Anda di halaman 1dari 10

Pendahuluan

Di dalam kehidupan menggereja, terdapat berbagai jenis pelayanan yang dapat


diikuti sesuai dengan minat dan keinginan hatinya. Salah satu kegiatan pelayanan
yang berada di dalam gereja Bunda Tujuh Kedukaan ini adalah Tim Misa Muda Mudi
atau yang bisa disingkat TM3, yang mana merupakan kelompok paduan suara yang
terdiri dari orang muda katolik dengan tujuan mengiringi kegiatan misa di gereja.
Melalui TM3 orang muda diajak untuk menyalurkan bakatnya dalam pelayanan, yang
mana dikemas dengan gaya orang muda yaitu menggunakan iringan band, tanpa
menghilangkan nilai keagamaan.
Semenjak didirikan tahun 1969, TM3 telah banyak berkembang mengikuti
perubahan zaman. Dengan ciri khas menggunakan iringan band, TM3 telah mewadahi
banyak orang muda katolik yang baik berasal dari dalam paroki maupun luar paroki,
yang mana bersama melalui TM3 meningkatkan kualitas pelayanan di dalam gereja.
Namun sayangnya, semenjak adanya pandemi COVID-19 kegiatan TM3
menjadi terhambat. Banyak kegiatan TM3 seperti latihan, tugas misa, kumpul
bersama, dan kegiatan lainya yang sulit untuk dijalankan. Dengan minimnya aktivitas
TM3 ini, eksistensi TM3 mulai pudar. Banyak orang muda katolik yang memiliki
minat di bidang musik tidak mengetahui adanya TM3. Akibatnya, bakat yang dimiliki
orang muda katolik menjadi terpendam dan tidak terwadahi.
Konser Melodies of Renewal merupakan salah satu sarana yang digunakan
untuk mengenalkan kembali TM3 pada anak-anak muda yang memiliki minat di
bidang musik. Terdapat tiga tema utama, yatu Faith, Hope, dan Love. Melalui melalui
tema Love, TM3 ingin memperlihatkan bahwa dalam hidup dibutuhkan cinta baik
kepada Tuhan maupun sesama. Selanjutnya, tema Hope, TM3 ingin menunjukan
bahwa TM3 memiliki harapan yang besar bagi bakat orang muda dan kualitas
pelayanan di gereja. Terakhir, melalui tema Faith, TM3 ingin mengajak orang muda
untuk menyadari bahwa apa yang terjadi dalam hidup merupakan kehendak Tuhan,
sehingga sudah sepatutnya untuk disyukuri.
Dengan adanya konser ini, TM3 diharapkan dapat menjadi wadah bagi banyak
anak muda dalam mengekspresikan minat dan bakatnya dalam bidang musik dan tarik
suara, serta semakin banyak orang muda yang tertarik untuk melakukan pelayanan
bersama TM3 terutama di lingkungan paroki Pandu.
I. Tujuan
1. Menjadi wadah orang muda katolik dalam mengekspresikan bakat bermusik
dalam bentuk paduan suara yang dikemas secara modern
2. Menarik minat kalangan orang muda katolik untuk menyalurkan bakatnya,
dalam bidang tarik suara dan bermusik dalam pelayanan bersama TM3
3. Mempromosikan TM3 kepada orang muda katolik
4. Meningkatkan kualitas dan bakat orang TM3 dalam bernyanyi dan bermain
musik
5. Mempromosikan pelayanan kaum muda, khususnya di paroki Pandu

II. Bentuk dan Tema Kegiatan


Bentuk : Konser Musik
Tema : A Joyous Celebration of Faith, Hope, and Love
Judul : Melodies of Renewal

III. Waktu dan Tempat


Hari, tanggal : Sabtu, 30 September 2023
Waktu : 19.00 - 21.00
Tempat : Aula gereja Pandu

IV. Sasaran
- Sasaran dari kegiatan konser musik ini adalah Orang Muda Katolik (OMK)
yang memiliki minat dan bakat di bidang tarik suara dan bermusik
V. Susunan Panitia
Penanggung Jawab : Christoper Regan
Ketua Pelaksana : Agatha Putri Amaris Sutaya
Wakil Ketua : Vincentius Andre Tedjalaksana
Sekretaris : Clarentina Ailine
Bendahara : Bernadeth Arwen Feronia Soewardhi
Mario Cahyana
Sie Acara : Monica Amelia
Neil Amadeus Yudhistira
Trifena Emmylou
Ignacia Artanty Aliana Annabelle
Sie Humas : Leonardo Aryo Sena
Irene Jeane Maryorin Manuputty
Sie Danus : Indah Arum Lestari Wijayanti
Michael Keane
Melissa Octaviani Kamal
Sie Logistik : Johan Cahyadi
Laurentius Willy Kurniawan
Sie PDD : Ferdinandus Wenas Prasetyo
Klaudius Alfon
Claudine Mutiara Kylaena
VI. Susunan Acara

Waktu Kegiatan

14.00 - 15.00 Talent kumpul, latihan choir

15.00 - 18.00 Make up, dll

18.00 - 18.30 Persiapan

18.30 - 19.00 Open Gate

19.00 - 19.05 Slide atau pembacaan rules selama acara

19.05 - 19.10 Opening


- Fanfare MC
- Speech Mc

19.10 - 19.25 Sambutan


- Ketua Panitia
- Ketua TM3
- Pastor / Perwakilan Paroki

19.25 - 19.55 Sesi 1 ( Order, Pengajaran, Filosofi)

1. Without Love We Have Nothing


2. I Give You a New Commandment
3. Kasih ( Tedjoworo)
4. Perfect Love
5. Bahasa Cinta - Hendry Limandry Choir
6. Namun Sungguh

19.55 - 20.10 Intermission

20.10 - 20.40 Sesi 2 ( Act, Effect, Impact)

1. Negeri di Awan
2. Oh Indah Kasih Mu ( Chamber Choir)
3. Kidung Kencana
4. When you Believe
5. Kita Percaya
6. Love Changes Everything

20.40 - 21.00 Closing MC + Encore ( opsional) + Penyerahan buket bunga

21.00 - selesai Clean up venue


VII. Anggaran Dana

No Keterangan Jumlah Harga @ / m2 Harga


Divisi Acara
1 Fee Online Ticket 150 Rp3,000 Rp450,000
Pajak 11% dari Fee Tiket Rp49,500 Rp49,500
2 Scarf 30 Rp50,000 Rp1,500,000
3 Fotokopi partitur Rp250,000 Rp250,000
4 Buket bunga 1 Rp110,000 Rp110,000
Konsumsi panitia dan talent
5 hari H (makan berat) 50 Rp25,000 Rp1,250,000
Konsumsi panitia dan talent
6 untuk Gladi Bersih (snack) 50 Rp15,000 Rp750,000
7 ATK Rp50,000 Rp50,000
Total Harga Divisi Acara Rp4,409,500
Divisi Logistik
7 HT 10 Rp25,000 Rp250,000
8 Lighting paket Rp1,700,000 Rp1,700,000
10 Sound System (3000W) 1 Rp2,000,000 Rp2,000,000
11 Sewa Keyboard RD700 1 Rp250,000 Rp250,000
Total Harga Divisi Logistik Rp4,200,000
Divisi PDD
12 Poster 35 Rp5,000 Rp175,000
13 Hall of Fame 3 Rp65,000 Rp195,000
14 Spanduk Panggung 2x5m 1 Rp25,000 Rp250,000
15 Spanduk Panggung 1x3m 1 Rp25,000 Rp75,000
16 Sewa dokumentasi Rp500,000 Rp500,000
17 Kayu 2x2x200 cm 15 Rp25,000 Rp375,000
18 Papan / triplek 122x244cm 10 Rp50,000 Rp500,000
19 Lampu Jepit Dekorasi 3 Rp40,000 Rp120,000
20 Styrofoam 300x100x3 cm 1 Rp90,000 Rp90,000
21 Cat Mural 1 kg 5 Rp15,000 Rp75,000
Total Harga Divisi PDD Rp2,355,000
Total Keseluruhan Rp10,964,500
VIII. Donatur & Sponsor
1. Paket Love : Rp3.000.000,00
- Announced by MC 3X ( awal, intermission, dan akhir)
- Logo perusahaan dicantumkan di e-booklet ( 1 halaman), screen, dan
pada 8 postingan instagram TM3 .
- Exposure/ Endorsement diletakkan di media sosial TM3 ( 1 post feeds
selama 7 hari, 2X post story)
- Mendapatkan 2 tiket undangan.

2. Paket Hope : Rp2.000.000,00


- Announced by MC 2X ( awal dan akhir)
- Logo perusahaan dicantumkan di e-booklet (½ halaman), screen, dan
pada 5 postingan instagram TM3
- Exposure/ Endorsement diletakkan di media sosial TM3 ( 1 post feeds
selama 7 hari)
- Mendapatkan 2 tiket undangan.

3. Paket Faith : Rp1.000.000,00


- Announced by MC 1X ( awal )
- Logo perusahaan dicantumkan di e-booklet (¼ halaman), screen, dan 3
postingan instagram TM3
- Exposure/ Endorsement diletakkan di media sosial TM3 ( 1X post
story)
- Mendapatkan 2 tiket undangan.

● Untuk paket sponsor dapat berupa barang atau jasa yang berhubungan dengan kebutuhan
konser.

4. Donatur
- Nama donatur ditampilkan di screen apabila disetujui oleh pihak yang
bersagkutan
- Nama akan disebut saat intermission
- Nama donatur dituliskan dalam e-booklet

Catatan :
Dana sponsor atau donatur, logo perusahaan, dan iklan promosi dapat dikirimkan dalam
format digital (png, jpg, pdf, mp4, dll) ke alamat email : tmmmbandung@gmail.com, paling
lambat 15 September 2023
Dana sponsor maupun donatur dapat salurkan melalui
No. Rek BCA- 3790997653 a.n. Mario Cahyana
1. Format berita acara transfer:
Sponsor
SPONSOR (...LOVE/ HOPE/ FAITH…) Melodies of Renewal
Donatur
DONATUR Melodies of Renewal
2. Nominal yang dikirimkan, wajib ditulis menggunakan kode berikut:
- Paket Love : 1 ( contoh: Rp3.000.001)
- Paket Hope : 2 ( contoh Rp2.000.002)
- Paket Faith : 3 ( contoh Rp1.000.003)
Donatur : 4 ( contoh Rp100.004)
3. Bukti transfer dapat dikirimkan via Whatsapp ke 08220972315 (Arwen)
IX. Penutup

Demikianlah proposal kegiatan ini kami buat, sebagai gambaran umum


pelaksanaan acara konser Melodies of Renewal. Besar harapan kami atas dukungan
moral dan material untuk kegiatan konser ini. Atas perhatiannya kami ucapkan terima
kasih. Tuhan memberkati.

X. Pengesahan
Bandung,13 Agustus 2023

Anda mungkin juga menyukai