Anda di halaman 1dari 20

LINGKARAN

DAN UNSUR-UNSUR LINGKARAN


SMK BHAKTI KENCANA SOREANG
KELAS XI FARMASI

ALPINE SKI HOUSE 1


CAPAIAN PEMBELAJARAN FASE F
Elemen Geometri
Di akhir fase F, peserta didik dapat
menerapkan teorema tentang lingkaran, dan
menentukan panjang busur dan luas juring
lingkaran untuk menyelesaikan masalah
(termasuk menentukan lokasi posisi pada
permukaan Bumi dan jarak antara dua
tempat di Bumi).
https://hasbiansyah-cahyadi.blogspot.com/2020/06/konsep-
lingkaran-dan-teorema-pada.html
ALPINE SKI HOUSE
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Peserta didik mengetahui pengertian dan
unsur-unsur lingkaran.
 Peserta didik dapat menentukan panjang
busur dan luas juring lingkaran.
 Peserta didik dapat membuktikan dan
menerapkan teorema lingkaran.
 Peserta didik dapat menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan lingkaran
(termasuk menentukan jarak dua tempat
dipermukaan bumi).

ALPINE SKI HOUSE


PENGERTIAN DAN UNSUR-UNSUR
LINGKARAN

ALPINE SKI HOUSE 4


A. PENGERTIAN DAN UNSUR-UNSUR LINGKARAN
1. Pengertian Lingkaran
Contoh bentuk lingkaran.
 Cincin
 Gelang
 Peleg sepeda
 Karet gelang
 dll.

Lingkaran adalah himpunan semua titik pada


sebuah bidang yang berjarak sama terhadap suatu
titik tertentu pada bidang tersebut. dan titik
tersebut dinamakan pusat lingkaran.
Titik tertentu pada bidang tersebut dinamakan titik pusat
lingkaran, dan jarak yang sama dinamakan jari-jari lingkaran.
ALPINE SKI HOUSE 5
2. Unsur-unsur Lingkaran
Jari-jari lingkaran merupakan ruas garis
yang menghubungkan sebuah titik pada
lingkaran dengan pusat lingkaran.
Panjang ruang garis merupakan ukuran
panjang jari-jari lingkaran tersebut.

Tali busur lingkaran merupakan ruas garis


yang menghubungkan dua buah titik pada
lingkaran.
Panjang ruang garis merupakan ukuran
panjang tali busur lingkaran tersebut.

Diameter lingkaran merupakan tali busur


yang melalui titik pusat lingkaran.
Panjang ruang garis merupakan ukuran
panjang diameter lingkaran tersebut.

ALPINE SKI HOUSE 6


Apotema merupakan ruas garis dari titik
pusat lingkaran dan tegak lurus terhadap
tali busur lingkaran.
Panjang ruang garis merupakan ukuran
panjang apotema lingkaran tersebut.

Busur lingkaran merupakan bagian


lingkaran yang terletak diantara kedua
ujung tali busur lingkaran.
Busur ada dua jenis yaitu busur pendek
(minor) dan busur panjang (mayor).

Anak panah merupakan ruas garis


perpanjangan apotema yang terletak
antara tali busur dan busur lingkaran.
Panjang ruang garis merupakan ukuran
panjang anak panah lingkaran tersebut.

ALPINE SKI HOUSE 7


Juring merupakan bidang yang dibatasi
oleh dua jari jari lingkaran dan sebuah
busur lingkaran.
Juring ada dua jenis yaitu juring kecil
(warna merah) dan juring besar (warna
putih) .

Tembereng merupakan bidang yang


dibatasi oleh tali busur dan busur
lingkaran.
Tembereng ada dua jenis yaitu tembereng
kecil (warna merah) dan tembereng besar
(warna putih) .

Catatan.
 Untuk busur bila tidak disebutkan busur pendek atau busur panjang, maka
yang dimaksud adalah busur pendek.
 Untuk juring bila tidak disebutkan juring kecil atau juring besar, maka yang
dimaksud adalah juring kecil.
 Untuk tembereng bila tidak disebutkan tembereng kecil atau tembereng
besar, maka yang dimaksud adalah tembereng kecil.
ALPINE SKI HOUSE 8
Latihan soal unsur-unsur lingkaran
Perhatikan gambar berikut

Berdasarkan gambar di samping


sebutkan sebanyak mungkin
unsur-unsur lingkaran yang
termasuk:
1. Titik pusat lingkaran
2. Jari-jari lingkaran
3. Diameter lingkaran
4. Tali busur lingkaran
5. Apotema
6. Anak panah
7. Busur
8. Juring lingkaran
9. Tembereng lingkaran

ALPINE SKI HOUSE 9


Jawaban Soal Latihan

1. Titik pusat lingkaran: titik O


2. Jari-jari lingkaran: OA, OB, OC, OD, OE, OG
3. Diameter lingkaran: AE, CG
4. Tali busur lingkaran: CE, AE, CG, FH
5. Apotema: OI, OJ
6. Anak panah: ID, JG
7. Busur lingkaran: busur AB, busur BC, busur CD, busur DE, busur EF, busur FG,
busur GH, busur HA, busur ABC, busur ABCD, …
8. Juring lingkaran: Juring AOB, Juring BOC, Juring COD, Juring COE, Juring DOE,
Juring EOG, Juring GOA, Juring AOC, Juring AOD, Juring DOG, …
9. Tembereng lingkaran: Tembereng CEDC, Tembereng FHGF, Tembereng AECA,
Tembereng CGEC, Tembereng CEAC, Tembereng AEGA, …

ALPINE SKI HOUSE 10


PANJANG BUSUR DAN LUAS JURING
LINGKARAN

ALPINE SKI HOUSE 11


B. PANJANG BUSUR DAN LUAS JURING LINGKARAN
1. Menentukan Panjang Busur Lingkaran
B Panjang Busur AB Besar AOB

r Keliling Lingkaran 3600
O
Besar AOB
Panjang busur AB  0
.2. .r
360
A

2. Menentukan Luas Juring Lingkaran


B
Luas Juring AOB Besar AOB
r 
Luas Lingkaran 3600
O
Besar AOB
Luas Juring AOB  . .r 2

A 3600

ALPINE SKI HOUSE 12


3. Perbandingan Panjang Busur Lingkaran
C
B
r Panjang Busur AB Besar AOB

O Panjang Busur CD Besar COD
D A

4. Perbandingan Luas Juring Lingkaran


C
B
r
Luas Juring AOB Besar AOB
O 
Luas Juring COD Besar COD
D A

ALPINE SKI HOUSE 13


CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN
1. Titik A dan B terletak pada lingkaran berpusat di titik O
berjar-jari 21 cm. Bila besar sudut AOB = 600, tentukan
panjang busur AB dan luas juring AOB.
Besar AOB
Panjang busur AB  0
.2. .r
B 360
21 cm 60 0
22
O Panjang busur AB  0
.2. .21
360 7
1 22
A Panjang busur AB  .2. .21  22 cm
6 7
Besar AOB
Luas Juring AOB  . .r 2

3600
600 22 2 1 22
Luas Juring AOB  . .21  . .21 .21  231 cm 2

3600 7 6 7

ALPINE SKI HOUSE 14


CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN
2. Titik P dan Q terletak pada lingkaran berpusat di titik O
berjar-jari 42 cm. Bila besar sudut POQ = 1200, tentukan
panjang busur PQ dan luas juring POQ.
P
Besar POQ
Panjang busur PQ  0
.2. .r
42 cm 360
0
120 22
O Panjang busur PQ  0
.2 . .42
360 7
1 22
Q Panjang busur PQ  .2. .42  88 cm
3 7
Besar POQ
Luas Juring POQ  . .r 2

3600
1200 22 1 22
Luas Juring POQ  . . 42 2
 . .42 .42  1848 cm 2

3600 7 3 7

ALPINE SKI HOUSE 15


3. Titik A, B, C, dan D terletak pada lingkaran yang berpusat
di titik O. Bila sudut AOB besarnya 450, sudut COD besarnya
1350, dan busur CD panjang 87 cm. Tentukan panjang
busur AB.
C
Panjang Busur AB Besar AOB

Panjang Busur CD Besar COD
r B
Panjang Busur AB 450
O 
87 cm 1350
D A 450
Panjang Busur AB  0
.(87) cm
135
1
Panjang Busur AB  .(87) cm
3
Panjang Busur AB  29 cm

ALPINE SKI HOUSE 16


4. Titik A, B, C, dan D terletak pada lingkaran yang berpusat
di titik O. Bila sudut AOB besarnya 600, sudut COD besarnya
1500, dan juring AOB luasnya 146 cm2. Tentukan luas
juring COD.
C Luas juring AOB Besar AOB

Luas juring COD Besar COD
r B
146 cm 2 600
O 
Luas juring COD 1500
D A 1500
Luas juring COD  .(146) cm 2

600
5
Luas juring COD  .(146) cm 2
2
Luas juring COD  365 cm 2

ALPINE SKI HOUSE 17


LATIHAN SOAL PANJANG BUSUR DAN LUAS JURING LINGKARAN
Perhatikan gambar berikut

1. Berdasarkan gambar tersebut


bila busur AB panjangnya 54
cm, tentukan:
a. Panjang busur BC
b. Panjang busur CD
c. Panjang busur DA
2. Berdasarkan gambar tersebut
bila juring BOC luasnya 315
cm2, tentukan:
a. Luas juring COD
b. Luas juring DOA
c. Luas juring AOB

ALPINE SKI HOUSE 18


LATIHAN SOAL PANJANG BUSUR DAN LUAS JURING LINGKARAN
Perhatikan gambar berikut

1. Berdasarkan gambar tersebut


hitunglah:
a. Panjang busur PQ
b. Panjang busur QR
c. Panjang busur RS
d. Panjang busur SP
2. Berdasarkan gambar tersebut
hitunglah:
a. Luas juring POQ
b. Luas juring QOR
c. Luas juring ROS
d. Luas juring SOP

ALPINE SKI HOUSE 19


BERSAMBUNG

ALPINE SKI HOUSE 20

Anda mungkin juga menyukai