Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN AUTOCLAVE

No. Dokumen No. Revisi Halaman

254/EM/RSSA/SPO/ 02 1/2
VI/2017
RSU ST. ANTONIUS
Jl. KHW. Hasyim No. 249
Pontianak

Tanggal Terbit Ditetapkan Direktur Utama

STANDAR PROSEDUR 6 Juni 2014


OPERASIONAL

Dr. Gede Sandjaya, Sp.OT (K)

1 Pengertian Adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang


harus diikuti oleh teknisi elektromedis dalam melaksanakan
pemeliharaan alat Autoclave, sehingga selalu dalam kondisi dan
fungsi yang baik dan siap untuk digunakan.

2 Tujuan Menjaga kondisi peralatan medis sehingga selalu dalam kondisi


siap pakai dan aman digunakan

3 Kebijakan Pemeliharaan Autoclave dilakukan sesuai dengan panduan


pemeliharaan alat medis serta merupakan program dari
pelayanan Elektromedis ( Peraturan Direktur RSU Santo
Antonius Pontianak Nomor 866/DIR/RSSA/PER/VI/17 tentang
Panduan Pemeliharaan Alat Medis Rumah Sakit Umum Santo
Antonius ).

4 Prosedur A. Persiapan.
1. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharan
alat.
2. Siapkan alat ukur multitester.
3. Siapkan toolset/alat kerja
4. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan.
1. Amati body/chasis alat dari kerusakan
2. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.
3. Lakukan pengecekan arus bocor dengan menggunakan
tes pen
4. Lakukan pengecekan fungsi setiap unit
5. Lakukan pengecekan tombol – tombol
6. Lakukan pengecekan ampere dan tegangan supplay
7. Lakukan pengecekan terhadap kebocoran
8. Lakukan pengecekan safety valve pressure
9. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan
kerja.
10. Kesimpulan hasil pemeliharaan.
PEMELIHARAAN AUTOCLAVE

No. Dokumen No. Revisi Halaman

254/EM/RSSA/SPO/ 02 2/2
VI/2017
RSU ST. ANTONIUS
Jl. KHW. Hasyim No. 249
Pontianak

C. Pencacatan.
1. Lakukan pengisian lembar kerja dan kartu pemeliharaan.
2. Simpulkan hasil pemeliharaan ( laik pakai atau tidak )
pada lembar kerja dan kartu pemeliharaan
3. Pengguna alat mendatangani formulir lembar kerja dan
kartu pemeliharaan tentang hasil pemeliharaan

D. Pengemasan
1. Check alat kerja dan sesuai dengan yang dibawa
2. Check dan rapikan dokumen kerja
3. Check kembali alat dalam kondisi baik, tidak ada
komponen yang terlepas
4. Rapikan kembali posisi alat dan kabel – kabel
kelengkapan alat

E. Laporan
1. Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada kepala ruang
atau penanggung jawab ruangan pengguna alat
2. Laporkan hasil pemeliharaan alat yang memerlukan
penanganan lebih lanjut kepada kepala subbag
Elektromedis

5 Unit Terkait 1. Unit Pengguna Alat


2. Kasubag Elektromedis
3. Kabag Umum

Anda mungkin juga menyukai