Anda di halaman 1dari 4

PENGERTIAN ABSOLUT

Sel Absolut adalah istilah untuk sel yang alamatnya berada dalam kondisi terkunci. ... Cara
menggunakan Sel Absolut sangat mudah, yaitu dengan menambahkan tanda $ didepan nama
kolom atau nomor barisnya. Untuk menambahkan tanda $ ini Anda dapat mengetikannya
secara manual atau menggunakan tombol F4 pada keyboard Anda.
Sel Absolut adalah istilah untuk sel yang alamatnya berada dalam kondisi terkunci. Tujuan
dari penguncian ini adalah agar alamat sel tidak mengalami perubahan saat dilakukan proses
Auto Fill yang selalu menambahkan alamat sel ke sel berikutnya. Dengan adanya Sel Absolut
ini maka Auto Fill tetap bisa digunakan.
Cara menggunakan Sel Absolut sangat mudah, yaitu dengan menambahkan tanda $ didepan
nama kolom atau nomor barisnya. Untuk menambahkan tanda $ ini Anda dapat
mengetikannya secara manual atau menggunakan tombol F4 pada keyboard Anda. Aturan
yang berlaku untuk Sel Absolut ini adalah sebagai berikut.

 Jika tanda $ terletak didepan nama kolom, maka saat digunakan Auto Fill, nama kolom
tersebut akan terkunci namun nomor barisnya terus bertambah.
Contohnya : $A1.
 Jika tanda $ terletak didepan nomor baris, maka saat digunakan Auto Fill, nomor baris
tersebut akan terkunci namun nama kolomnya terus bertambah.
Contohnya : A$1.
 Jika tanda $ terletk didepan nama kolom dan nomor baris, maka saat digunakan Auto
Fill, alamat sel tidak akan berubah alias selalu tetap.
Contohnya : $A$1.

Contoh Pemakaian Absolut dapat anda lihat dapat Sheet 1 dan Sheet 2 pada file latihan 2 di
Excel

Tugas anda

1. Kerjakan soal yang ada pada sheet 3


2. Ketik kembali daftar nilai mata kuliah ini pada sheet 4, Nama Mahasiswa, nim, jk
sesuai dengan kelas anda, nilai matakuliah Matematika keuangan terserah anda, nilai
akhir sesuai dengan rumus di daftar nilai yang dibawah.
POLITEKNIK NEGERI MEDAN
C
e
r
t

DAFTAR NILAI MATA KULIAH


i
f
i
c
No. a
No. Revisi Tanggal Efektif Halaman t
Dokumen e

F-WD1- I
02 3 September 2018 01 dari 01 D
01-07 0
9
PRODI
/

JURUSAN AKUNTANSI POLMED


0
PERBANK
1
4
DAN KEUAN
0
4

DAFTAR NILAI MATA KULIAH BK-1H


TENAGA PENGAJAR MATA KULIAH TGL / T. TANGAN
Hartono Ginting Matematika Keuangan
TGL.
NI CW TINGKAH
NO NAMA MAHASISWA JK CW1 T1 MT NM 2 T3 FT NA LAKU
M NILAI
100
BOBOT 7,5% 17,5% 20% 45% 7,5% 17,5% 30% %

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
NILAI RATA - RATA KELAS
KONVERSI NILAI : RUMUS MATA KULIAH TEORI :
NM
80 - 100 = A = … CW1 + … T1 + … MT
NA
65 - 79 = B = … CW1 + … T1 + … MT + CW2 + … T3 + … FT
50 - 64 = C
KETERANGAN
30 - 49 = D :
10 - 29 = E NM = NILAI MID SEMESTER
NA = NILAI AKHIR SEMESTER
CW1,2 = CLASS WORK1,2
CATATAN : T1,3 = TEST1,3
Batas Nilai : 10 s.d. 100 FT = NILAI FINAL TEST
Ditulis Tanpa Desimal % = TERGANTUNG MATA KULIAH
Prepared By : Checked By : Approved By :
Dosen Pengampu Kepala Program Studi Ketua Jurusan

(Jonni Hamonangan Silaen, S.E.,


Hartono Ginting M.Si) (Darwin SH Damanik, S.E., M.Si)
DISTRIBUSI DAFTAR NILAI
- JURUSAN
- DOSEN WALI
- KELAS

Anda mungkin juga menyukai