Anda di halaman 1dari 4

Checklist Perlengkapan Calon Jamaah Haji

Kloter BPN Sulteng

dr.Eksan,Nasir,Winarti

Tes & Identitas

 Tas koper besar ukuran 20-26 inci / berat maks 32kg Garuda (masuk bagasi)
 Tas Tenteng kecil Garuda (Kabin)
 Tas kecil untuk dokumen dan dompet
 1 gelang identitas haji
 Surat Perintah masuk Asrama (SPMA)
 Past foto (background merah dan putih)
 Pastpor ,KTP, KARTU BPJS
 ATM, KARTU KREDIT
 Kartu identitas (Diterima di arab saudi)
 Buku kesehatan haji/Kartu Kesehatan Jamaah Haji
 Penanda koper dan tas

Perlengkapan ibadah

 Kain ihram
 Sabuk ihram (bila perlu)
 Al-Qur’an
 Buku manasik haji dan doa
 1 peci
 1 sajadah
 1 Mukenah

Pakaian & perlengkapanya

 Kaca mata baca (-/+)


 Kaca mata hitam
 baju seragam
 baju muslim (secukupnya)
 baju kemeja,gamis (secukupnya)
 celana panjang kain( secukupnya))
 Training atau celana santai
 kaos santai
 10 pasang pakaian dalam (boleh lebih)
 1 sarung
 Jaket/sweater tambahan(antisipasi dingin)
 Topi (pet)
 Jam tangan
 Kerudung secukupnya (perempuan)
 1 ikat pinggang
 1 sandal gunung
 1 sandal jepit
 1 sepatu ket
 2 kaos kaki (boleh lebih)
 Sarung tangan
 Strika

Perlengkapan mandi & kebersihan

 1 handuk
 Handuk kecil
 2 masker kain
 1 gunting kuku (masuk bagasi)
 1 alat cukur (masuk bagasi)
 1 sikat gigi
 3 buah sabun padat
 1 buah pasta gigi
 15 saset sampo
 1 colonge
 Deodoran
 1 sabun cuci 1 kg
 Minyak wangi

Lain-lain

 5 hanger
 Tambang jemuran
 2 lipbalm (Pelembab bibir)
 Lotion (pelembab kulit)
 Obat radang tenggorokan (paracetamol,obat batuk,obat Flu)
 Obat-obatan pribadi (Vitamin,Obat Darah tinggi,obat kencing manis,obat jantung)
 Obat diare ( lodia)
 Obat alergi ( citirizine/interhistin,dexamethason)
 Minyak kayuputih / minyak angin(kalau ada yg aromaterapi)
 HP,Charger,dan Powerbank
 1 sendok (bagasi)
 1 piring( bagasi) jangan yg gampang pecah
 1 gelas (bagasi) jangan yg gampang pecah
 Pisau dapur bila perlu (bagasi)
 1 tempat minum (utk di lapangan)
 Uang Real secukupnya
 Kompas( bila perlu)
 Lampu senter (bila perlu)
 Spidol permanen
 Lakbang/solasi besar
 Kabel rol
 Registrasi HP utk di arab saudi (Khususnya pasca bayar)
 Registrasi ATM atau kartu kredit Utk di arab saudi(sesuai masa tugas)
 Makanan secukupnya yang tidak mudah baci (utk di perjalanan)
 Lauk makan/abon, sambal kering
 Pop mie (mie gelas) bagasi
 Menyelesaikan hutang piutang
 Menyiapkan hak-hak keluarga
 Mohon maaf dengan kerabat dan tetangga

Catatan :

1. Stop kontak di saudi pakai kaki tiga


2. Bila kulit sensitif ,sebaiknya membawa perlengkapan mandi/kosmetik dari Indonesia untuk
kebutuhan selama di Saudi
3. Lauk makan /sambal kering diperlukan karna menu yang ada terlalu monoton dan sebaiknya
baru di buka setelah beberapa minggu (ketika sudah mulai bosan dengan menu katring yang
monoton)
4. Indomie ada di Saudi, tetapi rasanya belum tentu sesuai selera dan per bungkus harganya
sekitar 3 real
5. Demi keamanan, kartu kredit dan nomor HP pascabayar sebaiknya dilaporkan ke call center
untuk digunakan di Saudi sesuai dengan lama masa tugas.
6. Untuk komunikasi di Saudi sebaiknya menggunakan operator Saudi.
7. Demi keamanan, sebaiknya hanya membawa uang cash seperlunya .Untuk keperluan uang
cash real bisa ambil di ATM Saudi deng kartu ATM BRI,MANDIRI,BNI,DLL (Kena biaya
pertransaksi penarikan sekitar Rp 20.000)
8. Apabila menggunakan kartu prabayar,pastikan bahwa masa aktif/tenggang berakhir setelah
pulang tugas.apabila masa aktif habis,minta keluarga untuk isi ulang agar pulang tugas tidak
hangus.
9. Untuk menghemat komunikasi dengan keluarga, sebaiknya gunakan peket data pada HP
android dengan memanfaatkan fitur komunikasi pada aplikasi yang
ada(WA,LINE,KAKAOTALK,SKYPE,DLL)

Anda mungkin juga menyukai