Anda di halaman 1dari 1

Budaya Di Indonesia

Muhammad Zilan Budiman (18) 8C

1. Tari Zapin
Tari Zapin adalah
salah satu tarian
tradisional Melayu
dari Provinsi Riau
yang sangat
mengakar dan
populer. Zapin berasal
dari bahasa Arab yaitu
"Zafn" yang mempunyai arti pergerakan kaki cepat mengikut
rentak pukulan.
2. Rendang
Rendang adalah kuliner asli
asal Minangkabau, Sumatra
Barat. Orang Minang menyebut
kuliner ini dengan nama
"randang". Asal katanya dari
marandang, yang berarti
memasak santan hingga kering
secara perlahan.

3. Rumah Adat Parahu Kumureb


Nama Parahu Kumureb itu
sendiri berarti Perahu
Terbalik. Karena hal
tersebut dapat dilihat dari
bentuk atapnya yang
memang seperti perahu
terbalik yang berasal dari
Jawa Barat.

Anda mungkin juga menyukai