Anda di halaman 1dari 5

JAMAAH UMROH BIRRUL WALIDAIN

JANUARI – 2019

Perlengkapan laki-laki :
1. Satu stel pakaian ihrom beserta sabuk.
2. Lima baju hem/takwa.
3. Tiga celana panjang/sarung.
4. Pakaian dalam.
5. Kopiah
6. Sajadah tipis.
7. Masker dan spray (semprot air)
8. Tiga hanger besi tipis
9. Dua sandal jepit
10. Jaket
11. Handuk kecil
12.Peralatan mandi (sabun, shampoo, sikat gigi, odol dll)
13.Obat-obatan pribadi
14.Kaca mata hitam bila perlu
15.Alat cukur
16. Gunting
17.Kantong kresek besar/kecil

Perlengkapan wanita :
1. Satu stel pakaian ihrom (gamis putih atau baju putih + krudung putih)
2. Enam gamis atau baju ganti (termasuk baju tidur)
3. Enam set daleman
4. Tiga daleman celana (legingg)
5. Lima jilbab (termasuk jilbab putih untuk ihram)
6. Tiga ciput (iket)
7. Lima kaos kaki
8. Sarung tangan atau penutup punggung tangan (untuk sholat)
9. Mukenah + sajadah tipis
10. Masker dan spray (semprot air)
11. Tiga hanger besi tipis
12. Dua sandal jepit
13. Jaket
14. Handuk kecil
15. Peralatan mandi (sabun, shampoo, sikat gigi, odol dll)
16. Peralatan pribadi (make up, hand body, cream wajah atau tabir surya, softex,
pantyliener)
17. Obat-obatan pribadi
18. Kaca mata hitam bila perlu
19. Kantong kresek besar/kecil
Keterangan :
- Koper masuk bagasi.
- Tas tenteng di taruh di kabin pesawat
- Tas selempang untuk hp, dompet, paspor, buku do’a

Isi tas tenteng :


 Jaket (bisa di pakai jika di pesawat kedinginan)
 Gadget (hp/laptop/kamera, charger)
 Alat sholat (sarung tangan/mukenah/sarung)
 Makanan ringan, obat obatan, multivitamin,
 Baju ganti dan pakaian dalam satu pasang untuk berjaga jaga apabila saat perjalanan
baju kotor/ basah
 Kaca mata hitam (bila perlu)
 Tissue
 al Qur’an / buku do’a (bisa dibaca sambil menunggu pesawat)

Isi koper :
 Semua perlengkapan jamaah laki-laki / jamaah perempuan yang tidak masuk dalam
tas tenteng dimasukkan kopor.

Catatan :
- Untuk benda cair (obat-obatan dll) yang dimasukkan tas tenteng harus kurang
dari 100 ml. Jika 100 ml atau lebih harus dimasukkan ke tas kopor.
- Semua benda tajam (gunting, alat cukur, pisau, jarum) tidak boleh ditaruh di tas
tenteng.
Isi koper :
 Baju ganti 4-5 stel (sesuai kapasitas koper).
 Pakaian dalam secukupnya.
 Baju Ihram & sabuknya (untuk laki laki) untuk perempuan bisa membawa baju gamis
putih.
 Pakaian tidur 2-3 stel (sesuai keperluan).
 Lagging untuk untuk dalaman gamis bagi perempuan.
 Masker dan spray air (untuk yang tidak tahan udara kering & untuk mencegah batuk).
 Kaos kaki sesuai keperluan umtuk perempuan sebaiknya membawa kaos kaki wudhu.
 Sarung tangan yang telapak tangannya tetap terlihat (untuk perempuan).
 Sandal jepit atau sandal yang mudah lepas pakai (untuk dipakai ke masjid).
 Sajadah tipis.
 Sunblock, cream pelembab, lip balm (di makkah madinah kelembapan sangat rendah
sehingga kaki & bibir bisa kering pecah pecah).
 Kantung kresek besar untuk baju kotor.
 Kantung kresek kecil untuk tempat sandal saat ke masjid.
PERJALANAN UMROH
1. Sholat safar di rumah masing-masing. Sholat dua rokaat salam. Ditambah dengan
sholat firoqul manzil (dua rokaat salam)
2. Doa bepergian, pamit kepada keluarga
3. Berkumpul di aula PPBW
4. Doa bersama yang didahului sholat.
5. Upacara pemberangkatan.
6. Semua jamaah jadi satu mobil.
7. Menuju bandara juanda sidoarjo
BISMILLAHIRROKHMANIRROKHIM
ALHAMDULILLAAHI ROBBIL AALAMIN, ALLOHUMMA SHOLLI WA SALLIM ALAA
SAYYIDINAA MUHAMMADIN WA ALAA AALIHI WASHOHBIHI AJMAIIN.
ROBBANAGH FIRLANAA DZUNUUBANAA WA TUB ALAINAA INNAKA ANTAT
TAWWAABUR ROHIIM
ALLOHUMMA INNAA NAS’ALUKAL HUDA WATTUQO WAL AFAAFA WAL GHINA
RABBANA HAB LANAA MIN AZWAAJINAA WA DZURRIYAATINAA QURROTA
A’YUN WAJALNAA LIL MUTTAQIINAA IMAAMAA..
ALLOHUMMAR ZUQNAA UMROTAN MABRUUROTAN WA SYA’YAN
MASYKUUROO WA DZANBAN MAGHFUUROO WA TIJAAROTAN LAN TABUUR
YAA AALIIMA MAA FIS SUDUUR AKHRIJNAA MINADL DLULUMAATI ILAN
NUUR.
ALLOHUMMARZUQNAA WA YASSIR ALAINAA ZIAROTAL MAKKAH WAL
MADINAH LIL HAJJI WAL UMROH WAZ ZIAAROH BIROHMATIKA YAA
ARHAMAR ROOHIMIIN.
ALLOHUMMA KAMAA BALLAGHTANII ZIAROTA MAKKAH WAL MADIINAH
BALLIGH MAN HADLRORO FI HAADZAL MAJLIS ZIAAROTA MAKKAH WAL
MADIINAH FI KHOIRIN WA LUTHFIN WA ‘AAFIYATIN
ROBBANA AATINAA FIDDUNYA HASANAH WAFIL AAKHIROTI HASANAH WA
QINAA ADZAABAN NAAR.
WA SHOLLOLLOHU ALA SAYYIDINAA MUHAMMADIN WAALA AALIHI WA
SHOHBIHII WA SALLAM
WAL HAMDULILLAHI ROBBIL ALAMIN.. ALFATIKHAH..

Anda mungkin juga menyukai