Anda di halaman 1dari 2

Akta Pendiri No. 08 Tanggal 16 Februari 2015 KeMenKumHam: AHU-002391.AH.01.

04
YAYASAN KUNCI KEBAIKAN
PKBM MIFTAHUL KHOIR
Jl. Tuanku Imam Bonjol RT. 4 Dusun 2, Kotabaru Selatan, Martapura, Ogan Komering Ulu Timur, Sumatera Selatan
Ujian Modul 12 Paket B
Tahun Ajaran 2023/2024
PKBM Miftahul Khoir/Ponpes Darul-Qur’an wal-Hadits
POgan Komering Ulu Timur, Sumatera Selatan

Mata Pelajaran : IPA Nama Siswa :

Kelas : IX (Sembilan) Waktu Ujian : 60 menit


Hari, Tanggal : Guru Pengajar : Iis Rosmi Rojibah S.S

I. Jawablah dengan tepat!


1. Alat Reproduksi pada Wanita yang merupakan tempat memproduksi ovum, dan menghasilkan
hormon estrogen dan progesterone adalah ….
2. Kanker yang terjadi pada leher rahim (serviks) disebut . . . .
3. Perkembangbiakan tumbuhan yang dilakukan dengan cara menimbun bagian cabang yang
tumbuh memanjang dalam permukaan tanah disebut …
4. Tumbuhan paku, jamur, dan lumut merupakan contoh tumbuhan yang tidak berbiji. Tumbuhan
tersebut berkembang biak melalui cara …
5. Cacing tanah adalah hewan yang bersifat . . . .
6. Peleburan sel kelamin Jantan dan betina yang terjadi di luar tubuh induk disebut . . . .
7. hewan yang bertelur dan melahirkan adalah hewan jenis . . . .
8. Hewan bersel satu amoeba berkembang biak dengan cara . . . .
9. Penggabungan sifat dari dua makhluk hidup disebut …
10. Faktor pembawa sifat yang diwariskan dari induk pada keturunannya disebut …
11. Penemuan bibit unggul pada hewan dan tumbuhan dilakukan melalui proses …
12. Di bawah ini yang merupakan jenis kromosom yang menjadi penentu jenis kelamin suatu
individu dinamakan dengan …
13. Jumlah kromosom yang dimiliki manusia adalah …
14. Sifat lahiriah makhluk hidup yang dapat dilihat di sebut . . .
15. Perhatikan gambar disamping, yang merupakan gamet dari kedua persilangan tersebut adalah ….

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas


1. Sebutkan 3 alat-alat reproduksi pada Wanita!
2. Mengapa pembuahan pada manusia disebut fertilisasi internal?
3. Sebutkan 3 perkembangbiakan vegetative pada hewan?
4. Jelaskan apa yang dimaksud pemuliaan tanaman!
5. Jelaskan apa yang dimaksud Gen!

Anda mungkin juga menyukai