Anda di halaman 1dari 2

Assalamualaikum Wr.Wb.

2018 atas amanat Undang-Undang Nomor 7 tahun 2017


tentang pemilihan Umum.
Bawaslu memiliki komitmen yang tegas dalam mengawal
Yang terhormat : dan mengawasi jalannya Pemilu dan system demokrasi di
1. Pimp. Bawaslu Kab. Ponorogo : Indonesia dan sebagai lembaga yang diberi mandat untuk
 Bpk. Jeni Susanto, Beserta Staf yang hadir mengawasi proses Pemilu
2. Koordinator Sekretariat Bawaslu kab. Ponorogo: Bawaslu secara umum dan Bawaslu Kabupaten Ponorogo
 Bpk. Jaka Wardaya, S.H, M.Si khususnya membutuhkan dukungan banyak pihak dalam
3. Ketua Panwaslu Kecamatan Ngrayun Beserta
aktivitas nya.
Anggota
a. Bpk. M. Koirul Rosidin, S.Pd.I Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan
b. Bpk. M. Abdul Latif membentuk Panitia Pengawas secara berjenjang mulai dari
c. Bpk. Ibnu Saputro, S.Ikom pengawas di tingkat kecamatan sampai pada pengawas di TPS.
4. Koordinator Sekretariat Panwaslu Kecamatan Dan Bawaslu memiliki kewajiban dalam melakukan
Ngrayun pembinaan serta pengawasan terhadap pelaksanaan tugas
 Bpk. Dedy Rubiantoro, S.H, M.Si pengawas pemilu pada semua tingkat.
5. Forkopimcam
Dalam rangka hal tersebut, hari ini Senin Tanggal 22
6. Ketua PPK Kecamatan Ngrayun :
 Bpk. Kabul, Beserta Anggota Januari 2024 bertempat di Gedung Serbaguna Desa Ngrayun
Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan Ngrayun
Serta yang kami hormati menyelenggarakan “Pelantikan & Pengambilan
1. Staf Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ngrayun Sumpah/Janji Pengawas TPS Pada Pemilu Serentak Tahun
2. PKD 2024.”
3. Calon Pengawas TPS, Se-Kecamatan Ngrayun
Bapak/Ibu tamu undangan yang kami hormati, Badan Mengawali acara pada pagi/siang/sore hari ini marilah kita
Pengawas pemilihan Umum atau Bawaslu merupakan lembaga buka bersama dengan membaca basmalah…
penyelenggara yang bertugas mengawasi seluruh
penyelenggaraan Pemilihan Umum.
Dan perlu diketahui, Bawaslu Kabupaten/Kota sendiri 1. Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars
ditetapkan sebagai sebuah badan pada tanggal 15 Agustus Pengawas Pemilu
hadirin dimohon berdiri…
Hadirin disilahkan duduk kembali…. Akhiron wallahul muwaafiq ila aqwamith ath-thoriq
2. Pembacaan Surat Keputusan Ketua Panwaslu Wassalamualaikum Wr.Wb.
Kecamatan atas nama-nama Pengawas TPS terpilih
Dilanjutkan dengan acara Pembekalan “ORIENTASI
(Kepala Sekretariat Panwaslu Kecamatan …. )
KELEMBAGAAN DAN PENGUATAN TUGAS FUNGSI
3. Pengucapan Sumpah/Janji Calon Anggota Pengawas PENGAWAS TPS"
TPS
(Ketua Panwaslu Kecamatan …)
Rohaniawan dipersilahkan menempatkan diri…
Seluruh Pengawas TPS dimohon berdiri…
4. Pembacaan dan Penandatangan pakta integritas
secara simbolik
(salah 1 perwakilan anggota PTPS per desa)
5. Pemberian Ucapan Selamat dilanjut dengan foto
bersama
(Pimpinan Bawaslu Kab. Ponorogo, Jajaran
FORKOPIMCA, Anggota PPK, Toko masyarakat, beserta
seluruh tamu undangan)
6. Sambutan-sambutan :
a. Camat
b. Ketua/Pimpinan Bawaslu Kabupaten Ponorogo
7. Do’a
(Rohaniawan)
8. Penutup
Demikian tadi Bapak/Ibu telah kita ikuti bersama
rangkaian pembukaan “Pelantikan & Pengambilan
Sumpah/Janji Pengawas TPS Pada Pemilu Serentak
Tahun 2024.”
Marilah Pembukaan pada sore hari ini kita tutup dengan
membaca Hamdalah……

Anda mungkin juga menyukai