adanya unsur dari luar yang dihadapi Bersama
22. Interaksi dapat menciptakan keteraturan social berdasarkan efisiensi, artinya interaksi
merupakan alat untuk ….
a. Mencapai tujuan hidup sesuai dengan nilai-nilai masyarakat
b. Pemenuhan kebutuhan lahir dan batin
c. Mndekatkan manusia pada nilai-nilai yang dilami dan dibenarkan masyarakat
d. Mengenal norma social yang menjadi pedoman yang berlaku
23. Karl Marx beranggapann bahwa tindakan social merupakan bagian dari aktvitas
manusia. Tujua tindakan-tindakan manusia tersebbbt adalah ….
a. Mencoba sesuatu yang unik
b. Mewujudkan kedirian social
c. Membentuk identitas social
d. Meningkatkan solidaritas
e. Mengirim barang
24. Dahulu di dalam transaksi jual beli, seorang perantara tidak harus diberi bagian dari
keuntungan. Akan tetapi, lama-kelamaan terjadi kebiasaan bahwa perantara harus
mendapat bagiannya, sekaligus ditetapkan siapa yang membayarkan pembagian
keuntungan tersebut, pembeli ataukah penjual. Aturan main yang harus dijadikan
pedoman pada ilustrasi tersebut merupakan fungsi dominan dari Lembaga ….
a. Politik
b. Keluarga
c. Ekonomi
d. Hokum
e. Agama
25. Berikut fungsi manifes Pendidikan, kecualali ….
a. Meningkatkann cita rasa keindahan para siswa
b. Mengembangkan potensi anak demi pengembangan kebutuhan hidupnnya
c. Melestarikan kebudayaan dengan cara mngajarkannya dari generasi ke
generasi berikutnya
d. Merangsang partisipasi demokrasi melalui pengajaran keterampilan berbicara
dan mengembangkan cara berpikir rasional
e. Mengurangi pengendalian orang tua melalui Pendidikan sekolah

26. Perhatikan artikel berikut!

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyatakan, kenaikan harga bahan bakar
minyak (BBM) pasti akan memiliki dampak yang cukup luas, baik dari sisi inflasi maupun dari sisi
kenaikan jumlah kemiskinan. Menyadari hal tersebut, pemerintah secara hati-hati terus melakukan
perhitungan untuk melindungi masyarakat, utamanya yang kurang mampu.
Secara lebih terperinci kenaikan bansos Rp24,17 triliun ini diperuntukkan bagi 20,65 juta keluarga
yang masing-masing akan mendapatkan Rp150 ribu per bulan untuk empat bulan dengan total Rp12,4
triliun, pemberian subsidi upah sebesar Rp600 ribu per pekerja bagi 16 juta pekerja yang berpenghasilan
maksimal Rp3,5 juta tiap bulan dengan total Rp9,6 triliun, serta total Rp2,17 triliun yang berasal dari
dana alokasi umum dan dana bagi hasil pemerintah daerah untuk subsidi transportasi angkutan umum,
ojek online, dan nelayan.
Akan tetapi, pembagian kompensasi subsidi sering mengalami banyak masalah. Mulai dari
pembagian yang tidak tepat sasaran hingga pungutan liar beberapa oknum. Selain membagikan
kompensasi subsidi yang besarannya tepat, perlu juga diatasi permasalahan yang timbul dalam proses
pembagiannya.

Dikutip dengan pengubahan: "Hadapi Dampak Kenalkan Harga BBM Bersubsidi, Menkeu: Jumlah Kompensasi Jauh Lebih
Besar dari Estimasi Beban Masyarakat Kurang Mampu, https://www.menpan.go.id/site/berita-terkini berita-daerah/hadapi-
dampak-kenaikan-harga-bbm-bersubsidi-menkeu- jumlah-kompensasi-jauh-lebih-besar-dari-estimasi-beban-masyarakat-
kurang-mampu, diakses 30 November 2022
Berdasarkan artiket tersebut, solusi yang dapat ditawarkan untuk mengatasi masalah
pembagian kompensasi subsidi yaitu ….
a. Meningkatkan jumlah kompensasi kepadarakyat miskin
b. Meningkatkan pengawasan distribusii bantuann kepada rakyat
c. Melibatkan masyarakat untuk menentukan penerimaan bantuan
d. Bantuan dititik beratkan pada keluarga mampu
e. Melibatkan pemerintah pusat dalam menghitung besaran bantuan
27. Game online merupakan contoh perkembangan teknologi di dunia hiburan. Blog
Meskipun demikian, game online cenderungng berdampak negatif bagi pelajar.
Banyak A pelajar bermain game online tanpa mengenal waktu, bahkan sering
membolos sekolah untuk bermain game online. Upaya yang tepat untuk mengatasi
gejala sosial akibat penyimpangan tersebut adalah ….
a. Mengurangi beban tugas anak dalam keluarga
b. Melarang anak menjalin pertemanan di dunia maya
c. Mengurangi pengawasan terhadap peserta didik di sekolah
d. Menerapkan sanksi/hukuman bagi peserta didik yang membolos
e. Mencatat dan melaporkan pesta didik kepaa pihak berwajib
28. Perhatikan dampak-dampak berikut!
1) Stabilitas sosial dalam masyarakat terganggu.
2) Muncul rasa malu dan menyesal.
3) Nilai dan norma sosial memudar.
4) Timbul ancaman terhadap keamanan dan kenyamanan hidup.
5) Muncul tekanan mental akibat sanksi pelanggaran.
Dampak penyimpangan sosial bagi masya- rakat ditunjukkan oleh angka ….
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 3 dan 5
e. 1 dan 5
29. Perhatikan artikel berikut!
Kecelakaan yang diduga disebabkan pengaruh alkohol terjadi di jalan raya Tanjung tepatnya di
Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara. Dua remaja berinisial AG dan TI yang mengendarai
sepeda motor terjatuh di jalanan tersebut. Kedua remaja tersebut berada di bawah pengaruh alkohol
sehingga tidak dapat mengendalikan laju kendaraannya. AG yang menyetir melaju dengan kecepatan
tinggi, kemudian kesulitan mengendalikan ketika hendak berbelok sehingga kendaraannya masuk ke
perkebunan warga. Akibat kecelakaan itu, AG mengalami luka memar di bagian bibir dan mengeluarkan
darah dari hidung dan mulut, sedangkan TI mengalami luka robek pada bagian kepala belakang, patah kaki
kiri, serta mengeluarkan darah dari mulut dan hidung.

Dikutip dengan pengubahan: "Diduga Pengaruh Alkohol 2 Remaja Mengalami Kecelakaan",


https://tribratanews.ntb.polri.go.id/binkam /08/04/2022/diduga-pengaruh-alkohol-2-remaja-mengalami-
kecelakaan/, diakses 15 Desember 2022

Berdassarkan artikel tersebut, kedua remaja di Lombok Utara telah melakukan


penyimpngan berat. Penyimpangan terseut berupa ….
a. Merusak tana dan tanaman perkebunan milik orang lain
b. Melanggar peraturan mengenai keselamatan di jalan raya
c. Menyebabkan orang lain mengalami luka yang cukup parah
d. Menyetir dalam kondisi mabuk yang menyebabkan kecelakaan
e. Mengendarai sepeda motor dengan kecepatan tinggi
30. Indonesia memiliki kelompok-kelompok profesional yang tergabung dalam ikatan
dokter, guru, pengacara, dosen, atau pengusaha. Kelompok tersebut dikategorikan ke
dalam diferensiasi sosial yang dilatarbelakangi oleh....
a. profesi khusus sehingga tidak ada perbedaan yang berarti
b. penghargaan masyarakat karena telah berjasa bagi profesinya
c. peran tiap-tiap profesi bermanfaat bagi kemajuan bangsa
d. usaha untuk meraih penghargaan masyarakat setinggi-tingginya
e. sistem peringkatan yang ditentukan oleh tingginya Pendidikan
31. perhatikan wacana berikut!
Setiap individu memiliki gaya hidup yang berbeda dengan individu yang lain. Perbedaan gaya hidun
dapat terjadi karena pengaruh lingkungan atau dorongan dari individu itu sendiri. Secara tidak
disadan, kesibukan belajar telah memengaruhi pola perilaku para siswa. Kebiasaan tersebut lama-
kelamaan akan membentuk gaya hidup individu. Siswa di kelas IPA terbiasa menyelesaikan
permasalahan- permasalahan eksak. Siswa di kelas IPS terbiasa menyelesaikan permasalahan yang
bersifat abstrak. Selain itu, siswa IPA sebagian besar mengambil bimbingan belajar untuk menambah
pengetahuannya. sedangkan siswa IPS jarang mengambil bimbingan belajar. Perbedaan tersebut
membentuk kebiasaan yang berbeda bagi siswa kelas IPA dan IPS. Siswa di kelas IPA memiliki gaya
hidup yang dianggap lebih tertata dibandingkan dengan siswa di kelas IPS.

Berdasarkan wacana tersebut, siswa IPA dan IPS terjadi stratifikasi sosial yang disebabkan
karena adanya perbedaan gaya hidup. Gaya hidup yang membedakan kedua kelompok
disebabkan oleh perbedaan ….
a. Cara belajar
b. Mata pelajaran
c. Jumlah ung sak
d. Fasilitas yang digunakan
e. Mmata pencaharian

32. Diferensiasi asal daerah merupakan diferensiasi sosial berdasarkan tempat tinggalnya.
Penggolongan tersebut akan membentuk kelompok masyarakat berupa ….
a. Masyarakat kota dan desa
b. Masyarakat terdalam
c. Masyarakat pinggirn
d. Masyarakat pedalaman
e. Masyarakat terpinggir

33. Wilayah Indonesia yang terbentang luas perlu diperkenalkan kepada seluruh
masyarakat melalui pendidikan. Kemajemukan etnik dan agama bisa menjadi bahan
diskusi menarik untuk disikapi secara cerdas dan bijaksana agar tidak terjadi konflik
horizontal. Fungsi manifes lembaga pendidikan pada contoh tersebut adalah ….
a. Mencerdaskan dan mendewasakan
b. Melatih tanggung jawab social
c. Transfer ilmu pengetahuan
d. Mengantarkan anak ke duni kerja
e. Menjaga persatuan dan kesatuan nasional

34. Lembaga pendidikan adalah wadah atau tempat berlangsungnya proses pendidikan
yang bersamaan dengan proses pembudayaan. Berikut yang merupakan unsur-unsur
lembaga pendidikan dalam hal ideologi adalah....
a. Cinta pengetahuan
b. Himne sekolah
c. Klasikisme
d. Kehadiran
e. Akreditasi

35.

Anda mungkin juga menyukai