Anda di halaman 1dari 16

Roadshow adalah kegiatan penyebaran informasi terkait sesuatu

melalui beberapa metode (terkhusus untuk AMI nantinya akan


menggunakan metode presentasi) dalam rangka mencapai suatu
tujuan yang diinginkan yaitunya peningkatan motivasi
berpendidikan tinggi.
Roadshow AMI 2024 sebagai wadah penyebaran informasi dan
peningkatan motivasi serta semangat melanjutkan pendidikan ke
perguruan tinggi khususnya ITB kepada siswa/i SMA/SMK yang
ada di Indonesia.
Metode Roadshow : Luring
Pelaksanaan : 2-29 Januari 2024

Forum Pelepasan Pelaksanaan


Paguyuban 3 Paguyuban Roadshow

16 Desember 2023 Minggu ke-3 2-29 Januari 2024


Diikuti oleh Paguyuban Desember 2023 SMA/MA/SMK di berbagai
(informasi menyusul) daerah di Indonesia
Materi Roadshow AMI 2024 kali ini akan berfokus pada
beberapa topik meliputi :
1. Pentingnya melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih
tinggi (Berpendidikan Tinggi)
2. Pengenalan ITB secara umum
3. Sistem Perkuliahan (terkhususnya sistem TPB)
4. Pengenalan ITB Multikampus
5. Informasi Keuangan dan Beasiswa
6. Fasilitas Akademik dan Non-Akademik
7. Unit Kegiatan Mahasiswa
Umum
1. Paguyuban diwajibkan mengikuti Standard Operating Procedure sebagai panduan
pelaksanaan roadshow.

2. Paguyuban akan melaksanakan roadshow secara luring dengan cara


paguyuban mengunjungi sekolah di daerah masing-masing.

3. Paguyuban diperbolehkan melakukan improvisasi sesuai dengan kebutuhan


materi.

4. Paguyuban dapat menghadirkan pembicara dengan persyaratan sebagai berikut.


a. Pembicara yang menyampaikan materi roadshow ITB wajib merupakan
mahasiswa ITB yang tergabung dalam paguyuban yang bersangkutan.
b. Pembicara wajib menggunakan jas almamater ITB sebagai identitas.
5. Paguyuban wajib melaksanakan roadshow sesuai dengan timeline Aku Masuk ITB
2024.

6. Paguyuban yang melaksanakan roadshow, terdapat surat roadshow (surat izin


roadshow ke setiap sekolah) dengan mekanisme rincinya akan diberikan pada
forpag selanjutnya.

7. Paguyuban diperbolehkan membuat template PPT sendiri, menambahkan materi


pada PPT AMI yang sudah ada, ataupun menyesuaikan kebutuhan materi
(request tambahan materi pada template PPT Roadshow AMI ke panitia Roadshow
AMI 2024 dengan syarat dan ketentuan yang akan disampaikan berikutnya).

8. Setiap paguyuban akan dihubungi oleh narahubung yang akan menjadi


penghubung antara paguyuban dengan Divisi Roadshow Aku Masuk ITB 2024
untuk mempermudah alur informasi terkait pelaksanaan roadshow.
9. Paguyuban wajib mempromosikan ITB Day ketika melaksanakan roadshow.

10. Paguyuban diberikan dua opsi untuk mencatat kehadiran dan masukkan dari peserta
roadshow.
a. Menyebarkan form feedback (link formulir akan dibuat dan diberikan oleh narahubung
paling lambat sehari sebelum pelaksanaan Roadshow) secara virtual menggunakan
google form kepada peserta.
b. Membuat dan menyebarkan formulir feedback (template akan menggunakan guide
template dari AMI dan boleh ditambahkan oleh Paguyuban terkait) dalam bentuk cetak
kepada peserta.

11. Paguyuban wajib mengumpulkan bukti pelaksanaan pada folder Google Drive yang nanti
akan diberikan oleh narahubung.

12. Dilarang memberikan dan menyertakan SOP Roadshow kapada peserta

13. SOP dapat berubah seiring berjalannya waktu hingga H-7 pelaksanaan Roadshow AMI
2024
SOP Roadshow Aku Masuk ITB 2024 dapat diakses pada :
https://bit.ly/SOPRoadshowAMI2024
1. Paguyuban wajib mengisi spreadsheeet yang akan disediakan panitia terkait sekolah
mana saja yang akan dikunjungi beserta tanggal pelaksanaan roadshow di sekolah
tersebut paling lambat sehari sebelum pelaksanaan roadshow.

2. Paguyuban wajib mendokumentasikan pelaksanaan roadshow. Bukti dapat berupa


rekaman dan foto kegiatan.

3. Untuk ketentuan rekaman kegiatan, dalam video harus memuat scene yang
memperlihatkan PPT AMI 2024 dan juga peserta Roadshow AMI 2024 sebagai bukti
bahwa kegiatan sudah dilaksanakan dan Paguyuban berhak mendapatkan insentif.
1. Mendapatkan PPT Roadshow AMI 2024
2. Booklet AMI 2024 yang berisi informasi lengkap terkait
ITB
3. Insentif Paguyuban untuk setiap sekolah sebesar
Rp50.000
4. Sertifikat untuk setiap paguyuban yang mengikuti
Roadshow
5. Brosur/poster yang akan dibagikan secara gratis
Harapannya, Paguyuban maupun UKM Daerah yang ada di ITB
dapat bekerja sama dengan baik dalam pelaksanaan kegiatan Aku
Masuk ITB 2024 agar tujuan meningkatkan motivasi dan semangat
berpendidikan tinggi dapat tercapai dengan maksimal
1. Jadwal roadshow paguyuban di masing-masing daerah
2. Dokumentasi kegiatan berupa foto dan video
3. Feedback kegiatan dari para peserta
4. Semangat terbaik saat pelaksanaan roadshow
https://bit.ly/AnalkonRoadshowPaguyuban

Anda mungkin juga menyukai