Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Pend.Agama Kristen dan Budi Pekerti


Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Sarudik
Kelas / Semester : VIII ( Delapan ) / Ganjil & Genap
Tahun Pelajaran : 2019 / 2020

Kompetensi Inti :
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori

ALOKASI
NO KOMPETENSI DASAR
WAKTU

Bab I – IV
1 1.1 Mensyukuri makna hidup beriman dan berpengharapan. 21 JP
2.1.1 Menunjukkan sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama
3.1.1 Memahami arti sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama
4.1.1 Menyajikan cara hidup beriman dan berpengharapan dalam bentuk nyata
Bab V
2 1.2 Menghayati peran Roh Kudus dalam proses hidup beriman. 24 JP
1.3 Mensyukuri hidup sebagai orang beriman.
1.4 Menghayati keteladanan Tuhan Yesus.
2.2 Menunjukkan ketergantungan pada peran Roh Kudus sebagai hidup orang
beriman.
2.3 Menunjukkan sikap hidup bersyukur.
2.4 Menunjukan sikap rela berkorban seperti yang diajarkan Tuhan Yesus.
3.2 Menjelaskan peran Roh Kudus dalam proses hidup beriman.
3.3 Menjelaskan makna hidup bersyukur.
3.4 Menceritakan pengalaman rela berkorban seperti yang diajarkan Tuhan
Yesus.
4.2 Menyajikan hidup bergantung pada bimbingan Roh Kudus.
4.3 Mendemonstrasikan sikap hidup bersyukur sebagai orang beriman di
lingkungan sekitar.
4.4 Merespon teladan yang Yesus ajarkan dalam kehidupan nyata.
Bab VI
3 1.1 Mensyukuri makna hidup beriman dan berpengharapan. 9 JP
1.2 Menghayati peran Roh Kudus dalam proses hidup beriman.
1.4 Menghayati keteladanan Tuhan Yesus.
2.1.1 Menunjukkan sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama.
2.1.2 Berperilaku jujur, rendah hati, percaya diri, dan kasih terhadap sesama
sebagai wujud hidup beriman.
2.2 Menunjukkan ketergantungan pada peran Roh Kudus sebagai hidup orang
beriman.
2.4 Menunjukkan sikap rela berkorban seperti yang diajarkan Tuhan Yesus
3.1.1 Memahami arti sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
ALOKASI
NO KOMPETENSI DASAR
WAKTU
sesama.
3.1.2 Menceritakan wujud kejujuran, rendah hati, percaya diri, dan kasih terhadap
sesama sebagai bentuk hidup beriman.
3.2 Menjelaskan peran Roh Kudus dalam proses hidup beriman. 9 JP
3.4 Menceritakan pengalaman rela berkorban seperti yang diajarkan Tuhan
Yesus.
3.4.1 Menyajikan cara hidup beriman dan berpengharapan dalambentuk nyata.
3.4.2 Memperlihatkan sikap kejujuran, rendah hati, percaya diri, kasih terhadap
sesama.
4.2 Menyajikan hidup bergantung pada bimbingan Roh Kudus.
4.4 Merespon teladan yang Yesus ajarkan dalam kehidupan nyata.
Bab VII
4 1.1 Mensyukuri makna hidup beriman dan berpengharapan. 21 JP
1.4 Menghayati keteladanan Tuhan Yesus.
2.1.1 Menunjukan sikap hidup beriman dan berpengharapan dalam relasi dengan
sesama.
2.4 Menunjukkan sikap rela berkorban seperti yang diajarkan Tuhan Yesus.
3.1.1 Memahami arti sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama.
3.4 Menceritakan pengalaman rela berkorban seperti yang diajarkan Tuhan
Yesus.
3.1.1 Menyajikan cara hidup beriman dan berpengharapan dalam bentuk nyata.
4.4 Merespon teladan yang Yesus ajarkan dalam kehidupan nyata.
Bab VIII
5 1.4 Menghargai ibadah, doa dan membaca Alkitab sebagai wujud hidup orang 9 JP
beriman
2.3 Menunjukkan kesetiaan dalam ibadah, doa dan membaca Alkitab sebagai
wujud hidup orang beriman
3.4 Menjelaskan pentingnya kesetiaan dalam beribadah, berdoa dan membaca
Alkitab
4.5 Menerapkan sikap hidup beriman dan berpengharapan melalui kesetiaan
beribadah, berdoa, dan membaca Alkitab
Bab IX – XIII
6 1.1 Mensyukuri makna hidup beriman dan berpengharapan. 24 JP
1.3 Mensyukuri hidup sebagai orang beriman
2.1.1 Menunjukkan sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama
2.3 Menunjukkan sikap hidup bersyukur
3.1.1 Memahami arti sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama
3.3 Menjelaskan makna hidup bersyukur
4.1.1 Menyajikan cara hidup beriman dan berpengharapan dalam bentuk nyata
4.3 Mendemonstrasikan sikap hidup bersyukur sebagai orang beriman di
lingkungan sekitar
Bab XIV-XV
7 1.1 Mensyukuri makna hidup beriman dan berpengharapan. 12
1.3 Mensyukuri hidup sebagai orang beriman
1.5 Menghargai ibadah, doa dan membaca Alkitab sebagai wujud hidup orang
beriman
2.1.1 Menunjukkan sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama
2.3 Menunjukkan sikap hidup bersyukur
2.5 Menunjukkan kesetiaan dalam ibadah, doa dan membaca Alkitab sebagai
wujud hidup orang beriman
3.1.1 Memahami arti sikap hidup beriman dan berpengharapan relasi dengan
sesama
3.3 Menjelaskan makna hidup bersyukur
ALOKASI
NO KOMPETENSI DASAR
WAKTU
3.5 Menjelaskan pentingnya kesetiaan dalam beribadah, berdoa dan membaca
Alkitab
4.1.1 Menyajikan cara hidup beriman dan berpengharapan dalam bentuk nyata
4.3 Mendemonstrasikan sikap hidup bersyukur sebagai orang beriman di
lingkungan sekitar
4.5 Menerapkan sikap hidup beriman dan berpengharapan melalui kesetiaan
beribadah, berdoa, dan membaca Al kitab
8 Bab I Hidup Beriman
9
9 Bab II Hidup Berpengharapan
6
10 Bab III Memilih untuk Tidak Berputus Asa
6
11 Bab IV Dampak dari Hidup Beriman dan Pengharapan
6
12 Bab V Roh Kudus Penopang Hidup Orang Beriman
6
13 Bab VI Belajar Dari Para Martir
6
14 Bab VII Yesus Teladanku
6
15 Bab VIII Setia Beribadah, Berdoa, dan Membaca Alkitab
9
16 Bab IX Tantangan Iman Masa Kini
9
16 Bab X Hidup Berkelimpahan
9
17 Bab XI Mengapa Bersyukur
6
18 Bab XII Bersyukur Bukan Sekedar Pasrah
3
19 Bab XIII Memilih untuk Bersyukur
6
20 Bab XIV Bersyukur Dalam Situasi Sulit
6
21 Bab XV Allah Tetap Bekerja
6

Mengetahui, Sarudik, Januari 2020


Kepala SMP Negeri 1 Sarudik Guru Mata Pelajaran
Pendidikan Agama Kristen

LENNI SRI MULYANI SITOMPUL,S.Pd,M,Si AIDA BELLINA SIHOMBING,S.Th


NIP. 19750430 200312 2 002 NIP. 19850701 201101 2 009

Anda mungkin juga menyukai