Anda di halaman 1dari 1

SINOPSI PANTOMI

Tema : Budaya Bangsa Indonesia


Judul : melestarikan kesenian kuda lumping
Pemain : Erlangga Afandi dan Dimas Naraya.

Ketika pulang sekolah,2 orang anak yang bersahabat bergegas keluar kelas dengan menenteng tas dan
meletakkan dipundaknya,kedua anak ini keluar kelas bebarengan,mereka menuju tempat parkir untuk
mengambil sepedahnya,mereka mengeluarkan sepeda dari parkiran dan mengayun sepeda secara
bersamaan menuju rumah masing masing.
Sesampainya dirumah kedua anak tersebut, mereka melepas sepatu dan menaruhnya diatas rak
sepatu,kemudian dia bergegas masuk kekamar untuk meletakkan tas diatas meja,mengganti seragam
dan mereka bergegas untuk mandi,setelah mandi mereka memakai kaos bergaris merah putih yang
dibalut dengan rompi serta pakai celana panjang khusus dan memakai udeng kepala,memakai gelang
kaki serta membawa bamboo anyaman kuda disertai cambok,setelah mereka siap anak pertama
menjemput temannya dirumahnya yang sudah menunggunya diteras rumah,mereka berboncengan
menuju sanggar tari yang ada dikampungnya,ketika dijalan mereka bercanda sehingga mereka
tersandung batu dan mereka terjatuh,dengan saling membantu mereka berdiri serta semangat untuk
mengayun sepedahnya kembali menuju sanggar tari.
Sesampainya disanggar tari mereka memarkirkan sepedanya dan berjalan bersama menuju tempat
balai tari dan ternyata kegiatan tari sudah dimulai sehingga mereka langsung mengikuti dengan
memperhatikan dan menirukan gerakan yang disampaikan pelatihnya,dengan cekatan kedua anak ini
mengambil anayaman bamboo dan mempraktikkan gerakan tari kuda lumping disertaui dengan
camabukan dan gerakan kaki mereka sangat antusia mengikuti kegiatan tersebut,baginya dengan
mengikuti kegiatan tari daerah maka mereka juga melestarikan budaya bangsa.

Anda mungkin juga menyukai