Anda di halaman 1dari 2

Soal dasar-dasar budidaya tanaman

1. Ada tiga kelompok besar tanaman yang dibudidayakan atau diusahakan dalam bidang
pertanian yaitu: kelompok tanaman pangan, kelompok tanaman hortikultura, kelompok
tanaman…
A. Pertanian
B. Perkebunan
C. Perikanan
D. Peremajaan
E. Sayur- sayuran
2. Berdasarkan tipe pertumbuhannya, tanaman buah-buahan dapat dikelompokkan. Yang
termaksud buah-buahn pohon adalah…
A. Salaca edulis
B. Musa sp
C. Citrulus vulgaris
D. Gosyipium hirsutum
E. Mangostana mangosteen
3. Berikut ini yang termasuk kelompok tanaman hortikultura adalah…
A. Elaeis gueenensis
B. Cocos vulgaris
C. Arachis hypogea
D. Oriza sativa
E. Havea brasiliensis
4. Tanaman perkebunan dapat dikelompokkan berdasarkan umur da hasil yaitu…
A. Tanaman bulanan dan tahunan
B. Tanaman mingguan dan musiman
C. Tanaman tahunan dan musiman
D. Tanaman musiman dan bulanan
E. Tanaman musiman mingguan dan tahunan
5. Berikut ini yang bukan termasuk fungsi utama tanaman hortikultura adalah …
A. Fungsi penyediaan pangan
B. Fungsi ekonomi
C. Fungsi keuangan
D. Fungsi kesehatan
E. Fungsi social budaya
SOAL PEMETAAN LAHAN

1. Alat ukur menyipat datar dengan teropong yang dilengkapi dengan nivo dan sumbuh
mekanis tegak, sehingga teropong dapat berputar kea rah horizontal adalah pengertian
dari…
A. Theodolit
B. Waterpas
C. Teropong
D. Nivo datar
E. Nivo kotak
2. Berikut ini merupakan alat yang digolongkan sebagai kelengkapan tambahan padav alat
waterpas, kecuali
A. Unting-unting
B. Rambu ukur
C. Anting
D. Pin
E. Unting

SOAL PERSIAPAN LAHAN

1. Keberhasilan usaha budidaya tanaman perkebunan tidak lepas dari upaya persiapan lahan
salah satu persiapan yang perlu diperhatikan adalah…
A. Pengajiran
B. Pengangkutan
C. Pengolahan tanah
D. Pembuatan lubang tanah tanam
E. Lokasi tanam
2. Penggunaan alat/mesin pertanian biasanya menuntut pengetahuan dan keterampilan.
Begitu puladengan penggunaan alat pengolahan tanah. Tingkat pendidikan petanindi
Indonesia pada umumnya masih rendah. Maka faktor yang perlu diperhatikan…
A. Sumber daya alam
B. Sumber daya manusia
C. Tingkat keahlian
D. Alat yang digunakan
E. Tingkat ekonomi

Anda mungkin juga menyukai