Anda di halaman 1dari 3

STADIUM GENERAL 1

RESUME STUDIUM GENERAL


Nama : Bilal Adiyatullah
NIM : 122230089
 Bukti Kehadiran Saat Seminar
 Poster Seminar
 Resume Materi Terkait Seminar
Pemateri : Valentino Harpa, A. Md. Kom
Judul : Menelusuri Ilmu Pemograman Fundamental dan Dasar Dasar dengan
Bahasa C di Era Industri 4.0 menuju Society 5.0

 Pemograman bahasa c seperti assembler, interpreter, program paket sistem


operasi, editor, compiler, program bantu, word star, Dbase, aplikasi untuk
bisnis, matematika, game dan kecerdasan buatan program - computer –
translator – kode mesin.

 Bahasa C pertama kali digunakan pada Computer Digital Equipment


Corporation PDP – 11 yang menggunakan sistem operasi VMX.

 Interpreted Vs Compiled
- Interpreted (seperti Phyton dan Java Script)
a). Tidak perlu kamus sehingga tidak perlu proses compiling, sehingga
hasil program langsung keluar.
b). Sama seperti orang mahir gahasa inggris mendengarkan orang
berbicara Bahasa inggris.
- Compiled (C dan CH)
a). Perlu kamus sehingga memerluka proses Compiling. Jadi harus di
compile dulu dari file program menjadi file objek. Kemudian setelah
itu bisa dieksekusi untuk mengeluarkan output seperti program.
b). Sama seperti kita harus melihat kamus dulu untuk memahami
pembicaraan Bahasa inggris.

 Dalam program game yang besar lebih menggunakan c++ diperlukan


compiled. Dalam mempelajari imu program dasar terlebih
selanjutnyamengikuti sesuai produk yang masih dibuat sesuai dengan
stardar.

Anda mungkin juga menyukai