Anda di halaman 1dari 21

BELAJAR PHP DASAR

▪ Switch Case
▪ Perulangan While
▪ Perulangan For
▪ Array PHP
1. Switch Case
Penggunaan Switch Case Pada PHP

• Perintah Switch di gunakan untuk memeriksa kebenaran suatu nilai


dengan memiliki banyak pemilihan atau nilai pengecekannya

• Hampir sama dengan penggunaan if else pada pertemuan


sebelumnya
• Contoh Penggunaan Switch Case
Penjelasan
• Perhatikan pada contoh di atas. Terdapat sebuah variabel angka yang berisi angka 3.
• Kemudian kita dapat memeriksa isi variabel angka tersebut untuk melakukan suatu
perintah sesuai degan isi variabel yang di temukan.
• Pada parameter switch di atas kita mengisikan variabel angka.
• Hal ini menjelaskan bahwa nilai variabel yang ingin di periksa adalah variabel angka.
• Jika variabel angka sama dengan 1 maka di tampilkan isi variabel angka adalah satu
jika variabel angka sama dengan 2 maka di tampilkan isi variabel angka adalah dua
jika variabel angka sama dengan 3 maka di tampilkan isi variabel angka adalah tiga
sampai seterusnya.
• Jika suatu nilai di temukan maka akan di jalankan perintah nya masing-masing.
Perintah break di sini berfungsi untuk menghentikan pengecekan jika suatu
pengecekan sudah terpenuhi kebutuhannya.
• Jika seluruh pengecekan tidak terpenuhi atau tidak ada yang sesuai maka akan di
jalankan nilai default yang menampilkan isi variabel tidak di temukan
• Contoh Kedua Variable Tidak di Temukan
2. While php
Perulangan While Pada PHP
• While adalah perintah pada PHP dan bahasa pemrograman lainnya
untuk membuat sebuah perulangan yang tidak di ketahui berapa kali
perulangan tersebut di lakukan.
• Sering kali pada saat menuliskan kode program kita membutuhkan
perintah perulangan while ini untuk membuat perulangan yang tidak
perlu kita ketahui berapa kali perulangan harus di lakukan.
• Misalnya seperti pada saat kita ingin menampilkan data dari
database
Contoh Penulisan While Pada PHP

• Dapat di lihat pada contoh penulisan while di atas setelah menuliskan while kemudian di
dalam tanda kurung berisi kondisi nilai yang harus terpenuhi agar while dijalankan.
• Kemudian di dalam kurung kurawal berisi statement yang di jalankan dalam bentuk
perulangan apabila kondisi terpenuhi.
• Statement di sini maksudnya adalah perintah syntax yang akan di jalankan dalam bentuk
perulangan apabila kondisi terpenuhi.
Contoh Penulisan
3. Perulangan For
Perulangan For Pada PHP
Penjelasan
Contoh
4. Array PHP
Mengenal Array Pada PHP
• Array adalah suatu tipe data variabel yang mampu menyimpan
banyak data atau nilai.
• Tipe data array sudah di jelaskan pada pertemuan sebelumnya yaitu
tipe data pada php.
• Karena array memiliki banyak data, maka isi dari array di tandai
dengan angka pada tiap-tiap isi dari array.
• Angka pada masing-masing isi array di mulai dari 0,1,2,3 sampai
seterusnya.
• Ada dua cara penamaan atau pemanggilan isi array. yaitu dengan cara
memanggil menggunakan angka default array, dan bisa juga dengan
memberikan penamaan pada masing-masing isi array
Membuat Dan Memanggil Data Pada Array Secara Biasa

• Secara default, tiap-tiap isi dari pada variabel array di beri nomor
urut, yaitu di mulai dari 0. seperti pada contoh berikut ini :
Contoh
Membuat Dan Memberi Penamaan Pada Array
Contoh
Contoh Array & For

Anda mungkin juga menyukai