Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,

RISET, DAN TEKNOLOGI


BALAI PENGEMBANGAN TALENTA INDONESIA
Jalan Gardu, Srengseng Sawah, Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan 16420
Laman: www.pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id

Tema Musabaqah Tilawatil Qur’an Mahasiswa Nasional


(MTQMN) XVII Tahun 2023

A. Musabaqah Qira’at Sab’ah (QS) Riwayat Warsy dan Qalun

No Surat Ayat No Surat Ayat

1 Al-Baqarah 284 21 Al-Ahzab 40


2 Al-Baqarah 276 22 Luqman 13
3 Ali Imran 123 23 Ar-Rum 53
4 Ali Imran 104 24 Al-Ankabut 41
5 An-Nisa 122 25 An-Nur 23
6 An-Nisa 55 26 Al-Hajj 38
7 Al-Maidah 90 27 Al-Isra' 84
8 Al-Maidah 35 28 Al-Isra' 78
9 Al-A'raf 175 29 Al-Isra' 32
10 Al-An'am 101 30 Al-Isra' 23
11 At-Tahrim 1 31 Al-Isra' 9
12 As-Sajdah 18 32 Al-Isra' 1
13 An-Nur 48 33 An-Nahl 111
14 Ash-Shaf 7 34 An-Nahl 95
15 Al-Hasyr 16 35 An-Nahl 88
16 Al-Hujurat 12 36 An-Nahl 77
17 Al-Hujurat 6 37 An-Nahl 70
18 Fushilat 33 38 Yunus 53
19 Fushilat 30 39 Yunus 6
20 Fathir 13 40 Al-Anfal 25

B. Musabaqah Syarhil Qur’an (SQ)


NO TEMA AYAT RUJUKAN
Pemilu untuk Kehidupan Berbangsa 1. QS. Ali Imran/3 : 26
1.
yang Lebih Baik. 2. Al-Baqarah/2 : 251

Peran Gen-Z dalam Menentukan Arah 1. QS, Al-Kahfi/18 : 13


2.
Masa Depan Bangsa. 2. An-Nisa/4 : 9
NO TEMA AYAT RUJUKAN
1. QS. An-Nahl/16 : 97,
Peran Strategis Perempuan dalam
3. 2. An-Naml/27 : 23, 32 dan 34,
Membangun Peradaban Bangsa.
3. Al-Qashash/28 : 23 dan 26
Moderasi Beragama antara Sikap 1. QS. Ali Imran/3 : 64
4.
Tasamuh dan Universalitas. 2. Al-An’am/6 :108
1. QS. Al-Baqarah/2 : 129 dan 247,
Sosok Pemimpin Ideal Perspektif Al 2. QS. Yusuf/12 : 55,
5.
Quran. 3. Al-Qashash/28 : 26,
4. QS. Al-Ahzab/33:70-71
1. QS. Saba’/34 : 13,
Membangun Peradaban Islam di Era
6. 2. QS. Ar-Rahman/55 : 33,
Digital.
3. QS. Al-Mujadalah/58 : 11
Perhatian Islam dalam Membangun 1. QS. Al-A’raf/7 : 56
7.
Ketahanan Energi. 2. Al-Baqarah /2 : 164
1. QS. Ar-Rahman/55 : 33,
Jalan Islam dalam Menghadapi
8. 2. QS. Al-Hujurat/49 : 6,
Tantangan Iklim Global.
3. QS. Al-Mujadalah/58 : 11
Persatuan dan Kesatuan Menurut Al 1. QS. Ali Imran/3 : 103,
9.
Quran. 2. QS. Al-Hujurat/49 :10-12
1. QS. Al-Baqarah/2 : 30
Komunikasi Ideal di Era Digital dalam
10. 2. An-Nisa/4 : 148-149,
perpesktif Al Qur'an.
3. QS. Al-Hujurat/49 : 6

*Catatan : Ayat rujukan yang digunakan untuk 1 (satu) tema minimal dua ayat.

C. Musabaqah Debat Ilmiah Kandungan Al-Qur’an dalam Bahasa Arab (DA) dan
Bahasa Inggris (DI)

1. PENDIDIKAN : Kurikulum Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka; Smartphone dan


Pembelajaran; Parenting dan Kesehatan Mental Anak; Nilai Kejujuran dan Karakter

2. AGAMA : Moderasi beragama antara Fundamentalisme dan Liberalism; Toleransi


Beragama dalam Kehidupan Sehari-hari; Kultur Keberagaman di Sekolah

3. TEKNOLOGI/SAINS : Bijaksana terhadap Penerapan Teknologi ( AI, Chat GPT,


Cybersecurity, Literasi Digital)

4. POLITIK : Primordialisme Dalam Kekuasaan Politik; Politik dan Dunia Pendidikan;


Politisi, Publik Figur dan Kampanye

5. ISU-ISU SOSIAL : Peran Media Massa dalam Pembentukan Moral; Media Sosial dan
Politik, Media Sosial dan LGBT, Gerakan Feminis

6. EKONOMI : Ekonomi Syaria; Uang Digital/ Cryptocurrency dalam Perspektif Islam;


Bursa Saham dalam Perpektif Islam.

7. LINGKUNGAN : Pemanasan Global; Manusia dan Kerusakan Lingkungan; Sustainable


Development dan Fast-Fashion
D. Musabaqah Karya Tulis Ilmiah Kandungan Al-Qur’an (KTIQ)
Tema karya tulis ilmiah mengacu pada tema-tema dalam tujuan SDGs (Sustainable
Development Goals) yaitu :
1. Tanpa Kemiskinan
2. Tanpa Kelaparan
3. Kehidupan Sehat dan Sejahtera
4. Pendidikan Berkualitas
5. Kesetaraan Gender
6. Air Bersih dan Sanitasi Layak
7. Energi Bersih dan Terjangkau
8. Pekerjaaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi
9. Industri, Inovasi, dan Infrastruktur
10. Berkurangnya Kesenjangan
11. Kota dan Pemukiman yang Berkelanjutan
12. Konsumsi dan Produksi yang Bertanggung Jawab
13. Penanganan Perubahan Iklim
14. Ekosistem Lautan
15. Ekosistem Daratan
16. Perdamaian, Keadilan, dan Kelembagaan yang Tangguh
17. Kemitraan untuk Mencapai Tujuan

Anda mungkin juga menyukai