Anda di halaman 1dari 1

CLASS MEETING SMANTek 2021

Lomba Vokal Solo


a. Pengertian
Menyanyi solo (vokal solo) adalah bernyanyi tunggal dengan teknik vokal yang baik
dengan mengedepankan ekspresi, improvisasi, dan interpretasi sesuai karakteristik lagu.

b. Tema
“Melalui seni vokal solo, siswa mengembangkan potensi diri untuk mencapai
prestasi yang unggul dan membangkitkan semangat dalam upaya pemulihan
negeri dari dampak pandemi.”

c. Persyaratan
1. Wajib di ikuti oleh 1 Peserta putra/i perwakilan kelas masing-masing.
2. Peserta mengenakan pakaian seragam sekolah sesuai harinya.
3. Peserta menyanyikan 1 lagu pilihan masing-masing dengan ketentuan sebagai
berikut:
 Bebas memilih genre musik pop atau dangdut
 Bebas menentukan judul lagu dengan ketentuan (tidak mengandung unsur sara
dan pelecehan fisik seseorang).
 Durasi lagu minimal 4 menit, maksimal 7 menit. Lebih atau kurangnya durasi
akan mengurangi nilai.
4. Peserta WAJIB menggunakan musik pengiring (minus one) sesuai lagu yang sudah
disiapkan oleh masing-masing peserta lomba.
5. Peserta menyiapkan handphone untuk memutar lagu (minus one) yang akan
dinyanyikan.
6. Pengeras suara (soundsystem dan microphone) disiapkan oleh pihak sekolah.
7. Seting konektivitas seperti bluetooth handphone dilakukan oleh peserta lomba sesuai
pemanggilan nomor undi peserta.
8. Peserta menyerahkan lirik lagu yang akan dinyanyikan 5 menit sebelum acara dimulai.
9. Peserta lomba tidak boleh memperkenalkan diri secara lisan atau memberi
pengantar/penutup sebelum atau sesudah bernyanyi.

f. Kriteria Penilaian
NO ASPEK YANG DINILAI BOBOT URAIAN
Ketepatan nada dari awal hingga akhir, kualitas nada tinggi dan
1 Materi Suara 20% nada rendah, dan kualitas kejernihan suara/bersih.
Penggunaan register vokal yg menyeluruh, pernapasan, artikulasi
(pengucapan), irama yang dinyanyikan sesuai dengan
2 Teknik 30% aksen/tekanan lagu, memulai dan mengakhiri lagu.

3 Penghayatan 40% Ketepatan tempo, kesesuaian syair dengan dinamika, penjiwaan


lagu, dan pemahaman isi lirik lagu.
4 Penampilan 10% Penguasaan panggung, kerapian, kewajaran.

PELAKSANAAN LOMBA
HARI SABTU 18 Desember 2021, JAM 07:30 s.d Selesai

LOKASI : Pentas Ruang Seni Tari SMANTek


Nara Hubung : Riyan, Redo, Reski, Wandi, Tita, Putriani

Koordinator
Lomba Vokal Solo

Rasidi, S.Kom.

Anda mungkin juga menyukai